TUGAS AKHIR – SM141501
REDUKSI MODEL ALIRAN AIR SUNGAI SATU
DIMENSI DENGAN METODE SINGULAR
PERTURBATION APPROXIMATION
AIRIN NUR HIDAYATI NRP 1213 100 095
Dosen Pembimbing
Dr. Didik Khusnul Arif, S.Si, M.Si. Dr. Dieky Adzkiya, S.Si, M.Si. JURUSAN MATEMATIKA
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Teknologi Sepuluh Nopember
FINAL PROJECT – SM141501
REDUCTION OF ONE-DIMENSIONAL RIVER FLOW
MODEL USING SINGULAR PERTURBATION
APPROXIMATION METHOD
AIRIN NUR HIDAYATI NRP 1213 100 095
Supervisiors :
Dr. Didik Khusnul Arif, S.Si, M.Si. Dr. Dieky Adzkiya, S.Si, M.Si. DEPARTMENT OF MATHEMATICS
Faculty of Mathematics and Natural Sciences Sepuluh Nopember Institute of Technology Surabaya 2017
vi
vii
REDUKSI MODEL ALIRAN AIR SUNGAI SATU DIMENSI DENGAN METODE SINGULAR PERTURBATION
APPROXIMATION
Nama : Airin Nur Hidayati
NRP : 1213 100 095
Jurusan : Matematika FMIPA ITS
Dosen Pembimbing : 1. Dr. Didik Khusnul Arif, S.Si, M.Si 2. Dr. Dieky Adzkiya, S.Si, M.Si
Abstrak
Sistem yang terdapat di alam semesta seringkali memiliki orde yang besar, sehingga waktu komputasi yang dibutuhkan semakin lama pula. Oleh karena itu, dibutuhkan penyederhanaan sistem yang berorde besar agar sistem tersebut memiliki orde yang lebih kecil tanpa kesalahan yang signifikan. Penyederhanaan sistem inilah yang dimaksud reduksi model. Pada masalah aliran air sungai, model sistem yang digunakan merupakan sistem yang tak stabil. Dalam penyelesaian reduksi model pada sistem tak stabil berbeda dengan penyelesaian pada sistem yang stabil. Untuk sistem tak stabil dibutuhkan proses dekomposisi untuk mendapatkan subsistem stabil yang dapat direduksi. Metode Singular Perturbation Approximation (SPA) adalah salah satu metode reduksi model. Pada reduksi model meggunakan metode SPA, semua variabel keadaan dari sistem setimbang dipartisi menjadi mode cepat dan lambat. Selanjutnya, model tereduksi diperoleh dengan mengambil kecepatan dari mode cepat sama dengan nol. Hasil simulasi menunjukkan bahwa model aliran air sungai tidak dapat direduksi dengan metode SPA. Sebab, pada model aliran air sungai bersifat tak terkendali dan tak teramati. Sedangkan pada metode SPA, sistem yang direduksi harus bersifat stabil asimtotik, terkendali dan teramati.
Kata kunci: Reduksi model, Sistem tak stabil, Model aliran air sungai,
viii
ix
REDUCTION OF ONE-DIMENSIONAL RIVER FLOW MODEL USING SINGULAR PERTURBATION
APPROXIMATION METHOD
Name : Airin Nur Hidayati NRP : 1213 100 095
Department : Mathematics FMIPA-ITS
Supervisors : 1. Dr. Didik Khusnul Arif, S.Si, M.Si 2. Dr. Dieky Adzkiya, S.Si, M.Si
Abstract
The system in the universe often have large order, so that the computational time of analyze a higher-order system is longer than the computational time to analyze a smaller-order system. Therefore, we need to simplify the order of the system so that the system has a smaller-order without any significant errors. Simplification of this system can be done using the model reduction. The water flow model is known to be unstable. The algorithm to reduce an unstable model is different compared to the algorithm to reduce a stable model. The unstable system needs to be decomposed to obtain a stable subsystem that can be reduced. Singular Perturbation Approximation (SPA) method is one of the model reduction method. The reduction of the model using SPA, all variables balanced realization is partitioned into fast and slow mode. Furthermore, the reduced model is obtained by taking the speed of fast mode is equal to zero. The simulation results showed that the model of water flow cannot be reduced by the method of SPA. Because, on the model of water flow is uncontrollable and unobservable. While the method of SPA requires an asymptotically stable system, controllable and observable.
Keywords: Model reduction, Unstable system, The water flow model,
x
xi
KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Alhamdulillahhirobbil’aalamin, segala puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT. atas segala rahmat, taufiq dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul
“REDUKSI MODEL ALIRAN AIR SUNGAI SATU DIMENSI DENGAN METODE SINGULAR PERTURBATION
APPROXIMATION “
yang merupakan salah satu persyaratan akademis dalam menyelesaikan Program Sarjana Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.
Dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini, penulis telah banyak mendapat bantuan serta masukan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada: 1. Bapak Dr. Imam Mukhlash, S.Si, MT, selaku ketua Jurusan
Matematika FMIPA ITS yang telah memberikan dukungan dan motivasi selama perkulihan hingga terselesainya Tugas Akhir ini. 2. Bapak Dr. Didik Khusnul Arif, S.Si, M.Si, selaku Dosen
Pembimbing dan selaku Kaprodi S1 Jurusan Matematika FMIPA ITS yang telah memberikan bimbingan dan motivasi kepada penulis dalam mengerjakan Tugas Akhir ini sehingga dapat terselesaikan dengan baik.
3. Bapak Dr. Dieky Adzkiya, S.Si, M.Si selaku Dosen Pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan motivasi kepada penulis dalam mengerjakan Tugas Akhir ini sehingga dapat terselesaikan dengan baik.
4. Bapak Drs. Iis Herisman, M.Si, selaku Sekretaris Kaprodi S1 Jurusan Matematika FMIPA ITS yang telah memberikan dukungan dan motivasi selama perkulihan hingga terselesainya Tugas Akhir ini.
xii
5. Ibu Soleha, S.Si, M.Si selaku Dosen Wali yang telah memberikan dukungan dan motivasi selama perkuliahan hingga terselesaikannya Tugas Akhir ini.
6. Bapak Dr. Choirul Imron, MI.Komp, Ibu Tahiyatul Asfihani, S.Si, M.Si dan Bapak Muhammad Syifa’ul Mufid, S.Si, M.Si selaku Dosen Penguji yang telah memberikan saran demi perbaikan Tugas Akhir.
7. Keluarga tercinta terutama Bapak Bibit dan Ibu Sulastri yang senantiasa dengan ikhlas memberikan kasih sayang, semangat, doa, dan nasihat-nasihat yang sungguh berarti, serta Moh. Bastomi, Muhammad Fuad Alwi dan Fatma Sofiani yang senatiasa memberikan semangat dan dukungan kepada penulis.
8. Seluruh jajaran dosen dan staf jurusan Matematika ITS yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu.
9. Seluruh teman-teman angkatan 2013 dan seluruh keluarga besar HIMATIKA ITS terima kasih atas dukungan dan semangat yang diberikan kepada penulis.
Apabila dalam Tugas Akhir ini ada kekurangan, penulis mohon kritik dan saran demi penyempurnaan Laporan Tugas Akhir di masa yang akan datang. Semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Surabaya, Januari 2017
xiii Spesial Thank’s To
Keberhasilan penulisan Tugas Akhir ini tidak lepas dari orang-orang terdekat penulis. Oleh sebab itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada :
1. Allah SWT yang
telah memberi rahmat, petunjuk,
kekuatan, dan kesabaran dalam setiap langkah
kehidupan penulis serta kepada Nabi Muhammad SAW yang senantiasa dinanti syafa'atnya di yaumil qiyamah nanti. 2. Ibu dan Bapak, kedua orang tua ku tercinta. Mas Bastomi,Alwi, Ani, Mbah Putri dan Mbahkung, terima kasih atas doa, kasih sayang, dukungan, motivasi, dan segalanya yang selalu dicurahkan kepada penulis selama ini.
3. Zulfa Afiq Fikriya, Metta Andriani, Gina Faaizatud Dini, Melynda Sylvia Dewy, Azaria Elvinarosa, Retno Palupi, Putri Saraswati, dan Siti Nur Afifah. Terima kasih atas segala doa, dukungan, bantuan, keceriaan, waktu dan motivasi kalian. 4. Sahabat dan teman-teman Alumni SMA Negeri 1 Nganjuk
2013. Terima kasih atas segala doa, dukungan, waktu dan motivasi kalian.
5. Teman-teman seperjuangan Tugas Akhir yang saling mendukung dan memotivasi satu sama lain, dan terimakasih kepada Zulfa Afiq Fikriya, Ivan Octaviano, Hartanto Setiawan, Helisyah Nur Fadhilah dan teman-teman lain yang sudah banyak membantu penulis dalam pembuatan program. Terima kasih banyak semua.
6. Teman-teman angkatan 2013, terima kasih atas doa dan dukungannya selama ini. Kelian keluarga kedua dikampus perjuangan ini. Terima kasih atas semangat, kerja keras dan pengorbanan kalian.
7. Semua pihak yang tak bisa penulis sebutkan satu-persatu, terima kasih telah membantu sampai terselesaikannya Tugas Akhir ini.
xiv
xv DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ... i ABSTRAK ... vii ABSTRACT ... ix KATA PENGANTAR ... xi DAFTAR ISI ... xv
DAFTAR GAMBAR ... xix
DAFTAR TABEL ... xxi
DAFTAR SIMBOL ...xxiii
BAB I PENDAHULUAN ... 1 1.1 Latar Belakang ... 1 1.2 Rumusan Masalah ... 2 1.3 Batasan Masalah ... 2 1.4 Tujuan ... 3 1.5 Manfaat ... 3
1.6 Sistematika Penulisan Tugas Akhir ... 3
BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 5
2.1 Masalah Aliran Sungai ... 5
2.1.1 Model Satu Dimensi pada Aliran Sungai ... 5
2.1.2 Persamaan Saint Venant ... 6
2.1.3 Metode Numerik sebagai Penyelesaian Persamaan Saint Venant ... 7
xvi
2.2.1 Sifat-Sifat Sistem ... 9
2.3 Gramian Keterkendalian dan Gramian Keteramatan ... 10
2.4 Dekomposisi Sistem Tak Stabil ... 10
2.5 Reduksi Model dengan Metode SPA ... 11
2.5.1 Sistem Setimbang ... 11
2.5.2 Metode Reduksi Model dengan Singular Perturbation Approximation (SPA) ... 13
BAB III METODE PENELITIAN ... 17
3.1 Tahapan Penelitian ... 17
3.2 Skema Metode Penelitian ... 19
BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN ... 21
4.1 Pemodelan Aliran Air Sungai ... 21
4.1.1 Model Satu Dimensi pada Aliran Sungai ... 21
4.1.2 Persamaan Saint Venant ... 22
4.2 Penyelesaian Persamaan Saint Venant dengan Metode Implisit Skema Preissman ... 22
4.2.1 Diskritisasi Model Aliran Air Sungai dengan Metode Implisit Skema Preissman ... 23
4.2.2 Analisa Sifat Model Aliran Air Sungai ... 29
4.2.3 Reduksi Model Aliran Sungai dengan SPA ... 33
4.3 Penyelesaian Model Saint Venant dengan metode Staggered Grid ... 33
4.3.1 Diskritisasi Model Aliran Air Sungai dengan Metode Staggered Grid ... 33
xvii
4.3.2 Analisa Sifat Model Aliran Air Sungai ... 41
4.3.3 Reduksi Model Aliran Air Sungai dengan SPA ... 47
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 49
5.1 Kesimpulan ... 49
5.2 Saran ... 50
DAFTAR PUSTAKA ... 51
LAMPIRAN A ... 53
xviii
xix
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Masalah Aliran Sungai ... 7
Gambar 3.1 Skema Metode Penelitian ... 19
Gambar 4.1 Grafik Ketinggian pada saat 𝑘 = 750 ... 45
Gambar 4.2 Grafik Kecepatan pada saat 𝑘 = 750 ... 45
Gambar 4.3 Grafik Ketinggian Air Sungai pada posisi ke-90 dan pada waktu 𝑘 = 0,1, ⋯ ,1000 ... 46
Gambar 4.4 Grafik Keceparan Aliran Air Sungai pada posisi ke-90 dan pada waktu 𝑘=0,1,⋯,1000 ... 47
xx
xxi DAFTAR TABEL
Tabel 4. 1 Nilai eigen matriks A(Skema Preissman) ... 31 Tabel 4. 2 Nilai eigen matriks A(Staggered Grid) ... 43
xxii
xxiii DAFTAR SIMBOL
𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷 : Matriks-matriks konstan sistem diskrit dengan ukuran yang bersesuaian dan diasumsikan matriks 𝐴 non singular.
𝜆 : Nilai eigen.
𝑥𝑘 : Variabel keadaan pada sistem diskrit. 𝑢𝑘 : Vektor masukan pada sistem diskrit. 𝑢𝑘 : Vektor keluaran pada sistem diskrit. 𝑀𝑐 : Matriks Keterkendalian.
𝑀𝑜 : Matriks Keteramatan. 𝑊 : Gramian Keterkendalian. 𝑀 : Gramian Keteramatan.
𝐴𝑠, 𝐵𝑠, 𝐶𝑠, 𝐷𝑠 : Sistem stabil asimtotik, terkendali, teramati. 𝑈𝑑 : Transformasi matriks unitary dekomposisi. 𝑊𝑑 : Transformasi matriks tahap kedua dekomposisi. 𝐺𝑑 : Hasil dekomposisi sistem tak stabil.
𝐺𝑠 : Subsistem stabil. 𝐺𝑢 : Subsistem tak stabil.
𝑇 : Matriks transformasi non singular. 𝐴̃𝑠, 𝐵̃𝑠, 𝐶̃𝑠, 𝐷̃𝑠 : Sistem setimbang waktu diskrit.
𝑊̃ : Gramian Keterkendalian sistem 𝐴̃𝑠, 𝐵̃𝑠, 𝐶̃𝑠, 𝐷̃𝑠. 𝑀̃ : Gramian Keteramatan sistem 𝐴̃𝑠, 𝐵̃𝑠, 𝐶̃𝑠, 𝐷̃𝑠 ∑ : Gramian kesetimbangan.
𝜎𝑖 : Nilai singular Hankel.
𝐴̃𝑠𝑟, 𝐵̃𝑠𝑟, 𝐶̃𝑠𝑟, 𝐷̃𝑠𝑟 : Sistem tereduksi dengan metode SPA. 𝐴̃𝑟, 𝐵̃𝑟, 𝐶̃𝑟, 𝐷̃𝑟 : Sistem tereduksi total dengan metode SPA.
xxiv
1 BAB I PENDAHULUAN
Bab ini membahas latar belakang yang mendasari penulisan Tugas Akhir. Didalamnya mencakup identifikasi permasahan pada topik Tugas Akhir. Kemudian dirumuskan menjadi permasalahan yang akan diberikan batasan-batasan untuk membatasi pembahasan pada Tugas Akhir ini.
1.1 Latar Belakang
Sungai merupakan salah satu sumber air yang menampung dan mengalirkan aliran air. Daerah dimana sungai memperoleh air merupakan daerah tangkapan hujan yang disebut dengan daerah tangkapan sungai atau Daerah Aliran Sungai (DAS). Masalah utama dalam pengelolaan DAS dibagi menjadi dua yaitu kuantitas air sungai dan kualitas air sungai. Untuk mengetahui kuantitas air sungai dan kualitas air sungai, maka perlu adanya perhitungan kecepatan aliran sungai dan tingginya sendimentasi di sungai (ketinggian air sungai)[1]. Sungai bisa dipandang sebagai suatu sistem. Dimana sistem merupakan suatu kombinasi dari beberapa komponen yang bekerja bersama-sama untuk mendapatkan tujuan tertentu, dalam hal ini adalah sistem dari kecepatan aliran air sungai dan ketinggian sungai digunakan agar tetap dapat memantau debit air sungai tetap dalam kondisi yang diharapkan. Sistem dari kecepatan aliran dan ketinggian sungai ini dapat direpresentasikan kedalam bentuk pemodelan matematika.
Sistem yang terdapat di alam semesta seringkali memiliki orde yanag besar. Sehingga dihasilkan model matematika yang memiliki banyak variabel keadaan. Hal ini mempengaruhi waktu komputasi karena semakin besar ukuran sistem, waktu komputasi yang dibutuhkan semakin lama pula. Oleh karena itu, dibutuhkan penyederhanaan sistem yang berorde besar agar sistem tersebut memiliki orde yang lebih kecil tanpa kesalahan yang signifikan. Penyederhanaan sistem inilah yang dimaksud reduksi model[2].
Metode reduksi model yang sering digunakan diantaranya metode pemotongan setimbang (Balanced Truncation/BT) dan
2
aproksimasi perturbasi singular (Singular Perturbation Approximation/SPA)[3]. Reduksi orde model dengan metode BT dilakukan dengan memotong vektor keadaan (state) dari sistem yang bersesuaian dengan nilai singular Hankel kecil setelah diurutkan. Nilai singular Hankel adalah representasi pengaruh state terhadap karakteristik output maupun input dalam sistem.
Sedangkan pada reduksi orde model dengan metode SPA, semua variabel keadaan dari sistem setimbang dipartisi menjadi mode cepat dan lambat, variabel keadaan yang bersesuaian dengan nilai singular Hankel kecil didefinisikan sebagai mode cepat, sedangkan variabel keadaan yang bersesuaian dengan nilai singular Hankel yang lebih besar didefinisikan sebagai mode lambat. Selanjutnya, model tereduksi diperoleh dengan mengambil kecepatan dari mode cepat sama dengan nol[3].
Pada masalah aliran air sungai, model sistem yang digunakan merupakan sistem yang tak stabil. Dalam penyelesaian reduksi model pada sistem tak stabil berbeda dengan penyelesaian sistem stabil. Oleh karena itu, pada Tugas Akhir ini akan dilakukan penelitian tentang reduksi model pada aliran air sungai dengan menggunakan metode SPA. Setelah didapatkan model hasil reduksi, kemudian akan dilakukan analisis terhadap sifat-sifat model hasil reduksi. Setelah itu akan dilakukan simulasi untuk model awal dan model hasil reduksi dengan menggunakan software MATLAB.
1.2 Rumusan Masalah
Berdasarkan uraian di atas, permasalahan yang diselesaikan dalam Tugas Akhir ini adalah :
1. Bagaimana mereduksi model aliran air sungai menggunakan pendiskritan Implisit Skema Preissman dengan metode SPA ? 2. Bagaimana mereduksi model aliran air sungai menggunakan
pendiskritan Staggered Grid dengan metode SPA ? 1.3 Batasan Masalah
Berdasarkan rumusan masalah di atas, batasan masalah dari Tugas Akhir ini adalah :
3
1. Metode yang digunakan adalah metode aproksimasi perturbasi singular ( Singular Perturbation Approximation / SPA). 2. Sistem yang digunakan adalah sistem linier waktu invarian. 3. Model aliran air sungai yang digunakan adalah model yang
bersifat tak stabil.
4. Pemodelan aliran sungai didekati dengan model aliran dangkal berdimensi satu.
5. Diasumsikan bahwa panjang sungai (𝐿) jauh lebih besar jika dibandingkan dengan lebar sungai (𝐵).
6. Pendiskritan sistem dilakukan dengan pendiskritan Implisit Skema Preissman dan Staggared Grid.
1.4 Tujuan
Adapun tujuan Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut :
1. Mengetahui reduksi model aliran air sungai menggunakan pendiskritan Implisist Skema Preissman dengan metode SPA. 2. Mengetahui reduksi model aliran air sungai menggunakan
pendiskritan Staggered Grid dengan metode SPA. 1.5 Manfaat
Adapun manfaat Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut : 1. Sebagai referensi bagi pembaca dalam melakukan penelitian
selanjutnya.
2. Sebagai pemberi informasi bagi pembaca mengenai penerapan reduksi model pada model matematika yang memiliki orde besar sehingga dapat mempermudah penghitungan dan analisis.
1.6 Sistematika Penulisan Tugas Akhir
Sistematika penulisan dalam laporan Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut:
1. BAB I PENDAHULUAN
Bab ini menjelaskan latar belakang penyusunan Tugas Akhir, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan, manfaan dan sitematika penulisan laporan Tugas Akhir.
4
2. BAB II DASAR TEORI
Bab ini menjelaskan tentang landasan teori yang mendukung penelitian, antara lain tentang model satu dimensi pada aliran sungai, metode numerik sebagai penyelesaian model aliran sungai, sistem linier waktu diskrit, dekomposisi sistem tak linier dan reduksi model.
3. BAB III METODOLOGI
Bab ini menjelaskan tentang tahap-tahap yang dilakukan dalam penyusunan Tugas Akhir ini.
4. BAB IV ANALISISDAN PEMBAHASAN
Bab ini menjelaskan secara detail mengenai sistem awal, pendiskritan pada sistem awal, dekomposisi sistem tak stabil, reduksi model pada subsistem stabil dan simulasi.
5. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
Bab ini menjelaskan tentang penarikan kesimpulan yang diperoleh dari pembahasan masalah pada bab sebelumnya serta saran yang diberikan untuk pengembangan penelitian selanjutnya.
5 BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
Bab ini membahas dasar teori yang digunakan dalam penyusunan Tugas Akhir ini. Dasar teori yang dijelaskan dibagi menjadi beberapa subbab yaitu model satu dimensi pada aliran sungai, peramaan Saint Venant, sistem linier waktu diskrit, dekomposisi sistem tak stabil, dan reduksi model dengan metode Singular Perturbation Approximation (SPA).
2.1 Masalah Aliran Sungai
Masalah aliran sungai meliputi tiga hal, diantaranya adalah model aliran satu dimensi pada aliran sungai, persamaan Saint Venant dan metode numerik sebagai penyelesaian persamaan Saint Venant. 2.1.1 Model Satu Dimensi pada Aliran Sungai
Ada tiga konservasi, yaitu massa, momentum dan energi yang digunakan untuk menggambarkan aliran sungai. Dua variabel aliran yaitu kedalaman dan kecepatan atau kedalaman dan nilai debit, cukup untuk mendefinisikan kondisi aliran pada sebuah penampang melintang. Karena itu dua persamaan pengatur digunakan untuk menganalisa keadaan jenis aliran yaitu persamaan kontinuitas dan persamaan momentum atau persamaan energi. Untuk aliran yang kontinu digunakan persamaan energi, sedangkan untuk aliran yang tidak kontinu (diskrit), misalnya jika melalui terjunan atau lubang digunakan persamaan momentum, karena perlu diketahui berapa jumlah kehilangan (losses) yang terjadi.
a. Persamaan Kontinu
Hukum kekekalan massa disebut juga sebagai prinsip kontinuitas (Principle of Continuity). prinsip tersebut menyatakan bahwa laju perubahan massa fluida yang terdapat dalam ruang yang ditinjau pada selang waktu 𝑑𝑡 harus sama dengan perbedaan antara laju massa yang masuk dan laju massa yang keluar ke dan dari elemen fluida yang ditinjau. Prinsip kontinuitas menyatakan kekekalan massa dalam ruang
6
berisi fluida yang ditinjau. Persamaan kontinuitas dalam aliran sungai dapat dimodelkan sebagai berikut[4]:
𝜕ℎ 𝜕𝑡+ 𝐷
𝜕𝑢
𝜕𝑥= 0 (2.1)
b.
Persamaan Momentum
Persamaan momentum dalam aliran sungai dapat dimodelkan sebagai berikut[4]:
𝜕𝑢 𝜕𝑡+ 𝑔
𝜕ℎ
𝜕𝑥+ 𝐶𝑓𝑢 = 0 (2.2) 2.1.2 Persamaan Saint Venant
Masalah aliran sungai yang diambil dalam penelitian ini merupakan masalah aliran sungai dangkal (shallow water problem) dan aliran satu dimensi. Ada dua persamaan dalam hidrodinamik aliran satu dimensi, yaitu Persamaan kontinuitas (2.1) dan Persamaan momentum (2.2). Kedua persamaan tersebut digunakan untuk menyelesaikan penelusuran aliran air di sungai yang selanjutnya dikenal dengan Persamaan Saint Venant sebagai berikut[4]:
𝜕ℎ 𝜕𝑡
+ 𝐷
𝜕𝑢 𝜕𝑥= 0
𝜕𝑢 𝜕𝑡+ 𝑔
𝜕ℎ 𝜕𝑥+ 𝐶
𝑓𝑢 = 0
}
(2.3)dengan syarat awal dan syarat batas:
ℎ(𝑥, 0) = 1, 𝑢(𝑥, 0) = 0, ℎ(0, 𝑡) = 𝜓
𝑏(𝑡), 𝑢(𝐿, 𝑡) = 𝑢
𝑁(𝑡)
dimanaℎ(𝑥, 𝑡) : ketinggian air terhadap titik acuan, 𝐷 : kedalaman sungai terhadap titik acuan, 𝑡 : waktu,
𝑥 : posisi sepanjang sungai, 𝑔 : gaya grafitasi,
𝐶𝑓 : koefisien gesekan,
𝜓𝑏 : ketinggian air pada posisi 𝑥0, 𝑢(𝐿, 𝑡) : kecepatan aliran pada batas 𝑥𝑁.
7
Masalah aliran sungai dapat ditunjukkan oleh Gambar 2.1 berikut ini:
Gambar 2. 1 Masalah Aliran Sungai
2.1.3 Metode Numerik sebagai Penyelesaian Persamaan Saint Venant
Persamaan Saint Venant merupakan persamaan yang tidak dapat diselesaikan secara biasa, maka digunakan metode numerik untuk menyelesaikannya.
Metode numerik terdiri dari metode eksplisit dan metode implisit. Metode Eksplisit digunakan untuk menyelesaikan perhitungan kecepatan dan kedalaman aliran pada sistem grid berdasarkan data yang sudah diketahui sebelumnya. Sedangkan metode Implisit digunakan untuk menyelesaikan persamaan pada setiap tahapan waktu. Karena akan dibentuk sistem linear waktu diskrit pada pemodelan di atas, maka perlu adanya penyelesaian dari sistem persamaan Saint Venant terhadap ruang 𝑥 dan waktu 𝑡.
Dalam masalah aliran air sungai ini digunakan pendiskritan Implisit Skema Preissman dan pendiskritan Staggered Grid.
a. Pendiskritan Implisit Skema Preissman
Menurut pendiskritan Implisit Skema Preissman didefinisikan untuk sebarang fungsi 𝑓 sebagai berikut[2]:
𝜕𝑓 𝜕𝑥= 𝜃 ( 𝑓𝑖+1𝑘+1−𝑓𝑖𝑘+1 ∆𝑥 ) + (1 − 𝜃) ( 𝑓𝑖+1𝑘 −𝑓𝑖𝑘 ∆𝑥 ) (2.4) Rembesan 𝐿 𝐷 ℎ ℎ(0, 𝑡) = 𝜑𝑏(𝑡) 𝑢(𝐿, 𝑡) = 𝑢𝑁(𝑡)
8 𝜕𝑓 𝜕𝑡= ( 𝑓𝑖+1𝑘+1−𝑓𝑖+1𝑘 2∆𝑡 ) + ( 𝑓𝑖𝑘+1−𝑓𝑖𝑘 2∆𝑡 ) (2.5) 𝑓 =𝜃2(𝑓𝑖+1𝑘+1+ 𝑓𝑖𝑘+1) +(1−𝜃)2 (𝑓𝑖+1𝑘 + 𝑓𝑖𝑘) (2.6) untuk 0 < 𝜃 < 1.
Pendiskritan Implisit Skema Preissman tersebut dapat juga dituliskan sebagai berikut:
𝜕ℎ 𝜕𝑡= ( ℎ𝑖+1𝑘+1−ℎ𝑖+1𝑘 2∆𝑡 ) + ( ℎ𝑖𝑘+1−ℎ𝑖𝑘 2∆𝑡 ) (2.7) 𝜕𝑢 𝜕𝑥= 𝜃 ( 𝑢𝑖+1𝑘+1−𝑢𝑖𝑘+1 ∆𝑥 ) + (1 − 𝜃) ( 𝑢𝑖+1𝑘 −𝑢𝑖𝑘 ∆𝑥 ) (2.8) 𝑢 =𝜃 2(𝑢𝑖+1 𝑘+1+ 𝑢 𝑖𝑘+1) +(1−𝜃)2 (𝑢𝑖+1𝑘 + 𝑢𝑖𝑘) (2.9) b. Pendiskritan Staggered Grid
Pendiskritan Staggered Grid didefinisikan sebagai berikut[4]: 𝜕ℎ 𝜕𝑥= ( ℎ𝑖+1𝑘 −ℎ𝑖𝑘 2∆𝑥 ) + ( ℎ𝑖+1𝑘+1−ℎ𝑖𝑘+1 2∆𝑥 ) 𝜕ℎ 𝜕𝑡= ( ℎ𝑖𝑘+1−ℎ𝑖𝑘 ∆𝑡 ) 𝜕𝑢 𝜕𝑥= ( 𝑢 𝑖+12 𝑘 −𝑢 𝑖−12 𝑘 2∆𝑥 ) + ( 𝑢 𝑖+12 𝑘+1−𝑢 𝑖−12 𝑘+1 2∆𝑥 ) 𝜕𝑢 𝜕𝑡= ( 𝑢 𝑖+12 𝑘+1−𝑢 𝑖+12 𝑘 ∆𝑡 ) 𝑢 =12(𝑢𝑖+1 2 𝑘 + 𝑢 𝑖+12 𝑘+1)
2.2 Sistem Linier Waktu Diskrit
Diberikan suatu sistem linear waktu diskrit sebagai berikut[3]: 𝑥𝑘+1= 𝐴𝑥𝑘+ 𝐵𝑢𝑘
𝑦𝑘 = 𝐶𝑥𝑘+ 𝐷𝑢𝑘 } (2.10) dengan
9
𝑢𝑘 adalah vektor masukan deterministic pada waktu 𝑘, 𝑦𝑘 adalah vektor keluaran pada waktu 𝑘,
𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷 masing-masing adalah matriks-matriks konstan dengan ukuran yang bersesuaian. Persamaan (2.10) dapat dinyatakan sebagai sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷).
2.2.1 Sifat-Sifat Sistem
Sifat-sifat dari suatu sistem meliputi tiga hal, diantaranya kestabilan, keterkendalian dan keteramatan.
2.2.1.1 Kestabilan dari Segi Nilai Karakteristik
Definisi 2.1[5]
Diberikan sistem linear diskrit
𝑥𝑘+1 = 𝐴𝑥𝑘, (2.11)
dengan 𝑥𝑘 ∈ ℝ𝑛adalah variabel keadaan pada waktu 𝑘 dan 𝐴 adalah matriks konstan dengan ukuran yang bersesuaian. Misalkan 𝑥𝑒 disebut titik setimbang.
i. Titik setimbang 𝑥𝑒 dikatakan stabil bila untuk setiap ℰ > 0, terdapat 𝛿 > 0 sedemikian hingga untuk setiap solusi 𝑥𝑘 yang memenuhi ‖𝑥𝑘− 𝑥𝑒‖ < 𝛿 maka berlaku ‖𝑥𝑘− 𝑥𝑒‖ < ℰ untuk setiap 𝑘 ≥ 0. ii. Titik setimbang 𝑥𝑒 dikatakan stabil asimtotik jika 𝑥𝑒 stabil dan bila
terdapat 𝛿1> 0 sedemikian rupa sehingga untuk setiap solusi 𝑥𝑘 yang memenuhi ‖𝑥0− 𝑥𝑒‖ < 𝛿1 maka berlaku 𝑘→∞lim‖𝑥𝑘− 𝑥𝑒‖ = 0.
Berdasarkan Definisi 2.1 untuk menyelidiki kestabilan sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) ,maka syarat kestabilan sistem dapat ditentukan seperti pada teorema berikut.
Teorema 2.1[6]. Sistem linear diskrit, seperti yang dinyatakan pada
Persamaan (2.11), adalah stabil asimtotik jika dan hanya jika real|𝜆𝑖(𝐴)| < 1 untuk 𝑖 = 1, … , 𝑛 dengan 𝜆𝑖(𝐴) adalah nilai eigen matriks 𝐴. Sedangkan jika real|𝜆𝑖(𝐴)| = 1, maka sistem diskrit adalah stabil untuk 𝑖 = 1, … , 𝑛.
2.2.1.2 Keterkendalian
Teorema 2.2[6]. Sistem diskrit yang diberikan pada Persamaan (2.10)
10
dengan [𝐵 𝐴𝐵 ⋯ 𝐴𝑛−1𝐵] disebut sebagai matriks keterkendalian.
2.2.1.3 Keteramatan
Teorema 2.3[6]. Sistem diskrit yang diberikan pada Persamaan (2.10)
teramati jika dan hanya jika rank[𝐶 𝐶𝐴 ⋯ 𝐶(𝐴)𝑛−1] = 𝑛, dengan [𝐶 𝐶𝐴 ⋯ 𝐶(𝐴)𝑛−1] disebut sebagai matriks keteramatan. 2.3 Gramian Keterkendalian dan Gramian Keteramatan
Diberikan sistem linier diskrit sebagai sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷). Pada sistem (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) juga didefinisikan Gramian keterkendalian 𝑊, dan Gramian keteramatan 𝑀, yaitu[7]:
𝑊 = ∑∞ 𝐴𝑘𝐵𝐵𝑇(𝐴𝑇)𝑘
𝑘=0 (2.12) 𝑀 = ∑∞ (𝐴𝑇)𝑘𝐶𝑇𝐶𝐴𝑘
𝑘=0 (2.13) Hubungan antara sifat kestabilan, keterkendalian dan keteramatan sistem dengan Gramian keterkendalian 𝑊, dan Gramian ketermatan 𝑀, dapat dinyatakan dalam teorema berikut.
Teorema 2.4[7]. Diberikan sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) yang stabil, terkendali
dan teramati. Gramian keterkendalian 𝑊, dan Gramian ketereamatan 𝑀, masing-masing merupakan penyelesaian tunggal dan definit positif dari persamaan Lyapunov
𝐴𝑊𝐴𝑇+ 𝐵𝐵𝑇− 𝑊 = 0 (2.14) 𝐴𝑇𝑀𝐴 + 𝐶𝑇𝐶 − 𝑀 = 0 (2.15) Pada Teorema 2.4 sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) yang stabil dimaksud adalah sistem stabil asimtotik. Sehingga, sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) adalah sistem yang stabil asimtotik, terkendali, dan teramati.
2.4 Dekomposisi Sistem Tak Stabil
Dekomposisi sistem tak stabil merupakan metode pemisahan antara subsistem stabil dan tak stabil. Algoritma dekomposisi dapat dilakukan dengan dua tahap transformasi. Pada tahap pertama, transformasi real Schur bentuk blok. Menggunakan unitary matriks 𝑈𝑑 dalam bentuk blok diagonal atas Schur, sehingga nilai-nilai eigen dari transformasi sistem diatur berdasarkan urutan nilai absolut dari nilai
11
eigennya. Jika 𝑥 sistem awal dan 𝑈𝑑 transformasi matriks unitary, maka 𝑥𝑡 hasil dari transformasi sistem dengan 𝑥 = 𝑈𝑑𝑥𝑡.
Pada transformasi tahap kedua, dilakukan dengan menyelesaikan persamaan umum Lyapunov dan melanjutkan untuk transformasi tahap kedua menggunakan transformasi 𝑥𝑡 = 𝑊𝑑𝑥𝑑, dimana 𝑥𝑑 adalah tahap akhir dari transformasi state dan 𝑊𝑑 adalah tahap akhir dari transformasi matriks. Sehingga akan diperoleh pemisahan antara subsistem stabil dan tak stabil[7].
Model hasil dari dekomposisi : 𝐺𝑑= [𝐴𝐶𝑠 𝑠| 𝐵𝑠 𝐷𝑠] + [ 𝐴𝑢 𝐶𝑢| 𝐵𝑢 0] = 𝐺𝑠(𝑠𝑢𝑏𝑠𝑖𝑠𝑡𝑒𝑚 𝑠𝑡𝑎𝑏𝑖𝑙) + 𝐺𝑢(𝑠𝑢𝑏𝑠𝑖𝑠𝑡𝑒𝑚 𝑡𝑎𝑘 𝑠𝑡𝑎𝑏𝑖𝑙) (2.16) 2.5 Reduksi Model dengan Metode SPA
Reduksi model merupakan upaya untuk mengganti model atau sistem yang berukuran besar dengan model yang lebih sederhana tanpa kesalahan yang signifikan. Reduksi model dapat dilakukan dengan beberapa metode salah satunya SPA. Reduksi model dilakukan dengan cara membentuk system setimbang.
2.5.1 Sistem Setimbang
Sistem setimbang (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) adalah sistem baru yang diperoleh dari sistem awal (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) dengan Gramian keterkendalian 𝑊̃ dan Gramian keteramatan 𝑀̃ yang sama dan merupakan matriks diagonal ∑. System setimbang diperoleh dengan mentransformasikan system awal terhadap matriks transformasi 𝑇[3]:
𝑥𝑘 = 𝑇𝑥̃𝑘 (2.17) Dengan,
𝑥𝑘 : variabel keadaan dari sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷)
𝑥̃𝑘 : variabel keadaan dari sistem setimbang (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) 𝑇 : matriks transformasi yang non singular dan berukuran 𝑛𝑥𝑛 Selanjutnya, Persamaan (2.17) dapat dituliskan sebagai berikut.
𝑥̃𝑘 = 𝑇−1𝑥
𝑘 (2.18) Untuk 𝑘 = 𝑘 + 1, maka Persamaan (2.18) menjadi.
12
𝑥̃𝑘+1= 𝑇−1𝑥
𝑘+1 (2.19) Jika sistem awal pada Persamaan (2.17) dan (2.18) disubstitusikan pada Persamaan (2.19) maka diperoleh hasil sebagai berikut.
𝑥̃𝑘+1= 𝑇−1 (𝐴𝑥
𝑘+ 𝐵𝑢𝑘) (2.20) Selanjutnya, mensubstitusi Persamaan (2.17) ke dalam Persamaan (2.20), maka diperoleh hasil sebagai berikut.
𝑥̃𝑘+1 = 𝑇−1(𝐴𝑇𝑥
𝑘+ 𝐵𝑢𝑘) = 𝑇−1𝐴𝑇𝑥̃
𝑘+ 𝑇−1𝐵𝑢̃𝑘
= 𝐴̃𝑥̃𝑘+ 𝐵̃𝑢̃𝑘 (2.21) Sedangkan untuk mendapatkan matriks 𝐶̃ dan 𝐷̃, dilakukan dengan mensubstitusikan Persamaan (2.17) ke dalam Persamaan (2.18), maka diperoleh hasil sebagai berikut.
𝑦̃𝑘 = 𝐶𝑇𝑥𝑘+ 𝐷𝑢𝑘 = 𝐶(𝑇𝑥̃𝑘) + 𝐷̃𝑢̃𝑘
= 𝐶𝑇𝑥̃𝑘+ 𝐷̃𝑢̃𝑘 (2.22) Sehingga didapat.
𝐴̃ = 𝑇−1𝐴𝑇, 𝐵̃ = 𝑇−1𝐵, 𝐶̃ = 𝐶𝑇, dan 𝐷̃ = 𝐷 (2.23) Sistem setimbang dapat dituliskan dalam bentuk:
𝑥̃𝑘+1 = 𝐴𝑥̃𝑘+ 𝐵𝑢̃𝑘
𝑦̃𝑘 = 𝐶𝑥̃𝑘+ 𝐷𝑢̃𝑘 } (2.24) Hubungan antara sistem setimbang dengan Gramian keterkendalian dan Gramian keteramatan sistem, dapat dilihat pada definisi berikut.
Definisi 2.2[7]. Sistem (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) disebut sistem setimbang dari
sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) jika sistem (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) mempunyai Gramian keterkendalian 𝑊̃ , dan Gramian keteramatan 𝑀̃, yang merupakan solusi tunggal dari persamaan Lyapunov
𝐴̃𝑊̃ 𝐴̃𝑇 + 𝐵̃𝐵̃𝑇− 𝑊̃ = 0 (2.25) 𝐴̃𝑇𝑀̃𝐴̃ + 𝐶̃𝑇𝐶̃ − 𝑀̃ = 0 (2.26) Sedemikian sehingga memenuhi
𝑊̃ = 𝑀̃ = ∑ = diag(𝜎1, 𝜎2, … , 𝜎𝑛), 𝜎1≥ ⋯ ≥ 𝜎𝑟≥ ⋯ ≥ 𝜎𝑛> 0. dengan 𝜎𝑖 merupakan nilai singular Hankel dari sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) yang dapat didefinisikan sebagai
13
𝜎𝑖 = |√𝜆𝑖(𝑊𝑀)| , 𝑖 = 1, … , 𝑛, (2.27) dengan 𝜆𝑖 adalah nilai-nilai eigen dari 𝑊𝑀.
2.5.2 Metode Reduksi Model dengan Singular Perturbation Approximation (SPA)
Pada reduksi model dengan metode Singular Perturbation Approximation (SPA), semua variabel keadaan pada sistem setimbang (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) dapat dipartisi menjadi mode cepat dan lambat. Variabel keadaan yang bersesuaian dengan nilai singular Hankel kecil didefinisikan sebagai mode cepat, sedangkan variabel keadaan yang bersesuaian dengan nilai singular Hankel yang lebih besar didefinisikan sebagai mode lambat. Selanjutnya, model tereduksi diperoleh dengan mengambil kecepatan dari mode cepat sama dengan nol. Selanjutnya, pada sistem yang telah direduksi dengan metode Singular Perturbation Approximation (SPA), sifat kestabilan yang berlaku pada sistem semula juga berlaku pada sistem yang telah direduksi. Adapun teorema kestabilan sistem tereduksi dengan metode SPA diberikan sebagai berikut.
Teorema 2.5[3]. Jika sistem (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) merupakan sistem yang stabil
asimtotis, maka sistem tereduksi dengan metode Singular Perturbation Approximation (SPA)(𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) juga merupakan sistem yang stabil asimtotis.
Setelah diperoleh sistem setimbang (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) dengan Gramian keterkendalian 𝑊̃ dan Gramian keteramatan 𝑀̃ yang sama, dan merupakan matriks diagonal ∑. Selanjutnya sistem (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) dipartisi sesuai dengan ∑ = 𝑑𝑖𝑎𝑔(∑ , ∑ )1 2 , dengan ∑ =1 𝑑𝑖𝑎𝑔(𝜎1, 𝜎2, ⋯ . 𝜎𝑛) dan ∑ = 𝑑𝑖𝑎𝑔(𝜎2 𝑟+1, , 𝜎𝑟+2,⋯ . 𝜎𝑛) dengan demikian, realisasi sistem (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) dapat ditulis sebagai
[𝑥̃𝑥̃1(𝑘 + 1) 2(𝑘 + 1)] = [ 𝐴̃11 𝐴̃12 𝐴̃21 𝐴̃22 ] [ 𝑥̃1(𝑘) 𝑥̃2(𝑘)] + [ 𝐵̃1 𝐵̃2 ] 𝑢(𝑘) 𝑦̃(𝑘) = [𝐶̃1 𝐶̃2 ] + 𝐷̃𝑢(𝑘) } (2.28)
14
Dengan 𝑥̃1(𝑘) ∈ ℝ𝑟 dan 𝐴̃11∈ ℝ𝑟𝑥𝑟 bersesuaian dengan gramian ∑1, dan 𝑥̃2(𝑘) ∈ ℝ𝑛−𝑟 bersesuaian dengan ∑ .
2
Langkah selanjutnya, mengambil 𝑥̃2(𝑘 + 1) = 0 sehingga dari Persamaan (2.28) diperoleh
𝑥̃1(𝑘 + 1) = 𝐴̃11𝑥1(𝑘) + 𝐴̃12𝑥2(𝑘) + 𝐵̃1𝑢(𝑘) (2.29) 0 = 𝐴̃21𝑥̃1(𝑘) + 𝐴̃22𝑥̃2(𝑘) + 𝐵̃2𝑢(𝑘) (2.30) 𝑦̃(𝑘) = 𝐶̃1𝑥̃1(𝑘) + 𝐶̃2 𝑥̃2(𝑘) + 𝐷̃𝑢(𝑘) (2.31) Kemudian, dengan mengansumsikan 𝐴̃22 adalah matriks nonsingular, dari Persamaan (2.30) didapatkan
𝑥̃2(𝑘) = −𝐴̃22 −1𝐴̃21𝑥̃1(𝑘) − 𝐴̃22 −1𝐵̃2𝑢(𝑘) (2.32) Selanjutnya, mensubsitusikan Persamaan (2.32) ke dalam Persamaan (2.29) dan Persamaan (2.31). Dengan demikian, diperoleh sistem tereduksi berorde 𝑟 yang bersesuaian dengan gramian ∑ 𝑠1 ebagai berikut.
𝑥̃1(𝑘 + 1) = 𝐴̃11𝑥̃1(𝑘) + 𝐵̃1 𝑢(𝑘)
𝑦̃(𝑘) = 𝐶̃1 𝑥̃1(𝑘) + 𝐷̃𝑢(𝑘) } (2.33) Untuk 𝑘 = 0,1,2, ⋯, dengan 𝑥̃1(𝑘) ∈ ℝ𝑟 , 𝑢(𝑘) ∈ ℝ𝑠, dan 𝑦̃(𝑘) ∈ ℝ𝑡 dengan
𝐴̃𝑟 = 𝐴̃11− 𝐴̃12𝐴̃22 −1𝐴̃21 (2.34) 𝐵̃𝑟 = 𝐵̃1− 𝐴̃12𝐴̃22 −1𝐵̃2 (2.35) 𝐶̃𝑟 = 𝐶̃1− 𝐶̃2𝐴̃22 −1𝐴̃21 (2.36) 𝐷̃𝑟 = 𝐷̃ − 𝐶̃2𝐴̃22 −1𝐵̃2 (2.37) Dengan demikian diperoleh sistem tereduksi yang berukuran 𝑟 yang dapat dinyatakan dalam bentuk:
𝑥̃𝑟𝑘+1= 𝐴̃𝑟𝑥̃𝑟𝑘+ 𝐵̃𝑟𝑢̃𝑘
𝑦̃𝑟𝑘 = 𝐶̃𝑟𝑥̃𝑟𝑘+ 𝐷̃𝑟𝑢̃𝑘} (2.38) Untuk selanjutnya sistem tereduksi ini disebut sebagai sistem (𝐴̃𝑟, 𝐵̃𝑟, 𝐶̃𝑟, 𝐷̃𝑟).
Dari reduksi orde model dengan metode Singular Perturbation Approximation (SPA) pada sistem (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) yang stabil asimtotis,
15
terkendali dan teramati berorde 𝑛 dihasilkan sistem tereduksi (𝐴̃𝑟, 𝐵̃𝑟, 𝐶̃𝑟, 𝐷̃𝑟) berorde 𝑟 < 𝑛 yang stabil asimtotis.
Teorema 2.6[3]. Diberikan suatu sistem (𝐴̃, 𝐵,̃ 𝐶,̃ 𝐷̃) yang bersifat
stabil, terkendali, teramati dan setimbang dengan Gramian 𝑊̃ = 𝑀̃ = 𝑑𝑖𝑎𝑔(𝜎1, 𝜎2, … , 𝜎𝑛), 𝜎1≥ ⋯ ≥ 𝜎𝑟 ≥ ⋯ ≥ 𝜎𝑛> 0, dengan 𝜎𝑟 ≥ 𝜎𝑟+1 maka sistem tereduksi dengan order r juga akan stabil, terkendali dan teramati, serta memenuhi ‖𝐺𝑠− 𝐺𝑠𝑟‖∞≤ 2(𝜎𝑟+1 + ⋯ + 𝜎𝑛), dengan 𝐺𝑠 dan 𝐺𝑠𝑟 masing-masing adalah fungsi transfer sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) dan sistem tereduksinya.
Setelah didapatkan sistem tereduksi seperti pada Persamaan (2.38) yang memenuhi Teorema 2.6 maka reduksi model pada sistem tak stabil dapat diperoleh sebagai berikut.
𝐺𝑟 = 𝐺𝑠𝑟+ 𝐺𝑢 dengan
𝐺𝑟 : sistem tereduksi total dengan SPA 𝐺𝑠𝑟 : sistem tereduksi dengan SPA
16
17 BAB III
METODE PENELITIAN
Bab ini menjelaskan langkah-langkah yang digunakan dalam penyelesaian masalah pada Tugas Akhir. Disamping itu, dijelaskan pula prosedur dan proses pelaksanaan tiap-tiap langkah yang dilakukan dalam menyelesaikan Tugas Akhir.
3.1 Tahapan Penelitian
Untuk mencapai tujuan dari penulisan ini, akan dilakukan langkah-langkah sebagai berikut :
a. Studi Literatur
Pada tahap ini dilakukan identifikasi permasalahan dan studi literatur dari beberapa buku, jurnal, penelitian, paper, maupun atrikel dari internet mengenai referensi tentang sistem yang tak stabil, model aliran air sungai dan metode reduksi sistem. b. Pendiskritan Pada Sistem Awal
Pada tahap ini dilakukan pendiskritan pada model aliran air sungai dengan menggunakan metode Implisit Skema Preissman dan metode Staggered Grid.
c. Analisis Sifat Sistem Awal
Pada tahap ini dilakukan analisis model awal sistem pada model aliran air sungai. Analisis yang dilakukan meliputi analisis sifat dan perilaku sistem. Analisis sifat terdiri dari analisis kestabilan, keterkendalian dan keteramatan pada sistem tersebut. Sedangkan analisa perilaku sistem meliputi sistem pada aliran air sungai tersebut apakah stabil atau tak stabil. d. Dekomposisi sistem Tak Stabil
Pada tahap ini dilakukan pemisahan dari sistem awal yang tak stabil sehingga diperoleh subsistem stabil dan subsistem tak stabil.
18
e. Reduksi Model pada Subsistem Stabil
Pada tahap ini dilakukan reduksi model pada subsistem stabil dengan menggunakan metode Singular Perturbation Approximation / SPA untuk menghasilkan model dengan steady-state yang jumlahnya lebih sedikit dan sifat kestabilan yang berlaku pada sistem semula juga berlaku pada sistem yang telah direduksi.
f. Analisis Sifat Sistem Tereduksi
Pada tahap ini dilakukan analisis sifat model yang telah direduksi. Analisis yang dilakukan berupa analisis kestabilan, keterkendalian dan keteramatan. Analisis model tereduksi dilakukan untuk melihat apakah sifatsifat model tereduksi sama dengan sifat-sifat model awal atau tidak.
g. Simulasi menggunakan Matlab
Pada tahap ini dilakukan simulasi pada model aliran air sungai yang telah dilakukan reduksi. Sehingga diperoleh model aliran air sungai yang tereduksi. Selanjutnya dilakukan simulasi dengan Matlab untuk mendapatkan hasil yang optimal.
h. Analisis Hasil dan Kesimpulan
Pada tahap ini dilakukan analisis dari hasil simulasi pada mpdel aliran air sungai yang tereduksi. Selanjutkan akan ditarik kesimpulan apakah reduksi model pada aliran air sungai menggunakan metode Singular Perturbation Approximation / SPA optimal.
19
3.2 Skema Metode Penelitian
Gambar 3. 1 Skema Metode Penelitian
Sistem Awal (Aliran Air Sungai)
Pendiskritan pada Model Aliran Air Sungai
Analisis Sistem pada Model Aliran Air Sungai
Sistem Tak Stabil
Dekomposisi Sistem Tak Stabil
Subsistem Stabil Subsistem Tak Stabil
Sistem Setimbang
Subsistem Stabil Tereduksi
Sistem Tereduksi
Simulasi
20
21 BAB IV
ANALISIS DAN PEMBAHASAN
Pada bab ini akan dijelaskan secara detail mengenai pemodelan aliran air sungai, persamaan Saint Venant, metode Implisit Skema Preissman, metode Staggered Grid, sifat-sifat sistem dan reduksi model dengan metode Singular Perturbation Approximation (SPA).
4.1 Pemodelan Aliran Air Sungai
Pemodelan aliran air sungai meliputi dua hal, yaitu model satu dimensi pada aliran sungai dan persamaan Saint Venant.
4.1.1 Model Satu Dimensi pada Aliran Sungai
Ada tiga konservasi, yaitu massa, momentum dan energi yang digunakan untuk menggambarkan aliran sungai. Dua variabel aliran yaitu kedalaman dan kecepatan atau kedalaman dan nilai debit, cukup untuk mendefinisikan kondisi aliran pada sebuah penampang melintang. Karena itu dua persamaan pengatur digunakan untuk menganalisa keadaan jenis aliran yaitu persamaan kontinuitas dan persamaan momentum atau persamaan energi. Untuk aliran yang kontinu digunakan persamaan energi, sedangkan untuk aliran yang tidak kontinu (diskrit), misalnya jika melalui terjunan atau lubang digunakan persamaan momentum, karena perlu diketahui berapa jumlah kehilangan (losses) yang terjadi.
a. Persamaan Kontinu
Hukum kekekalan massa disebut juga sebagai prinsip kontinuitas (Principle of Continuity). prinsip tersebut menyatakan bahwa laju perubahan massa fluida yang terdapat dalam ruang yang ditinjau pada selang waktu 𝑑𝑡 harus sama dengan perbedaan antara laju massa yang masuk dan laju massa yang keluar ke dan dari elemen fluida yang ditinjau. Prinsip kontinuitas menyatakan kekekalan massa dalam ruang berisi fluida yang ditinjau. Persamaan kontinuitas dalam aliran sungai dapat dimodelkan sebagai berikut[4]:
𝜕ℎ 𝜕𝑡
+ 𝐷
𝜕𝑢
22
b.
Persamaan Momentum
Persamaan momentum dalam aliran sungai dapat dimodelkan sebagai berikut[4]:
𝜕𝑢 𝜕𝑡+ 𝑔
𝜕ℎ
𝜕𝑥+ 𝐶𝑓𝑢 = 0 (4.2)
4.1.2 Persamaan Saint Venant
Masalah aliran sungai yang diambil dalam penelitian ini merupakan masalah aliran sungai dangkal (shallow water problem) dan aliran satu dimensi. Ada dua persamaan dalam hidrodinamik aliran satu dimensi, yaitu Persamaan kontinuitas (4.8) dan Persamaan momentum (4.9). Kedua persamaan tersebut digunakan untuk menyelesaikan penelusuran aliran air di sungai yang selanjutnya dikenal dengan Persamaan Saint Venant sebagai berikut[4]:
𝜕ℎ 𝜕𝑡
+ 𝐷
𝜕𝑢 𝜕𝑥= 0
𝜕𝑢 𝜕𝑡+ 𝑔
𝜕ℎ 𝜕𝑥+ 𝐶
𝑓𝑢 = 0
}
(4.3)dengan syarat awal dan syarat batas:
ℎ(𝑥, 0) = 1, 𝑢(𝑥, 0) = 0, ℎ(0, 𝑡) = 𝜓
𝑏(𝑡),𝑢(𝐿, 𝑡) = 𝑢
𝑁(𝑡)
dimanaℎ(𝑥, 𝑡) : ketinggian air terhadap titik acuan, 𝐷 : kedalaman sungai terhadap titik acuan, 𝑡 : waktu,
𝑥 : posisi sepanjang sungai, 𝑔 : gaya grafitasi,
𝐶𝑓 : koefisien gesekan,
𝜓𝑏 : ketinggian air pada posisi 𝑥0, 𝑢(𝐿, 𝑡) : kecepatan aliran pada batas 𝑥𝑁.
4.2 Penyelesaian Persamaan Saint Venant dengan Metode Implisit Skema Preissman
Pada subbab ini akan dijelaskan tentang tiga hal, yaitu diskritisasi model aliran air sungai dengan metode Implisit Skema Preissman,
23
analisa sifat model dan reduksi model dengan metode Singular Perturbation Approximation (SPA).
4.2.1 Diskritisasi Model Aliran Air Sungai dengan Metode Implisit Skema Preissman
Menurut pendiskritan implisit skema Preissman, maka Persamaan (4.3) menjadi : (ℎ𝑖+1𝑘+1−ℎ𝑖+1𝑘 2∆𝑡 + ℎ𝑖𝑘+1−ℎ𝑖𝑘 2∆𝑡 ) + 𝐷 (𝜃 ( 𝑢𝑖+1𝑘+1−𝑢𝑖𝑘+1 ∆𝑥 ) + (1 − 𝜃) ( 𝑢𝑖+1𝑘 −𝑢𝑖𝑘 ∆𝑥 )) = 0 ℎ𝑖+1𝑘+1 2∆𝑡
−
ℎ𝑖+1𝑘 2∆𝑡+
ℎ𝑖𝑘+1 2∆𝑡−
ℎ𝑖𝑘 2∆𝑡+
𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢
𝑖+1 𝑘+1−
𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢
𝑖 𝑘+1+
𝐷(1−𝜃) ∆𝑥𝑢
𝑖+1 𝑘−
𝐷(1−𝜃)∆𝑥𝑢
𝑖𝑘= 0
ℎ𝑖𝑘+1 2∆𝑡−
𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢
𝑖 𝑘+1+
ℎ𝑖+1𝑘+1 2∆𝑡+
𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢
𝑖+1 𝑘+1=
ℎ𝑖𝑘 2∆𝑡+
𝐷(1−𝜃) ∆𝑥𝑢
𝑖 𝑘+
ℎ𝑖+1𝑘 2∆𝑡−
𝐷(1−𝜃) ∆𝑥𝑢
𝑖+1 𝑘 (𝑢𝑖+1𝑘+1−𝑢𝑖+1𝑘 2∆𝑡 + 𝑢𝑖𝑘+1−𝑢𝑖𝑘 2∆𝑡 ) + 𝑔 (𝜃 ( ℎ𝑖+1𝑘+1−ℎ𝑖𝑘+1 ∆𝑥 ) + (1 − 𝜃) ( ℎ𝑖+1𝑘 −ℎ𝑖𝑘 ∆𝑥 )) + 𝐶𝑓( 𝜃 2(𝑢𝑖+1 𝑘+1+ 𝑢 𝑖𝑘+1) +(1−𝜃)2 (𝑢𝑖+1𝑘 + 𝑢𝑖𝑘)) = 0 𝑢𝑖+1𝑘+1 2∆𝑡 − 𝑢𝑖+1𝑘 2∆𝑡 + 𝑢𝑖𝑘+1 2∆𝑡 − 𝑢𝑖𝑘 2∆𝑡+ 𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ𝑖+1 𝑘+1−𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ𝑖 𝑘+1+𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ𝑖+1 𝑘 − 𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ𝑖 𝑘+𝐶𝑓𝜃 2 𝑢𝑖+1 𝑘+1+𝐶𝑓𝜃 2 𝑢𝑖 𝑘+1+𝐶𝑓(1−𝜃) 2 𝑢𝑖+1 𝑘 +𝐶𝑓(1−𝜃) 2 𝑢𝑖 𝑘 = 0 −𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ𝑖 𝑘+1+𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ𝑖+1 𝑘+1−𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ𝑖 𝑘+𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ𝑖+1 𝑘 + 1 2∆𝑡𝑢𝑖 𝑘+1+ 𝐶𝑓𝜃 2 𝑢𝑖 𝑘+1− 1 2∆𝑡𝑢𝑖 𝑘+𝐶𝑓(1−𝜃) 2 𝑢𝑖 𝑘+ 1 2∆𝑡𝑢𝑖+1 𝑘+1+𝐶𝑓𝜃 2 𝑢𝑖+1 𝑘+1− 1 2∆𝑡𝑢𝑖+1 𝑘 +𝐶𝑓(1−𝜃) 2 𝑢𝑖+1 𝑘 = 0 −𝑔𝜃∆𝑥ℎ𝑖𝑘+1+ (2∆𝑡1 +𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢𝑖 𝑘+1+𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ𝑖+1 𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢𝑖+1 𝑘+1
24 =𝑔(1−𝜃)∆𝑥 ℎ𝑖𝑘+ (2∆𝑡1 −𝐶𝑓(1−𝜃)2 ) 𝑢𝑖𝑘−𝑔(1−𝜃)∆𝑥 ℎ𝑖+1𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢𝑖+1 𝑘
Sehingga Persamaan (4.3) dapat ditulis sebagai berikut :
2∆𝑡1 ℎ𝑖𝑘+1−𝐷𝜃∆𝑥𝑢𝑖𝑘+1+2∆𝑡1 ℎ𝑖+1𝑘+1+𝐷𝜃∆𝑥𝑢𝑖+1𝑘+1 =2∆𝑡1 ℎ𝑖𝑘+𝐷(1−𝜃)∆𝑥 𝑢𝑖𝑘+ 1 2∆𝑡ℎ𝑖+1 𝑘 −𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢𝑖+1 𝑘 (4.4) −𝑔𝜃∆𝑥ℎ𝑖𝑘+1+ (2∆𝑡1 +𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢𝑖 𝑘+1+𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ𝑖+1 𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢𝑖+1 𝑘+1 =𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ𝑖 𝑘+ ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢𝑖 𝑘−𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ𝑖+1 𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢𝑖+1 𝑘
(4.5)
Persamaan (4.4) dan (4.5) dapat ditulis pada saat 𝑖 = 0,1,2, ⋯ , 𝑁 − 1, 𝑁 sebagai berikut : Untuk 𝑖 = 0, diperoleh : 2∆𝑡1 ℎ0𝑘+1−𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢0𝑘+1+ 1 2∆𝑡ℎ1𝑘+1+ 𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢1𝑘+1 = 1 2∆𝑡ℎ0𝑘+ 𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢0𝑘+ 1 2∆𝑡ℎ1 𝑘−𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢1 𝑘 −𝑔𝜃∆𝑥ℎ0𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢0𝑘+1+ 𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ1𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢1𝑘+1 =𝑔(1−𝜃)∆𝑥 ℎ0𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢0𝑘− 𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ1𝑘 + (2∆𝑡1 −𝐶𝑓(1−𝜃)2 ) 𝑢1𝑘 Untuk 𝑖 = 1, diperoleh : 2∆𝑡1 ℎ1𝑘+1−𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢1𝑘+1+ 1 2∆𝑡ℎ2𝑘+1+ 𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢2𝑘+1 = 1 2∆𝑡ℎ1𝑘+ 𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢1𝑘+ 1 2∆𝑡ℎ2 𝑘−𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢2 𝑘
25 −𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ1 𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢1 𝑘+1+𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ2 𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢2 𝑘+1 =𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ1 𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢1 𝑘−𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ2 𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢2 𝑘 Untuk 𝑖 = 2, diperoleh : 2∆𝑡1 ℎ2𝑘+1−𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢2𝑘+1+ 1 2∆𝑡ℎ3𝑘+1+ 𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢3𝑘+1 = 1 2∆𝑡ℎ2𝑘+ 𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢2𝑘+ 1 2∆𝑡ℎ3 𝑘−𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢3 𝑘 −𝑔𝜃∆𝑥ℎ2𝑘+1+ (2∆𝑡1 +𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢2 𝑘+1+𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ3 𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢3 𝑘+1 =𝑔(1−𝜃)∆𝑥 ℎ2𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢2𝑘− 𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ3𝑘 + (2∆𝑡1 −𝐶𝑓(1−𝜃)2 ) 𝑢3𝑘 ⋮ Untuk 𝑖 = 𝑁 − 1, diperoleh : 1 2∆𝑡ℎ𝑁−1 𝑘+1 −𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢𝑁−1 𝑘+1 + 1 2∆𝑡ℎ𝑁 𝑘+1+𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢𝑁 𝑘+1= 1 2∆𝑡ℎ𝑁−1 𝑘 + 𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢𝑁−1 𝑘 + 1 2∆𝑡ℎ𝑁 𝑘 −𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢𝑁 𝑘 −𝑔𝜃∆𝑥ℎ𝑁−1𝑘+1 + ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢𝑁−1𝑘+1 + 𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ𝑁𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢𝑁𝑘+1 =𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ𝑁−1 𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢𝑁−1 𝑘 −𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ𝑁 𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢𝑁 𝑘 Untuk 𝑖 = 𝑁, diperoleh : 1 2∆𝑡ℎ𝑁 𝑘+1−𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢𝑁 𝑘+1+ 1 2∆𝑡ℎ𝑁+1 𝑘+1 +𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢𝑁+1 𝑘+1 = 1 2∆𝑡ℎ𝑁 𝑘 +𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢𝑁 𝑘 + 1 2∆𝑡ℎ𝑁+1𝑘 − 𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢𝑁+1𝑘 −𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ𝑁 𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢𝑁 𝑘+1+𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ𝑁+1 𝑘+1 + ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢𝑁+1 𝑘+1
26 =𝑔(1−𝜃)∆𝑥 ℎ𝑁𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢𝑁𝑘 − 𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ𝑁+1𝑘 + (2∆𝑡1 −𝐶𝑓(1−𝜃)2 ) 𝑢𝑁+1𝑘
Dengan demikian, untuk 𝑖 = 0,1,2, ⋯ , 𝑁 − 1, 𝑁 dapat dibentuk matriks sebagai berikut :
[ 𝑎 −𝑏 𝑎 𝑏 0 ⋯ 0 0 0 0 −𝑐 𝑑 𝑐 𝑑 0 ⋯ 0 0 0 0 0 0 𝑎 −𝑏 𝑎 𝑏 ⋯ 0 0 0 0 0 −𝑐 𝑑 𝑐 𝑑 ⋯ 0 0 0 0 0 0 0 𝑎 −𝑏 𝑎 𝑏 ⋯ 0 0 0 0 0 −𝑐 𝑑 𝑐 𝑑 ⋯ 0 ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 𝑎 −𝑏 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 −𝑐 𝑑 ] [ ℎ0𝑘+1 𝑢0𝑘+1 ℎ1𝑘+1 𝑢1𝑘+1 ⋯ ⋯ ℎ𝑁−1𝑘+1 𝑢𝑁−1𝑘+1 ℎ𝑁𝑘+1 𝑢𝑁𝑘+1] = [ 𝑎 𝑝 𝑎 −𝑝 0 ⋯ 0 0 0 0 𝑞 𝑟 −𝑞 𝑟 0 ⋯ 0 0 0 0 0 0 𝑎 𝑝 𝑎 −𝑝 ⋯ 0 0 0 0 0 𝑞 𝑟 −𝑞 𝑟 ⋯ 0 0 0 0 0 0 0 𝑎 𝑝 𝑎 −𝑝 ⋯ 0 0 0 0 0 𝑞 𝑟 −𝑞 𝑟 ⋯ 0 ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 𝑎 𝑝 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 𝑞 𝑟 ][ ℎ0𝑘 𝑢0𝑘 ℎ1𝑘 𝑢1𝑘 ⋯ ⋯ ℎ𝑁−1𝑘 𝑢𝑁−1𝑘 ℎ𝑁𝑘 𝑢𝑁𝑘 ] dengan : 𝑎 = 1 2∆𝑡 , 𝑏 = 𝐷𝜃 ∆𝑥 , 𝑐 = 𝑔𝜃 ∆𝑥 , 𝑑 = ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑝 =𝐷(1−𝜃)∆𝑥 , 𝑞 =𝑔(1−𝜃)∆𝑥 , 𝑟 = (2∆𝑡1 −𝐶𝑓(1−𝜃) 2 )
27
Selanjutnya diberikan syarat awal dan syarat batas adalah sebagai berikut :
Syarat awal :
ℎ
𝑖0= 1; 𝑢
𝑖0
= 0,
(4.6)
dan syarat batas :ℎ
0𝑘= 𝜓
𝑏
(𝑘∆𝑡); 𝑢
𝑁+1𝑘+1= 𝑢
𝑁+1𝑘= ℎ
𝑁+1𝑘+1= ℎ
𝑁+1𝑘= 0 (4.7)
dimana 𝑖 menunjukkan posisi, sedangkan 𝑘 menyatakan langkah
waktu.
Dengan demikian, untuk 𝑖 = 0 dan 𝑖 = 𝑁, menjadi : Untuk 𝑖 = 0, diperoleh : ℎ0𝑘 = 𝜓 𝑏(𝑘∆𝑡), ℎ0𝑘+1= 𝜓 𝑏((𝑘 + 1)∆𝑡) = 𝑎0𝜓𝑏(𝑘∆𝑡) = 𝑎0ℎ0𝑘 dengan 𝜓𝑏(0) = 1, 𝑎0= 𝑒−1 6⁄ , −𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ0 𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢0 𝑘+1+𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ1 𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢1 𝑘+1 =𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ0 𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢0 𝑘−𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ1 𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢1 𝑘
Untuk 𝑖 = 𝑁, digunakan syarat batas 𝑢𝑁+1𝑘+1
= 𝑢
𝑁+1 𝑘=
ℎ
𝑁+1𝑘+1= ℎ
𝑁+1𝑘= 0, sehingga diperoleh :
2∆𝑡1 ℎ𝑁𝑘+1−𝐷𝜃 ∆𝑥𝑢𝑁 𝑘+1 = 1 2∆𝑡ℎ𝑁 𝑘 +𝐷(1−𝜃) ∆𝑥 𝑢𝑁 𝑘 −𝑔𝜃 ∆𝑥ℎ𝑁 𝑘+1+ ( 1 2∆𝑡+ 𝐶𝑓𝜃 2 ) 𝑢𝑁 𝑘+1 =𝑔(1−𝜃) ∆𝑥 ℎ𝑁 𝑘 + ( 1 2∆𝑡− 𝐶𝑓(1−𝜃) 2 ) 𝑢𝑁 𝑘 Dengan demikian, untuk 𝑖 = 0,1,2, ⋯ , 𝑁 − 1, 𝑁 dapat dibentuk matriks sebagai berikut :28 [ 1 0 0 0 0 ⋯ 0 0 0 0 −𝑐 𝑑 𝑐 𝑑 0 ⋯ 0 0 0 0 0 0 𝑎 −𝑏 𝑎 𝑏 ⋯ 0 0 0 0 0 −𝑐 𝑑 𝑐 𝑑 ⋯ 0 0 0 0 0 0 0 𝑎 −𝑏 𝑎 𝑏 ⋯ 0 0 0 0 0 −𝑐 𝑑 𝑐 𝑑 ⋯ 0 ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 𝑎 −𝑏 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 −𝑐 𝑑 ][ ℎ0𝑘+1 𝑢0𝑘+1 ℎ1𝑘+1 𝑢1𝑘+1 ⋯ ⋯ ℎ𝑁−1𝑘+1 𝑢𝑁−1𝑘+1 ℎ𝑁𝑘+1 𝑢𝑁𝑘+1] = [ 𝑎0 0 0 0 0 ⋯ 0 0 0 0 𝑞 𝑟 −𝑞 𝑟 0 ⋯ 0 0 0 0 0 0 𝑎 𝑝 𝑎 −𝑝 ⋯ 0 0 0 0 0 𝑞 𝑟 −𝑞 𝑟 ⋯ 0 0 0 0 0 0 0 𝑎 𝑝 𝑎 −𝑝 ⋯ 0 0 0 0 0 𝑞 𝑟 −𝑞 𝑟 ⋯ 0 ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 𝑎 𝑝 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 𝑞 𝑟 ][ ℎ0𝑘 𝑢0𝑘 ℎ1𝑘 𝑢1𝑘 ⋯ ⋯ ℎ𝑁−1𝑘 𝑢𝑁−1𝑘 ℎ𝑁𝑘 𝑢𝑁𝑘 ] Berdasarkan hasil pendiskritan diatas, dapat dibentuk sistem ruang keadaan yang invarian terhadap waktu :
𝐶1𝑥𝑘+1= 𝐶2𝑥𝑘 𝑥𝑘+1 = 𝐶1−1𝐶 2𝑥𝑘 (4.8) dengan 𝐴 = 𝐶1−1𝐶 2 dimana :
29 𝐶1= [ 1 0 0 0 0 ⋯ 0 0 0 0 −𝑐 𝑑 𝑐 𝑑 0 ⋯ 0 0 0 0 0 0 𝑎 −𝑏 𝑎 𝑏 ⋯ 0 0 0 0 0 −𝑐 𝑑 𝑐 𝑑 ⋯ 0 0 0 0 0 0 0 𝑎 −𝑏 𝑎 𝑏 ⋯ 0 0 0 0 0 −𝑐 𝑑 𝑐 𝑑 ⋯ 0 ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 𝑎 −𝑏 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 −𝑐 𝑑 ] 𝐶2= [ 𝑎0 0 0 0 0 ⋯ 0 0 0 0 𝑞 𝑟 −𝑞 𝑟 0 ⋯ 0 0 0 0 0 0 𝑎 𝑝 𝑎 −𝑝 ⋯ 0 0 0 0 0 𝑞 𝑟 −𝑞 𝑟 ⋯ 0 0 0 0 0 0 0 𝑎 𝑝 𝑎 −𝑝 ⋯ 0 0 0 0 0 𝑞 𝑟 −𝑞 𝑟 ⋯ 0 ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ ⋯ 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 𝑎 𝑝 0 0 0 0 0 0 ⋯ 0 𝑞 𝑟 ]
4.2.2 Analisa Sifat Model Aliran Air Sungai
Pada Model Aliran Air Sungai dengan Metode Skema Preissman pada Persamaan (4.8) akan dilakukan analisa sifat model. Analisis sifat model meliputi sifat kestabilan, sifat keterkendalian, dan sifat keteramatan.
4.2.2.1 Sifat Kestabilan
Pada Teorema 2.1 disebutkan bahwa sistem diskrit dikatakan stabil simtotik jika dan hanya jika nilai eigennya kurang dari satu. Sedangkan jika nilai eigen sama dengan satu, maka sistem diskrit dikatakan stabil.
Jika diberikan sistem awal (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) yang tak stabil, dengan 𝑁 = 4 kedalaman sungai 𝐷 = 10 𝑚, percepatan gravitasi 𝑔 =
30
9.8 𝑚 𝑑𝑒𝑡⁄ 2, koefisien gesekan 𝐶
𝑓 = 0.0002, 𝑎0= 𝑒−1 6⁄ , ∆𝑥 = 60000/𝑁, ∆𝑡 = 1 dan 𝜃 = 0.6 , maka diperoleh :
𝐶1= [ 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 −0.0004 0.5001 0.0004 0.5001 0 0 0 0 0 0 0 0 0.5000 −0.0004 0.5000 0.0004 0 0 0 0 0 0 −0.0004 0.5001 0.0004 0.5001 0 0 0 0 0 0 0 0 0.5000 −0.0004 0.5000 0.0004 0 0 0 0 0 0 −0.0004 0.5001 0.0004 0.5001 0 0 0 0 0 0 0 0 0.5000 −0.0004 0.5000 0.0004 0 0 0 0 0 0 −0.0004 0.5001 0.0004 0.5001 0 0 0 0 0 0 0 0 0.5000 −0.0004 0 0 0 0 0 0 0 0 −0.0004 0.5001 ] 𝐶2= [ 0.8465 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0003 0.5000 −0.0003 0.5000 0 0 0 0 0 0 0 0 0.5000 0.0003 0.5000 −0.0003 0 0 0 0 0 0 0.0003 0.5000 −0.0003 0.5000 0 0 0 0 0 0 0 0 0.5000 0.0003 0.5000 −0.0003 0 0 0 0 0 0 0.0003 0.5000 −0.0003 0.5000 0 0 0 0 0 0 0 0 0.5000 0.0003 0.5000 −0.0003 0 0 0 0 0 0 0.0003 0.5000 −0.0003 0.5000 0 0 0 0 0 0 0 0 0.5000 0.0003 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0003 0.5000 ] 𝐴 = [ 0.8465 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0012 0.9997 −0.0026 −0.0000 0.0026 0.0000 −0.0026 −0.0000 0.0026 0.0000 0 0 1.0000 0.0013 −0.0000 −0.0027 0.0000 0.0027 −0.0000 −0.0027 0 0 0.0013 0.9997 −0.0026 −0.0000 0.0026 0.0000 −0.0026 −0.0000 0 0 0 0 1.0000 0.0013 −0.0000 −0.0027 0.0000 0.0027 0 0 0 0 0.0013 0.9997 −0.0026 −0.0000 0.0026 0.0000 0 0 0 0 0 0 1.0000 0.0013 −0.0000 −0.0027 0 0 0 0 0 0 0.0013 0.9997 −0.0026 −0.0000 0 0 0 0 0 0 0 0 1.0000 0.0013 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0013 0.9997 ] (4.9) 𝐵 = [ 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 ] (4.10) 𝐶 = [1 0 0 0 0 0 0 0 0 00 1 0 0 0 0 0 0 0 0] (4.11) 𝐷 = [02] (4.12) dengan 𝐴 ∈ ℝ10×10, 𝐵 ∈ ℝ10×1, 𝐶 ∈ ℝ2×10, 𝐷 ∈ ℝ2×1.
31
Pada sistem awal (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷), akan dilakukan analisa kestabilan, keterkendalian dan keteramatan dari sistem awal tersebut. Stabilitas sistem awal (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) dapat ditentukan berdasarkan nilai absolut dari eigen matriks 𝐴 seperti pada Tabel 4.1 berikut
Tabel 4. 1 Nilai eigen matriks A(Skema Preissman)
𝑡 |𝜆𝑡| 1 0.9997 2 0.9985 3 0.9985 4 0.9985 5 0.9985 6 1.0012 7 1.0012 8 1.0012 9 1.0012 10 0.8465
Berdasarkan Tabel 4.1, terlihat bahwa nilai absolut dari eigen matriks 𝐴 yang bernilai lebih dari 1 ada sebanyak 4, maka berdasarkan Teorema 2.1 sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) tidak stabil.
4.2.2.2 Sifat Keterkendalian
Pada Teorema 2.2 disebutkan bahwa suatu sistem diskrit dikatakan terkendali jika dan hanya jika rank dari matriks keterkendaliannya sama dengan 𝑛, atau dengan kata lain rank[𝐵 𝐴𝐵 ⋯ 𝐴𝑛−1𝐵] = 𝑛.
Jika diberikan matriks 𝐴 dan matriks 𝐵 seperti pada Persamaan (2.15) dan (2.16), dan misalkan 𝑊𝑐 adalah matriks keterkendalian, maka diperoleh :
32 = [ 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0000 0.0001 0.0001 0.0002 0.0003 0.0005 0.0006 0.0008 0.0010 0 −0.0027 −0.0053 −0.0080 −0.0107 −0.0133 −0.0160 −0.0187 −0.0213 −0.0240 0 −0.0000 −0.0000 −0.0001 −0.0002 −0.0003 −0.0004 −0.0005 −0.0007 −0.0009 0 0.0027 0.0053 0.0080 0.0107 0.0133 0.0160 0.0187 0.0213 0.0240 0 0.0000 0.0000 0.0001 0.0001 0.0002 0.0003 0.0004 0.0005 0.0006 0 −0.0027 −0.0053 −0.0080 −0.0107 −0.0133 −0.0160 −0.0186 −0.0213 −0.0240 0 −0.0000 −0.0000 −0.0000 −0.0001 −0.0001 −0.0001 −0.0002 −0.0002 −0.0003 0 0.0013 0.0027 0.0040 0.0053 0.0067 0.0080 0.0093 0.0107 0.0120 1 0.9997 0.9994 0.9992 0.9989 0.9986 0.9984 0.9981 0.9978 0.9976 ]
Berdasarkan hasil simulasi, didapatkan bahwa rank dari matriks keterkendalian sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) sama dengan 6, sehingga sistem (𝐴, 𝐵, 𝐶, 𝐷) bersifat tak terkendali.
4.2.2.3 Sifat Keteramatan
Pada Teorema 2.3 disebutkan bahwa suatu sistem diskrit dikatakan teramati jika dan hanya jika rank dari matriks keteramatannya sama dengan 𝑛, atau dengan kata lain rank[𝐶 𝐶𝐴 ⋯ 𝐶𝐴𝑛−1] = 𝑛. Jika diberikan matriks 𝐴 dan matriks 𝐶 seperti pada Persamaan (2.15) dan (2.17), dan misalkan 𝑀𝑐 adalah matriks keterkendalian, maka diperoleh : 𝑀𝑐= [𝐶 𝐶𝐴 𝐶𝐴2 𝐶𝐴3 𝐶𝐴4 𝐶𝐴5 𝐶𝐴6 𝐶𝐴7 𝐶𝐴8 𝐶𝐴9] = [ 1.0000 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1.0000 0 0 0 0 0 0 0 0 0.8465 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0012 0.9997 −0.0026 −0.0000 0.0026 0.0000 −0.0026 −0.0000 0.0026 0.0000 0.7165 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0022 0.9994 −0.0052 −0.0000 0.0052 0.0000 −0.0052 −0.0000 0.0052 0.0001 0.6065 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0030 0.9992 −0.0078 −0.0000 0.0078 0.0001 −0.0078 −0.0001 0.0078 0.0001 0.5134 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0038 0.9989 −0.0104 −0.0000 0.0104 0.0001 −0.0104 −0.0001 0.0104 0.0002 0.4346 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0044 0.9986 −0.0131 −0.0000 0.0131 0.0001 −0.0131 −0.0002 0.0131 0.0003 0.3679 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0049 0.9983 −0.0157 −0.0001 0.0157 0.0002 −0.0157 −0.0003 0.0157 0.0005 0.3114 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0053 0.9980 −0.0183 −0.0001 0.0183 0.0003 −0.0183 −0.0004 0.0183 0.0006 0.2636 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0057 0.9978 −0.0209 −0.0001 0.0209 0.0003 −0.0209 −0.0006 0.0209 0.0008 0.2231 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0.0060 0.9975 −0.0235 −0.0001 0.0235 0.0004 −0.0235 −0.0007 0.0235 0.0010]