• Tidak ada hasil yang ditemukan

2022-02-02 SK Cabang Jakarta

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "2022-02-02 SK Cabang Jakarta"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

Keputusan Pengurus Pusat Indonesian Chemical Society Himpunan Kimia Indonesia nomor 02/SK/PP.HKI/02/2022

tentang

Pengurus Himpunan Kimia Indonesia Cabang Jakarta Masa Bakti 2022 – 2023

Menimbang: (a) bahwa diperlukan usaha yang kuat, terkoordinasi, dan bertahap untuk mengembangkan peran kimiawan di wilayah Jakarta, yang dapat turut membantu pertumbuhan, penyelesaian masalah, maupun peningkatan harkat kehidupan di wilayah tersebut;

(b) bahwa untuk tujuan itu, maupun untuk menangkap aspirasi (dan mengkoordinasi kegiatan bersama di antara) kimiawan di Jakarta, diperlukan kepengurusan HKI Cabang Jakarta;

(c) bahwa berdasarkan (a) dan (b) perlu diterbitkan surat keputusan tentang kepengurusan tersebut.

Mengingat: (a) Anggaran Dasar & Anggaran Rumah Tangga Himpunan Kimia Indonesia.

(b) Notulen Rapat Anggota Terbatas HKI Cabang Jakarta untuk penyusunan pengurus lengkap HKI Cabang Jakarta.

Memperhatikan: Berita Acara Rapat Anggota Pemilihan HKI Cabang Jakarta masa bakti 2022-2023.

M E M U T U S K A N Menetapkan:

Pertama: Membentuk Pengurus Himpunan Kimia Indonesia Cabang Jakarta masa bakti 2022-2023 dengan susunan sebagaimana tercantum dalam lampiran surat keputusan ini.

Kedua: Ketua HKI Jakarta memiliki wewenang untuk membuat surat keputusan untuk melengkapi atau mengubah susunan pengurus HKI Cabang masa bakti 2022-2023 selama masa kepengurusannya.

(2)

Ketiga: (1) Pengurus Pusat HKI menerima peran Ketua Cabang terpilih, Dr. Yuni Krisyuningsih Krisnandi, S.Si., M.Si., sebagai bagian dari

Pengurus HKI Cabang Jakarta sejak disetujuinya Berita Acara Rapat Anggota Pemilihan HKI Cabang Jakarta, bersama nama-nama yang disebutkan dalam berita acara sebagai pengurus inti HKI cabang, termasuk peran utamanya dalam penyusunan pengurus HKI Cabang Jakarta masa bakti 2022-2023.

(2) Pengurus HKI Cabang Jakarta bertugas meningkatkan peran kimiawan di wilayahnya, maupun tugas-tugas lain sesuai AD/ART HKI dan berbagai Keputusan Pengurus Pusat Himpunan Kimia Indonesia.

(3) Pengurus HKI Cabang diharapkan memelihara komunikasi dengan Pengurus Pusat HKI, dengan pengurus cabang-cabang HKI yang lain, maupun dengan komunitas lain di Jakarta dan di Indonesia.

(4) Pengurus HKI Cabang Jakarta melaporkan kegiatan yang telah dilakukannya kepada anggotanya (lewat Rapat Anggota yang teratur sesuai AD/ART), maupun kepada Pengurus Pusat HKI.

(5) Pengurus HKI Cabang Jakarta masa bakti 2022-2023 mempersiapkan Rapat Anggota di akhir masa kepengurusan, yaitu sebelum akhir tahun 2023, untuk pelaporan akhir dan pembentukan pengurus periode berikutnya, yang diharapkan telah berjalan efektif mulai awal tahun 2024.

Keempat: Berkaitan dengan hubungan dan kerjasama internasional, Pengurus HKI Cabang Jakarta dapat melakukan komunikasi awal atau inisiasi kerjasama internasional, atas sepengetahuan Pengurus Pusat HKI. Formalisasi kerjasama dilakukan oleh Pengurus Pusat HKI dan implementasinya dilakukan melalui atau atas koordinasi dengan Pengurus Pusat Himpunan Kimia Indonesia.

Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan hingga 31 Desember 2023, dan apabila di kemudian hari didapatkan kekeliruan atau kesalahan, maka surat keputusan ini akan diperbaiki sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Indonesia Pada tanggal 11 Februari 2022 Ketua Umum Indonesian Chemical Society (Himpunan Kimia Indonesia),

(3)

PENGURUS HKI CABANG JAKARTA MASA BAKTI 2022-2023

PENASIHAT:

1. Dr. Jarnuzi Gunlazuardi (Universitas Indonesia)

2. Prof. Dr. Muktiningsih Nurjayadi, M.Si. (Universitas Negeri Jakarta) 3. Prof. Dr. Ucu Cahyana, M.Si. (Universitas Negeri Jakarta)

4. Drs. Dede Sukandar, M.Si. (Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah) 5. Dr. Sukro Muhab, M.Si. (Universitas Neheri Jakarta)

6. Dr. Eng. Agus Haryono (Badan Riset dan Inovasi nasional Republik Indonesia)

KETUA : Dr. Yuni Krisyuningsih Krisnandi, S.Si., M.Sc.

(Universitas Indonesia)

SEKRETARIS : Dr. Hanhan Dianhar (Universitas Negeri Jakarta) BENDAHARA : Dr. Fera Kurniadewi, M.Si. (Universitas Negeri Jakarta)

DIVISI-DIVISI:

1. PENGEMBANGAN RISET KIMIA DAN PENDIDIKAN Ketua : Iman Abdullah, M.Si., Ph.D. (Universitas Indonesia) Sekretaris : Yuli Rahmawati, M.Sc., Ph.D. (Universitas Negeri Jakarta)

Anggota : Dr. Ahmad Darmawan (Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia);

Dr. Susi Kusumaningrum

(Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi);

Dr. Tutik Murniasih (Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia) 2. DISEMINASI DAN FORUM ILMIAH

Ketua : Dr. Hendrawati (Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah) Sekretaris : Dita Arifa Nurani, M.Si., M.Sc. (Universitas Indonesia)

Anggota : Yusraini Dian Inayati S., M.Si.

(Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah);

Isalmi Aziz, M.T. (Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah)

(4)

3. PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN, LABORATORIUM

Ketua : Dr. Maria Paristiowati, M.Si. (Universitas Negeri Jakarta) Sekretaris : Dra. Tritiyatma Hadinugrahaningsih, M.Si.,

(Universitas Negeri Jakarta)

Anggota : Nova Irawati Simatupang, M.Pd. (Universitas Kristen Indonesia);

Drs. Jaenudin, M.Si. (PPSKI/SMANU M. H. Thamrin);

Burhanudin Milama, M.Pd.

(Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah)

4. PENGABDIAN MASYARAKAT, KESELAMATAN, DAN PELESTARIAN LINGKUNGAN

Ketua : Dr. La Ode Sumarlin, M.Si.

(Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah) Sekretaris : Dr. Moersilah, M.Si. (Universitas Negeri Jakarta)

Anggota : Dyah Utami Cahyaning Rahayu, M.Si. (Universitas Indonesia);

Elferida Sormin, S.Si., M.Pd. (Universitas Kristen Indonesia) 5. KEORGANISASAIN, KADERISASI, DAN KEANGGOTAAN

Ketua : Dr. Afrizal (Universitas Negeri Jakarta) Sekretaris : Dr. Suharti (Universitas Pertamina)

Anggota : Dr. Irwanto, M.Pd. (Universitas Negeri Jakarta);

Nanda Saridewi, M.Si.

(Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah)

6. KOMUNIKASI, INFORMASI, KERJASAMA, DAN KEMITRAAN LEMBAGA Ketua : Dr. Sudirman (Badan Tenaga Nuklir Nasional)

Sekretaris : Dr. Afrizal (Universitas Negeri Jakarta)

Anggota : Dr. Adel Fisli (Badan Tenaga Nuklir Nasional);

(5)

7. PUBLIKASI, JURNAL ILMIAH, DAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL Ketua : Dr. Setia Budi, M.Sc. (Universitas Negeri Jakarta)

Sekretaris : Agus Rimus Liandi, M.Si.

(Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah) Anggota : Ahmad Fathoni, M.Si.

(Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah);

Tarso Rudiana, M.Si. (Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah) 8. WIRAUSAHA DAN INKUBATOR BISNIS KREATIF

Ketua : Dr. ret. nat. Agustino Zulys (Universitas Indonesia) Sekretaris : Arif Rahman, M.Sc. (Universitas Negeri Jakarta) Anggota : Dr. Yusmaniar, M.Si. (Universitas Negeri Jakarta);

Dr. Nila Tanyela Berghuis (Universitas Pertamina)

Referensi

Dokumen terkait

DOI: 10.12962/j26139960.v6i2.223 Naskah Masuk 26-01-2022; Naskah Diulas 03-02-2022; Naskah Diterima 14-02-2022 NASKAH ORISINAL Analisis Pemahaman Materi Getaran dan Viskositas dari

Japsi Kontribusi Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol: 02, No: 02, Agustus 2022 Doi : https://doi.org/10.47709/japsi.v1i1.xxx Submitted : 05 Agustus 2022 Accepted : 16 Agustus 2022