• Tidak ada hasil yang ditemukan

PETUNJUK UMUM PORTOFOLIO BIDANG SENI DAN OLAHRAGA SNMPTN-SBMPTN 2021 PORTOFOLIO SENI DAN OLAHRAGA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PETUNJUK UMUM PORTOFOLIO BIDANG SENI DAN OLAHRAGA SNMPTN-SBMPTN 2021 PORTOFOLIO SENI DAN OLAHRAGA"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

PETUNJUK UMUM

PORTOFOLIO BIDANG SENI DAN OLAHRAGA

SNMPTN-SBMPTN 2021

▸ Baca selengkapnya: contoh proposal pekan olahraga dan seni

(2)

Peserta

wajib

menggunakan

template untuk file dan dokumen

yang disediakan untuk kepentingan penilaian portofolio SNMPTN dan

SBMPTN 2021. Apabila peserta tidak menggunakan

template file dan dokumen

yang disediakan, dokumen portofolio yang

bersangkutan

dapat didiskualifikasi

dalam proses penilaian.

Informasi rinci mengenai

soal/tema khusus untuk isi portofolio

per bidang,

template file/dokumen yang diperlukan

untuk

penyusunan portofolio peserta serta petunjuk penyusunan dan pengunggahan portofolio dapat diunduh

(download)

pada laman

http://ltmpt.ac.id

pada saat pendaftaran SNMPTN maupun SBMPTN 2021

.

A.

KELOMPOK PORTOFOLIO

Terdapat 10 (sepuluh) kelompok portofolio untuk bidang Seni dan Olahraga, yaitu:

(1)

Portofolio Seni Rupa, Desain dan Kriya

; untuk peserta yang memilih program studi

Seni Rupa, Seni Murni, Pendidikan Seni

Rupa, Kriya, Kriya Seni, Pendidikan Kriya, Desain Interior, Desain Komunikasi Visual, atau Desain Produk/Desain Produk

Industri

(2)

Portofolio Tari

; untuk peserta yang memilih program studi

Tari atau Pendidikan Tari.

(3)

Portofolio Musik

; untuk peserta yang memilih program studi

Musik, atau Pendidikan Musik.

(4)

Portofolio Seni Karawitan

; untuk peserta yang memilih program studi

Seni Karawitan atau Pendidikan Seni Karawitan.

(5)

Portofolio Etnomusikologi

; untuk peserta yang memilih program studi

Etnomusikologi.

(6)

Portofolio Teater

; untuk peserta yang memilih program studi

Teater atau Seni Pedalangan

(7)

Portofolio Fotografi

; untuk peserta yang memilih program studi

Fotografi

(8)

Portofolio Film dan Televisi

; untuk peserta yang memilih program studi

Film dan Televisi

(9)

Portofolio Seni Pedalangan;

untuk peserta yang memilih progam studi Seni Pedalangan

(a)

Portofolio Olahraga; untuk peserta yang memilih program studi

Ilmu Keolahragaan, Pendidikan Jasmani, Pendidikan Jasmani

Sekolah Dasar, Kepelatihan Fisik Olahraga, D4 Kepelatihan Olahraga, atau Pendidikan Kepelatihan Olahraga.

(3)

B.

ISI DAN JENIS FILE PADA DOKUMEN PORTOFOLIO

(Rincian isi, format dan jenis file dokumen portofolio terdapat pada Instruksi Kerja Penyusunan Portofolio untuk masing-

masing bidang)

No Kelompok Portofolio Jenis File yang Diwajibkan Keterangan

1 Olahraga (1)1 file video format MP4 berisikan: • Perkenalan diri

• Cuplikan pelaksanaan tes keterampilan motorik

• Penampilan salah satu cabang OR (2)1 file PPT (6 slide) berisikan:

• Identitas peserta

• Hasil scan data kesehatan

• Hasil scan data isian dan bukti raihan prestasi

• Hasil scan hasil tes keterampilan motorik • Hasil scan tulisan refleksi diri

• Hasil scan pernyataan peserta keaslian pembuatan karya /penampilan dalam dokumen portofolio

1 buah File VIDEO dengan durasi video 3-5 menit

Template dokumen untuk isian dan file PPT disediakan

2 Seni Rupa, Desain, dan Kriya

1 file PPT (6 slide) berisikan: • Identitas peserta

• Hasil scan karya gambar B/W • Hasil scan karya gambar berwarna • Hasil scan karya terbaik/pilihan (jika ada) • Hasil scan tulisan penjelasan atas karya

terbaik/pilihan

• Hasil scan pernyataan peserta keaslian pembuatan karya /penampilan dalam dokumen portofolio

(4)

3 Tari (1)1 file video format MP4 berisikan penampilan menari

(2)1 file PPT (3slide) berisikan: • Identitas peserta

• Hasil scan tulisan deskripsi diri

• Hasil scan pernyataan peserta keaslian pembuatan karya /penampilan dalam dokumen portofolio

File VIDEO dengan durasi video 3-7 menit

Template dokumen untuk isian dan file PPT disediakan

4 Musik (1)1 file video format MP4 berisikan penampilan menyanyi

(2)1 file video format MP4 berisikan penampilan bermain alat musik/ menyanyi dengan iringan (3)1 file video format MP4 berisikan penampilan

menirukan melodi dan ritmik (4)1 file PPT (4 slide) berisikan:

• Identitas peserta

• Hasil scan tulisan refleksi pengalaman dan prestasi

• Hasil scan tulisan mengenai motivasi dan tujuan

• Hasil scan pernyataan peserta keaslian pembuatan karya /penampilan dalam dokumen portofolio

3 buah File VIDEO dengan durasi masing-masing video

3-5 menit

Soal MUSIKALITAS, Template dokumen untuk isian

dan file PPT disediakan

5 Seni Karawitan (1)1 file video format MP4 berisikan penampilan menyanyi/menembang

(2)1 file video format MP4 berisikan penampilan bermain alat musik tradisional/menembang menyanyi dengan iringan

(3)1 file video format MP4 berisikan penampilan menirukan melodi dan ritmik

(4)1 file PPT (4 slide) berisikan: • Identitas peserta

3 buah File VIDEO dengan durasi masing-masing video

3-5 menit

Soal MUSIKALITAS, Template dokumen untuk isian

(5)

• Hasil scan tulisan refleksi pengalaman dan prestasi

• Hasil scan tulisan mengenai motivasi dan tujuan

• Hasil scan pernyataan peserta keaslian pembuatan karya /penampilan dalam dokumen portofolio

6 Etnomusikologi (1)1 file video format MP4 berisikan penampilan menyanyi

(2)1 file video format MP4 berisikan penampilan bermain alat musik/ menyanyi dengan iringan (3)1 file video format MP4 berisikan penampilan

menirukan melodi dan ritmik (4)1 file PPT (4 slide) berisikan:

• Identitas peserta

• Hasil scan tulisan refleksi pengalaman dan prestasi

• Hasil scan tulisan mengenai motivasi dan tujuan

• Hasil scan pernyataan peserta keaslian pembuatan karya /penampilan dalam dokumen portofolio

3 buah File VIDEO dengan durasi masing-masing video

3-5 menit

Soal MUSIKALITAS, Template dokumen untuk isian

dan file PPT disediakan

7 Teater (1)1 file video format MP4 berisikan penampilan MONOLOG

(2)1 file PPT (5 slide) berisikan: • Identitas peserta

• Hasil scan karya tulis (prosa atau review) • Hasil scan refleksi diri

pemahaman/pengetahuan teater • Hasil scan bukti raihan prestasi

1 buah File VIDEO dengan durasi video 3-7 menit

Naskah MONOLOG, Template dokumen untuk isian

(6)

• Hasil scan pernyataan peserta keaslian pembuatan karya /penampilan dalam dokumen portofolio

8 Fotografi 1 File PPT (6 slide) berisikan: • Identitas peserta

• 1 karya fotografi berwarna (1 buah, tema bebas) • 3 karya fotografi terdiri dari 3 foto berwarna yang saling berkaitan menjadi cerita (tema bebas)

• Pernyataan deskripsi diri: Faktor dan bentuk dukungan atas pilihan prodi fotografi, pengalaman dan motivasi mengikuti pendidikan fotografi

• Hasil Scan Bukti raihan prestasi terkait bidang fotografi

• Hasil Scan Pernyataan keaslian pembuatan karya /penampilan dalam dokumen portofolio

Template PPT (dalam 6 halaman slide) disediakan.

9 Film dan Televisi 1 file PPT (5 slide) berisikan: • Identitas peserta

• Hasil scan Karya tulis (scenario)

• Hasil scan bukti raihan prestasi (maks 3 buah) • Hasil scan deskripsi pengalaman dan bukti • Hasil scan pernyataan peserta

Template dokumen untuk isian dan file PPT disediakan

10 Seni Pedalangan (1)1 file video format MP4 berisikan penampilan mendalang/memainkan wayang

(2)1 file PPT (4 slide) berisikan: • Identitas peserta

• Hasil scan deskripsi pemahaman, pengetahuan, pengalaman • Hasil scan bukti raihan prestasi • Hasil scan pernyataan peserta

1 buah File VIDEO dengan durasi video 3-7 menit

(7)

C.

KETENTUAN KHUSUS

Peserta hanya wajib

mengunggah 1 (satu) jenis portofolio

sesuai ketentuan program studi/jurusan di PTN pilihannya.

Jika peserta memilih 2 (dua) opsi program studi/jurusan yang berbeda, maka peserta

wajib

mengunggah 1 jenis portofolio

untuk

setiap pilihan prodi/jurusan

sesuai dengan ketentuan kelompok portofolio yang tercantum.

Contoh:

Peserta memilih prodi/jurusan olahraga (pilihan 1) dan film-televisi (pilihan 2), maka peserta wajib mengunggah 2

(dua) jenis portofolio berbeda yaitu portofolio Olahraga (untuk pilihan 1) dan portofolio portofolio film-televisi (untuk

pilihan 2).

CATATAN

Data Raihan prestasi bidang Olahraga dapat diisi jika peserta memiliki prestasi dalam

cabang olahraga yang relevan

dengan

program studi/jurusan pilihannya. Jika peserta memiliki beragam raihan prestasi maka yang dicantumkan adalah

maksimum 3

(tiga) raihan prestasi yang dianggap terbaik.

Data kesehatan untuk portofolio olahraga

wajib diisi dan ditandatangani

oleh tenaga kesehatan serta dibubuhi stempel

institusi fasilitas kesehatan yang melakukan pemeriksaan.

(8)

Data ke-4 item tes keterampilan motorik untuk portofolio olahraga

harus mendapat validasi

dari guru PJOK yang telah memiliki

sertifikat guru (sergur) dengan cara mencantumkan nama, nomor sertifikat dan membubuhkan tandatangan diatas 2 (dua)

buah materai @ Rp. 6000

atau 1 (satu) buah materai Rp. 10.000.

Yang dimaksud

pengalaman dalam bidang Film dan televisi

termasuk meliputi aktivitas yang pernah dilakukan baik dalam

bidang film ataupun di luar bidang film. Kegiatan dapat berupa kompetisi maupun non kompetisi.

Kegiatan bidang film antara lain: Lomba, Olimpiade, Workshop, Delegasi atau

program exchange

, Pengurus inti organisasi atau

kepanitiaan, menulis artikel, menulis fiksi atau membuat konten media (infografik, poster, vlog dll),

pada bidang film

. Kegiatan

bidang non film antara lain: Lomba, Olimpiade, Workshop, Delegasi atau program exchange, Pengurus inti organisasi atau

kepanitiaan, menulis artikel, menulis fiksi atau membuat konten media (infografik, poster, vlog dll), mengenai

bidang lain

selain

film.

Referensi

Dokumen terkait

Untuk lulusan SMA, peserta SIMAK-UI dapat memilih hingga 8 program studi dari 3 program pendidikan (Reguler, Paralel, Vokasi) yang ditawarkan oleh UI hanya dengan sekali ujian.

Untuk lulusan SLTA, peserta SIMAK-UI dapat memilih hingga 8 program studi dari 3 program pendidikan (Reguler, Paralel, Vokasi) yang ditawarkan oleh UI hanya dengan sekali

Penelitian ini bertujuan untuk (1) menemukan dimana letak posisi kuadran pada masing-masing program studi di Eks Jurusan Pendidikan Bahasa dan Seni (PBS) FKIP UNS

dfLAPORAN PELAKSANAAN PRAKTEK PEMANTAPAN KEMAMPUAN MENGAJAR (PKM) Disusun Untuk Memenuhi Persyaratan Mata Kuliah Pemantapan Kemampuan Mengajar (PDGK 4209) S1 PGSD Universitas Terbuka DISUSUN OLEH : NAMA : .....................NIM : .....................SEMESTER: IV (EMPAT) UPBJJ : UT PANGKAL PINANG POKJAR : MUNTOK MASA REGISTRASI : 2015.1 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIT PROGRAM BELAJAR JARAK JAUH UNIVERSITAS TERBUKA PANGKAL PINANG TAHUN 2015 2 / 9 ii LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN PELAKSNAAN PRAKTEK PEMANTAPAN KEMAMPUAN MENGAJAR (PDGK 4209) Oleh ..................... telah diketahui dan disahkan oleh Bapak Sarbudiono, S.Pd selaku Pembimbing Mata Kuliah Pemantapan Kemampuan Mengajar (PKM) di UPBJJ UT Pangkal Pinang Pokjar Muntok sebagai salah satu tugas akhir semester IV (Empat). Tempat : Muntok Hari : Minggu Tanggal : Mei 2015 Pembimbing Mahasiswa Sarbudiono, S.Pd ..................... NIP. 19680528 199103 1 005 NIM. ..................... 3 / 9 iii KATA PENGANTAR Alhamdullilah, segala puji syukur atas kehadirat Allah SWT dan atas berkat rahmat, hidayah dan karunia-Nya, sehingga akhirnya penulis dapat menyelesaikan laporan pelaksanaan praktek Pemantapan Kemampuan Mengajar ini dengan baik. Melalui mata kuliah ini, penulis berlatih untuk menerapkan berbagai pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang telah dipelajari dalam kegiatan merancang, melaksanakan, dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran, sehingga penulis dapat mengoreksi diri agar menjadi seorang guru yang profesional. Penyusunan laporan tugas akhir semester IV ini tentu tidak lepas dari bimbingan dan arahan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan laporan ini, diantaranya : 1.Bapak Drs. Syarif Fadillah, M.Si, selaku kepala UPBJJ UT Pangkal Pinang; 2.Bapak Hermansyah selaku pengelolah UT pangkal Pinang Pokjar Muntok; 3.Bapak Sarbudiono, S.Pd selaku Pembimbing Mata Kuliah Pemantapan Kemampuan Mengajar di UPBJJ UT Pangkal Pinang Pokjar Muntok; 4.Bapak Mulkan selaku Kepala Sekolah Dasar Negeri 4 Jebus; 5.Bapak Sarmin selaku Kepala sekolah Dasar Negeri 5 Simpang Teritip; 6.Bapak Jhoni Darma Putra, S.Pd.SD selaku Kepala Sekolah Dasar Negeri 6 Parittiga; 7.Bapak Parjana, S.Pd.SD selaku Supervisor 2 yang telah banyak membantu penulis dalam melaksanakan Praktek Pemantapan Kemampuan Mengajar; 8.Kedua orang tua dan teman Mahasiswa yang telah memberi bantuan baik moral, maupun materi dan juga semua pihak yang telah banyak membantu dalam pembuatan laporan ini. Penulis menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari kesempurnaan walaupun penulis telah bekerja dengan maksimal. Maka dari itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak guna perbaikan, selanjutnya penulis berharap Laporan pelaksanaan praktek Pemantapan Kemampuan Mengajar ini akan memberi manfaat bagi pembaca, dan semua pihak yang berkepentingan. Muntok, Mei 2015 Penulis, 4 / 9 iv DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL ............................................................................... i LEMBAR PENGESAHAN ......................................................................... ii KATA PENGANTAR ................................................................................. iii DAFTAR ISI ........................................................................................ iv BAB I. PENDAHULUAN......................................................................1 A.Latar Belakang ...........................................................................1 B.Deskripsi Profil Mahasiswa .............................................................2 BAB II. PELAKSANAAN PKM.......................................................................... 3 A.Manfaat Mengikuti PKM ...............................................................3 B.Tempat Pelaksanaan PKM ..............................................................3 C.Waktu Pelaksanaan PKM ...............................................................3 BAB III. ULASAN PROSES SELAMA PELAKSANAAN PKM .....................5 A.Temuan Dalam Praktek Mengajar Mata Pelajaran Eksakta ........................5 B.Temuan Dalam Praktek Mengajar Mata Pelajaran Non Eksakta ..................5 BAB IV. PENUTUP.............................................................................6 A.Kesimpulan ................................................................................. 6 B.Saran ......................................................................................... LAMPIRAN ............................................................................................. oLembar Kelengkapan Berkas Laporan Praktek PKM ...............................oSurat Rekomendasi Kepaka Sekolah ...................................................oSurat Kesediaan Teman Sejawat .......................................................o10 (Sepuluh) Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ...................................... o3 (Tiga) APKG 1 dan APKG 2 .........................................................o10 (Sepuluh) Lembar Refleksi .........................................................o10 (Sepuluh) Lembar Observasi .......................................................oJurnal Pembimbingan .................................................................... 5 / 9 1 BAB I PENDAHULUAN A.Latar Belakang Mengajar pada hakekatnya ialah membelajarkan siswa, dalam arti mendorong dan membimbing siswa belajar. Membelajarkan siswa mengandung maksud agar guru berupaya mengaktifkan siswa belajar. Dengan demikian, di dalam proses pembelajaran guru menggunakan berbagai strategi dan media semata-mata supaya siswa belajar (Sri Anitah W, dkk, 2009:1.3). Guru adalah pendidik professional dengan tugas utama adalah mendidik, mengajar, membimbing, melatih, dan mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, pendidikan dasar dan pendidikan menengah. Ketegasan di atas menjelaskan bahwa guru harus memiliki sikap keprofesionalisme yang harus dimiliki. Profesional sendiri adalah suatu pekerjaan atau kegiatan yang dilakukan seseorang dan menjadi sumber penghasilan kehidupan yang memerlukan keahlian, kemahiran, atau kecakapan yang memenuhi standar mutu atau norma tertentu serta memerlukan pendidikan profesi. Berdasarkan pelaksanaan kegiatan Pemantapan Kemampuan Mengajar (PKM) yang telah dilaksanakan, diharapkan memperoleh pengetahuan dan pengalaman dan untuk mengetahui hasil pelaksanaan kegiatan Pemantapan Kemammpuan Mengajar (PKM) maka perlu disusun laporan hasil pelaksanaan kegiatan tersebut guna dijadikan acuan untuk pelaksanaan pembelajaran lebih baik. Kegiatan Praktek Pemantapan Kemampuan Mengajar dilaksanakan di SD Negeri 4 Jebus yang beralamat di Desa Limbung, Kecamatan Jebus, Kabupaten Bangka Barat. SD Negeri 4 Jebus dikepalai oleh bapak Mulkan memiliki 7 tenaga pendidik dan 2 tenaga kependidikan. Sekolah ini memiliki 6 rombel dengan jumlah siswa 108 orang yang kebanyakan merupakan penduduk setempat.

14 % SIMILARITY INDEX 1 2 3 4 5 6 7 8 9 CAPACITY BUILDING UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS LULUSAN DI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI AKUNTANSI DI UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI