LAMPIRAN Lampiran 1. Data-Data Pendukung
Link Akses Tase Case Role Admin dan Fitur Cetak Laporan :
https://drive.google.com/file/d/1ZCGsQ7LyMabVV_8vVd5ozxZ5F-
x6pEI3/view?usp=sharing
Lampiran 2. Lembar Nilai Pembimbing Lapang, Dosen Pembimbing Dosen
Penguji, dan Rekap Nilai MKI
Lampiran 3. Berita Acara Ujian MKI
Lampiran 4. Kartu Kendali Bimbingan MKI
Lampiran 5. Lembar Kerja Harian MKI
Kode Dokumen : FR–PRS-068
Revisi : 0
LEMBAR KERJA HARIAN MAGANG KERJA INDUSTRI (MKI)
Nama : Fitri Widya Handayani
NIM 362155401021
Lokasi MKI : PT. Nakula Sadewa
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf
1. Selasa
9 Juli 2024 • Pada tanggal ini saya melakukan pengenalan di PT Nakula Sadewa Corp Indonesia, pengenalan tentang lingkungan dan pembimbing lapangan MKI
• Selain melakukan pengenalan lingkungan di PT Nakula Sadewa Corp Indonesia saya juga diskusi terkait tata tertib yang ada di
perusahaan, mulai dari dresscode, hari masuk magang dan waktu magang 2. Rabu
10 Juli 2024 • Pada tanggal ini pembimbing MKI
memberikan waktu belajar sendiri untuk memahami react dan kami diberikan waktu 1 bulan untuk belajar memahami React Router, dan pembimbing menjelaskan sedikit tentang apa itu React JS.
3. Kamis
11 Juli 2024 • Pagi hari setelah pembimbing magang memberikan arahan dan penjelasan tentang React saya mulai install React JS yang menggunakan Node.js dan npm
untuk mengelola dependensi dan membangun proyek.
4. Jumat-Sabtu 12-13 Juli
2024
• Saya mulai membuat project baru
menggunakan npx create-react-app, sambil saya memelajari bagaimana JS digunakan untuk mendeklarasikan element React, dan setelah saya install reac.js saya mulai membuat komponen header dan ooter sederhana.
13 Juli 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 5. Senin
15 Juli 2024 • Pada pagi hari saya mualai belajar membuat proyek menggunakan React JS dan laravel 10
6. Selasa
16 Juli 2024 • Memahami konsep dasar React, seperti state, props, komponen, dan lifecycle methods
• Membuat proyek latihan membuat form sederhana dengan state untuk menangani input pengguna
7. Rabu
17 Juli 2024 • Selanjutnya saya belajar tentang lifecycle methods di React, termasuk penggunaan useEffect.
8. Kamis
18 Juli 2024 • Pada tanggal ini dipagi hari sampai sore hari saya mencoba mengimplementasikanya dengan mencoba membuat sebuah aplikasi sederhana untuk menampilkan daftar tugas(To-Do-List)
9. Jumat
19 Juli 2024 • Setelah mengimplementasikan untuk menampilkan daftar tugas (To-Do-List) selanjutnya saya mengimplementasikan React Router dalam proyek sederhana dengan membuat beberapa halaman (home, about, contact)
10. Sabtu
20 Juli 2024 • Setelah mengimplementasikan dengan membuat beberapa halaman (home, about, contact) selanjutnya pada tanggal ini saya memahami konsep lifting state dan prop drilling.
20 Juli 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 11. Senin
22 Juli 2024 • Belajar latihan mengelola state global dengan Context API.
12. Selasa
23 Juli 2024 • Pada tanggal ini dipagi sampai sore hari saya Belajar tentang integrasi React dengan REST API, cara fetch data dari server pada proyek sederhana yang saya coba.
13. Rabu
24 Juli 2024 • Pada tanggal ini dipagi sampai sore hari saya Belajar tentang integrasi React dengan REST API, cara fetch data dari server pada proyek sederhana yang saya coba.
14. Kamis
25 Juli 2024 • Selanjutnya saya belajar tentang error handling saat fetching data.
• Pada siang harinya saya mencoba belajar memperbaiki dan meningkatkan proyek dengan menambahkan fitur pencarian data.
15. Jumat
26 Juli 2024 • Memahami cara menggunakan event handlers dalam React.
16. Sabtu
27 Juli 2024 • Mampu menerapkan event handlers pada komponen-komponen dengan baik.
27 Juli 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 17. Senin
29 Juli 2024 • Setelah mengimplementasikan dengan membuat beberapa halaman (home, about, contact) selanjutnya pada tanggal ini saya memahami konsep lifting state dan prop drilling.
18. Selasa
30 Juli 2024 • Belajar latihan mengelola state global dengan Context API.
19. Rabu 31 Juli 2024
• Pada tanggal ini dipagi sampai sore hari saya Belajar tentang integrasi React dengan REST API, cara fetch data dari server pada proyek sederhana yang saya coba
• Selanjutnya saya belajar tentang error handling saat fetching data.
•
3 Agustus 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 1. Kamis
1 Agustus 2024
• Memahami cara menggunakan event handlers dalam React.
• Mampu menerapkan event handlers pada komponen- komponen dengan baik
2. Jumat 2 Agustus
2024
• Setelah selesai memahami dan memelajari tentang React JS dan belajar
mengimplementasiannya menggunakan Laravel 10 pada tanggal ini pembimbing magang mulai memberikan proyek kepada kelompok saya yaitu tentang sistem inventori
3. Sabtu 3 Agustus
2024
• Sebelum melangkah untuk pembuatan proyeknya saya dan tim saya membuat tampilan UI/UX nya dulu di figma.
4. Senin 5 Agustus
2024
• Pada tanggal ini saya dan tim membuat tampilan UI/UX untuk website sitem inventory nya
• Mulai dari dashboard, halaman login, penyesuaian warna dan tampilan serta fitur- fitur yang akan kami buat di proyek
sederhana yaitu sitem inventory 5. Selasa
6 Agustus 2024
• Setelah itu kami masih melanjutkan untuk membuat design UI/UX nya dan meminta pendapat dari pembimbing magang tentang tampilanya
6. Rabu 7 Agustus
2024
• Setelah tampilan UI/UX jadi dan sudah di setujui oleh pembimbing magang saya dan tim mulai untuk eksekusi mengerjakan proyek sistem inventori menggunakan React Js dan Laravel 10 sesuai design yang telah dibuat.
10 Agustus 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 7. Kamis
8 Agustus 2024
• Saya mulai untuk memelajari dan membuat requirement sistem inventori dan
merancang endpoint API yang dibutuhkan
8. Jumat 9 Agustus
2024
• Instalasi dan konfigurasi Laravel Passport atau JWT untuk autentikasi API.
9. Sabtu 10 Agustus
2024
• Selanjutnya saya membuat model User dan mendefinisikan relasi antara role admin, user stok, management, dan marketing
10. Senin 12 Agustus
2024
• Membuat API endpoint untuk login dan autentikasi, menguji login untuk masing- masing role
11. Selasa 13 Agustus
2024
• Setelah membuat API untuk login masing- masing role selanjutnya saya membuat API untuk manajemen barang (create, update, delete, read) yang hanya bisa diakses oleh admin dan user stok
12 Rabu
14 Agustus 2024
• Membuat validasi pada endpoint barang (validasi nama, kategori, stok).
17 Agustus 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 13. Kamis
15 Agustus 2024
• Membuat API endpoint untuk kategori barang (CRUD kategori), dan crud ini nantinya dikelola oleh user staff stok dan hanya staff stok saja yg bisa mengganti atau mengubah CRUD ini.
14. Jumat 16 Agustus
2024
• Setelah itu saya membuat tampilan pada frontendnya dan menyesuaikan table serta font nya
15. Sabtu 17 Agustus
2024
• Menghubungkan API endpoint dengan backend di Laravel dan memberikan rute api di api.php serta di app.js di frontendnya agar terhubung dan bisa dijalankan
dilocalhost 16. Senin
19 Agustus 2024
• Saya mulai membuat mode, migration, dan controller untuk manajemen role di Laravel.
• Selain membuat role admin saya juga membuat antarmuka dari reactjs untuk CRUD di rolea admin, seperti untuk
menambah, mengedit, dan menghapus data yang ada dirole admin
17. Selasa 20 Agustus
2024
• Setelah membuat antarmula, saya membuat middleware laravel untuk mengatur akses pengguna berdasarkan role.
18. Rabu 21 Agustus
2024
• Menambah fitur daftar pengguna berdasarkan role
• Membuat halaman dashboard khusus admin.
21 Agustus 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 19. Kamis
22 Agustus 2024
• Membuat endpoint API untuk pengambilan data stok (barang, kategori, stok masuk, stok keluar, stok rusak)
20. Jumat 23 Agustus
2024
• Membuat komponen laporan dengan filter berdasarkan waktu dan kategori di React.js
21. Sabtu 24 Agustus
2024
• Implementasi fitur ekspor laporan ke format PDF menggunakan Laravel DomPDF.
22. Senin 26 Agustus
2024
• Menambahkan fungsi pencetakan laporan langsung dari React.js
• Mendesain tampilan dan struktur di halamn Laporan stok, stok masuk, stok keluar, dan stok rusak
23. Selasa 27 Agustus
2024
• Menghubungkan frontend dengan API di backend untuk mrnampilkan data laporan stok
• Mengimplemenyasikan filter berdasarkan kategori dan tanggal.
24. Rabu 28 Agustus
2024
• Menambahkan fitur pagination pada laporan stok agar data dapat ditampilkan dalam jumlah halaman yang terbatas.
28 Agustus 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 25. Kamis
29 Agustus 2024
• Mengimplementasikan fitur export laporan stok ke dalam format Excel menggunakan pustaka seperti exceljs di ReactJS.
26. Jumat 30 Agustus
2024
• Setelah itu membuat tampilan table untuk pengimplementasian format excel di laporan stok masuk
27. Sabtu 31 Agustus
2024
• Pengujian fitur laporan stok dan export ke Excel. Validasi data yang ditampilkan sesuai dengan filter yang diterapkan.
28 Agustus 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 1. Senin
2 September 2024
• Membuat struktur database untuk laporan stok keluar dan membuat tabel di backend
2. Selasa 3 September
2024
• Mendesain tampilan dan struktur halaman laporan stok keluar
• Membuat table laporan stok keluar dengan kolom tanggal, notransaksi,nama
peminjam, keterangan, barang dan jumlah 3. Rabu
4 September 2024
• Menambahkan fitur pagination pada laporan stok agar data dapat ditampilkan dakam jumlah halaman terbatas
4. Kamis 5 September
2024
• Mengimplementasikan fitur export laporan stok keluar kedalam excel
• Melanjutkan pengembangan API untuk tpeminjaman termasuk validasi input yang tepat
5. Jumat 6 September
2024
• Membuat tampilan untuk mnampilkan daftar barang keluar yang dipinjam
6. Sabtu 7 September
2024
• Mengintegrasikan API dengan tampilan front-end (React) untuk menampilkan data transaksi peminjaman di UI. Menguji fungsionalitas dan memastikan bahwa data transaksi dapat dilihat dan difilter dengan benar.
7 September 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 7. Senin
9 September 2024
• Melanjutkan pengembangan tampilan laporan stok keluar barang yang berkaitan dengan peminjaman. Mendesain kolom laporan seperti "Nama Barang", "Jumlah Pinjam", "Tanggal Pinjam", "Tanggal Kembali", dan "Status Pengembalian".
8. Selasa 10 September
2024
• Membuat tampilan status pengembalian barang di laporan, yang menunjukkan apakah barang yang dipinjam sudah dikembalikan atau belum. Menambahkan indikator visual untuk memudahkan pemahaman
9. Rabu 11 September
2024
• Mengembangkan fitur pencetakan laporan stok keluar untuk transaksi peminjaman dalam format PDF. Menggunakan pustaka seperti pdfmake untuk menghasilkan laporan yang rapi adan dapat dibaca 10. Kamis
12 September 2024
• Melanjutkan pengembangan fitur pencetakan laporan dalam format Excel menggunakan pustaka seperti exceljs.
Menyediakan opsi untuk mengunduh
laporan transaksi peminjaman dalam format Excel.
11. Jumat 13 September
2024
• Membuat fitur cetak export laporan excel dengan tampilan laporan dan
menambahkan tombol untuk mengunduh laporan yang difilter oleh tanggal dan kategori barang
12. Sabtu 14 September
2024
• Setelah itu saya menambahkan kolom jumlah, jumlah barang yang sedang dipinjam dan Menguji tampilan untuk memastikan akurasi informasi.
14 September 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Praseti
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 13. Senin
16 September 2024
• Menambahkan tombol download laporan di tabel barang dipinjam ataunstok keluar agar memuahkapengguna untuk mencetak laporan stok keluar karena barang dipinjam
14. Selasa 17 September
2024
• Mengoptimalkan proses pencetakan laporan dengan menambahkan beberpa pengaturan (misalnya, mengatur rentang tanggal untuk laporan yang lebih spesifik).
15. Rabu 18 September
2024
• Melakukan debugging pada laporan stok keluar untuk memastikan tidak ada bug yang mengganggu pengalaman pengguna.
Menguji kembali fitur export PDF dan Excel.
16. Kamis 19 September
2024
• Melakukan pengujian akhir terhadap sistem laporan, termasuk fitur filter dan export laporan untuk memastikan semua fungsi berjalan dengan baik tanpa ada kendala.
17. Jumat 20 September
2024
• Menguji fungsionalitas notifikasi
pengembalian barang untuk memastikan admin mendapatkan pemberitahuan yang tepat waktu mengenai status pengembalian barang.
18. Sabtu 21 September
2024
• Membuat dokumentasi untuk fitur laporan stok keluar barang yang berfokus pada peminjaman, termasuk instruksi
penggunaan dan cara mengunduh laporan.
21 September 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 19. Senin
23 September 2024
• Membuat fitur cetak laporan transaksi peminjaman untuk mencetak laporan dari transaksi peminjaman.
• Membuat tabel fitur laporan transaksi peminjmana di frontend
• Membuat logika di backend untuk
mrnghubungkan route nya di frontend dan mengatur hubungan relasi table sesuai kebutuhan
20. Selasa 24 September
2024
• Membuat fitur laporan koreksi barang baru, fitur ini mengexport laporan barang baru sesudah dilakukan koreksi
• Membuat logika di backend untuk controller, model dan database dan mengatur
hubungan relasi table sesuai kebutuhan
• Membuat tampilan ui interface untu table laporan koreksi barang baru di fronten 21. Rabu
25 September 2024
• Membuat fitur laporan koreksi peminjman untuk memudahkan mencetak laporan koreksi peminjaman setelah dikoreksi akan terarah ke halaman fitur ini
• Membuat logika backend, mengatur hubungan relasi table sesuai kebutuhan
• dan membuat tampilan frontend 22. Kamis
26 September 2024
• Membuat fitur laporan transaksi barang baru
• Menentukan tampilan antar pengguna di frontend
• Mengatur logika backend dan mengatur hubungan relasi table sesuai kebutuhan 23. Jumat-Sabtu
27-28 September
2024
• Membuat fitur laporan transaksi instalansi untuk barang yang sudah dibeli dan tidak akan dikembalikan
• Merancang database dan mengatur logika di backend dan menentukan hubungan relasi table sesuai kebutuhan
24. Senin 30 September
2024
Merancang use interface di frontend untuk membuat tampilan pada table laporan transaksi intsalansi.
30 September 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 1. Selasa
1 Oktober 2024
• Membuat mode dan migrasi untuk laporan stok masuk atau pengembalian barang dan menjalankan migrasi agar data tabel di laporan stok masuk tersimpan didatabase
2. Rabu 2 Oktober
2024
• Membuat controller untuk laoofan pengembalian dan untuk menangani pengembakian data laporan pengembalian dan ekspor ke excel
3. Kamis 3 Oktober
2024
• Setelah itu membuat export ke excel menggunakan paket maatwebsite excel sebelum menggunakannya saya menginstal paket tersebut terlebih dahulu
4. Jumat 4 Oktober
2024
• Menampilkan laporan pengembalian di table laporan pengembalian dan setelah itu saya menambahkan rute laporan pengembalian dan ekspor excel di routes/api.php.
5. Sabtu 5 Oktober
2024
• Pada saat implementasi export ke Excel, terjadi masalah saat memanggil
Excel::download, fungsi ini gagal
mengekspor data ke file Excel meskipun data sudah berhasil diambil dari database
• Dan saya melakukan debbuging untuk apakah ada masalah dengan konfigurasi Maatwebsite Excel atau mungkin versi Laravel yang tidak kompatibel.
6. Senin 7 Oktober
2024
• Melanjutkan pengembangan fitur laporan pengembalian barang dengan
menambahkan filter berdasarkan tanggal dan nomor transaksi.
6 Oktober 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 7. Selasa
8 Oktober 2024
• Menambahkan validasi untuk memastikan filter tanggal terisi dengan benar sebelum query dijalankan. - Masih memeriksa kemungkinan masalah dengan input form atau pengolahan data filter tanggal.
8. Rabu 9 Oktober
2024
• Menyelesaikan tampilan untuk tabel laporan pengembalian barang dengan kolom-kolom tanggal, notransaksi, nama peminjam, keterangan, barang, dan jumlah dan
menampilkan laporan dengan benar setelah masalah tersebut diselesaikan.
9. Kamis 10 Oktober
2024
• Meneruskan pengembangan fitur ekspor laporan pengembalian barang ke Excel.
10. Jumat 11 Oktober
2024
• Ketika mencoba melakukan ekspor laporan ke Excel, terjadi error yang berkaitan dengan pengolahan data, sepertinya karena adanya field yang tidak terisi dengan benar dalam data yang dikirim ke export.
11. Sabtu 12 Oktober
2024
• Saya menambahkan pengecekan pada setiap kolom sebelum data diekspor untuk memastikan data valid.
12. Senin 14 Oktober
2024
• Membuat table laporan transaksi peminjaman untuk stok keluar
• Membuat migration untuk table laporan peminjaman dan menjalankan migrasi, setelah itu membuat model untuk laporan peminjaman dan menentukan relasi antar tabelnya sesuai yang dibutuhkan.
14 Oktober 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 13. Selasa
15 Oktober 2024
• Membuat controller untuk laporan peminjaman yang berfungsi untuk
menangani pembuatan dan pengembalian data laporan, serta membuat method untuk menampilkan laporan dan mengekspor data ke Excel.
14. Rabu 16 Oktober
2024
• Membuat export class untuk excel menggunakan matwebsite exel dan mengimplementasikan data yang akan diekspor
15. Kamis 17 Oktober
2024
• Menambahkan route untuk laporan peminjaman di route/api.php setelah itu membuat view untuk laporan peminjaman untuk melihat laporan dan mengakses fitur filter dan ekspor Excel
16. Jumat 18 Oktober
2024
• Membuat struktur untuk fronted dengan membuat file laporan peminjaman didalam folder src/components
17. Sabtu 19 Oktober
2024
• Menambahkan route untuk komponen laporan peminjaman di fie routing aplikasi di app.js, setrlah itu menghubungkan dengan API backend menggunakan GET
/api/laporan-peminjaman untuk mengambil data laporan dan GET /api/laporan-
peminjaman/export untuk ekspor data ke Excel.
18. Senin 21 Oktober
2024
• Membuat tampilan akhir untuk table laporan peminjaman denga membuat form filter input tanggal dan nomor transaksi, table data untuk menampilkan data laporan berdasarkan filter san tombol ekport untuk mengekspor laporan yang difilter ke file excel.
21 Oktober 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 19. Selasa
22 Oktober 2024
• Melanjutkan untuk membuat fitur laporan stok rusak dengan membuat migrasi tabel agar data laporan stok rusak tersimpan didatabse
• Selanjutnya membuat model laporan stok rusak dengan menghubungkan relasi antara barang rusak dengan barang agar sesuai kebiutuhan.
20. Rabu 23 Oktober
2024
• Membuat controller untuk menangani laporan stok rusak dan menampilkan laporan stok rusak agar data bisa diambil dari table laporan stok rusak dan bisa difilter berdasarkan tanggal tertentu 21. Kamis
24 Oktober 2024
• Mengekspor laporan excel dengan mengunduh data dalam format excel menggunakan library seperti maatwebsite excel
22. Jumat 25 Oktober
2024
• Menambah laporan secara otomatis dari transaksi barang rusak dan saat transaksi barang rusak ditambahkan, laporan stok rusak juga diperbarui.
23. Sabtu 26 Oktober
2024
• Membuat antarmuka utama di frontend yang digunakan untuk menampilkan table laporan stok rusak dengan menampilkan data table dengan kolom tanggal, barang, keterangan dan jumlah dan data diambil dari endpoint API backend.
24. Senin 28 Oktober
2024
• Membuat filter laporan berdasarkan anggal, pengguna dapat memilih tanggal untuk melihat laporan
28 Oktober 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 25. Selasa
29 Oktober 2024
• Ekspor laporan stok rusak ke excel dengan menambahkan tombol ekspor akan
memanggil API yang mengembalikan file excel untuk diunduh.
26. Rabu 30 Oktober
2024
• Mengimplementasikan table laporan stok rusak dengan menyimpan data laporan dengan kolom tanggal, barang_id, keterangan, dan jumlah
27. Kamis 31 Oktober
2024
• Merelasikan table laporan stok rusakke barang rusak dan barang agar
memungkinkan kita untuk mendapatkan informasi detail barang seperti nama dan kode.
31 Oktober 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 1. Jumat
1 November 2024
• Diskusi dengan tim untuk mengidentifikasi kendala dan kebutuhan revisi pada fitur laporan stok.
• Melakukan perbaikan relasi data antara tabel stok masuk, keluar, dan rusak.
2. Sabtu 2 November
2024
• Melakukan penambahan validasi di backend sebelum ekspor data pada laporan stok rusak, transaksi peminjaman, dan transaksi keluar
3. Senin 4 November
2024
• Menambahkan logika sinkronisasi otomatis antara tabel stok masuk, keluar, dan rusak.
4. Selasa 5 November
2024
• Memastikan data transaksi masuk ke laporan saat transaksi dibuat.
5. Rabu 6 November
2024
• Data laporan sekarang mencerminkan stok aktual untuk semua jenis transaksi.
• Sinkronisasi antara tabel berhasil.
6. Kamis 7 November
2024
• Penambahan filter tanggal untuk laporan stok masuk, keluar, dan rusak
6 November 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 7. Jumat
8 November 2024
• Memperbaiki tampilan di form transaksi peminjaman agar lbih responsif untuk pengguna di frontendnya.
8. Sabtu 9 November
2024
• Memperbaiki bug filter pada tanggal di laporan transaksi keluar atau transaksi peminjaman dan melakuakn sinkronisasi data barang rusak ke laporan stok rusak.
9. Senin 11 November
2024
• Melakukan optimalisasi tampilan tabe;
laporan stok dengan css responsive dan penambahan tombol ekspor ke excel di laporan stok transaksipeminjaman, tbarang Kembali dan barang rusak
10. Selasa 12 November
2024
• Melakukannpengujian fitur ekspor laporan dan melakukan penyempurnaan tampilan responsive untuk laporan barang rusak.
11. Rabu 13 November
2024
• Menambahkan table log aktivitas untuk mencatat perubahan data stok
12. Kamis 14 November
2024
• Mengintegrasikan log aktivitas ke laporan stok kembali, peminjmana dan rusak.
14 November 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 13. Jumat
15 November 2024
• Melakukan revisi laporan stok dan log aktivitas di semua laporan stok rusak, transaksi peminjamna dan barang kembali
14. Sabtu 16 November
2024
• Melakukan peengujian untuk memastikan fitur ekspor Excel berfungsi dengan baik pada berbagai perangkat, baik di desktop maupun perangkat mobile. Beberapa penyesuaian dilakukan untuk memperbaiki tampilan dan memastikan bahwa semua kolom data muncul dengan jelas pada file Excel yang diekspor.
15. Senin 18 November
2024
• Laporan barang rusak juga disempurnakan dengan penyesuaian tampilan responsif untuk perangkat mobile.
16. Selasa 19 November
2024
• Melanjutkan revisi stok laporan mulai dari export data, log aktivitas agar bisa lebih responsive Ketika digunakan.
17. Rabu 20 November
2024
• Penyusunan dokumentasi awal untuk fitur laporan dan panduan ekspor. Dokumentasi ini diperlukan untuk memudahkan admin dan pengguna lain dalam memahami cara menggunakan fitur laporan dan mengekspor data dengan benar.
18. Kamis 21 November
2024
• Menambahkan fitur log aktivitas yang mencatat setiap perubahan yang terjadi pada stok.
21 November 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio
No Tanggal Uraian Pekerjaan Paraf 19. Jumat
22 November 2024
• Mengintegrasikan log aktivitas ke laporan stok masuk, keluar, dan rusak. Setiap kali ada perubahan pada data stok, log aktivitas akan tercatat dan bisa diakses oleh admin untuk memantau siapa yang melakukan perubahan dan apa yang diubah.
20. Sabtu 23 November
2024
• Masih melakkan pengintegrasian log
aktivitas ke laporan karena masih ada error pada log aktivitas jadi masih dilakuan perbaikan agar bisa disesuaikan.
21. Senin 25 November
2024
• Pengujian akhir dilakukan pada log aktivitas untuk memastikan bahwa sistem mencatat setiap perubahan data tanpa adanya duplikasi atau kesalahan. Pengujian ini memastikan bahwa setiap perubahan pada stok tercatat dengan akurat di database dan bisa dilihat melalui log.
22. Selasa 26- 30 November
2024
• Menyelesaikan revisi laporan stok dan log aktivitas.
Semua masalah yang ditemukan pada laporan stok dan log aktivitas berhasil diatasi, dan tim merasa siap untuk melakukan pelatihan kepada admin untuk
memanfaatkan fitur baru.
28 November 2024 Pembimbing Lapangan
Yoga Prasetio