• Tidak ada hasil yang ditemukan

ABSTRAK SKRIPSI Nuralina S (15010113120052) No. HP 082133724727

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "ABSTRAK SKRIPSI Nuralina S (15010113120052) No. HP 082133724727"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL PASANGAN DENGAN

KETERIKATAN KERJA PADA APARAT PEMERINTAH DESA

DI KECAMATAN X,Y,Z KABUPATEN BATANG

Nuralina Septiani 15010113120052

Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro

ABSTRAK

Keterikatan kerja merupakan sikap positif yang dimiliki individu terhadap pekerjaannya ditunjukkan dengan mencurahkan semangat yang tinggi, dedikasi penuh dan fokus, serta senang terhadap pekerjaan yang memungkinkan individu tersebut sulit terlepas dari pekerjaannya. Dukungan sosial pasangan adalah persepsi individu terhadap bantuan yang diberikan dari pasangan (suami atau istri) yang membuatnya merasa diperhatikan, dihargai, serta dicintai, sehingga merasakan kenyamanan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dukungan sosial pasangan dengan keterikatan kerja pada aparat pemerintah desa di Kecamatan X,Y,Z Kabupaten Batang. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 237 aparat pemerintah desa di Kecamatan X,Y,Z Kabupaten Batang yang sudah menikah. Teknik pengambilan sampel penelitian menggunakan convenience sampling dengan jumlah 101 subjek. Instrumen penelitian terdiri dari dua skala yaitu Skala Keterikatan Kerja (36 aitem α ; = 0,926) dan Skala Dukungan Sosial Pasangan (31 aitem α ; = 0,920). Analisis data dengan menggunakan analisis regresi sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan positif antara dukungan sosial pasangan dengan keterikatan kerja pada aparat pemerintah desa di Kecamatan X,Y,Z Kabupaten Batang (rxy= 0,665), dukungan sosial pasangan

memberikan sumbangan efektif sebesar 44,2 %.

Referensi

Dokumen terkait

HAKIM MENENTUKAN JANGKA WAKTU DAN CARA ATAU SARANA NOTIFIKASI SECARA LAYAK DALAM PENENTUAN JANGKA WAKTU DAN CARA ATAU SARANA TERSEBUT MEMPERTIMBANGKAN KEPASTIAN BAHWA SEMUA

Hasil tes tersebut tidak menjadi satu-satunya faktor pertimbangan penempatan pejabat struktural, melainkan hanya menjadi salah satu faktor yang ikut dipertimbangkan bagi

Agar penelitian ini lebih terarah, penulis membatasi permasalahan ini hanya membahas upaya tokoh masyarakat dalam mencegah Kehamilan pra nikah yang terjadi pada tahun

Walaupun biaya pakan pada perlakuan B dan A lebih tinggi dibanding perlakuan C oleh karena ternak selain hijauan juga diberi pakan murah namun hasil yang

Pada akhirnya dengan upaya untuk terus mempertajam fokus kajian, maka Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Mahasiswa dalam kelompok belajar kola- borasi menghabiskan banyak waktu dalam pe- mecahan masalah dibandingkan dengan kelom- pok mahasiswa belajar secara individu. Dari ha-

Ion yang terlarut dalam air adalah ion – ion yang dipertukarkan karena gugus ini melekat pada polimer, maka ia dapat menarik seluruh molekul polimer dalam air, maka

Aplikasi Berbasis Web untuk Menampilkan Absensi dan Nilai Akhir Peserta Didik ini dikembangkan dengan menggunakan basis data MySQL sebagai media