• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kemanusiaan Pancasila Perspektif Sukarno

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kemanusiaan Pancasila Perspektif Sukarno"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

i

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Memperoleh

Gelar Magister Sains (M.Si.)

(2)
(3)
(4)
(5)

v

MOTO

Bangunlah suatu dunia dimana semuanya

bangsa hidup dalam damai dan persaudaraan."

Ir. Soekarno

#SayaIndonesiaSayaPancasila #

” Tuhan tidak merobah nasibnya sesuatu

bangsa sebel

um bangsa itu merobah nasibnya”

(6)

vi

Tema tentang kemanusiaan selalu menjadi salah satu bagian daya tarik tersendiri bagi penulis untuk mengamati, memahami, dan meneliti persoalan-persoalan kemanusiaan. Peristiwa-peristiwa kemanusiaan terus berlangsung di segala tempat dan waktu, baik perihal pemeliharaan, kemajuan kehidupan manusia, maupun bahaya yang mengancam keselamatan manusia. Sejarah Indonesia membuktikan bahwa persoalan kemanusiaan tercatat dalam peristiwa sejarah dan terwarisi dari generasi ke generasi. Bangsa Indonesia meraih kemerdekaan atas penjajahan bangsa asing merupakan salah satu peristiwa sejarah kemanusiaan. Ide kemanusiaan dapat dilihat kembali dalam sejarah perjuangan bangsa Indonesia melawan penjajah.

Pada penelitian ini, penulis tertarik meneliti konsep kemanusiaan Pancasila Sukarno. Penulis memilih Sukarno sebagai kerinduan untuk mewarisi komitmen dan semangat kepahlawanan founding fathers republik Indonesia. Belajar dari Sukarno, mengingatkan bangsa Indonesia untuk membuka mata melihat perstiwa revolusi sejarah Indonesia sebagai revolusi kemanusiaan.

(7)

vii

KATA PENGANTAR & UCAPAN TERIMA KASIH

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, penulis dapat menyajikan tulisan tesis yang berjudul: Kemanusiaan Pancasila Perspektif Sukarno. Penulis menyadari segala kekurangan dan keterbatasan yang dimiliki penulis. Penulis mengharapkan saran konstruktif agar tulisan ini menjadi daya tarik untuk selalu didiskusikan di setiap tempat dan waktu.

Penulis menyampaikan ucapan terima kasih dan rasa hormat kepada:

1. Bapak Prof. Pdt. John A. Titaley, Th.D selaku pembimbing utama, dan Bapak Pdt. Izak Lattu, Ph.D selaku pembimbing II.

2. Kaprogdi Program Magister Sosiologi Agama Universitas Kristen Satya Wacana: Bapak Pdt. Dr. Tony Tampake.

3. Segenap Dosen dan karyawan (salah satunya: mba’ Liana) Fakultas Teologi/Magister

Sosiologi Agama.

4. Seluruh Rekan-rekan MSA 2012, dan mahasiswa UKSW secara keseluruhan.

5. Segala pihak yang turut berperan dalam memperlancar penelitian dan penulisan tesis ini.

Sujud dan terima kasih yang dalam penulis persembahkan kepada Ibunda (D.Manullang) dan Ayahanda J. Manalu (alm.), saudara kandung tersayang: Gibson M. Manalu, Jefri A. Manalu, Hotbel Manalu tercinta, atas dorongan, kebijaksanaan dan do’a.

Salatiga, September 2017

(8)

viii

KATA PENGANTAR & UCAPAN TERIMA KASIH DAFTAR ISI

(9)

ix

2.3.1. Terminologi Kemanusiaan 16 2.3.2. Definisi Kemanusiaan Perspektif Yunani 17 2.4. Komparasi Konsep Kemanusiaan: Interdispliner Sosiologi dan Filsafat 18

2.5. Teori Kemanusiaan 23 C. 2. Kemanusiaan dalam ‘sociocracy’ 28 C. 3. Kemanusiaan dalam Religion of Humanity 31 2.5.2. Max Weber (1864-1920) 36 A. Konteks Keluarga dan Pendidikan 36 B. Konteks Sosial dan Politik 37 C. Ide Kemanusiaan Weber 37 C. 1. Kemanusiaan dalam Sosio-Kultural 38 C. 2. Kemanusiaan dalam Etika Persaudaraan 39

3.2.1. Masa Hindu-Buddha, dan Islam 44

(10)

x

3.3. Kemanusiaan Konteks Indonesia abad ke-19 45

3.3.1. Konteks Historiografi Indonesia 46

3.3.2. Kemanusiaan Indonesia dalam Konteks Kolonialisme 48

3.4. KEMANUSIAAN PANCASILA PERSPEKTIF SUKARNO (1901-1970) 52

A. Konteks Keluarga dan Pendidikan 52 B. Konteks Sosial dan Politik 53 C. Ide Kemanusiaan Sukarno 54 C. 1. Kemanusian dalam Dimensi Intelektual dan Konsep ‘freiheit’ 54 C. 2. Kemanusiaan dalam Religius Etik 56 C. 3. Kemanusiaan dalam Sosio-Nasionalisme 58 D. Ide Pancasila Sukarno 60 D. 1. Pancasila 1 Juni 1945 61 D. 2. Pancasila sebagai Alat Pemersatu (weltanschauung) 63

BAB. IV. ANALISIS PENELITIAN 64

4.1. Pengantar 64 4.2. Operasionalisasi Konsep Manusia dan Kemanusiaan 64 4.3. Arsiran Teori Kemanusiaan Comte, Weber dan Sukarno 66 4.4. Relevansi dan Signifikansi Kemanusiaan Pancasila Sukarno 71

BAB. V. SIMPULAN 73

(11)

Referensi

Dokumen terkait

mengetahui apakah informasi keuangan yang dihasilkan dapat bermanfaat untuk memprediksi pertumbuhan laba, termasuk kondisi keuangan di masa depan adalah dengan melakukan

Faktor yang mempengaruhi penerimaan Pajak Pertambahan Nilai adalah Pengusaha Kena Pajak, semakin banyak pengusaha yang melaporkan usahanya dan mendaftar sebagai PKP

Bila keputusan yang dibuat mendukung tujuan yang dimiliki sang pemimpin, dia tidak akan punya waktu untuk melakukan kegiatan lain karena harus menentukan keputusan mana yang

Seorang pria yang menikah dengan tujuan untuk menjaga dirinya dari perbuatan dosa, maka Allah Shubhanahu wa ta’alla akan membantu didalam nikahnya itu,

Metode ini memiliki daftar- daftar pertanyaan mengenai tingkat kepuasan kerja karyawan yang dilihat dari kepuasan terhadap penggajian, promosi, pekerjaan itu sendiri,

Penelitian yang bertujuan untuk mengetahui efektivitas salep daun sirih dan meniran terhadap penurunan jumlah bakteri pada sapi perah penderita mastitis subklinis telah dilakukan

Jadi, persepsi politik organisasi pada STT sangkakala dalam kaitan dengan pengambilan keputusan dipahami sebagai sesuatu dinamika yang berguna untuk mencapai

Hasil penelitian dengan analisis regresi linear berganda menunjukkan bahwa internal marketing dan kualitas pelayanan BPJS Kesehatan memiliki kontribusi pengaruh terhadap