PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA GOLAK PELANGI
BIDANG KEGIATAN PKM KEWIRAUSAHAAN
Diusulkan oleh: Ketua Kelompok
Rina Opik (7101413020/2013)
Nama Anggota
Hesti Saputri (7311413006/2013) Mochamad Amirudin Nashrulloh (6211412136/2012) Nur Istikomah (7101413016/2013)
UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG SEMARANG
PENGESAHAN PKM-KEWIRAUSAHAAN 1. Judul Kegiatan : Golak Pelangi 2. Bidang Kegiatan : PKM-K 3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Rina Opik
b. NIM : 7101413020
c. Jurusan : Pendidikan Ekonomi
d. Universitas/Institut/Politeknik : Universitas Negeri Semarang e. Alamat Rumah dan No Tel./HP : Adikarso RT 01 RW 04 Kebumen
Jawa Tengah/ 089610501377 f. Alamat email : [email protected] 4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : 4 (empat) orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Agung Kuswantoro, S. Pd., M.Pd.
b. NIDN : 0607118201
c. Alamat Rumah dan No Tel./HP : Perum Sekar Wangi Blok I No. I, Jalan Peteraya Selatan Sekaran Rt 2 Rw 1, Gunungpati, Semarang/ 08179599354
6. Biaya Kegiatan Total
a. Dikti : Rp. 10.640.000
b. Sumber lain : Rp.
-7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 5 bulan
Semarang, Juni 2015 Menyetujui :
Ketua Jurusan Ketua Pelaksana Kegiatan, Pendidikan Ekonomi
Dr. Ade Rustiana, M.Si. Rina Opik
NIP.--- NIM. 7101413020 Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan Dosen Pendamping, Universitas Negeri Semarang
DAFTAR ISI
HALAMAN SAMPUL i
HALAMAN PENGESAHAN ii
DAFTAR ISI iii
RINGKASAN iv
BAB 1. PENDAHULUAN 1
A. Latar Belakang Masalah 1
B. Perumusan Masalah 2
C. Tujuan 2
D. Luaran Yang Diharapkan 2
E. Kegunaan 2
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA 3
BAB 3. METODE PELAKSANAAN 6
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN 8
A. Anggaran Biaya 8
B. Jadwal Kegiatan 8
DAFTAR PUSTAKA 9
Lampiran 10
Lampiran 1. Biodata Ketua Dan Anggota 10
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan 16
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti Dan Pembagian Tugas 19
Ringkasan
Singkong merupakan tanaman umbi-umbian yang memiliki beberapa nama seperti ketela pohon atau umbi kayu. Tanaman ini memiliki nama latin Manihot utilissima dari suku Euphorbiaceae. Singkong dikenal sebagai alternatif makanan pokok sumber karbohidrat selain beras. Selain sebagai sumber karbohidrat yang baik, singkong juga mengandung serat yang tinggi.
Golak pelangi merupakan salah satu camilan yang terbuat dari bahan dasar singkong yang di olah dengan menarik sehingga dapat disajikan sebagai makanan ringan. Golak dalam perkembangannya masih belum dikenal masyarakat, sehingga kami ingin mengenalkan golak kepada masyarakat, khususnya kepada masyarakat sekitar kampus unnes.
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang
Kabupaten Kebumen merupakan salah satu kabupaten di Propinsi Jawa tengah yang sebagian wilayahnya merupakan dataran rendah (bagian Selatan) dan sebagian lain berupa pegunungan (bagian Utara) dengan luas lebih dari 128 ribu Ha. Daerah ini berpenduduk 1,2 juta jiwa.
Sektor pertanian cukup mendominasi dalam perekonomian Kabupaten Kebumen. Sumbangannya mencapai 44,75 persen terhadap PDRB. Komoditi pertanian andalan daerah ini adalah produk tanaman bahan pangan terutama padi, ubi kayu, kacang kedelai dan perkebunan, terutama kelapa.
Pada tanaman bahan pangan, komoditi yang produksinya signifikan salah satunya adalah ketela pohon/ubi kayu. Produksi ubi kayu dari daerah kebumen berada pada urutan nomor enam se Jawa Tengah. ( http://info-kebumen-jateng.blogspot.com/)
Selain itu, kandungan gizi per 100 gram singkong meliputi: kalori 121 kal, air 62,50 gram, fosfor 40,00 gram, karbohidrat 34,00 gram, kalsium 33,00 miligram, vitamin C 30,00 miligram, protein 1,20 gram, besi 0,70 miligram, lemak 0,30 gram, dan vitamin B1 0,01 miligram
Namun, saat ini banyak sekali makanan-makanan yang berbahan dasar singkong yang dijual dipasaran. Ini mengakibatkan persaingan yang semakin ketat. Sehingga untuk bisa menghadapi persaingan tersebut, perlu adanya inovasi terhadap produk-produk makanan yang berbahan dasar singkong.
B. Rumusan Masalah
Bersadarkan latar belakang yang dipaparkan terdapat beberapa perumusan masalah, sebagai berikut :
a. Bagaiman cara mengoptimalkan singkong menjadi variasi produk yang menarik dan disukai masyarakat?
b. Bagaimana menciptakan peluang usaha dari produksi golak pelangi? C. Tujuan
Program kreativitas mahasiswa ini dibuat dengan tujuan sebagai berikut :
a. Mengoptimalkan manfaat dari singkong dengan cara menghasilkan produk makanan yang berbeda dari yang sudah ada sebelumnya agar diminati masyarakat.
b. Mengetahui prospek usaha golak pelangi di lingkungan kampus dan tempat distribusi yang lain.
D. Luaran yang di harapkan
Berdasarkan uraian diatas maka luaran yang diharapkan adalah sebagai berikut: a. Meningkatkan kreasi inovatif mahasiswa dalam rangka bereksperimen. b. Mampu mengetahui dan memahami peluang usaha golak pelangi di
lingkungan kampus dan tempat distribusi yang lain. E. KEGUNAAN
Kegunaan dari program kreativitas ini adalah :
a. Menumbuhkan jiwa wirausaha dalam diri mahasiswa.
b. Mendorong mahasiswa untuk berfikir kreatif, inovatif, dan mampu melihat serta memanfaatkan peluang yang ada.
BAB II
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA 1. Analisis produk
a. Jenis, Nama Produk dan Karakteristik
Jenis prosuk yang akan dihasilkan dalam usaha ini adalah jenis makanan ringan yaitu berupa golak. Golak yang akan diproduksi adalah makanan yang berbahan dasar singkong. Kami memilih singkong sebagai bahan dasar pembuatan karena singkong memiliki kandungan gizi tinggi serta mudah diperoleh dengan harga terjangkau. Golak yang akan dihasilkan berbeda dengan golak yang sudah ada sebelumnya. Golak ini berupa golak yang diberi aneka rasa dan bentuk.
Adapun karakteristik produk yang dihasilkan dari usaha ini adalah produk berupa golak yang terbuat dari singkong. Golak di rebus dahulu, kemudian di tumbuk halus sampai menjadi sperti adonan kue, kemudian dibentuk menjadi angka 8, lalu di goreng, selanjutnya diberi aneka rasa seperti rasa balado, jagung bakar, coklat, keju dan lain-lain
b. Keunggulan Golak Pelangi
Golak pelangi adalah suatu makanan ringan yang berbahan dasar singkong yang mengandung gizi tinggi. Keunggulan produk ini antara lain :
1. Singkong adalah bahan makanan yang dapat diolah menjadi berbagai jenis makanan. Secara tradisional, singkong biasanya dibuat gethuk, keripik singkong, dan tape singkong.
2. Singkong mengandung karbohidrat dan tinggi kalori, dari 100gram singkong dapat menghasilkan kalori sebesar 160 kalori. Bahkan menurut Nutrition and You, kalori pada singkong 2 kali lipat dibanding kalori pada kentang.
3. Singkong diketahui banyak mengandung vitamin B kompleks dan kelompok vitamin lainnya seperti folates, thiamin, piridoksin (vitamin B-6), riboflavin, dan asam pantotenat. Riboflavin ini berperan dalam tubuh dalam membantu pertumbuhan dan memproduksi sel darah merah. Cocok bagi yang sering mengalami kurang darah.
5. Singkong ternyata lebih baik dibanding dengan nasi, karena singkong memiliki sifat anti kanker, anti tumor dan meningkatkan nafsu makan. Selain itu, singkong jauh lebih baik dikonsumsi oleh penderita diabetes daripada nasi putih.
6. Singkong dapat membantu untuk mengatasi berbagai keluhan penyakit, seperti sakit kepala, rematik, diare, cacingan pada anak dan dapat meningkatkan stamina yang loyo karena kandungan kalorinya.
7. Singkong merupakan makanan rendah lemak dan rendah kolesterol. Cocok sebagai menu yang dimasukkan ke dalam program diet rendah lemak Anda.
2. Analisis Pemasaran
a. Kebijakan Produk
Usaha ini bergerak dalam bidang produksi dan distribusi. Jenis produk ini berupa golak pelangi.
b. Pesaing dan peluang
Golak pelangi mempunyai prospek usaha yang menjamin, karena di Kelurahan Sekaran, Kecamatan Gunungpati, Kabupaten Semarang belum pernah ada yang mencoba mengembangkan produksi golak ini. Oleh karena itu peluang pasarnya masih cukup tinggi.
c. Kebijakan Harga
Harga yang diberikan kepada konsumen yaitu sebesar Rp. 2000,00 per 4 buah (1 bungkus).
a. Kebijakan promosi
Untuk meningkatkan hasil penjualan golak singkong perlu dilakukan promosi. Bentuk promosi ini diantaranya yaitu pemasangan pamflet, spanduk, penyebaran leaflet, promosi melalui sosial media seperti facebook, bbm, dan media lain, serta untuk promosi awal, produk ini akan dijual dengan diskon 10%.
Distribusi hasil produksi kepada para konsumen dapat dilakukan dengan cara menawarkan produk langsung kepada konsumen dengan menggunakan gerobak atau bisa juga dengan melakukan kerja sama dengan berbagai toko untuk didistribusikan kepada konsumen.
3. Analisis operasional a. Rencana Pembuatan Produk
Rencana pembuatan produk golak pelangi selama tiga bulan adalah sebagai berikut :
Waktu Menghasilkan
1 Hari 45 Bungkus
1 Minggu 315 Bungkus
1 Bulan 1.260 Bungkus 5 Bulan 6.300 Bungkus
Harga penjualan per bungkus adalah Rp 2.000,00
Harga Penjualan 5 Bulan adalah Rp 2.000,00 x 6.300 Bungkus= Rp 12.600.000,00 Laba Penjualan 5 bulan = Harga Jual – Biaya Produksi
=Rp 12.600.000,00 – Rp 10.640.000,00 = 1.960.000,00 b. Perhitungan BEP
1. BEP Volume Produksi
Total Biaya Harga
Rp. 10.640.000,00 = 5320 Bungkus Rp. 2000,00
Jadi pada tingkat volume produksi 5320 bungkus, usaha ini berada pada titik impas. BEP ini terjadi pada bulan ke lima produksi.
2. BEP Harga Produksi
Total Biaya Produksi Hasil Produksi
Rp. 10.640.000,00 = Rp. 1688,888889 6.300 Bungkus
Jadi, pada tingkat harga Rp 1.688,88889 usaha ini berada pada titik impas 3. B/C Ratio =
Rp 12.600.000 = 1,184210526 Rp 10.640.000
BAB III
METODE PELAKSANAAN
Metode yang digunakan dalam program kreativitas mahasiswa bidang kewirausahaan ini adalah sebagai berikut :
1. Persiapan a. Persiapan alat
No Nama Alat
1 Sobok Pengukus 2 Alat penumbuk 3 Wajan penggorengan 4 Pisau
5 Usuk-usuk 6 Ember 7 Baskom 8 Kompor 9 Serok 10 Gerobak 11 Stapler 12 Plastik 13 Nampan
b. Bahan yang digunakan Jumla
h
Keterangan 300 kg Singkong
Persiapan
Pelaksanaan
Promosi
30 kg Bawang Putih 100 kg Minyak goreng 12 kg Bubuk aneka rasa 5 kg Garam
a. Persiapkan alat dan bahan yang diperlukan. b. Pengolahan bahan
Tahap pengolahannya adalah sebagai berikut :
1. Kupas kulit singkong dengan pisau yang telah dipersiapkan.
2. Lalu singkong di rendam terlebih dahulu untuk membuang racun atau zat yang tidak diinginkan selama 1 jam. kemudian cuci singkong yang telah dikupas tersebut hingga bersih.
3. Kemudian singkong diparut kasar.
4. Kemudian dicampur sedikit air, ditambah bumbu, dan diaduk-aduk kental seperti lempung.
5. Selanjutnya dibentuk menjadi Golak & Gembus dan digoreng dengan minyak kelapa.
6. Setelah golak di goreng lalu didinginkan untuk selanjutnya diberi aneka rasa seperti balado, keju, pedas, dan lain-lain.
3. Promosi
Promosi dilakukan dengan cara menawarkan produk ke konsumen secara langsung, membuat brosur atau memasang pamflet di pinggir-pinggir jalan. Mempromosikan melalui sosial media seperti facebook, twitter, bbm, dan blog.
4. Pemasaran
Pemasaran produk golak pelangi ini akan dilakukan denga cara menawarkan produk secara langsung kepada konsumen dengan menggunakan gerobak dan menitipkan golak pelangi ini ke toko-toko.
5. Evaluasi
BAB VI
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN A. Anggaran Biaya
No Keterangan Total
1 Peralatan penunjang Rp. 4.605.000,00 2 Bahan habis pakai Rp. 4.835.000.00
3 Perjalanan Rp. 600.000,00
4 Lain-lain Rp. 600.000,00
Jumlah Rp. 10.640.000,00
B. Jadwal Kegiatan
Kegiatan Bulan
I II III IV V
1. Persiapan program
a. Persiapan bahan X b. Persiapan alat X c. Persiapan tempat X 2. Pelaksanaan program
a. Produksi X X X X X
b. Promosi X X X X X
c. penjualan produk X X X X X
3. Evaluasi X X X X X
DAFTAR PUSTAKA
Uchjana, Effendy, Onong, 2013 Ilmu Komunikasi, Bandung : PT Remaja Rosdakarya
Alma, Buchori, 2011, Kewirausahaan, Bandung : Alfabeta
http://birohumas.jatengprov.go.id/userfile/file/data%20potensi%20kabkota/DATA %20POTENSI%20%20kebumen%20lengkap.pdf di akses pada tangga 31 Mei 2015 pada pukul 08:33 WIB
http://info-kebumen-jateng.blogspot.com/ di akses pada tanggal 31 Mei 2015 pada pukul 08:42 WIB
http://www.kebumenkab.go.id/index.php/public/news/detail/1635 di akses pada tanggal 31 Mei 2015 pada pukul 08:44 WIB
LAMPIRAN-LAMPIRAN Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pembimbing A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Rina Opik 2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran
4 NIM 7101413020
5 Tempat dan Tanggal Lahir Kebumen, 10 Oktober 1994
6 E-mail [email protected]
7 Nomor Telepon/HP 089610501377 B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi MI Ma’arif Adikarso Tahun Masuk-Lulus 2001-2007 2007-2010 2010-2013 C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
No. Nama Pertemuan
Ilmiah/Seminar Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat 1. Workshop PKM GT-AI Workshop PKM GT-AI
Kamis, 25 Maret 2015
PKMU Lt. 2 Unnes D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan , saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM 2015.
Semarang, 16 Juni 2015 Pengusul,
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Mocahamad Amirudin Nashrulloh 2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Ilmu Keolahragaan
4 NIM 6211412136
5 Tempat dan Tanggal Lahir Rembang, 6 Mei 1993
6 E-mail [email protected]
7 Nomor Telepon/HP 085727039609 B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi SDN WARU 3
Rembang SMPN 2 Rembang
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) No
D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)
No
. Jenis Penghargaan
Institusi Pemberi
Penghargaan Tahun
1. Juara 3 kumite karate +65kg Kejuaraan PORKAB Rembang
KONI Kabupaten
Rembang 2012
2.
Juara 3 kumite karate <21 Tahun Kejuaraan Antar Dojo BKC Se-Kabupaten Rembang
Pengcab. BKC
Kabupaten Rembang 2011
3.
Juara 3 Fairway Competition Beregu Putra Kejuaraan Woodball antarjurusan FIK Unnes
FIK Unnes 2014
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan , saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM 2015.
Semarang, 16 Juni 2015 Anggota Pelaksana 1,
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Hesti Saputri
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Manajemen
4 NIM 7311413006
5 Tempat dan Tanggal Lahir Kebumen, 20 Januari 1995
6 E-mail [email protected]
7 Nomor Telepon/HP 085701125828 B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi MI Maarif Murtirejo
MTs N 2 Kebumen
SMK N 1 Kebumen
Jurusan - - Administrasi
Perkantoran Tahun
Masuk-Lulus 2001-2007 2007-2010 2010-2013
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) No
D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan , saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM 2015.
Semarang, 16 Juni 2015 Anggota Pelaksana 2,
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Nur Istikomah 2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran
4 NIM 7101413016
5 Tempat dan Tanggal Lahir Kebumen, 5 Desember 1994 6 E-mail [email protected]
Jurusan - - Administrasi
Perkantoran Tahun
Masuk-Lulus 2001-2007 2007-2010 2010-2013
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) No
D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan , saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM 2015.
Semarang, 16 Juni 2015 Anggota Pelaksana 3,
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap dengan Gelar Agung Kuswantoro, S. Pd, M.Pd 2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi
-4 NIDN 0607118201
5 Tempat dan Tanggal Lahir Pemalang, 7 November 19982
6 E-mail [email protected] C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
No .
Nama Pertemuan
Ilmiah/ Seminar Judul Artikel Ilmiah
Waktu dan
3. Seminar Nasional danCall For Paper
Profesionalisme Guru
5. Seminar LP2M Seminar dan Pameran Hasil Pengabdian kepada Masyarakat
19 November 2014 di Semarang 6. Seminiar LP2M Seminar dan ameran Hasil
Penelitian
7. Seminar Nasional Konservasi untuk Hidup Lebih Baik
22 November 2014 di Semarang D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)
No
. Jenis Penghargaan
Institusi Pemberi
Penghargaan Tahun
1. Lulusan terbaik prodi pendidikan
asministrasi perkantoran Unnes - 2006 2. Juara tiga menulis essay Gus Dur - 2014 3. Juara pertama menulis tentang Anak Yatim - 2015
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan , saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM 2015.
Semarang, 16 Juni 2015 Dosen Pembimbing,
Justifikasi Anggaran Kegitan 1. Peralatan Penunjang No
. Material
Justifikasi Pemakaian
Kuantita s
Harga Satuan (Rp)
Jumlah (Rp) 1 Gerobak Promosi Penjualan 1 2.500.000 2.500.000
2 Kompor Memasak 1 350.000 350.000
3 Sewa Tempat Tempat usaha 1 850.000 850.000
4 Sewa Tabungan Memasak 2 30.000 60.000
5 Soblok Pengukus Merebus singkong 1 75.000 150.000
6 Alat penumbuk Menumbuk 1 300.000 300.000
7 Wajan Penggorengan Menggoreng 2 50.000 100.000
8 Pisau Mengupas 4 10.000 40.000
9 Usuk-usuk Menggoren
g 2 15.000 30.000
10 Ember Mencuci
singkong 2 25.000 50.000
11 Baskom Tempat adonan 3 20.000 60.000
12 Serok Menggoreng 2 10.000 20.000
13 Nampan Tempat golak 3 20.000 60.000
13 Buku Menulis 1 15.000 15.000
14 Alat tulis Menulis 4 5.000 20.000
2. Barang Habis Pakai No
. Material
Justifikasi
Pemakaian Kuantitas
Harga Satuan
(Rp)
Jumlah (Rp) 1 Singkong Bahan baku 300 kg 6.000 1.800.000 2 Minyak goreng Menggoreng 100 kg 15.000 1.500.000
3 Bubuk Balado Tauran 3kg 45.000 135.000
4 Bubuk Coklat Taburan 3kg 45.000 135.000
5 Bubuk Extra Pedas Taburan 3kg 45.000 135.000 6 Bubuk Jagung Bakar Taburan 3kg 45.000 135.000
7 Gas Memasak 5buah 15.000 75.000
8 Garam Penyedap rasa 5kg 7.000 35.000
9 Bawang Putih Penyedap rasa 30 kg 20.000 600.000
9 Air Membuat Adonan 5 galon 5.000 25.000
10 Plastik kresek Kemasan 25 pack 8.000 200.000
11 Stapler Pengemas 2 buah 20.000 60.000
12
3. Perjalanan
1 Biaya Konsumsi Konsumsi 4 25.000 100.000
2 Biaya Tenaga Penumbuk
Biaya tenaga penumbuk
1 100.000 100.000
3 Biaya PembutanCap Membuat laporan 1 100.000 100.000 4 Biaya Iklan Pamflet, MMT 4 25.000 100.000 5 Penyusunan Proposal Penyusunan Laporan 1 50.000 50.000
6 Penyusunan Laporan 1 50.000 50.000
6 Dokumentasi + cetak Foto 1 100.000 100.000 Sub Total
(Rp) 600.000 Total
(Keseluruhan
Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas
No Nama / NIM ProgramStudi
KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
Gedung H : Kampus Sekaran – Gunungpati – Semarang Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan
Email : [email protected] Telp/Fax : (024) 8508003 SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA Yang bertandatangan di bawah ini :
Nama : Rina Opik
NIM : 7101413020
Program Studi : Pendidikan Administrasi Perkantoran Fakultas : Ekonomi
Dengan ini menyatakan bahwa usulan PKM Kewirausahaan saya dengan judul : “Golak Pelangi” yang di usulkan untuk tahun anggaran 2016 bersifar original dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sember dana lain.
Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengna pernyataan ini, maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-benarnya.
Semarang, 16 Juni 2015
Mengetahui Yang menyatakan,
Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan