KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, yang telah memberikan pertolongan dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan laporan tugas akhir ini. Laporan tugas akhir ini merupakan salah satu kewajiban akademis untuk menyelesaikan studi di Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara.
Penelitian tugas akhir dilakukan oleh penulis di PT Ivana Mery Lestari Matras, yang merupakan industri manufaktur yang memproduksi spring bed. Tugas akhir ini diberi judul “Perbaikan Rancangan Produk Spring Bed dengan Menggunakan Metode Quality Function Deployment dan Axiomatic Design”.
Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam laporan tugas akhir ini. Oleh karena itu, kritik dan saran sangat penulis harapkan untuk perbaikan di masa mendatang.
Akhir kata, penulis berharap agar laporan tugas akhir ini dapat memberikan manfaat bagi setiap pembaca.
Medan, Januari 2016
UCAPAN TERIMAKASIH
Syukur yang tak terhingga penulis ucapkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, Maha Hadir, Maha Kuasa, Tuhan Yesus Kristus untuk kasih setia dan pengampunan-Nya di setiap waktu. Penulis menyadari pertolongan Tuhan hadir melalui pihak-pihak yang telah membantu penulis dalam penulisan Tugas Sarjana ini, baik secara moril, materil, spiritual, informasi. Penulis berdoa agar Tuhanlah yang membalas kebaikan dari:
1. Bapak M. Hutagalung dan Mama L. Simanjuntak yang begitu penulis kasihi dan kagumi, untuk kasih sayang yang tidak terbatas, dorongan semangat yang tidak ada habisnya, kepercayaan yang diberikan, support materil yang selalu cukup dalam kondisi apapun, terlebih untuk setiap doa yang dipanjatkan setiap hari. Penulis berharap, tulisan ini bisa merekahkan senyum di wajah Bapak dan Mama.
2. Kak Iya & Bang Emon, Indy, Ogik, kakak, abang, dan adik yang juga begitu penulis kasihi, untuk setiap support, semangat, kalimat positif, kesabaran,
sponsorship, dan tentunya untuk setiap doa yang menyematkan nama penulis. Itu benar-benarmembantu penulis dalam penyelesaian Tugas Sarjana ini. 3. Ibu Ir. Khawarita Siregar, MT, selaku Ketua Departemen Teknik Industri, dan
4. Ibu Ir. Rosnani Ginting, MT, selaku Dosen Pembimbing I atas waktu yang diluangkan, dorongan, bimbingan, arahan, nasehat, dan masukan yang diberikan kepada penulis dalam penyelesaian Tugas Sarjana.
5. Bapak Ikhsan Siregar, ST, M.Eng selaku Dosen Pembimbing II atas waktu, bimbingan, arahan, dan masukan yang diberikan kepada penulis dalam penyelesaian Tugas Sarjana.
6. Bapak Hasan Basri Siregar, MT dan Bapak Dr. Ir. A. Jabbar Matondang, M.Eng. atas kesediaannya mengoreksi laporan tugas sarjana dan waktu yang diluangkan untuk menguji sidang tugas sarjana saya.
7. Bapak Tommy Wongso selaku Pimpinan PT Ivana Mery Lestari Matras yang telah memberi izin serta membantu penulis melakukan penelitian dan Bapak Rahmad selaku pembimbing lapangan yang telah membantu penulis dalam penyusunan laporan Tugas Sarjana.
8. Aqua La Vida (Kak Deasy, Bang John, Astri, Donal, Reny, Noni) untuk setiap doa yang menguatkan. Terima kasih untuk tetap setia bersekutu dalam doa.
9. Teman seperjuangan Mutiara, Angel, Debora, Holongan, Dicki, Wan, Putra, Alex, dan rekan-rekan GIELAS stambuk 2011 Teknik Industri USU, atas kata-kata optimis, untuk setiap solusi dari permasalahan yang penulis hadapi, dan kesediaan teman-teman sekalian mendengarkan dan menghibur penulis ketika berkeluh kesah.
pernah terlambat dalam hal semangat, motivasi, maupun teknis. Terima kasih untuk kesempatan belajar bersama, menghadapi ups and downs, belajar menghargai, dan saling memperhatikan satu sama lain. You’re one of the
brightest color in my life story, I thank God for knowing you all.
11. Kakak abang (Kak Fina, Kak Ayu, Kak Cici, Bang Novri, Bang Suryadi, Bang Andy, Bang Arie) dan adik-adik (Marini, Kadir, Conan, Eric, Claudia, Puput, Jovi) di Lab Sispro untuk waktu yang sudah dihabiskan bersama, melalui setiap hal dengan kebersamaan yang tidak akan dijumpai di lain waktu dan tempat.
12. Bang Mijo, Kak Dina, Kak Ani, Bang Nurmansyah, Kak Rahma, Kak Mia, Bang Awal, dan Bang Ridho atas bantuan dan tenaga yang telah diberikan dalam memperlancar penyelesaian Tugas Sarjana.
DAFTAR ISI
1.6. Sistematika Penulisan Tugas Akhir ... I-8DAFTAR ISI (Lanjutan)
BAB HALAMAN
DAFTAR ISI (Lanjutan)
BAB HALAMAN
5.3. Pengolahan Data Quality Function Deployment (QFD) ... V-48
5.3.1. Uji Validitas dan Reliabilitas ... V-51 5.3.1.1. Uji Validitas Data Kuesioner Tingkat
Kepentingan ... V-51 5.3.1.2. Uji Reliabilitas Data Kuesioner Tingkat
Kepentingan ... V-56 5.3.2. Membangun Quality Function Deployment (QFD) Fase
I ... V-57
5.3.2.1. Menentukan Kebutuhan Pelanggan/
Customer Requirement... V-57 5.3.2.2. Menentukan Tingkat Kepentingan/ Customer
Importance (CI) ... V-58 5.3.2.3. Menentukan Karakteristik Teknis Produk ... V-63 5.3.2.4. Menetapkan Hubungan antara Karakteristik
Teknis ... V-63 5.3.2.5. Menetapkan Tingkat Hubungan Antara
Karakteristik Teknis Produk dengan
Keinginan Responden ... V-64 5.3.2.6. Membangun Matriks House Of Quality
(HoQ) Pertama Produk Spring Bed... V-65 5.3.3. Membangun Quality Function Deployment (QFD)
DAFTAR ISI (Lanjutan)
BAB HALAMAN
5.3.3.1. Menetapkan Karakteristik Teknis Prioritas Berdasarkan QFD Fase I ... V-70 5.3.3.2. Menetapkan Part Kritis ... V-70 5.3.3.3. Menetapkan Hubungan antara Part Kritis ... V-71 5.3.3.4. Menetapkan Hubungan antara Karakteristik
Teknis dengan Part Kritis ... V-72 5.4.1.3. Dekomposisi untuk Kebutuhan Fungsional
DAFTAR ISI (Lanjutan)
BAB HALAMAN
6.2. Analisis Metode Quality Function Deployment (QFD) Fase I ... VI-3 6.3. Analisis Metode Quality Function Deployment (QFD) Fase II ... VI-6
6.4. Analisis Hasil Pengembangan Rancangan dengan Axiomatic
Design ... VI-7 6.4.1. Analisis Independence Axiom (Pengukuran Coupling
Design) ... VI-8 6.4.2. Analisis The Information Axioms ... VI-8
BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN ... VII-1
7.1. Kesimpulan... VII-1 7.2. Saran ... VII-2
DAFTAR TABEL
TABEL HALAMAN
DAFTAR TABEL (Lanjutan)
TABEL HALAMAN
5.22. Atribut Desain Spring Bed Terpilih dan Aktual ... V-48 5.23. Rekapitulasi Kuesioner Tingkat Kepentingan ... V-48 5.24. Uji Validitas Atribut 1 ... V-52 5.25. Hasil Perhitungan Validitas Derajat Kepentingan ... V-55 5.26. Perhitungan Varians Tiap Atribut ... V-56 5.27. Customer Requir ement (CR) terhadap Perbaikan Produk Spr ing
Bed... V-58 5.28. Customer Importance (CI) ... V-59 5.29. Tingkat Kepuasan Konsumen untuk Setiap Variabel ... V-59 5.30. Keterangan Nilai Sales P oint ... V-60 5.31. Nilai Sales Point Variabel Kebutuhan Konsumen ... V-60 5.32. Rasio Perbaikan setiap Variabel Kebutuhan ... V-61 5.33. Rasio Perbaikan setiap Variabel Kebutuhan ... V-61 5.34. Bobot Relatif untuk Setiap Variabel ... V-62 5.35. Karakteristik Teknis Produk Spring bed ... V-63 5.36. Kategori Tingkat Kesulitan ... V-66 5.37. Prioritas Perbaikan Terhadap Atribut Terpilih dari Ka nsei
Engineering ... V-69 5.38. Karakteristik Teknik Produk Spring Bed ... V-70 5.39. Part Kritis Produk Spring Bed ... V-71 5.40. Rekapitulasi Perhitungan Tingkat Kesulitan ... V-74 5.41. Rekapitulasi Perhitungan Derajat Kepentingan ... V-75 5.42. Rekapitulasi Perhitungan Perkiraan Biaya ... V-76 5.43. Prioritas Perbaikan Desain ... V-78 5.44. Dekomposisi Kebutuhan Fungsional (FR) dan Parameter
Desain pada Elastisitas Spring Bed ... V-81 5.45. Dekomposisi Kebutuhan Fungsional (FR) dan Parameter
DAFTAR TABEL (Lanjutan)
TABEL HALAMAN
5.46. Dekomposisi Kebutuhan Fungsional (FR) dan Parameter
Desain pada Durability Spring Bed... V-83 5.47. Rekapitulasi Hasil Dekomposisi FR dan DP ... V-83 5.48. Data Aktual Perusahaan Terhadap Functional Requirements ... V-84 5.49. Pemetaan FR-DP Level 1 ... V-86 5.50. Pemetaan FR-DP Level 1 ... V-86 5.51. Proses Pemetaan Level 2 FR1-DP1, FR2-DP2 dan FR3-DP3 ... V-87 5.52. Proses Pemindahan FR 2.3/DP 2.3 dengan FR 2.1/DP 2.1 ... V-88 5.53. Proses Pemindahan FR 3.2/DP 3.2 dengan FR 3.1/DP 3.1 ... V-89 5.54. Proses Pemindahan FR 3.2/DP 3.2 dengan FR 2.2/DP 2.2 ... V-89 5.55. Parameter Desain Masing-masing FR ... V-90 5.56. Hasil Pengukuran Coupling Design ... V-93 5.57. Rekapitulasi Nilai Total Konten Informasi ... V-95 5.58. Perbandingan Atribut Aktual dan Usulan Produk Spring Bed ... V-96 6.1. Hasil Perhitungan Validitas Kuesioner Kansei ... VI-1 6.2. Nilai Utilitas Kansei Word setiap Desain... VI-2 6.3. Atribut Produk Kategori Awal dengan Atribut Produk Terpilih .... VI-3 6.4. Hasil Perhitungan Validitas Kuesioner Tertutup ... VI-4 6.5. Nilai Net Sales, Importance Weight dan Relative Weight ... VI-4 6.6. Prioritas Perbaikan Terhadap Atribut Terpilih dari Ka nsei
DAFTAR GAMBAR
3.4. Kategori Desain Berdasarkan Independence Axiom ... III-16 3.5. Pilihan untuk Mencapai Kansei ... III-18 3.6. Langkah-langkah Kansei Engineering Tipe I ... III-19 3.7. Skema Analisis Data Eveluasi Kansei dengan Teknik AnalisisMultivariat... III-22 4.1. Kerangka Konseptual Penelitian ... IV-3 4.2. Blok Diagram Langkah-langkah Penelitian ... IV-5 4.3. Flow Chart Uji Validitas dan Reliabilitas ... IV-15 4.4. Diagram Alir Kansei Engineering ... IV-15 4.5. Diagram Alir Conjoint Analysis... IV-16 4.6. Diagram Alir Pembangunan House Of Quality QFD Fase I ... IV-19 4.7. Diagram Alir Pembangunan House Of Quality QFD Fase II ... IV-20 4.8. Langkah-langkah Pengolahan Axiomatic Design ... IV-21 5.1. Spring bed Melda Land 5 Kaki ... V-1 5.2. Sampel Produk Spring Bed ... V-5 5.3. Hubungan Antar Karakteristik Teknik Produk Spring Bed ... V-64
5.4. Matriks Antara CR dengan Karakteristik Teknis Produk Spring
Bed ... V-65 5.5. Penentuan Tingkat Kesulitan, Derajat Kepentingan dan Perkiraan
Biaya ... V-67 5.6. QFD Fase I Perbaikan Desain Produk Spring Bed ... V-58 5.7. Hubungan Part Kritis Produk Spring Bed ... V-72 5.8. Hubungan Antar Part Kritis dan Spesifikasi Teknis Produk
DAFTAR GAMBAR (Lanjutan)
GAMBAR HALAMAN
5.9. Penentuan Tingkat Kesulitan, Derajat Kepentingan dan Perkiraan
DAFTAR LAMPIRAN
LAMPIRAN HALAMAN