• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB I PENDAHULUAN

5.2 Saran

100 5.1 Kesimpulan

Dari hasil penelitian hubungan tingkat pengetahuan dan sikap remaja putri dengan pelecehan seksual pada siswi Kelas XI di SMAN 8 Aceh Barat Daya Kabupaten Aceh Barat Daya Tahun 2018, maka dapat disimpulkan sebagai berikut :

1. Ada hubungan tingkat pengetahuan remaja putri dengan pelecehan seksual pada siswi kelas XI di SMAN 8 Aceh Barat Daya Kabupaten Aceh Barat Daya Tahun 2018 dengan nilai signifikansi yaitu 0,001 < 0,05

2. Ada hubungan sikap remaja putri dengan pelecehan seksual pada siswi kelas XI di SMAN 8 Aceh Barat Daya Kabupaten Aceh Barat Daya Tahun 2018 dengan nilai signifikansi yaitu 0,001 < 0,05

konsultasi kesehatan bagi remaja serta kerjasama sekolah dengan dinas kesehatan dan puskesmas dalam menyelenggarakan kegiatan penyuluhan kesehatan reproduksi remaja terutama tentang pelecehan seksual sehingga remaja lebih mengetahui dan dapat memahami tentang pentingnya kesehatan reproduksi agar terhindar dampak pelecahan seksual sehingga tercipta reproduksi yang sehat bagi remaja.

3. Bagi para orang tua disarankan menanamkan pendidikan budi pekerti dan pendidikan seks bagi para remaja. Selain itu para orang tua diharapkan ikut mengontrol cara pergaulan para remaja supaya ia terjerumus kedalam pergaulan yang negatif.

4. Bagi peneliti selanjutnya diharapkan hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai dasar untuk penelitian selanjutnya tentang variabel lain yang berhubungan dengan pelecehan seksual pada remaja putri.

DAFTAR PUSTAKA

1. KemenKes RI. Profil Kesehatan Indonesia 2014. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI. 2015.

2. Ningsih SHESB. Kekerasan Seksual pada Anak di Kabupaten Karawang. J Bidan. 2018;4(2).

3. Wahid A, Irfan M, Hasan MT. Perlindungan terhadap korban kekerasan seksual: advokasi atas hak asasi perempuan. Refika Aditama; 2001.

4. Agustini T. Faktor Berhubungan Dengan Perilaku Seksual Remaja SMA Negeri 3 Cilegon-Banten Tahun 2013. J Ilmiah Sekol Tinggi Ilmu Kesehat Indones Maju Jakarta. 2013;

5. Hamid S, Sarwinanti S. Hubungan Religiusitas dengan Perilaku Seksual pada Remaja Awal di SMPN 2 Tempel Banyurejo Sleman Yogyakarta.

Universitas‟ Aisyiyah Yogyakarta; 2017.

6. WHO. World health statistics 2016: monitoring health for the SDGs, sustainable development goals. World Health Organization Geneva, Switzerland; 2016.

7. Ahmad DN. Pengaruh Pendidikan Seksual dalam Keluarga Terhadap Perilaku Penyimpangan dan Pelecehan Seksual pada Remaja. J Pelangi.

2017;9(2).

8. Setiyawan A. Hubungan antara Frekuensi dan Durasi Terpaan Filem Porno dengan Sikap Remaja Laki-laki terhadap Pelecehan Seksual. Calyptra.

2013;2(1):1–11.

9. Komnas HAM. Kekerasan terhadap Perempuan. Natl Comm Violence against Women. 2014;

10. Bahri S. Suatu kajian awal terhadap tingkat pelecehan seksual di aceh. J Pencerahan. 2015;9(1).

11. Yelza N. Hubungan Pengetahuan Tentang Seksualitas Dengan Sikap Remaja Putri Dalam Pelecehan Seksual Di SMA Negeri 1 Batang Anai Tahun 2016. Universitas Andalas; 2016.

12. Andahara C. Hubungan antara objektifikasi diri dengan sikap terhadap pelecehan seksual pada remaja perempuan. Widya Mandala Catholic University Surabaya; 2005.

13. Delyana M. Dampak Pelecehan Seksual terhadap Perilaku Sosial: Studi Kasus terhadap Korban Pelecehan Seksual. Program Studi Bimbingan dan Konseling FKIP-UKSW; 2017.

14. Immanuel RD. Dampak Psikososial pada Individu yang Mengalami Pelecehan Seksual di Masa Kanak-KanaK. 2016;

15. Rumini S, Sundari S. Perkembangan anak dan remaja. Jakarta: Rineka Cipta. 2004.

16. Hidayah SN. Hubungan antara Pengetahuan dan Sikap tentang Kesehatan Reproduksi Remaja dengan Perilaku Seks Bebas Remaja di SMK Farmasi Harapan Bersama Kota Tegal. J Ilmu Kebidanan dan Kesehat. 2017;8(1).

17. Kusmiran E. Kesehatan reproduksi remaja dan wanita. Jakarta Salemba Med. 2016;21.

18. Wawan A, Dewi M. Teori dan pengukuran pengetahuan, sikap dan perilaku

manusia. Yogyakarta Nuha Med. 2010;11–8.

19. Bakhtiar A. Filsafat ilmu. Divisi Buku Perguruan Tinggi, PT Raja Grafindo Persada; 2012.

20. Notoatmodjo S. Ilmu perilaku kesehatan. Vol. 200, Jakarta: Rineka Cipta.

2010. 26-35 p.

21. Kementerian Kesehatan R. Survei Demografi Dan Kesehatan [Internet].

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional. 2017. p. 1–606.

Available from: http://www.dhsprogram.com.

22. Soetjiningsih S. Tumbuh Kembang Remaja dan Permasalahannya. Sagung Seto Jakarta. 2004;320.

23. Sarwono SW. Psikologi Remaja edisi revisi. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada. 2012.

24. Muhammad I. Panduan Penyusunan Karya Tulis Ilmiah Bidang Kesehatan Menggunakan Metode Ilmiah. Cita Pustaka Media Perintis: Bandung. 2015.

25. Notoatmodjo S. Metodologi penelitian kesehatan. Jakarta: rineka cipta;

2017.

26. Muhammad I. Pemanfaatan SPSS Dalam Penelitian Bidang Kesehatan Dan Umum. Medan: Citapustaka Media Perintis. 2015.

27. Kumalasari D. Hubungan Pengetahuan dan Sikap dengan Perilaku Seksual Pada Siswa SMK. J Aisyah J Ilmu Kesehat. 2016;1(1):93–7.

28. Rahma M. Hubungan antara Pengetahuan Seksualitas dengan Perilaku Seksual Remaja di SMA Negeri 1 Subang. J Bidan. 2018;4(1).

29. Setyawan A, Dema S. Seks gadis?: memahami seks membuktikan cinta.

Galang Press; 2014.

30. Marimbi H. Biologi reproduksi. Yogyakarta: Nuha Medika. 2015.

31. Mirza. Hubungan antara Pengetahuan terhadap Pelecehan Seksual dengan Asertifitas pada Remaja di Banda Aceh. 2014;

32. La‟bi TA. Pengaruh Pendidikan Agama Kristen dalam Keluarga terhadap Perilaku Remaja di Gereja Kemah Injil Indonesia Jemaat La‟bo‟. 2018;

33. Houle JN, Staff J, Mortimer JT, Uggen C, Blackstone A. The impact of sexual harassment on depressive symptoms during the early occupational career. Soc Ment Health. 2011;1(2):89–105.

34. Novitasari II. Pencegahan Pelecehan Seksual Pada Anak Melalui Materi Tubuhku Di SD Muhammadiyah Pangkal pinang Publikasi Ilmiah. 2018;

LEMBARAN PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

Kepada Yth,

Calon Responden Penelitian Di-

Tempat

Dengan Hormat,

Sebagai persyaratan tugas akhir mahasiswa Program D-IV Kebidanan di Fakultas Farmasi dan Kesehatan Umum, saya akan melakukan penelitian tentang

“Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Sikap Remaja Putri dengan Pelecehan Seksual di SMAN 8 Aceh Barat Daya Kabupaten Aceh Barat Daya Tahun 2018”.

Untuk maksud tersebut saya memerlukan data/informasi yang nyata dan akurat dari saudara melalui pengisian kuesioner yang akan saya lampirkan pada surat ini, namun penelitian ini sangat berdampak terhadap kemajuan dalam bidang kebidanan bila semua pihak ikut berpartisipasi. Bila saudari setuju terlibat dalam penelitian ini, mohon menandatangani lembar persetujuan menjadi responden yang telah disediakan dan mohon menjawab pertanyaan dalam kuesioner dengan sejujurnya.

Kesediaan dan perhatian saudari sangat saya harapkan dan atas partisipasinya saya ucapkan terima kasih.

Peneliti

Evi Minarsih NIM: 1701032533

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

Saya yang bernama Evi Minarsih/ 1701032533 adalah mahasiswa Program Studi D-IV Kebidanan Fakultas Farmasi dan Kesehatan Umum Institut Kesehatan Helvetia. Saat ini sedang melakukan penelitian tentang Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Sikap Remaja Putri dengan Pelecehan Seksual di SMAN 8 Aceh Barat Daya Kabupaten Aceh Barat Daya Tahun 2018. Penelitian ini merupakan salah satu kegiatan dalam menyelesaikan tugas akhir di Program Studi D-IV Kebidanan Fakultas Farmasi dan Kesehatan Umum Institut Kesehatan Helvetia

Untuk keperluan tersebut saya mohon kesediaan saudari untuk menjadi responden dalam penelitian ini. Selanjutnya saya mohon mengisi kuesioner dengan memberikan tanda ceklis dengan sifat jujur dan apa adanya. Jika bersedia, silahkan menandatangani lembar persetujuan ini sebagai bukti kerelaan saudari.

Partisipasi saudari dalam penelitian ini bersifat sukarela, sehingga bebas mengundurkan diri setiap saat tanpa sanksi apapun. Identitas pribadi saudari dan semua informasi yang saudari berikan akan dirahasiakan dan hanya digunakan untuk keperluan penelitian ini. Terimakasih atas partisipasi saudari dalam penelitian ini.

Medan, September 2018

Peneliti Responden

(Evi Minarsih) ( )

Kuesioner Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Remaja Putri Dengan Pelecehan Seksual Pada Siswi Kelas XI Di SMAN 8 Aceh Barat Daya

No. Kuesioner : (diisi oleh

peneliti)

Ininsial Nama : Tanggal Pengisian :

Petunjuk Pengisian :

1. Bacalah dengan cermat dan teliti pada setiap item pertanyaan 2. Pertanyaan di bawah ini mohon diisi semuanya

3. Isilah jawaban sesuai dengan petunjuk masing-masing poin

4. Apabila ada yang tidak dimengerti, dapat lansung ditanyakan kepada peneliti

A. IDENTITAS

Dokumen terkait