• Tidak ada hasil yang ditemukan

Nilai Karakter Alokasi Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Waktu I. Pendahuluan 3 1. Guru memberi salam dan menyapa peserta didik

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "Nilai Karakter Alokasi Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Waktu I. Pendahuluan 3 1. Guru memberi salam dan menyapa peserta didik"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Oleh : Tri Jumiati, S.Pd.I

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1 Belimbing Kelas / Semester : XII / Ganjil

Tema : Indahnya Membangun Mahligai Rumah Tangga Sub Tema : Ketentuan Pernikahan dalam Islam

Pembelajaran ke : 1

Alokasi waktu : 10 Menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Melalui kegiatan Pembelajaran dengan pendekatan saintifik menggunakan metode dan model pembelajaran discovery learning peserta didik dapat Menganalisis dan mengevaluasi ketentuan pernikahan dalam Islam sehingga peserta didik dapat membangun kesadaran akan kebesaran Tuhan YME, menumbuhkan perilaku rasa ingin tahu, teliti, tanggung jawab, dan kerjasama.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Nilai Karakter Alokasi Waktu

I. Pendahuluan 3’

1. Guru memberi salam dan menyapa peserta didik 2. Guru meminta peserta didik untuk memimpin doa

3. Guru melakukan persiapan pembelajaran dengan mengecek kehadiran peserta didik, mengecek kesiapan peserta didik

4. Sholat Dhuha berjamaah Menarik perhatian peserta didik

Guru mengajak peserta didik untuk mengikuti gerakan guru (ice breaking) “sambung ayat ( Qs. Al Fatihah/1: 1-7)”

Menimbukan motivasi

Guru mengajak peserta didik mengajukan pertanyaan-pertanyaan berikut.

1. Apakah kalian pernah melihat prosesi pernikahan?

2. Siapa yang punya keinginan untuk menikah ? 3. Menurut kalian apa tujuan dari pernikahan?

Religius Disiplin

(2)

Memberikan Acuan

Guru memberikan acuan dengan menyampaikan hal-hal sebagai berikut.

1) Menyajikan tujuan pembelajaran dan manfaat pembelajaran 2) Materi akan dipelajari melalui kegiatan diskusi dan studi literatur 3) Mengelompokkan peserta didik menjadi 3 orang dalam kelompok

dan membagikan LKPD

4) Guru menjelaskan LKPD terlebih dahulu sebelum masuk ke kegiatan inti

5) Guru membagikan video pembelajaran melalui handphone kepada perwakilan kelompok

II. Kegiatan Inti 5’

Literasi

Peserta didik mengamati video pembelajaran yang sudah dibagikan oleh guru.

Problem Statement

Peserta didik menganalisis video pembelajaran.

Data Collection

peserta didik dalam kelompok mengumpulkan informasi terkait data hukum, tujuan rukun dan syarat pernikahan dalam Islam dalam LKPD (Collaboration)

Data Processing

Peserta didik mengolah data dan informasi yang telah didapatkan (Critical Thinking)

Verification

Peserta didik melakukan pemeriksaan terhadap hasil pengolahan data diskusi melalui sumber buku atau internet.

Salah satu kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.

Generalization

Peserta didik menyimpulkan kegiatan yang terdapat dalam LKPD.

Guru memberikan penguatan materi (konfirmasi) mengenai hasil presentasi peserta didik yang dikaitkan dnegan materi yang dibahs yaitu ketentuan pernikahan dalam Islam.

Kerjasama Rasa ingin tahu

Berpikir kritis Percaya diri

Tanggung jawab

III. Penutup 2

1. Peserta didik diajak meninjau kembali materi-materi yang telah dipelajari

2. Peserta didik dibimbing oleh guru untuk mengajukan sejumlah kesimpulan pada materi pelajaran yang dipelajari.

3. Guru melakukan penilaian dan refleksi terhadap kegiatan yang

(3)

C. PENILAIAN PEMBELAJARAN

Mengetahui

Pemuar, 2022 Kepala Sekolah SMAN 1 Belimbing Guru Mata Pelajaran

Nia Daniati, S.Pd Tri Jumiati, S.Pd.I

NIP. 19800110 200604 2 007 NIP. 19851026 200904 2 001 sudah dilaksanakan

4. Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain yang relevan) kepada kelompok dengan kinerja baik.

5. Guru memberikan tugas pada peserta didik untuk membuat makalah tentang pemanfaatan teknologi dalam mengatasi gangguan sistem gerak

6. Peserta didik bersama dengan guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa dan mengucapkan salam

No Aspek No

IPK IPK Teknik

Penilaian

Bentuk penilaian

Instrumen Penilaian

Rubrik Penilaian 1 Sikap Religius 1.6.1 Melaksanakan sholat

Duha

Obsevasi Lembar Pengamatan

Jurnal

Terlampir Terlampir

2 Pengetahuan 3.6.1 Menjelaskan ketentuan hukum pernikahan berdasarkan syariat Islam.

Tes Tulis Esay Terlampir Terlampir

3.6.2 Menyebutkan tujuan pernikahan berdasarkan syariat Islam

Tes Tulis Esay Terlampir Terlampir

3.6.3 Menganalisis rukun dan syarat pernikahan

berdasarkan syariat Islam

Tes Tulis Esay Terlampir Terlampir

3 Keterampilan 4.6.1 Menyajikan ketentuan pernikahan dalam Islam.

Unjuk kerja

Rubrik presentasi

Terlampir Terlampir

(4)

Lampiran. 1 A. Materi Pembelajaran

 Pengertian Pernikahan

Pernikahan artinya adalah akad yang mberikan kewenangan kepada seorang pria dengan seorang wanita yang bukan mahramnya untuk bergaul secara sah sehingga menimbulkan hak dan kewajiban tertentu.

Dalam Undang-undang Pernikahan RI Nomor 1 Tahun 1974, “pernikahan adalah ikatan lahir dan batin antara seorang pria dan wanita sebagai suami istri, dengan tujuan membentuk keluarga yang (rumah tangga) yang berbahagia dan kekal berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa”.

Sebagaimana firman Allah SWT : Qs. ar Ruum:21

21. Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu isteri- isteri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berfikir.

49. Dan segala sesuatu Kami ciptakan berpasang-pasangan supaya kamu mengingat kebesaran Allah

Dan dalam hadits Nabi Muhammad SAW:

“Saya shalat, tidur, berpuasa, makan dan menikahi wanita. Barang siapa yang tidak suka dengan perbuatan(sunnah)ku maka dia bukanlah dari golonganku” (H.R. Bukhari dan Muslim dari Anas bin Malik r.a)

 Hukum Pernikahan dalam Islam

Hukum asal dari pernikahan dalam Islam adalah mubah (boleh). Para ahli fiqih kemudian sependapat mengatakan bahwa hukum penerapan tidak sama dalam penerapannya kepada semua mukallaf, melainkan disesuaikan dengan situasi dan kondisi. Oleh karena itu, hukum pernikahan dapat dibagi menjadi 5 yaitu:

(5)

1. Wajib 2. Sunnah 3. Mubah 4. Makruh 5. Haram.

 Tujuan pernikahan dalam Islam

1. Untuk memperoleh rasa cinta dan kasih sayang

2. Untuk memperoleh kebahagiaan dan ketentraman hidup

3. Untuk memenuhi kebutuhan seksual secara sah dan diridai Allah SWT 4. Untuk memperoleh keturunan yang sah

5. Menjaga martabat dan harkat martabat manusia 6. Mengikuti sunnah Rasul SAW

7. Untuk mewujudkan keluarga bahagia dunia akhirat 8. Untuk membentengi akhlak

9. Untuk meningkatkan ibadah kepada Allah SWT

 Rukun dan syarat pernikahan dalam Islam

RUKUN SYARATNYA

1. Calon suami Beragama islam

Atas kehendak sendiri Bukan muhrim

Tidak sedang ihrom haji

2. Calon istri Beragama islam

Tidak terpaksa Bukan muhrim Tidak bersuami

Tidak sedang dalam masa ‘iddah Tidak sedang ihrom haji atau umroh

3. Adanya wali a. Mukallaf (islam, dewasa, sehatakal) (Ali

Imron : 28)

b. Laki-laki merdeka

c. Adil

d. Tidak sedang ihrom haji atau umroh

4. Adanya 2 orang saksi Syaratnya sama dengan no 3

5. Adanya ijab dan qobul Dengan kata-kata “ nikah “ atau yang

semakna dengan itu.

Berurutan antara ijab dan qobul

(6)

Lampiran .2

Penilaian Sikap Religius (KI. 1)

Berilah tanda ceklis pada kolom jika peserta didik melaksanakan Sholat Dhuha

No Nama Sholat Duha

1 AGUN GUNAWAN 2 AMELIA SELA PUTRI 3 AN’NUR RAMA SAPUTRA 4 DETI NORMANSARI 5 DHAFIN ANDI YADI

6 FEBRI OKTAVIANA PURWADI 7 FEBRIANI

8 IBNU KHALDUN 9 ISTI ANJANI 10 MELATI ANDIYANI 11 MUHAMMAD ABIDIN 12 PIRA ARDIANTI 13 PUSPITA SARI 14 RENI SUSILOWATI

15 RETNO PRAMUDYA NINGSIH 16 SITI FAZRINE ROSIELIANI 17 YUNILI STESYA CUMALA

Jurnal

No Waktu Nama Kejadian/Perilaku Aspek sikap Pos/

Neg

Tindak lanjut

1.

2.

3.

4.

(7)

5.

Lampiran .3 LKPD

Pernikahan dalam Islam Kelompok :

………..

Anggota : 1. ………..

2. ……….

3. ………..

4. ………..

5. ………..

A. Kompetensi Dasar

3.6 Menganalisis dan mengevaluasi ketentuan pernikahan dalam Islam B. IPK

3.6.1 Menjelaskan ketentuan hukum pernikahan berdasarkan syariat Islam.

3.6.2 Menyebutkan tujuan pernikahan berdasarkan syariat Islam

3.6.3 Menganalisis rukun dan syarat pernikahan berdasarkan syariat Islam

C. Hasil Pengamatan dan diskusi

1. Ketentuan hukum pernikahan dalam Islam:

1) ….

2) ….

3) ….

4) ….

5) ….

(8)

2. Tujuan pernikahan dalam Islam:

1) … 2) … 3) … 4) … 5) … 6) … 7) … 8) … 9) …

3. Rukun dan syarat pernikahan:

RUKUN SYARATNYA

1. ………. 1) …

2) ….

3) … 4) ….

2. ……….. 1) ….

2) ….

3) ….

4) …..

5) …..

6) ……

3. …….. 1) ….

2) …..

3) ….

4) …..

4. …….. 1) ….

2) …..

3) ….

4) …..

5. ….. 1) ….

2) …..

D. Kesimpulan

(9)

………

………

KUNCI JAWABAN LKPD 1. Hukum Pernikahan dalam Islam (skor 10)

Hukum asal dari pernikahan dalam Islam adalah mubah (boleh). Para ahli fiqih kemudian sependapat mengatakan bahwa hukum penerapan tidak sama dalam penerapannya kepada semua mukallaf, melainkan disesuaikan dengan situasi dan kondisi. Oleh karena itu, hukum pernikahan dapat dibagi menjadi 5 yaitu:

1) Wajib 2) Sunnah 3) Mubah 4) Makruh 5) Haram.

2. Tujuan pernikahan dalam Islam (skor 10)

1) Untuk memperoleh rasa cinta dan kasih sayang

2) Untuk memperoleh kebahagiaan dan ketentraman hidup

3) Untuk memenuhi kebutuhan seksual secara sah dan diridai Allah SWT 4) Untuk memperoleh keturunan yang sah

5) Menjaga martabat dan harkat martabat manusia 6) Mengikuti sunnah Rasul SAW

7) Untuk mewujudkan keluarga bahagia dunia akhirat 8) Untuk membentengi akhlak

9) Untuk meningkatkan ibadah kepada Allah SWT 10)

3. Rukun dan syarat pernikahan dalam Islam (skor 15)

RUKUN SYARATNYA

1. Calon suami Beragama islam

Atas kehendak sendiri Bukan muhrim

Tidak sedang ihrom haji

2. Calon istri Beragama islam

Tidak terpaksa Bukan muhrim Tidak bersuami

Tidak sedang dalam masa ‘iddah Tidak sedang ihrom haji atau umroh

(10)

3. Adanya wali a. Mukallaf (islam, dewasa, sehatakal) (Ali Imron : 28)

b. Laki-laki merdeka

c. Adil

d. Tidak sedang ihrom haji atau umroh

4. Adanya 2 orang saksi Syaratnya sama dengan no 3

5. Adanya ijab dan qobul Dengan kata-kata “ nikah “ atau yang semakna dengan itu.

Berurutan antara ijab dan qobul Pedoman penskoran:

Nilai = Jumlah skor benar x 10 35

(11)

Lampiran 4 Kelas : XII IPA/2

Mata Pelajaran : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI Hari/Tanggal :

Tabel Penilaian Kegiatan :

Diskusi Kelas

No Nama Elemen yang dinilai Total

Skors

1 2 3 4 5

1 AGUN GUNAWAN 2 AMELIA SELA PUTRI 3 AN’NUR RAMA SAPUTRA 4 DETI NORMANSARI 5 DHAFIN ANDI YADI

6 FEBRI OKTAVIANA PURWADI 7 FEBRIANI

8 IBNU KHALDUN 9 ISTI ANJANI 10 MELATI ANDIYANI 11 MUHAMMAD ABIDIN 12 PIRA ARDIANTI 13 PUSPITA SARI 14 RENI SUSILOWATI

15 RETNO PRAMUDYA NINGSIH 16 SITI FAZRINE ROSIELIANI 17 YUNILI STESYA CUMALA Keterangan:

1. Seluruh perhatian diarahkan pada materi diskusi.

2. Mengikuti kegiatan diskusi secara aktif.

3. Pertanyaan yang diajukan telah dipikirkan secara saksama dan ada kaitannya dengan materi diskusi.

4. Menjawab pertanyaan sesuai dengan maksud dan tujuan pertanyaan.

5. Menghargai saran dan pendapat sesama teman peserta diskusi.

(12)

Lembar penilaian KI. 2

Tabel Penilaian Kegiatan : Diskusi Kelas

No Elemen yang dinilai Skors

Maksimal 1 Seluruh perhatian diarahkan pada materi diskusi 20

2 Mengikuti kegiatan diskusi secara aktif 20

3 Pertanyaan yang diajukan telah dipikirkan secara saksama dan

ada kaitannya dengan materi diskusi 20

4 Menjawab pertanyaan sesuai dengan maksud dan tujuan

pertanyaan 20

5 Menghargai saran dan pendapat sesama teman peserta diskusi 20

Total Skor 100

Referensi

Dokumen terkait

Artinya, hal-hal yang berhubungan dengan penilaian negatif dan persepsi kegagalan atau ketidakberhargaan diri pada mereka yang mengalami bullying , bukan menjadi faktor

Penelitian ini mengungkapkan tentang pengaruh budaya organisasi, kepemimpinan dan terhadap kinerja pegawai negeri sipil (PNS) Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat

Khasiatnya:Barangsiapa yang berzikir pada siang hari sebanyak 100 kali, InsyaAllah ia akan selemat dari kebinasaan dan tidak akan merasa takut ia didalam kubur,

kebutuhan filter press sebagai berikut. Perhitungan RAB dilakukan dengan menghitung beban pekerjaan dikalikan faktor indeks yang ada di HSPK. Hasil RAB dapat dilihat

Hubungan antara pemakaian masker dengan konsentrasi timbal (Pb) dalam darah dianalisa menggunakan SPSS dengan uji Fisher-exact sehingga diperoleh nilai signifikansi (p

Berdasarkan tabel 1 di atas, hasil identifikasi terhadap parasit pada Ikan Patin yang dibudidayakan dengan memanfaatkan DOC sebagai pakan di Sungai Kelekar dapat

Berdasarkan pemaparan penelitian sebelumnya, masih terdapat ketidakkonsistenan hasil penelitian sehingga perlu dilakukan penelitian lebih lanjut dengan judul

penanaman modal yang ruang lingkupnya lintas kabupaten/kota menjadi urusan pemerintah provinsi. Kewenangan provinsi sebagai daerah otonom dalam bidang penanaman modal, yaitu;