• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisa Kesalahan Berbahasa Dalam Penggunaan Kata Keterangan “就要” dan “快要” Pada Mahasiswa Bahasa Mandarin di Surabaya

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Analisa Kesalahan Berbahasa Dalam Penggunaan Kata Keterangan “就要” dan “快要” Pada Mahasiswa Bahasa Mandarin di Surabaya"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

v Universitas Widya Kartika Universitas Widya Kartika ABSTRAK

Nela Rosalina Skripsi

Analisa Kesalahan Berbahasa Dalam Penggunaan Kata Keterangan “就 要”dan“ 要”Pada Mahasiswa Bahasa Mandarin Di Surabaya

Bahasa Mandarin memiliki struktur kebahasaan yang rumit. Beberapa katanya meski memiliki arti yang sama, namun penggunaannya berbeda-beda, seperti kata keterangan “就要”dan“快要” dalam bahasa Indonesia memiliki arti yang sama yaitu “segera akan”. Karena memiliki arti yang sama, penggunaan pada kedua kata ini sering tertukar dan pemilihan katanya menjadi tidak tepat. Tujuan penelitian ini adalah menganalisa kesalahan dan mengidentifikasikan faktor-faktor penyebab kesalahan. Dalam skripsi ini, penulis menjelaskan teori tentang kata keterangan “就要”dan“快要”. Metode penelitian yang penulis gunakan adalah metode kualitatif dan metode kuantitatif. Penulis juga menganalisa kesalahan penggunaan kata keterangan “就要”dan“快要” pada mahasiwa Universitas Widya Kartika Surabaya dan mahasiswa Universitas Negeri Surabaya. kesimpulan dari penelitan ini adalah mahasiswa Universitas Wiyda Kartika Surabaya maupun mahasiswa Universitas Negeri Surabaya melakukan kesalahan tertukar dan peletakan. Dalam belajar Bahasa Mandarin, faktor yang paling mempengaruhi mahasiswa Bahasa Mandarin Surabaya yaitu Mahasiswa Universitas Widya Kartika Surabaya dan Mahasiswa Universitas Negeri Surabaya adalah Bahasa Indonesia sebagai bahasa ibu, sehingga sebagian besar dari mereka merasa kesulitan dalam mempelajari kata keterangan “就要”dan“快要”.

Kata Kunci : Kata Keterangan“就要”dan“快要”, Analisa Kesalahan

(2)

vi Universitas Widya Kartika Universitas Widya Kartika ABSTRACT

Nela Rosalina Thesis

Error Analysis of Language in Using Adverb “就要”and“快要”of Mandarin Language Students in Surabaya

Mandarin has a complex linguistic structure. Some of the words though have the same meaning, however, they are used differently, such as the adverb "就要" and

"快要" in Indonesian which have the same meaning, which is "soon". The usage of these two words is often confused and the choice of words is not correct, because they have the same meaning. The purpose of this study is to analyze errors and identify the factors that cause errors. Author explains the theory of adverb “ 就 要 ”and“ 快 要 ”. The research method that author use is a qualitative method and a quantitative method. Also, author analyses them isuse of adverb“就要”and“快要. The conclusion of this research is the students of the Widya Kartika University Surabaya and the Negeri Surabaya University students made mistakes which were wrong placed. In learning Mandarin Language, students of Widya Kartika University and Negeri Surabaya University are still often affected by mother’s tongue, so most of them find it difficult in learning adverb “就要”and“快要”.

Keywords: adverb“就要”and “快要”, error analysis

(3)

vii Universitas Widya Kartika Universitas Widya Kartika 摘要

Nela Rosalina 理论

泗水汉语大学生“就要”和“快要”使用时语言的偏误分析

普通话语言结构复杂。有些词虽然具有相同的含义,但使用的时候不相同,如

副词"就要" 和“快要“在印尼语中有相同的含义就是"segera akan"。由于同

义,这两个词的使用往往混淆,选词不当。研究的目的是偏误分析,找出导致 错误的因素。本文对副词"就要" 和"快要"理论进行了解释。作者使用的研究 方法是定性方法和定量方法。作者还分析了在泗水国立大学和智星大学的学 生使用副词"就要" 和"快要"的错误。研究结论解释了在泗水国立大学和智星 大学的错误交换和放置。学习普通话时,影响泗水国立大学和智星大学的学 生最大的因素是印尼语作为母语,因此,大多数学生都觉得很难理解普通话

中的副词"就要" 和"快要"。

关键字 : 副词“就要”和“快要”,偏误分析

Referensi

Dokumen terkait

HHC will swap their land and current facilities on the north side of IUPUI for land on the west side of campus, including the now-boarded-up Larue Carter Hospital and State Board of