• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH DUKUNGAN SUPERVISOR PADA IMPROVISASI INDIVIDUAL DENGAN MEDIASI EFFIKASI DIRI DAN PEMBERDAYAAN (Studi Pada Karyawan PT PLN (Persero) Rayon Karanganyar)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PENGARUH DUKUNGAN SUPERVISOR PADA IMPROVISASI INDIVIDUAL DENGAN MEDIASI EFFIKASI DIRI DAN PEMBERDAYAAN (Studi Pada Karyawan PT PLN (Persero) Rayon Karanganyar)"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH DUKUNGAN SUPERVISOR PADA

IMPROVISASI INDIVIDUAL DENGAN MEDIASI EFFIKASI

DIRI DAN PEMBERDAYAAN

(Studi Pada Karyawan PT PLN (Persero) Rayon Karanganyar)

SKRIPSI

Diajukan UntukMemenuhiSyarat-syaratGunaMeraih Gelar Sarjana Program Studi

S1-Manajemen

FakultasEkonomidan Bisnis UniversitasSebelasMaret Surakarta

Oleh:

MUHAMMAD FADHOLI

F1215037

PROGRAM STUDI STRATA 1 MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

(2)

2

ABSTRAK

PENGARUH DUKUNGAN SUPERVISOR PADA IMPROVISASI INDIVIDU DENGAN MEDIASI EFIKASI DIRI DAN PEMBERDAYAAN

(STUDY PADA PT.PLN (PERSERO) RAYON KARANGNYAR) Oleh :

MUHAMMAD FADHOLI NIM.F1215037

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji : 1) pengaruh dukungan supervisor pada improvisasi individu, 2)pengaruhdukungan supervisor pada pemberdayaan, 3) pengaruh dukungan supervisor pada efikasi diri, 4) pengaruh efikasi diri pada improvisasi individu, 5) pengaruh pemberdayaan pada improvisasi individu6) pengaruh mediasi efikasi diridalam dukungan supervisor pada improvisasi individu, 7) pengaruh mediasi pemberdayaan dalamdukungan supervisor pada improvisasi individu.Penelitan ini dilakukan pada karyawan PT.PLN (Persero) Rayon Karanganyar. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode non-probability sampel dengan teknik convenience sampling. Penelitian ini mengambil jumlah responden sebanyak 150 orang dengan teknik perhitungan sampel dengan menggunakan rumus Hair et al serta menggunakan metode survey pada 150 responden karyawan PT.PLN (Persero) Rayon Karanganyar. Teknik pengujian data menggunakanStruktural Equation Modelling (SEM).

Berdasarkan hasil Analisis Struktural Equation Modelling (SEM) yang menguji hipotesis dalam penelitian ini didapatkan hasil antara lain sebagai berikut :1) dukungan supervisor berpengaruh positif improvisasi individu, 2) dukungan supervisor berpengaruh positif pada pemberdayaan, 3) dukungan supervisor berpengaruh poositif pada efikasi diri, 4) efikasi diri berpengaruh positif pada improvisasi individu, 5) pemberdayaan berpengaruh positif pada improvisasi individu6)efikasi diri memediasi secara parsial pengaruh dukungan supervisor pada improvisasi individu, 7) pemberdayaan memediasi secara parsial pengaruh dukungan supervisor pada improvisasi individu

Dalam penelitian ini memiliki beberapa keterbatasan, antara lain yaitu dalam pengambilan sampel hanya pada bagian-bagian tertentu pada PT.PLN (Persero) Rayon Karanganyar dan hanya meliputi karyawan tenaga bagian, administrasi, pelayanan teknik, supervisor. Untuk penelitian selanjutnya diharapkan untuk melengkapi keterbatasan-keterbatasan pada penelitian ini. Kata kunci : Dukungan Supervisor, Efikasi Diri, Pemberdayaan, Improvisasi Individu

(3)

3

ABSTRACT

EFFECT OF SUPERVISOR SUPPORT ON INDIVIDUAL IMPROVISATION WITH MEDIATION OF SELF EFFICIENCY AND EMPOWERMENT

(STUDY ON PT.PLN (PERSERO) RAYON KARANGNYAR)

By:

MUHAMMAD FADHOLI NIM. F1215037

The purpose of this research was to test: 1) the influence of support supervisor at the improvised individual, 2)influence the support supervisor at pemberdayaan, 3) influence the support supervisor at self efficacy, 4) self efficacy influence on individual improvisation, 5) influence of empowerment at individual improvisation 6) influence of mediation self efficacy in support supervisor at the improvised individual, 7) influence the mediation of empowerment in support supervisor on individual improvisation. The study was carried out on employees of PT. PLN (Persero) Rayon Karanganyar. Sampling in this study using the method of non-probability samples with the technique of convenience sampling. This research takes the total number of respondents as many as 150 people with an engineering sample calculation using the formula Hair et al as well as using method survey on 150 respondents employees of PT. PLN (Persero) Rayon Karanganyar. Engineering test data using Structural Equation Modelling (SEM) .

Based on the results of the analysis of Structural Equation Modelling (SEM) that test the hypothesis in this study obtained results, among others, as follows: 1) support supervisor influential positive individual improvisation, 2) supervisors support a positive effect on pemberdayaan, 3) support supervisor poositif effect on efikasi diri, 4) positive effect on efikasi diri improvised individual, 5) empowerment of positive effect on individual improvisation 6) efikasi diri mediate the partially pengaruh support supervisor at the improvised individual, 7) empowerment mediated partially pengaruh support supervisor on individual improvisation

In this study has several limitations, among others, namely in sampling only at particular parts in PT. PLN (Persero) Rayon Karanganyar and only covers the employeesection of the personnel, administration, service engineering, supervisor. For further research are expected to complement limitations in this research.

Keywords: Support Supervisor, Self Efficacy, Empowerment, Individual Improvisation

(4)

4

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi dengan judul :

PENGARUH DUKUNGAN SUPERVISOR PADA IMPROVISASI

INDIVIDUAL DENGAN MEDIASI PEMBERDAYAAN DAN EFIKASI

DIRI

Surakarta, Juni 2017

Telah disetujui oleh Dosen Pembimbing

Dr SUSANTO TIRTOPROJO M.M

NIP. 195711061985031001

(5)

5

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi dengan Judul :

PENGARUH DUKUNGAN SUPERVISOR PADA IMPROVISASI INDIVIDU DENGAN MEDIASI EFIKASI DIRI DAN PEMBERDAYAAN

Atas nama mahasiswa : MUHAMMAD FADHOLI (NIM F1215037)

Telah disetujui dan diterima dengan baik oleh Tim Penguji Skripsi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sebelas Maret guna melengkapi tugas-tugas dan memenuhi syarat-syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen.

Surakarta, Oktober 2017

Susunan Tim Penguji Skripsi

1. Prof. Dr. Asri Laksmi, M. Si NIP. 195901301986012001

Ketua

(...)

2. Dr Susanto Tirtoprojo M.M__ NIP. 195711061985031001

Pembimbing

(...)

3. Dra. Anastasia Riani S,. M.Si. NIP. 195903301986012001

Anggota

(...)

Disahkan oleh Kepala Program S1 Manajemen

Reza Rahardian, SE.,MSi NIP. 197406092000121001

(6)

6

HALAMAN PERNYATAAN ORISINILITAS

Yang bertanda tangan dibawah ini mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta:

Nama : MUHAMMAD FADHOLI NIM : F1215037

Program Studi: MANAJEMEN

Judul Skripsi : PENGARUH DUKUNGAN SUPERVISOR PADA IMPROVISASI INDIVIDU DENGAN MEDIASI EFIKASI DIRI DAN

PEMBERDAYAAN

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa Skripsi yang saya buat ini adalah benar-benar merupakan hasil karya sendiri dan bukan merupakan hasil jiplakan/salinan/saduran dari karya orang lain.

Apabila ternyata dikemudian hari terbukti pernyataan ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa penarikan ijazah dan pencabutan gelar sarjananya.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya.

Surakarta, Oktober 2017

Muhammad Fadholi

(7)

7

MOTTO

JADIKAN HARI INI LEBIH BAIK DARI HARI

KEMARIN

(Penulis)

(8)

8

HALAMAN PERSEMBAHAN

Karya ini penulis persembahkan kepada :

Keluarga Tercinta

dan

Teman-teman S1 Manajemen (Transfer)

(9)

9

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT hingga akhirnya

penulis dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul “PENGARUH

DUKUNGAN SUPERVISOR PADA IMPROVISASI INDIVIDU DENGAN

MEDIASI EFIKASI DIRI DAN PEMBERDAYAAN” Skripsi ini disusun

sebagai salah satu syarat mencapai gelar Sarjana pada Fakultas Ekonomi

dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Penulis menyadari bahwa dalam proses penyelesaian skripsi ini,

banyak sekali bantuan dari berbagai pihak, baik itu berupa saran, kritik,

doa, maupun dorongan semangat sehingga tugas akhir ini dapat

diselesaikan dengan baik. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis

menyampaikan ucapan terima kasih kepada:

1. Ibu Dr. Hunik Sri Runing Sawitri M.Si, selaku Dekan Fakultas Ekonomi

dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Reza Rahardian SE. MSi ,selaku Ketua Program Studi S1 – Manajemen

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

3. Bapak Dr. Susanto Tirtoprojo, M.M, selaku pembimbing dalam penulisan

skripsi ini yang sudah meluangkan waktunya untuk memberikan ilmu,

kritik, dan saran sehingga skripsi ini bisa terselesaikan dengan baik.

4. Orang tua penulis, Bapak Ibu dan kakak saya, yang telah memberikan

dukungan doa yang tiada hentinya. Semoga penulis bisa selalu

membuat keluarga bangga.

5. Seluruh Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret

6. Seluruh Karyawan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret.

(10)

10

7. Karyawan PT.PLN (Persero) Rayon Karanganyar

8. Teman S1-Manajemen (Transfer) UNS

9. Semua pihak yang telah memberikan informasi, bantuan, dan bimbingan

sehingga penulisan tugas akhir ini dapat terselesaikan.

Demikian skripsi ini yang telah penulis susun. Apabila terdapat

kekurangan dalam skripsi ini penulis mohon maaf. Semoga skripsi ini

dapat bermanfaat bagi pihak terkait.

Surakarta, Oktober 2017

Penulis

(11)

11

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ... ii

ABSTRACT

... iii

HALAMAN PERSETUJUAN ... iv

LEMBAR PENGESAHAN ... v

SURAT PERNYATAAN... vi

HALAMAN MOTTO ... vii

HALAMAN PERSEMBAHAN ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR GAMBAR ... xv

BAB I

PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 4

1.3 Tujuan Penelitian ... 6

1.4 Manfaat Penelitian ... 6

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA ... 8

2.1 Landasan Teori ... 8

2.1.1

Dukungan Supervisor ... 8

2.1.2

Improvisasi Individu ... 9

2.1.3

Pemberdayaan ... 10

(12)

12

2.1.4

Efikasi diri ... 12

2.2 Hipotesis penelitian ... 14

2.3 Kerangka Pemikiran ... 21

BAB III METODE PENELITIAN ... 22

3.1 Desain Penelitian ... 22

3.2 Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel ... 22

3.3 Definisi Operasional... 24

3.4 Sumber Data ... 27

3.5 Metode Pengumpulan Data ... 28

3.6 Metode Analisis Data ... 29

BAB IV HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN ... 37

4.1 Gambaran Umum Perusahaan ... 37

4.1.1 Sejarah PT PLN (Persero) ... 37

4.1.2 PT PLN (Persero) Rayon Karanganyar ... 39

4.1.3 Visi, Misi, Motto dan Tujuan PT PLN Karanganyar ... 39

4.2 Analisis Deskriptif ... 41

4.2.1 Karakteristik Responden ... 42

4.2.2 Tanggapan Responden ... 45

4.3 Analisis Instrument Penelitian ... 49

4.4 Uji Hipotesis ... 56

4.5 Pembahasan Hasil Penelitian ... 62

(13)

13

BAB V

PENUTUP ... 69

5.1 Kesimpulan ... 69

5.2 Implikasi ... 70

5.2.1 Implikasi Teoritis ... 70

5.2.2 Implikasi Praktis ... 71

5.3 Keterbatasan ... 72

(14)

14

(15)

15

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel III.1 Goodness of Fit Indices ... 35

Tabel IV.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia ... 42

TabelIV.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Bekerja ... 43

TabelIV.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan ... 44

Tabel IV.5 Tanggapan Responden Terhadap Dukungan Supervisor... 45

Tabel IV.6 Tanggapan Responden Terhadap Efikasi Diri ... 46

Tabel IV.7 Tanggapan Responden Terhadap Pemberdayaan ... 47

Tabel IV.8 Tanggapan Responden Terhadap Improvisasi Individu ... 48

Tabel IV.9 Hasil CFA (Confimatory Factor Analysis) ... 50

Tabel IV.10 Hasil Reabilitas ... 51

Tabel IV.11 Hasil Uji Normalitas ... 53

Tabel IV.12 Jarak Mahalonobis Data Penelitian ... 54

Tabel IV.13 Hasil Goodnes of Fit ... 55

Tabel IV.14 Regression Weight ... 56

Tabel IV.15 Pengaruh Langsung, Tidak Langsung dan Total ... 57

Tabel IV.16 Regression Weight Untuk Mediasi ... 60

Tabel IV.17 Hasil Sobel Test ... 60

Tabel IV.18 Ringkasan Hasil Pengujian Hipotesis ... 68

(16)

16

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Kerangka Konseptual ... 21

Gambar 4.1 Pengujian Hipoptesis... 56

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan penelitian ini adalah 1) Untuk menguji pengaruh karakteristik individu terhadap loyalitas kerja karyawan pada PT. Tiga Serangkai Surakarta. 2) Untuk

Tujuan penelitian ini adalah 1) Untuk menguji pengaruh karakteristik individu terhadap loyalitas kerja karyawan pada PT. Tiga Serangkai Surakarta. 2) Untuk menguji pengaruh

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh dukungan organisasi untuk pengembangan karir dan kepribadian proaktif pada kepuasan karir yang

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara konsep diri dan dukungan orang tua dengan kematangan karier pada siswa SMA; hubungan antara konsep diri

Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji: 1) pengaruh nilai individual (konservasi resultan dan resultan peningkatan diri) pada kreativitas karyawan 2) pengaruh

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) hubungan antara dukungan sosial orang tua dengan kepercayaan diri pada remaja awal yaitu usia anak SMP, (2) peran

Penelitian ini fokus pada 3 (tiga) faktor yang memiliki pengaruh pada penggunaan suatu sistem informasi yaitu pelatihan dan pendidikan, dukungan manajemen puncak dan

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji hubungan antara dukungan sosial teman sebaya dan regulasi diri dalam belajar pada siswa SMA yang berasrama.. Terdapat 120 orang