• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV PENUTUP

4.1 Kesimpulan

Dari Kerja Praktek (KP) yang dilaksanakan selama 56 Hari (Lima puluh enam hari), mulai tanggal 5 Juli sampai 31 Agustus tahun 2021 diproyek pembangunan gedung. Secara garis besar dapat disimpulkan khususnya pada 2 Proyek, yaitu :

1. Pada Pembangunan Rusunawa dan Gedung Denma ber-lantai 2 pondasi yang digunakan adalah Pondasi Pile Cap.

2. Pile Cap pada Gedung Denma menggunakan dua type, yaitu type pc-3 dengan ukuran 75x50x75 cm dan type pc-4 ukuran 100x45x60 cm.

Sedangkan pada rusunawa menggunnakan tiga type, yaitu type pc-1 ukuran 60x60x60 cm, type pc-2 ukuran 125x75x60 cm dan typen pc-3 ukuran 125x50x60 cm.

3.

Balok Sloof di Gedung Denma menggunakan Tul.D16 dengan ukuran 40x15 cm.

4. Proyek Rusunawa ini menggunakan kolom praktis uk. 13x13 cm yang dipasang disetiap sudut ruangan dan dinding dengan jarak 2m, agar menjaga kestabilan dinding tidak roboh saat terjadi guncangan baik itu gempa maupun dorongan.

5. Proyek Rusunawa tidak terlalu disiplin dalam menerapkan penggunaan APD dan Juga terdapat kekurangan dalam hal pengadaan APD untuk pekerja. Hal ini berbeda dibandingkan dengan Proyek Makorem yang cukup disiplin dalam penerapan keselamatan kerja dengan menggunakan APD.

6. Proyek Rusunawa menggunakan bahan utama “ Hebel (Bata Ringan) ” sedangkan Proyek Makorem Menggunakan “ Batu Bata ”.

7. Pada Proyek Rusunawa terdapat beberapa kerusakan beton diarea kolom sehingga kolom tampak tidak sempurna dan bisa menimbulkan resiko

8. Berdasarkan dari data proyek rusunawa, pengerjaan proyek ini dianggarkan dana sebesar Rp.15.093.336.009,40 dengan target durasi pekerjaan selama 240 hari kalender.

9. Untuk pengerjaan proyek gedung makorem dianggarkan dana sebesar Rp.85.629.954.950,18 dengan target durasi pekerjaan selama 187 hari kalender.

4.2 Manfaat Dari Tugas yang di Laksanakan

Adapaun manfaat yang saya dapatkan selama kerja praktek adalah :

a. Pengetahuan tentang tahapan-tahapan pelaksanaan pekerjaan, baik dari segi identifikasi, perencanaan, pengorganisasian, dan pengendalian.

b. Dapat mengenal berbagai alat berat yang digunakan antara lain : Dump Truck, Concrete Pump Truck, Concrete Mixer Truck , HSPD dan lain-lain.

c. Tidak hanya itu, selama kerja praktek, saya berkesempatan ditunjuk sebagai pengawas lapangan guna memastikan segala pekerjaan sesuai dengan spesifikasi dan gambar kerja yang sudah direncanakan.

4.3 Manfaat Kerja Praktek (KP) bagi Mahasiswa

a) Mahasiswa/i mendapatkan pengalaman dan ilmu bahwa segala pekerjaan perlu diawasi dan dikontrol, pengawas lapangan harus memastikan segala pekerjaan sesuai dengan spesifikasi dan gambar kerja yang sudah direncanakan.

b) Mahasiswa/i mendapatkan mengetahui bahwa pengontrolan mutu material serta kesesuaian metode pelaksanaan pekerjaan khususnya pekerjaan struktur sangat berpengaruh terhadap hasil akhir dari mutu pekerjaan.

c) Mahasiswa/i dapat mengetahui bahan, peralatan, serta metode pekerjaan yang dilakukan dalam pekerjaan pelaksanaaan pembangunan gedung kuliah.

4.4 Saran

a. Untuk mahasiswa/i yang akan melakukan Kerja Praktek (KP) hendaknya lebih mempersiapkan diri dalam melakukan hubungan dengan pihak perusahaan. Adapun hubungan yang dimaksud ialahh komunikasi dengan pihak perusahaan terkait pelaksanakan kerja paktek, hal ini dapat mempermudah mahasiswa dalam pelaksanaan nya.

b. Pada saat di proyek harus waspada terhadap kondisi dilapangan. Untuk itu gunakan alat pelindung diri seperti sepatu safety,helm penutup kepala, dan jaket.

DAFTAR PUSTAKA

Dokumen Kontrak, 2021, Proyek Pembangunan Korem 031/Wirabima-Pekanbaru, Pt.Bennantin Surya Cipta

Fakhli,2020, Arti, ukuran, dan metode pelaksanaan pembuatan kolom praktis, diakses dari https://www.kumpulengineer.com/2020/03/arti-ukuran-dan- metode-pelaksanaan-kolom-praktis.html, pada 3 september 2021

Hak Cipta Korem 031/Wirabima, Sejarah Korem 031 / Wirabima, diakses dari http://korem031wirabima.com/sejarah/, pada 27 agustus 2021

Ilham Budiman,2020,Mengenal Kolom Praktis Pada Sebuah Bangunan | Fungsi, Jarak, Dan Perbedaan Dengan Kolom Utama, Diakses pada https://www.99.co/blog/indonesia/kolom-praktis-bangunan/, pada 3 september 2021

Unknown, 2020,Pondasi Tiang Pancang, Penjelasan, Jenis, dan Kelebihannya, Diakses dari https://www.rumah.com/panduan-properti/pondasi-tiang- pancang-29603,pada 30 agustus 2021

Unknown, 2008, Summary Pt.Surya Cipta Engineering, Diakses dari https://indokontraktor.com/business/pt-surya-ciptaengineering, pada 3 september 2021

Unknown, 2006, Summary Pt.Bennatin Surya Cipta ,Diakses dari https://indokontraktor.com/business/pt-bennatin-surya-cipta ,pada 26 agustus 2021

Unknown, 2019, Tender Proyek Adalah: Arti, Persiapan, Persyaratan, dan

Tahapan Mengikuti Tender, Diakses dari

https://www.pengadaan.web.id/2019/07/tender-adalah.html, pada 28 Agustus 2021

Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas, 2021 Pengertian Komandon Resor Militer , Diakses dari

https://id.wikipedia.org/wiki/Komando_Resor_Militer, pada 27 Agustus 2021

JUDUL GAMBAR : NAMA PEKERJAAN : PENGGUNA JASA :

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL PENYEDIAAN PERUMAHAN DIREKTORAT RUMAH SUSUN

SATUAN KERJA DIREKTORAT RUMAH SUSUN Pejabat Pembuat Komitmen Direktorat Rumah Susun

KETERANGAN :

LOKASI :

REVIEW DESAIN RUMAH SUSUN ( PROTOTIPE )

DIBUAT : Konsultan DED KETERANGAN :

TIPE 24 PENDEK 3 LANTAI (KDS D DAN E)

DISETUJUI :

Pejabat Pembuat Komitmen Direktorat Rumah Susun

Prakarsa Yoga, ST. MT Team Leader :

Digambar Oleh :

Ikhsan D. A.

Ir. Edhie Koesdianto Diperiksa Oleh :

Ir. Edhie Koesdianto

PROTOTIPE RUMAH SUSUN

DENAH TAMPAK DEPAN

SKALA : TAHUN : 2019 JUDUL GAMBAR :

NAMA PEKERJAAN : PENGGUNA JASA :

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL PENYEDIAAN PERUMAHAN DIREKTORAT RUMAH SUSUN

SATUAN KERJA DIREKTORAT RUMAH SUSUN Pejabat Pembuat Komitmen Direktorat Rumah Susun

KETERANGAN :

LOKASI :

REVIEW DESAIN RUMAH SUSUN ( PROTOTIPE )

DIBUAT : Konsultan DED KETERANGAN :

TIPE 24 PENDEK 3 LANTAI (KDS D DAN E)

DISETUJUI :

Pejabat Pembuat Komitmen Direktorat Rumah Susun

Prakarsa Yoga, ST. MT Team Leader :

Digambar Oleh :

Ikhsan D. A.

Ir. Edhie Koesdianto Diperiksa Oleh :

Ir. Edhie Koesdianto

PROTOTIPE RUMAH SUSUN

DENAH BELAKANG

1 : 150

JUDUL GAMBAR : NAMA PEKERJAAN : PENGGUNA JASA :

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL PENYEDIAAN PERUMAHAN DIREKTORAT RUMAH SUSUN

SATUAN KERJA DIREKTORAT RUMAH SUSUN Pejabat Pembuat Komitmen Direktorat Rumah Susun

KETERANGAN :

LOKASI :

REVIEW DESAIN RUMAH SUSUN ( PROTOTIPE )

DIBUAT : Konsultan DED KETERANGAN :

TIPE 24 PENDEK 3 LANTAI (KDS D DAN E)

DISETUJUI :

Pejabat Pembuat Komitmen Direktorat Rumah Susun

Prakarsa Yoga, ST. MT Team Leader :

Digambar Oleh :

Ikhsan D. A.

Ir. Edhie Koesdianto Diperiksa Oleh :

Ir. Edhie Koesdianto

PROTOTIPE RUMAH SUSUN

DENAH SAMPING KIRI DAN KANAN

SITE PLAN

R. SERBAGUNA

± 0.00 R. PENGELOLA

± 0.00 LOBBY

- 0.02

TERAS - 0.03

- 0.30- 0.30

- 0.30 - 0.30

- 0.30- 0.30

BALKON - 0.02

BALKON - 0.02

BALKON - 0.02

BALKON - 0.02

BALKON - 0.02

BALKON - 0.02

BALKON - 0.02

WC - 0.02

WC - 0.02

WC - 0.02 WC

- 0.02

WC - 0.02

WC - 0.02

WC - 0.02 R. HUNIAN

± 0.00

R. HUNIAN

± 0.00

R. HUNIAN

± 0.00

R. HUNIAN DIFABLE

± 0.00

R. HUNIAN DIFABLE

± 0.00

R. HUNIAN

± 0.00

R. HUNIAN

± 0.00

R. HUNIAN

± 0.00

PANTRY

JANITOR

BALKON - 0.02

BALKON - 0.02

BALKON - 0.02

BALKON - 0.02 WC

- 0.02 WC - 0.02

WC - 0.02

WC - 0.02

WC - 0.02

R. HUNIAN

± 0.00

R. HUNIAN

± 0.00

R. HUNIAN

± 0.00

R. HUNIAN

± 0.00

BALKON - 0.02

WC - 0.02 R. HUNIAN

± 0.00 BALKON - 0.02

- 0.30 - 0.30

SELASAR - 0.02

SKALA : TAHUN : 2019 JUDUL GAMBAR :

NAMA PEKERJAAN : PENGGUNA JASA :

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL PENYEDIAAN PERUMAHAN DIREKTORAT RUMAH SUSUN

SATUAN KERJA DIREKTORAT RUMAH SUSUN Pejabat Pembuat Komitmen Direktorat Rumah Susun

KETERANGAN :

LOKASI :

REVIEW DESAIN RUMAH SUSUN ( PROTOTIPE )

DIBUAT : Konsultan DED KETERANGAN :

PT. ADHIKARA MITRACIPTA TIPE 24 PENDEK 3 LANTAI (KDS D DAN E)

DISETUJUI :

Pejabat Pembuat Komitmen Direktorat Rumah Susun

Prakarsa Yoga, ST. MT Team Leader :

Digambar Oleh :

Ikhsan D. A.

Ir. Edhie Koesdianto Diperiksa Oleh :

Ir. Edhie Koesdianto

PROTOTIPE RUMAH SUSUN

1 : 200

DENAH SITE PLAN

GWT - 1 KAP. 72 M3

- 0.25

GWT - 2 KAP. 72 M3

- 0.25 R. POMPA

-0.25

NK

PANTRY

JANITOR SHAFT

NK

PANTRY

JANITOR SHAFT

JUDUL GAMBAR : NAMA PEKERJAAN : PENGGUNA JASA :

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL PENYEDIAAN PERUMAHAN DIREKTORAT RUMAH SUSUN

SATUAN KERJA DIREKTORAT RUMAH SUSUN Pejabat Pembuat Komitmen Direktorat Rumah Susun

KETERANGAN :

LOKASI :

REVIEW DESAIN RUMAH SUSUN ( PROTOTIPE )

DIBUAT : Konsultan DED KETERANGAN :

TIPE 24 PENDEK 3 LANTAI (KDS D DAN E)

DISETUJUI :

Pejabat Pembuat Komitmen Direktorat Rumah Susun

Prakarsa Yoga, ST. MT Team Leader :

Digambar Oleh :

Ikhsan D. A.

Ir. Edhie Koesdianto Diperiksa Oleh :

Ir. Edhie Koesdianto

PROTOTIPE RUMAH SUSUN

DENAH LANTAI 1

Dokumen terkait