• Tidak ada hasil yang ditemukan

Belajar Lebih Kreatif dengan Mind Mapping. Aluisius Ari Subagijo SKK Sanbarto, 6 Mei 2012

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Belajar Lebih Kreatif dengan Mind Mapping. Aluisius Ari Subagijo SKK Sanbarto, 6 Mei 2012"

Copied!
90
0
0

Teks penuh

(1)

Belajar Lebih Kreatif

dengan Mind Mapping

Aluisius Ari Subagijo

(2)

Apa yang akan kita

pelajari

(3)

Memahami cara otak bekerja

Membuat Mind Map

(4)
(5)

Apakah permasalahan

utama dalam belajar?

(6)

“Permasalahan utama

dalam belajar adalah

terlalu banyak

menggunakan otak

kiri.”

(7)

kiri?

kanan?

Mengapa peduli?

(8)

Tulisan

Bahasa

Angka

Analisa

Logika

Urutan

Hitungan

Konseptual

Seni / Musik

Gambar / Warna

Dimensi

Emosi

Bentuk

Imajinasi

Otak Kiri

Otak Kanan

Ingatan jangka

Ingatan jangka

Fungsi Otak

(9)

“Ketidakseimbangan antara beban

otak kiri dengan otak kanan

mengakibatkan pemakaian otak

tidak optimal.”

“Kita lebih banyak menggunakan

otak kiri karena “lingkungan”

menuntut demikian.”

(10)

VS

Kegiatan yang melibatkan

otak

kanan dan kiri

secara

seimbang

(11)

Mengapa saya selalu merasa cepat

(12)

Bagaimana belajar bisa

menyenangkan?

(13)

“Belajar akan

menyenangkan

jika menggunakan

kedua belah otak.”

(14)

Mind Map

“Tujuan Mind Map adalah agar

belajar menjadi menyenangkan”.

Mind map adalah teknis grafis yang

memungkinkan kita mengeksplorasi

kemampuan otak untuk berpikir dan

belajar.

(15)

Mind Map adalah alat

HEBAT

untuk belajar

Otak kiri Otak kanan

Tulisan

Urutan penulisan Hubungan antarkata

Warna Gambar

(16)

Gambaran menyeluruh Detil informasi

Kata kunci yang kuat

Gambar mengaktifkan otak kanan Warna menyenangkan otak

Hubungan antar informasi Pengelompokan informasi

Unik

(17)

“Untuk mendapat nilai “A”, ubah

cara mencatat linier menjadi mind

map.”

(18)
(19)

Bagaimana cara

kerja alami otak?

(20)

Mengingat kata kunci

Cenderung gambar,

bukan tulisan

Imajinasi dan asosiasi

(21)

Kata kunci

adalah

kata yang paling “

kuat

dan paling mewakili makna

dan pengertian suatu

kalimat.

Otak hanya bisa mengingat

informasi berupa

GAMBAR

atau

KATA

(22)

Pancaran pikiran

adalah asosiasi-asosiasi

pemikiran yang timbul dari

suatu pusat pemikiran.

Berbeda-beda untuk setiap

orang.

Asosiasi

adalah

menciptakan hubungan

antara hal-hal yang perlu

kita ingat.

(23)

“Tiap orang mempunyai

pancaran pikiran yang

berbeda-beda.”

“Mind map merupakan

implementasi dari pancaran

pikiran pembuatnya.”

(24)

Latihan :

Menggambarkan pancaran

pikiran dan asosiasi

(25)

Menggambar sebuah Mind Map

(26)

Kertas putih polos

Pensil warna atau spidol Imajinasi

Otak kita sendiri

(27)

Gambarkan topik di tengah

halaman.

(28)

Subjudul menggunakan HURUF KAPITAL, diletakkan pada garis cabang tebal

Cabang digambar

menyudut

agar cabang lain menyebar lebih mudah

Tambahkan subjudul

(29)

Hanya menggunakan kata kunci dan gambar

Bisa menggunakan simbol dan singkatan

Untuk setiap subjudul,

tambahkan hal pokok dan

rincian pendukung

(30)

Kembangkan imajinasi

(31)
(32)
(33)
(34)
(35)
(36)
(37)

Hukum Grafis Mind Map

Setiap kata kunci atau

gambar diletakkan di atas sebuah garis

Upayakan maksimum hanya satu kata pada satu baris

(38)

Semua cabang harus meliuk dari satu poin tunggal

Semua cabang yang

menyebar dari poin yang sama harus diberi warna sama

Warna berubah ketika

berpindah dari satu tingkat gagasan ke tingkat yang

lebih spesifik

(39)
(40)

Mind Map sebagai alat pencatat

utama

(41)

Prinsip mengingat

Kata kunci

Otak kiri + otak kanan

(42)

Kelebihan mind mapping

Menghemat waktu karena hanya

menggunakan kata-kata kunci.

Menggunakan prinsip-prinsip

mengingat: Visualisasi, asosiasi,

membuat sesuatu menjadi lebih

berbeda.

Menggunakan otak kiri dan

otak kanan secara bersamaan.

Meringkas Materi

Pelajaran

(43)

Meringkas tidak hanya

berarti mengurangi kalimat

menjadi lebih sedikit,

namun meringkas harus

mengandung prinsip

memilih kata kunci saja dan

menggambarkan pancaran

pikiran kita.

(44)

“Kita harus berani memilih

satu kata kunci saja dalam

suatu kalimat yang perlu

diingat.”

“Jika kata kunci kita pilih sendiri,

kita akan mampu

menggunakannya untuk

(45)

Fungsi angin adalah:

1. Mengeringkan pakaian yang basah 2. Menerbangkan layang-layang

3. Dimanfaatkan dalam olahraga terbang layang 4. Menggerakkan kincir angin

5. Membantu terjadinya penyerbukan bunga 6. Membantu penyebaran biji tanaman

(46)

Fungsi angin adalah:

1. Mengeringkan pakaian yang basah 2. Menerbangkan layang-layang

3. Dimanfaatkan dalam olahraga terbang layang 4. Menggerakkan kincir angin

5. Membantu terjadinya penyerbukan bunga 6. Membantu penyebaran biji tanaman

(47)

Fungsi angin adalah: 1. Pakaian 2. layang-layang 3. terbang layang 4. kincir 5. bunga 6. biji

(48)
(49)
(50)

Latihan

(51)

Teori evolusi Charles Darwin:

1. Tidak ada individu yang identik

2. Populasi cenderung bertambah karena

setiap makhluk hidup mempunyai

kemampuan berkembang biak

3. Untuk berkembang biak diperlukan makanan

dan ruang yang cukup

4. Kenyataan menunjukkan bertambahnya

populasi tidak langsung terus menerus

karena adanya faktor pembatas. Misalnya,

terbatasnya persediaan makanan

(52)

Mengubah halaman teks menjadi Mind Map

“Kekuatan Mind Map adalah mampu membantu kita menghemat waktu, mengingat, dan memahami materi secara lebih efektif.”

(53)

“Semua materi pelajaran perlu

“disederhanakan” terlebih dulu agar

dapat dipahami secara lebih mudah.”

“Catatan dan bacaan buku masih bersifat linier, artinya masih menggunakan pancaran pikiran guru dan pengarang buku. Mind Map membantu kita mengubahnya menjadi sesuai pancaran pikiran kita.”

(54)

Gempa Bumi

Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya gempa bumi,

yaitu:

1. Kegiatan gunung berapi, yaitu pada saat tersumbatnya

gerakan magma keluar dari dapur magma melalui

lubang kepundan. Gempa semacam ini disebut gempa

bumi vulkanik.

2. Pergeseran kerak lapisan kulit bumi, yaitu aktivitas kerak

bumi yang berhubungan dengan peristiwa tektonisme.

Pergeseran ini akan menimbulkan goncangan yang

sangat dahsyat dan sering menimbulkan malapetaka

besar. Gempa semacam ini disebut gempa bumi

tektonik.

3. Runtuhan tanah, misalnya pada lubang atau dinding gua

dalam tanah.Gempa semacam ini disebut gempa bumi

runtuhan atau terban.

(55)
(56)
(57)
(58)

“Saat membuat Mind Map,

kita melakukan pengulangan

belajar beberapa kali.”

(59)
(60)

Uji pemahaman

Tuliskan semua hal yang dapat kamu

ingat dari teks tersebut.

(61)
(62)
(63)
(64)

Langkah 4: Tambahkan poin-poin utama dan

rincian pendukung

(65)
(66)
(67)
(68)

Latihan

(69)
(70)
(71)
(72)
(73)
(74)

Mind Map menghemat waktu Mind Map membantu mengingat

Melihat semua informasi diatur dalam kelompok yang sistematik

Dari 107 kata, menjadi hanya 28 kata Melihat gambar menjadi lebih mudah

(75)
(76)
(77)
(78)
(79)
(80)
(81)

Latihan

(82)

BENTENG

Benteng-benteng yang ada di Indonesia merupakan peninggalan zaman kolonial. Pada waktu itu, benteng dibangun sebagai daerah pertahanan. Beberapa benteng yang masih dapat kita saksikan hingga sekarang:

1. Benteng Marlborough

Benteng Marlborough adalah benteng peninggalan Inggris di Provinsi Bengkulu. Disebut benteng Raffles karena didirikan pada masa Gubernur Jendral Inggris bernama Raffles di tahun 1714. Pada masa penjajahan

Belanda, Ir. Soekarno, presiden RI pertama, pernah ditahan di benteng ini. 2. Benteng Fort de Kock

Benteng Fort de Kock ini terdapat di Bukittinggi, Sumatera Barat. Benteng ini dibangun pada tahun 1825 oleh Kapten Beur, seorang tentara Belanda. Benteng ini dibangun dengan tujuan sebagai pertahanan Belanda dalam Perang Paderi pimpinan Tuanku Imam Bonjol.

(83)

1. Pada zaman kolonial, benteng dipakai untuk _________ 2. Ir. Soekarno pernah ditahan di benteng ________

3. Apa nama benteng yang didirikan oleh Raffles ?

4. Untuk mengatasi Perang Paderi, Belanda mendirikan benteng _________

5. Benteng Marlborough terletak di ___________

6. Siapa nama pahlawan Indonesia yang memimpin Perang Paderi ?

(84)
(85)

KERAJAAN TARUMANEGARA

Kerajaan Hindu tertua di Pulau Jawa ialah Kerajaan Tarumanegara. Kerajaan ini berdiri pada tahun 450 M. Letaknya di sekitar Bogor, Jawa Barat. Rajanya yang terkenal bernama Purnawarman. Beliau memeluk agama Hindu dan menyembah Dewa Wisnu.

Mata pencaharian penduduk Kerajaan Tarumanegara, antara lain

adalah pertanian, perikanan, dan perdagangan. Pada masa pemerintahan Purnawarman, Kerajaan Tarumanegara berhasil membuat saluran air

untuk mengairi lahan-lahan pertanian dan untuk mencegah banjir yang biasa menyerang lahan pertanian.

Peninggalan Kerajaan Tarumanegara berupa tujuh prasasti yang

ditemukan di daerah Jawa Barat. Pada umumnya, prasasti itu ditulis dalam bahasa sansekerta dan menggunakan huruf Pallawa. Prasasti peninggalan Kerajaan Tarumanegara ialah prasasti Ciaruteun, Prasasti Kebon Kopi,

Prasasti Tugu, Prasasti Munjul, Prasasti Jambu, Prasasti Pasir Awi, dan Prasasti Muara Cianten.

(86)
(87)

Pertanyaan:

• Sebutkan candi-candi agama Budha di

Indonesia!

• Sebutkan candi-candi agama Hindu di

Indonesia!

• Apa nama lain Candi Prambanan?

• Ada berapa macam aliran agama Budha dalam

artikel tersebut?

(88)

Candi

Istilah candi berasal dari salah satu nama Durga (Dewa Maut) yaitu Candika. Candi itu

sebenarnya berfungsi untuk memuliakan orang yang meninggal dunia, khususnya para raja dan orang-orang terkemuka. Beberapa candi peninggalan budaya Hindu dan Budha di Indonesia antara lain:

• Candi Portibi

Brahmana-brahmana Indonesia berlayar ke Sumatra Utara bersama para pedagang

lainnya untuk menyebarkan agama Hindu. Salah satu peninggalannya ialah Candi Portibi yang terdapat di daerah Padang Balok, Gunug Tua di provinsi Sumatera Utara. Candi ini adalah peninggalan Kerajaan Panai tahun 1039.

• Candi Muara Takus

Candi Muara Takus terletak di daerah Kampar, provinsi Riau. Candi ini merupakan tempat pemujaan penganut agama Budha Mahayana. Candi ini dibangun pada masa Kerajaan Sriwijaya sekitar abad 9-10 Masehi.

• Candi Borobudur

Candi Borobudur terletak di Muntilan. Candi ini dibangun di atas bukit dan dikelilingi oleh Bukit Manoreh yang membentang dari arah timur ke barat. Gunung Merapi dan gunung Merbabu terlertak di sebelah timur dan gunung Sumbing dan gunung Sindoro di sebelah barat. Candi Borobudur didirikan tahun 824 Masehi (746 saka).

• Candi Prambanan

Candi Prambanan dikenal juga sebagai Candi Loro Jonggrang. Letaknya di Kecamatan Prambanan Kabupaten Klaten, Provinsi jawa Tengah. Candi ini didirikan pada abad ke-8, yaitu pada masa Kerajaan Hindu Mataram. Candi Prambanan merupakan bangunan suci bagi pemeluk agama Hindu Siwa.

• Candi Panataran

Candi Panataran terletak kira-kira 11 km dari Kota Blitar, Jawa Timur. Candi ini didirikan pada masa Kerajaan Majapahit pada tahun 1350. Menurut Kitab Kertagama, tahun 1350 Raja Hayam Wuruk pernah berziarah ke candi ini.

(89)

Sistem Peredaran getah bening

Getah bening merupakan cairan jaringan tubuh yang tidak terserap oleh darah berupa cairan, pembuluh, dan kelenjar limfa. Fungsi limfa ini adalah dalam pengangkutan lemak dan pemberantasan bibit penyakit yang masuk dalam tubuh. Peredaran getah bening termasuk peredaran terbuka karena pembuluhnya tidak bersambungan pada ujungnya.

1. Cairan Limpa

Merupakan cairan jaringan yang masuk dalam pembuluh limfa. Cairan ini mengandung sel darah putih yang membunuh kuman penyakit yang masuk ke dalam tubuh dan lemak yang diserap pembuluh kil (pembuluh limfa) dari usus halus.

2. Pembuluh limfa

Pembuluh ini mirip dengan pembuluh vena, hanya lebih banyak katupnya dan bagian ujungnya terbuka, dibedakan menjadi dua, yaitu pembuluh limfa kanan dan pembuluh limfa kiri.

– Pembuluh limfa kanan menampung cairan limfa yang berasal dari kepala, leher, dada kanan, dan lengan kanan. Muara pembuluh ini di bawah selangka kanan. Apabila ada kuman masuk sering kita merasakan nyeri di bagian ini.

– Pembuluh limfa kiri untuk tubuh bagian kiri, menampung dari kepala, dada kiri, lengan kiri, serta tubuh bagian bawah. Muara pembuluh ini selangka bagian kanan dan apabila terjadi infeksi akan terasa nyeri pada ketiak ataupun lipat paha.

3. Kelenjar limfa

Kelenjar limfa terutama terdapat pada pangkal paha, ketiak, dan leher. Tempat ini merupakan simpul limfa yang menghasilkan sel darah putih. Apabila ada infeksi, kelenjar ini akan membengkak dan terasa nyeri. Fungsi kelenjar ini untuk menghasilkan sel darah putih dan menahan agar tidak terjadi infeksi lebih lanjut. Kelenjar tubuh yang kerjanya sama dengan kelenjar limfa, misalnya limfa dan tonsil.

– Limfa (berbeda dengan kelenjar limfa) berwarna ungu terletak di belakang lambung dengan fungsi sebagai berikut:

• Tempat pembongkaran sel darah merah • Tempat pembunuhan bibit penyakit

• Tempat pembentukan sel darah putih, antibody, dan antitoksin • Tempat menyimpan cadangan sel darah merah

(90)

Gambar

Gambar mengaktifkan otak kanan  Warna menyenangkan otak
GAMBAR atau  KATA  KUNCI  saja.

Referensi

Dokumen terkait

alam kaitannya dengan penelitian budaya nasional yang menggunakan data !" sur4ey menunjukkan bahwa populasi dan sampel dalam penelitian Hofstede sangat terbatas untuk mewakili

Karena itu telah menjadi kepedulian yang sangat besar bagi industri buah-buahan agar secar penuh manusia dapat mempengaruhi perubahan laju pematangan dengan cara

Tulisan ini merupakan bagian dari rangkaian penelitian mengenai hubungan antara daerah ideal utama, daerah Dedekind dan gelang- gang Herediter, Noether dan Prim (HNP).. Pada [8]

Sumber belajar yang digunakan dalam pembelajaran berbasis teknologi informasi dan komunikasi yaitu dengan mencari sumber belajar di internet menggunakan komputer yang

Refleksi adalah upaya untuk mengkaji hal yang telah terjadi yang berhasil ataupun Perencanaan Pelaksanaan Pengamatan Refleksi Perencanaan Pelaksanaan Pengamatan

Keberhasilan program pendidikan karakter dalam pembelajaran menulis puisi dapat diketahui melalui pencapaian indikator oleh peserta didik sesuai dengan standar kompetensi

Mesin granulator beras jagung ini dirancang bangun guna memenuhi kriteria desain, sebagai berikut: mesin ini dirancang agar mampu bekerja secara kontinyu, memiliki

Malnutrisi merupakan masalah yang berhubungan dengan kekurangan zat gizi pada tingkat seluler atau dapat dikatakan sebagai masalah asupan zat gizi yang tidak