• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Penerimaan Teknologi Informasi Dengan Menggunakan Technology Acceptance Model (Studi Kasus Pada Sistem Informasi Terpadu SINTAK Unika Soegijapranata)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Analisis Penerimaan Teknologi Informasi Dengan Menggunakan Technology Acceptance Model (Studi Kasus Pada Sistem Informasi Terpadu SINTAK Unika Soegijapranata)"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

i Skripsi

Analisis Penerimaan Teknologi Informasi Dengan Menggunakan Technology Acceptance Model

(Studi Kasus Pada Sistem Informasi Terpadu SINTAK Unika Soegijapranata)

Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Pamudya Marantika 09.60.0200

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Katolik Soegijapranata

Semarang 2014

(2)

ii

Skripsi

Analisis Penerimaan Aplikasi Sistem Informasi

Dengan Menggunakan Technology Acceptance Model

(Studi Kasus Pada Sistem Informasi Terpadu SINTAK UNIKA

Soegijapranata)

Oleh:

Pamudya Marantika 09.60.0200

Disetujui dan diterima oleh pembimbing: Semarang, 27 Februari 2014

Pembimbing,

(3)

iii

Telah diterima dan disahkan oleh panitia penguji pada : Kamis, 27 Februari 2014 skripsi dengan judul :

ANALISIS PENERIMAAN SISTEM INFORMASI

DENGAN METODE TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL

(STUDI KASUS PADA SISTEM INFORMASI TERPADU

SINTAK UNIKA SOEGIJAPRANATA)

Oleh :

Pamudya Marantika 09.60.0200

Tim Penguji

(A.A Chrismastuti, SE.,M.Si.,Akt)(Drs. H. Hudi Prawoto, MM.,Akt)(G.Freddy Koeswoyo,SE.,M.Si.,Akt)

Mengetahui

Plt.Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Soegijapranata

(4)

iv

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Saya yang bertanda tangan dibawah ini dengan sesungguhnya menyatakan bahwa skripsi dengan judul :

Analisis Penerimaan Teknologi Informasi Dengan Menggunakan Technology Acceptance Model

(Studi Kasus Pada Sistem Informasi Terpadu SINTAK Unika Soegijapranata)

benar-benar merupakan karya saya. Saya tidak mengambil sebagian atau seluruh karya orang lain yang seolah-olah saya akui sebagai karya saya. Apabila saya melakukan hal tersebut, maka gelar dan ijasah yang saya peroleh dinyatakan batal dan akan saya kembalikan kepada Universitas Katolik Soegijapranata.

Semarang, 27 Februari 2014 Yang menyatakan,

(5)

v

KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Tuhan Yesus Kristus, penulis ucapkan karena skripsi dengan judul “Analisis Penerimaan Teknologi Informasi Dengan Menggunakan Technology Acceptance Model (Studi Kasus Pada Sistem Informasi Terpadu SINTAK Unika Soegijapranata)” telah dapat penulis selesaikan. Skripsi ini disusun untuk memenuhi syarat guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Soegijapranata Semarang. Topik ini dipilih karena pengembangan sistem pada perguruan tinggi sangat penting bagi perkembangan perguruan itu sendiri. Skripsi ini berhasil menemukan bukti empiris bahwa sistem yang dibangun membutuhkan kualitas jaringan yang baik dan persepsi kemudahan serta persepsi manfaat.

Selesainya skripsi ini peneliti akui tidak terlepas dari bantuan beberapa pihak. Untuk itu peneliti mengucapkan terimakasih kepada :

1. Dr. Oct. Digdo Hartomo, SE.,M.Si.,Akt selaku Plt. Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis atas ijinnya kepada penulis untuk menggunakan fasilitas yang ada di Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

2. St. Vena Purnamasari,SE.,M.Si.,Akt.,CMPA selaku Ketua Jurusan Akuntansi atas dorongan dan dukungannya kepada penulis agar cepat menyelesaikan studi.

3. Drs. H.Hudi Prawoto.MM.,Akt selaku dosen pembimbing yang selalu bersedia meluangkan waktunya untuk berdiskusi dan membimbing penulis.

4. Bapak dan Ibu tercinta yang selalu memberikan cinta kasihnya serta mendorong dan mendukung penulis menyelesaikan studi.

5. Sengsuers 2009 “Didit, Ribet, Izar, Bayu, Dedi, Rio, Wawan, Dimas, Edo, Jerry, Agus, Sherly, Devi, Nanda, Yogi, dan Ius.

6. Partner Starbucks Coffe Paragon Semarang Mb. Tini, Mb. Meli, Pak Dhen, Mas Ageng, Desi, Yossy, Medha, Adit, Sam, Wahab, Lisna, Ucok, Fanny, Rizky, Aisha,. Keep Brewing with Shiren!

7. Teman teman seperjuangan bersama di BEM FE 2010/2011 dan BEM FEB 2011/2012 yang selalu menjadi semangat bekerja tanpa kenal lelah. 8. My Beloved one Benedicta Ayu Setyorini yang selalu memberikan rasa

sayangnya dan mendukung terselesainya skripsi ini. I love you. 9. Dan teman teman lain yang tidak bisa disebutkan satu persatu.

Semarang, 27 Februari 2014 Peneliti, Pamudya Marantika

(6)

vi DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...i

HALAMAN PERSETUJUAN ...ii

HALAMAN PENGESAHAN...iii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... ...iv

KATA PENGANTAR... ...v

DAFTAR ISI ... ...vi

DAFTAR TABEL ...ix

DAFTAR GAMBAR ...x

ABSTRAKSI ...xi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah ... ...1

1.2 Perumusan Masalah ... ...8

1.3 Batasan Masalah ...8

1.4 Tujuan Penelitian ...9

1.5 Manfaat Penelitian ...9

1.6 Kerangka Pikir Penelitian ...10

1.7 Sistematika Penulisan ...11

BAB II LANDASAN TEORI DAN PENGEMBANGAN HIPOTESIS 2.1 Landasan Teori ...12

2.1.1 Teori Pengharapan ...12

2.1.2 Sistem Informasi ...12

2.1.3 TAM (Technology Acceptance Model)...15

2.1.4 SINTAK (Sistem Informasi Terpadu Unika Soegijapranata) ...19

2.1.5 SEM (Structural Equal Modelling)...21

(7)

vii

2.2.1 Penelitian Terdahulu ...23

2.2.2 Pengaruh Kualitas Jaringan sebagai variabel eksternal Terhadap Persepsi Kemanfaatan (Perceived Usefulness)...27

2.2.3 Pengaruh Kualitas Jaringan sebagai variabel eksternal Terhadap Persepsi Kemudahan (Perceived Ease of Use)...28

2.2.4 Pengaruh Persepsi Kemudahan terhadap Persepsi Kemanfaatan ...29

2.2.5 Pengaruh Persepsi Kemanfaatan terhadap Sikap Penggunaan ...30

2.2.6 Pengaruh Persepsi Kemudahan terhadap Sikap Penggunaan ...31

2.2.7 Pengaruh Sikap Penggunaan terhadap Penerimaan Teknologi Informasi ...32

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Populasi dan Sampel ...34

3.2 Sumber dan Jenis Data ...36

3.3 Lokasi dan Waktu Penelitian ...36

3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel...36

3.4.1 Variabel Kualitas Jaringan ...36

3.4.2 Perceived Ease Of Use ...37

3.4.3 Perceived Usefulness ...38

3.4.4 Attitude Toward Using ...39

3.4.5 Acceptance Of Information Technology ...39

3.5 Alat Analisis Data ...40

3.5.1 Teknik Analisis Data ...40

3.5.2 Analisis Deskriptif ...40

(8)

viii

3.5.4 Asumsi – asumsi SEM ...42

3.5.5 Uji Kesesuaian (Goodness of Fit)...43

3.5.5 Model Penelitian ...46

3.5.6 Pengujian dan Pembuktian Hipotesis...47

BAB IV HASIL DAN ANALISIS 4.1 Deskripsi Responden ...49

4.1.1 Deskripsi Responden Berdasarkan Usia...50

4.1.2 Deskripsi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin...51

4.1.3 Deskripsi Responden Berdasarkan Angkatan ...51

4.1.4 Tanggapan Responden ...53

4.1.4.1 Frekuensi Jawaban Responden...53

4.2 Analisis Data ...58

4.2.1 Analisis Statistik Deskriptif...58

4.2.2 Uji Validitas ...61

4.2.3 Uji Reliabilitas...63

4.2.4 Uji Normalitas Data...64

4.2.5 Analisis Kesesuaian Model ...66

4.2.6 Confirmatory Factor Analysis...70

4.2.7 Full Model Struktural...73

4.2.8 Uji Hipotesis...74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan...79 5.2 Implikasi...81 5.3 Saran...81 DAFTAR PUSTAKA ...82 LAMPIRAN ...86

(9)

ix

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu ...24

Tabel 3.1 Jumlah Proporsi Sampel ...35

Tabel 3.2 Asumsi Asumsi dalam pengujian SEM...45

Tabel 4.1 Kuesioner yang diperoleh...50

Tabel 4.2 Deskripsi Responden Berdasarkan Usia...50

Tabel 4.3 Deskripsi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin...51

Tabel 4.4 Deskripsi Responden Berdasarkan Angkatan...52

Tabel 4.5 Tabel Kualitas Jaringan...53

Tabel 4.6 Tabel Perceived Usefulness...54

Tabel 4.7 Tabel Perceived Ease Of Use...55

Tabel 4.8 Tabel Attitude Toward Using...56

Tabel 4.9 Tabel Acceptance of Information Technology...57

Tabel 4.10 Tabel Kategori Jawaban ...59

Tabel 4.11 Tabel Uji Validitas...62

Tabel 4.12 Tabel Uji Reliabilitas ...64

Tabel 4.13 Tabel Normalitas Data...65

Tabel 4.14 Tabel Asumsi SEM...66

Tabel 4.15 Tabel Uji CMIN...68

Tabel 4.16 Tabel Uji RMR, GFI...69

Tabel 4.17 Tabel Uji TLI dan CFI Baseline Comparison...69

Tabel 4.18 Tabel Uji RMSEA...70

(10)

x

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Model Technology Accepatance Model...18

Gambar 4.1 CFA Variabel Kualitas Jaringan...70

Gambar 4.2 CFA Variabel Perceived Usefulness...71

Gambar 4.3 CFA Variabel Perceived Ease Of Use...71

Gambar 4.4 CFA Variabel Attitude Toward Using...72

Gambar 4.5 CFA Variabel Acceptance of Information Technology ...72

(11)

  (Studi Kas An Dengan sus Pada Si Diajuka Sarjan nalisis Pene n Mengguna istem Infor an untuk me na Akuntan Universi Pa Fakult Universit i  Skrips erimaan Te akan Techn rmasi Terpa emenuhi sy nsi di Fakult itas Katolik Semara amudya Ma 09.60.02 tas Ekonom as Katolik Semara 2014 si eknologi In nology Acce adu SINTA arat guna m tas Ekonom Soegijapran ang arantika 200 mi dan Bisn Soegijapra ang 4 nformasi eptance Mo AK Unika S mencapai ge mi dan Bisnis nata nis anata odel Soegijapran lar s nata)

(12)

xi   

ABSTRAK

Sistem Informasi Terpadu yang dibangun pada sebuah perguruan tinggi menjadi sangat penting demi kemajuan sebuah universitas. Dengan adanya SINTAK pada Universitas Katolik Soegijapranata Semarang menjadi pendukung dalam kegiatan akademik maupun non-akademik, oleh karena itu penulis mempunyai motivasi untuk meneliti bagaimana penerimaan Sistem Informasi Terpadu Unika

Soegijapranata Semarang. Dengan metode TAM (Technology Acceptance Model)

yang dikembangkan oleh Davis (1989) peneliti memperoleh kseimpulan bahwa penerimaan sebuah sistem oleh mahasiswa bergantung pada sikap dalam menggunakan yang diperngaruhi oleh persepsi kemanfaatan dan persepsi kemudahan dan kedua variabel ini dipengaruhi oleh variabel eksternal yaitu kualitas jaringan yang dioperatori oleh BMSI (Biro Manajemen dan Sistem Informasi) Unika Soegijapranata Semarang.

Keywords : Technology Acceptance Model, SINTAK, SEM (Structural

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, penulis ucapkan karena skripsi dengan judul “Faktor-faktor yang mempengaruhi minat nasabah dalam menggunakan internet banking

Puji Syukur kepada Tuhan Yesus yang maha baik, penulis ucapkan karena skripsi dengan judul “Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Teknologi Informasi pada Toko

Puji syukur peneliti ucapkan kepada Tuhan Yesus Kristus dan Bunda Maria karena skripsi dengan judul PENERIMAAN PENONTON PRIA TERHADAP PENGGAMBARAN MASKULINITAS PADA IKLAN

Puji Syukur kepada Tuhan Yesus Kristus, penulis ucapkan karena skripsi dengan judul “Perancangan Sistem Informasi Berbasis Website dengan Studi Kasus : Klinik

Puji syukur kepada Tuhan Yesus Kristus, penulis ucapkan karena skripsi dengan judul “ PENERAPAN SISTEM INFORMASI BERBASIS TI PADA RUMAH MAKAN CHICKEN BALLOON MENGGUNAKAN METODE

Dengan demikian penelitian ini berjudul “ Analisis Penerimaan Aplikasi Sistem Informasi Dengan Menggunakan Technology Acceptance Model (Studi Kasus Pada Sistem Informasi

Analisis Penerimaan Aplikasi Sistem Informasi dengan Menggunakan Technology Acceptance Model (Studi Kasus pada Sistem.. Informasi Terpadu KRS Online Universitas

Puji syukur kepada Tuhan Yesus Kristus, karena oleh bimbingan-Nya skripsi dengan judul “Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Teknologi