• Tidak ada hasil yang ditemukan

KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL HIGHER ORDER THINKING SKILLS (HOTS)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL HIGHER ORDER THINKING SKILLS (HOTS)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

ANNA RUSTIANA. (2118180040). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa dalam Menyelesaiakan Soal Higher Order Thinking Skills (HOTS).

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai kemampuan

pemecahan masalah matematis siswa dalam menyelesaiakn soal higher order thinking skills (HOTS). Subjek dalam penelitian ini adalah 3 orang siswa kelas X OTKP SMK Negeri 1 Cipatujah. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi tes tertulis, wawancara dan dokumentasi. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa kemampuan pemecahan masalah matematis siswa dalam menyelesaikan soal higher order thinking skills (HOTS) masih rendah, hal ini ditunjukan dengan hasil tes bahwa hanya sebagian siswa yang mampu memenuhi indikator kemampuan pemecahan masalah matematis dalam menyelesaikan soal higher order thinkng skills (HOTS). Hasil penelitian menunjukan bahwa 1) siswa yang memiliki kemampuan pemecahan masalah matematis dalam menyelesaikan soal HOTS dengan kategori tinggi sudah mampu mencapai ke empat indikator kemampuan pemecahan masalah yang diantaranya memahami masalah, merencanakan cara penyelesaian, pelaksanaan rencana, dan peninjauan kembali. 2) Siswa yang memiliki kemampuan pemecahan masalah matematis dalam menyelesaikan soal HOTS dengan kategori sedang mampu mencapai tiga indikator kemampuan pemecahan masalah diantaranya memahami masalah, merencanakan cara penyelesaian, pelaksanaan rencana. 3) Siswa yang memiliki kemampuan pemecahan masalah matematis dalam menyelesaikan soal HOTS dengan kategori rendah mampu mencapai 1 indikator kemampuan pemecahan masalah yaitu memahami masalah.

Kata kunci : kemampuan pemecahan masalah matematis, HOTS

Referensi

Dokumen terkait

BALAI BESAR PERAMALAN ORGANISME PENGGANGGU TUMBUHAN,2010... 0 kilometers 250 500 * Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah

Pembatasan masalah dalam penelitian ini adalah data Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) Kor Keterangan Perumahan Tahun 2014 Triwulan 1 wilayah Kabupaten Brebes yang

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana kemampuan perusahaan Koperasi Serba Usaha Surya Pelita dalam menyusun dan mengalokasikan serta menerapkan

Melihat pemanfaatan dari jagung ungu di sekitar kita belum banyak yang mengelolanya bahkan ada yang masih asing dengan jagung ungu, maka dari itu dilakukan

Dalam sambutannya, Wakil Rektor IV UNAIR berharap bahwa dosen yang telah diberi sertifikat pendidik bisa menjadi suri teladan bagi mahasiswa dan masyarakat.. Junaidi

Dalam Peraturan Menteri Perhubungan Nomor KM.43Tahun 2005 Tentang Organisasi dan tata kerja Departemen Perhubungan, Badan SAR Nasional mempunyai tugas pokok melaksanakan pembinaan,

Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan menyalin atau meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya sendiri, saya bersedia

Berbeda dengan sebelum login, tampilan sesudah login seperti gambar 4 terdapat data-data yang terlibat didalam surat keluar masuk mulai dari data 5 surat keluar masuk,