• Tidak ada hasil yang ditemukan

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2023 M/ 1444 H

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2023 M/ 1444 H"

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH TINGKAT LITERASI KEUANGAN SYARIAH DAN KEMUDAHAN DALAM AKSES LAYANAN TERHADAP

PENGGUNAAN LAYANAN DIGITAL PERBANKAN SYARIAH (STUDI PADA MAHASISWA DI KOTA BANJARMASIN)

SKRIPSI

OLEH

RISWANDHA SYAFARANDY

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN

2023 M/ 1444 H

(2)

i

PENGARUH TINGKAT LITERASI KEUANGAN SYARIAH DAN KEMUDAHAN DALAM AKSES LAYANAN TERHADAP

PENGGUNAAN LAYANAN DIGITAL PERBANKAN SYARIAH (STUDI PADA MAHASISWA DI KOTA BANJARMASIN)

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam untuk Memenuhi Sebagian Syarat

Guna Mencapai Gelar Sarjana dalam Ilmu Ekonomi

Oleh:

RISWANDHA SYAFARANDY 180105020212

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM JURUSAN PERBANKAN SYARIAH

BANJARMASIN 2023 M/1444 H

(3)

ii

(4)

iii

(5)

iv

PENGESAHAN

(6)

v ABSTRAK

Riswandha Syafarandy. 2023. Pengaruh Tingkat Literasi Keuangan Syariah dan Kemudahan Akses Layanan terhadap Penggunaan Layanan Digital Perbankan Syariah (Studi pada Mahasiswa di Kota Banjarmasin).

Skripsi, Program Studi Perbankan Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam. Pembimbing: Elida Mahriani, S.E.I., M.M.

Kata Kunci: Tingkat Literasi Keuangan Syariah, Kemudahan Akses Layanan, dan Penggunaan Layanan Digital Perbankan Syariah.

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya indeks literasi keuangan syariah yang berada di bawah angka rata-rata indeks literasi keuangan konvensional. Sebagai upaya meningkatkan literasi keuangan syariah, cara yang dilakukan adalah dengan memanfaatkan teknologi informasi berbasis digital banking. Mahasiswa sebagai golongan nasabah bank syariah sudah banyak memanfaatkan layanan digital perbankan syariah ini.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tingkat literasi keuangan syariah dan kemudahan dalam akses layanan secara parsial terhadap penggunaan layanan digital perbankan syariah dan untuk mengetahui pengaruh tingkat literasi keuangan syariah dan kemudahan dalam akses layanan secara simultan terhadap penggunaan layanan digital perbankan syariah. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dengan metode kuantitatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik non probability sampling dengan purposive sampling, sehingga diperoleh sampel sebanyak 100 orang dengan metode pengumpulan data melalui kuesioner yang disebar kepada mahasiswa di Kota Banjarmasin

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh secara parsial antara tingkat literasi keuangan syariah terhadap penggunaan layanan digital perbankan syariah serta pengaruh secara parsial antara kemudahan dalam akses layanan terhadap penggunaan layanan digital perbankan syariah Selain itu, terdapat pengaruh secara simultan antara tingkat literasi keuangan syariah dan kemudahan dalam akses layanan terhadap penggunaan layanan digital perbankan syariah.

(7)

vi MOTTO

“Maka sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan, Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan.”

(Q.S Al-Insyirah: 5-6)

Keberhasilan bukan milik orang pintar. Keberhasilan milik mereka yang terus berusaha. (B.J Habibie)

(8)

vii

PERSEMBAHAN

Alhamdulillah, Puji dan Syukur kepada Allah Subhannahu Wa Ta’ala, karena atas berkat rahmat dan karunia-Nya yang telah memberikan segala kekuatan, kemudahan dan rezeki sehingga saya bisa menyelesaikan penulisan skripsi ini.

Shalawat serta salam semoga selalu tercurah kepada Baginda Nabi Muhammad Shallallaahu ‘alaihi wa sallam serta para sahabat dan kerabat beliau.

Karya tulis ini saya persembahkan kepada:

Kepada kedua orang tua saya yang tercinta, Ayahanda Syadili, SP.,MM dan Ibunda Susilawati, serta adik saya yang tercinta, Nabiel Wira Pramudya,

yang selalu memanjatkan doa, memberikan dukungan dan semangat yang tidak pernah kenal lelah, memberikan nasihat serta motivasi sehingga saya

mampu melewati semua perjuangan yang ada sampai saya bisa menyelesaikan karya skripsi ini.

Kepada teman-teman Lokal C Perbankan Syariah 2018, Pengurus LPPQ UIN Antasari periode 2020 & 2021, yang tidak dapat saya sebutkan satu per satu, terima kasih telah membantu saya dan memberikan dukungan

serta semangat dalam menyelesaikan skripsi ini.

(9)

viii

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN

Transliterasi kata Arab ke dalam huruf Latin dalam skripsi ini berpedoman pada Surat Keputusan Bersama Menteri Agama dan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Tanggal 22 Januari 1988 Nomor 157/1987 dan 0593/1987.

I. Konsonan tunggal

Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama

ا alif tidak dilambangkan tidak dilambangkan

ب ba b be

ت ta’ t te

ث sa’ s es (dengan titik di atas)

ج jim J je

ح ha’ h ha (dengan titik di bawah)

خ kha’ kh ka dan ha

د dal d de

ذ zal z zet (dengan titik di atas)

ر

ra’ r er

ز zai z zet

س sin s es

ش syin sy es dan ye

ص sad s es (dengan titik di bawah)

ض dad d de (dengan titik di bawah)

ط ta’ t te (dengan titik di bawah)

ظ za’ z zet (dengan titik di bawah)

ع ‘ain ‘ koma terbalik di atas

غ gain g ge

ف fa’ f fe

ق qaf q qi

ك kaf k ka

(10)

ix

ل lam l ‘el

م mim m ‘em

ن nun n ‘en

و waw w We

ه ha’ h ha

ء hamzah ` apostrof

ي ya’ y ye

II. Konsonan rangkap karena syaddah ditulis rangkap

رّبكتم ditulis mutakabbir

سودقلا ditulis al-qudūs

III. Ta’ marbutah di akhir kata a. Bila dimatikan ditulis h

ةعماج ditulis jāmi’ah

ةبتكم ditulis maktabah

(ketentuan ini tidak diperlukan untuk kata-kata Arab yang sudah terserap dalam bahasa Indonesia, seperti salat, surat, ayat, zakat dan zebagainya, kecuali bila dikehendaki lafal aslinya).

b. Bila diikuti dengan kata sandang ‘al’ serta bacaan kedua terpisah, maka ditulis dengan h

ةليمجلا ةبتكملا ditulis al-maktabah al-jamīlah

IV. Vokal pendek َ

fathah ditulis a

َ kasrah ditulis i

(11)

x َ

dammah ditulis u

ركش fathah ditulis syakara

أرق kasrah ditulis quri’a

قطني dammah ditulis yan tiqu

V. Vokal panjang 1 fathah + alif

ةلماك

ditulis ditulis

ā kāmilah

2 fathah + ya mati ىلص

ditulis ditulis

ā sallā

3 kasrah + ya mati ديدش

ditulis ditulis

ī syadīd

4 dammah + wawu mati رودص

ditulis ditulis

ū sudūr

VI. Vokal rangkap 1 fathah + ya mati

ديور

ditulis ditulis

ai ruwaidun

2 fathah + wawu mati داتولأا يذ نوعرفو

ditulis ditulis

au

wa fir’auna zi al-autād

VII. Vokal pendek yang berurutan dalam satu kata dipisahkan dengan apostrof

اقلخ دشأ متنأأ ditulis a’antum asyaddu khalqan

VIII. Kata sandang alif+lam

a. Bila diikuti huruf Qamariyyah

نارقلا ditulis al-Qur’ān

(12)

xi

باتكلا ditulis al-kitāb

b. Bila diikuti huruf Syamsiyyah ditulis dengan diidgamkan

حبصلا ditulis as-subhu

ةرهاسلا ditulis as-sāhirah

IX. Penulisan Kata-Kata Dalam Rangkaian Kalimat

Ditulis menurut bunyi atau pengucapannya dengan menulis penulisannya

نيدلاولا رب ditulis birru al-wālidaini

سمشلا اذإ ditulis Iza asy-syamsu

(13)

xii

KATA PENGANTAR

مبحرلا نمحرلا هللا مسب

Segala puji bagi Allah Subhanahu Wa Ta’ala, atas segala limpahan karunia, nikmat, dan petunjuk-Nya sehingga pada akhirnya skripsi ini dapat terselesaikan.

Shalawat serta salam selalu kita haturkan kepada panutan Nabi Besar Muhammad Saw., keluarga, sahabat, dan para pengikut beliau hingga akhir zaman. Terlepas dari segala khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur bisa menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Tingkat Literasi Keuangan Syariah dan Kemudahan Dalam Akses Layanan Terhadap Penggunaan Layanan Digital Perbankan Syariah (Studi Pada Mahasiswa di Kota Banjarmasin) sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar Strata Satu (S-1) Sarjana Ekonomi, pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini dapat diselesaikan berkat bimbingan, dukungan, serta bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan kontribusi dalam penyelesaian skripsi ini, diantaranya:

1. Bapak Dr. H. Sukarni, M.Ag, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin.

2. Ibu Annisa Sayyid, M.Si dan Bapak Yusuf Asyahri, S.E., M.E, selaku Ketua dan Sekretaris Program Studi Perbankan Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin.

(14)

xiii

3. Ibu Elida Mahriani, S.E.I., M.M, selaku Dosen Pembimbing yang sangat membantu dalam memberikan arahan serta nasihat kepada penulis dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini.

4. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat bagi penulis selama di bangku perkuliahan.

5. Bapak dan Ibu Tenaga Kependidikan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin.

Semoga Allah Subhanahu Wa Ta’ala membalas segala bentuk kebaikan pihak-pihak yang terkait sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. Akhir kata semoga karya tulis ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak dan menambah pengetahuan bagi para pembacanya. Aaamiin Ya Rabbal ‘Alamiin

Banjarmasin, 28 Desember 2022 Penulis

Riswandha Syafarandy

(15)

xiv DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL... i

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN...ii

PERSETUJUAN...iii

PENGESAHAN ... iv

ABSTRAK ... v

MOTTO ... vi

PERSEMBAHAN ... vii

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN ... viii

KATA PENGANTAR ... xii

DAFTAR ISI ... xiv

DAFTAR TABEL ... xvi

DAFTAR GAMBAR ... xx

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah...1

B. Rumusan Masalah ... 11

C. Tujuan Penelitian ... 12

D. Kegunaan Penelitian ... 12

E. Definisi Operasional ... 12

F. Penelitian Terdahulu ... 14

G. Kerangka Pemikiran ... 17

H. Hipotesis Penelitian ... 18

I. Sistematika Pembahasan ... 19

BAB II LITERASI KEUANGAN SYARIAH, KEMUDAHAN DALAM AKSES LAYANAN, DAN LAYANAN DIGITAL PERBANKAN SYARIAH...21

A. Literasi Keuangan Syariah ... 21

B. Kemudahan Akses Layanan ... 38

C. Layanan Digital Perbankan Syariah ... 40

BAB III METODE PENELITIAN ... 49

A. Jenis dan Pendekatan Penelitian ... 49

B. Lokasi Penelitian ... 49

C. Subjek dan Objek Penelitian ... 50

D. Populasi dan Sampel ... 50

E. Data dan Sumber Data ... 54

F. Metode Pengumpulan Data ... 54

G. Desain Pengukuran dan Instrumen Penelitian ... 55

(16)

xv

H. Uji Instrumen Penelitian ... 58

I. Teknik Analisis Data ... 59

J. Tahapan Penelitian ... 64

BAB IV PENYAJIAN DATA DAN ANALISIS DATA ... 67

A. Penyajian Data ... 67

B. Analisis Data ... 115

BAB V PENUTUP ... 119

A. Simpulan ... 119

B. Saran ... 120

DAFTAR PUSTAKA ... 121 LAMPIRAN-LAMPIRAN

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

(17)

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel 1. 1 Indeks Literasi dan Inklusi Keuangan Syariah Nasional Tahun 2016-

2019 ... ..5

Tabel 1. 2 Indeks Literasi dan Inklusi Keuangan Syariah Berdasarkan Provinsi di Pulau Kalimantan Tahun 2019 ... 6

Tabel 3. 1 Jumlah Mahasiswa/i FEBI UIN Antasari Banjarmasin, FEB ULM Banjarmasin, dan FE UNISKA Banjarmasin Angkatan 2020- 2021...51

Tabel 3. 2 Perhitungan Jumlah Sampel ... 53

Tabel 3. 3 Pengukuran Skala Likert ... 56

Tabel 3. 4 Instrumen Penelitian ... 57

Tabel 4. 1 Responden Berdasarkan Jenis Kelamin...74

Tabel 4. 2 Responden Berdasarkan Perguruan Tinggi / Fakultas ... 75

Tabel 4. 3 Responden Berdasarkan Angkatan ... 75

Tabel 4. 4 Responden Berdasarkan Bank Syariah yang digunakan ... 76

Tabel 4. 5 Responden Berdasarkan Jenis Layanan Digital Perbankan ... 77

Tabel 4.6 Tanggapan Responden Mengenai Pemahaman Tentang Konsep Keuangan Syariah Dengan Baik ... 78

Tabel 4. 7 Tanggapan Responden Mengenai Mengetahui Bahwa Al-Qur’an dan Hadits Merupakan Dasar Hukum Keuangan Syariah ... 78

Tabel 4. 8 Tanggapan Responden Mengenai Meyakini Bahwa Lembaga Keuangan Syariah Bebas Dari Unsur Riba ... 79

(18)

xvii

Tabel 4. 9 Tanggapan Responden Mengenai Meyakini Bahwa Literasi Keuangan Syariah Membawa Maslahah (Manfaat) Bagi Masyarakat ... 80 Tabel 4.10 Tanggapan Responden Mengenai Saya Mengetahui Salah Satu Lembaga Keuangan Syariah Adalah Bank Syariah ... 81 Tabel 4. 11 Tanggapan Responden Mengenai Tabungan Bank Syariah Dilakukan Melalui Akad Wadiah Dan Mudharabah ... 82 Tabel 4. 12 Tanggapan Responden Mengenai Tabungan Bank Syariah Merupakan Jenis Tabungan yang Tidak Menerapkan Sistem Bunga (Riba) ... 82 Tabel 4. 13 Tanggapan Responden Mengenai Produk Tabungan Bank Syariah Menggunakan Prinsip Bagi Hasil ... 83 Tabel 4. 14 Tanggapan Responden Mengenai Dalam Keuangan Syariah, Pinjaman Syariah Disebut Dengan Pembiayaan ... 84 Tabel 4. 15 Tanggapan Responden Mengenai Murabahah Merupakan Salah Satu Akad Yang Digunakan Dalam Pinjaman Syariah ... 85 Tabel 4.16 Tanggapan Responden Mengenai Saya Mampu Membedakan Antara Prinsip Asuransi Konvensional Dengan Asuransi Syariah ... 86 Tabel 4.17 Tanggapan Responden Mengenai Prinsip yang Digunakan Dalam Asuransi Syariah Adalah Tolong Menolong (Takaful) ... 86 Tabel 4. 18 Tanggapan Responden Mengenai Asuransi Syariah Memberikan Rasa Aman Serta Perlindungan ... 87 Tabel 4.19 Tanggapan Responden Mengenai Dalam Asuransi Syariah, Dana Berasaskan Kepada Sistem Bagi Hasil ... 88

(19)

xviii

Tabel 4. 20 Tanggapan Responden Mengenai Dalam Asuransi Syariah, Resiko Dibagi Bersama Para Peserta Sebagai Bentuk Saling Tolong Menolong ... 89 Tabel 4. 21 Tanggapan Responden Mengenai Investasi Merupakan Penanaman Modal yang Dilakukan Sekarang Untuk Mendapatkan Keuntungan di Masa Depan...90 Tabel 4. 22 Tanggapan Responden Mengenai Salah Satu Produk Investasi Syariah Adalah Sukuk/Obligasi Syariah ... 90 Tabel 4. 23 Tanggapan Responden Mengenai Dalam Investasi Syariah, Penempatan Dana Hanya Dilakukan di Perusahaan Halal ... 91 Tabel 4. 24 Tanggapan Responden Mengenai Investasi yang Didasarkan Pada Prinsip Syariah Memiliki Risiko yang Relatif Rendah ... 92 Tabel 4.25 Tanggapan Responden Mengenai Investasi Syariah Dapat Menghindarkan Dari Aktivitas Investasi yang Tidak Jelas ... 93 Tabel 4. 26 Tanggapan Responden Mengenai Layanan Digital Perbankan Syariah Mudah Untuk Dipelajari Dan Dipahami ... 94 Tabel 4.27 Tanggapan Responden Mengenai Pengoperasian Layanan Digital Perbankan Mudah Digunakan Dan Tidak Rumit ... 94 Tabel 4. 28 Tanggapan Responden Mengenai Layanan Digital Perbankan Syariah Memudahakan Dalam Melakukan Berbagai Transaksi Keuangan .. 95 Tabel 4.29 Tanggapan Responden Mengenai Menggunakan Layanan Digital Perbankan Syariah Dapat Mengefesiensi Waktu Sehingga Tidak Perlu Datang Langsung Ke Kantor Bank ... 96

(20)

xix

Tabel 4.30 Tanggapan Responden Mengenai Layanan Digital Perbankan Syariah

Dapat Digunakan Kapan Saja Dan Dimana Saja ... 97

Tabel 4.31 Tanggapan Responden Mengenai Layanan Digital Perbankan Syariah Dapat Meningkatkan Efektivitas Dalam Melakukan Transaksi Keuangan ... 98

Tabel 4.32 Tanggapan Responden Mengenai Menggunakan Layanan Digital Perbankan Syariah Membuat Kegiatan Perkuliahan Lebih Efektif . 99 Tabel 4. 33 Tanggapan Responden Mengenai Layanan Digital Perbankan Syariah Memberikan Manfaat yang Besar Dalam Transaksi Keuangan ... 99

Tabel 4.34 Layanan Digital Perbankan Syariah Sangat Menunjang Dalam Mempercepat Transaksi Pembayaran ... 100

Tabel 4. 35 Tanggapan Responden Mengenai Layanan Digital Perbankan Syariah Mempunyai Kemampuan Dalam Mengakses Berbagai Jenis Transaksi Keuangan...101

Tabel 4. 36 Hasil Uji Validitas ... 102

Tabel 4. 37 Hasil Uji Reliabilitas ... 104

Tabel 4. 38 Hasil Uji Kolmogorov Smirnov ... 105

Tabel 4. 39 Hasil Uji Multikolinieritas ... 107

Tabel 4. 40 Hasil Uji Glejser... 108

Tabel 4. 41 Hasil Uji Analisis Regresi Linear Berganda ... 110

Tabel 4. 42 Hasil Uji Parsial (Uji t) ... 112

Tabel 4. 43 Hasil Uji Simultan (Uji F) ... 113

Tabel 4. 44 Hasil Uji Koefisien Determinasi (R²) ... 114

(21)

xx

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. 1 Indeks Literasi Keuangan Nasional Tahun 2013-2019 ... 3

Gambar 1. 2 Data Jenis Layanan Digital Perbankan Syariah yang digunakan Mahasiswa di Kota Banjarmasin ... 8

Gambar 4. 1 Hasil Uji Histogram ... 106

Gambar 4. 2 Hasil Uji P-Plot ... 106

Gambar 4. 3 Hasil Uji Scatter Plots ... 109

Referensi

Dokumen terkait

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Analisis Tingkat Kesehatan Bank BNI Syariah Dengan

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Analisis Perbandingan Kinerja Reksadana Syariah dan

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pendapat Kepala KUA Kota Banjarmasin tentang

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Pengelolaan Keuangan Terhadap Perilaku

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Bank Umum Syariah

Lepas dari segala khilaf dan segala kekurangan, penulis sangat merasa bersyukur dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul “Pengaruh Kualitas Layanan Migrasi Rekening

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul "Pengaruh Persepsi tentang Bank Syariah terhadap

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Religiusitas, Kepercayaan Konsumen, dan