• Tidak ada hasil yang ditemukan

ABSTRAK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "ABSTRAK"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

v

ABSTRAK

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Program Studi S-1 Manajemen 2021 Shinta Yuni Ekawati

120.2017.344

Pengaruh Inflasi, Tingkat Suku Bunga, Likuiditas, Profitabilitas, dan Kebijakan Dividen Terhadap Harga Saham Serta Tinjauannya Dari Sudut Pandang Islam (Studi Kasus Pada Perusahaan Sektor Industri Dasar dan Kimia LQ45 Periode 2014-2018).

157 halaman+xvi halaman+16 tabel+2 gambar+10 lampiran Abstrak

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui serta membuktikan bahwa ada atau tidaknya Pengaruh Inflasi, Tingkat Suku Bunga, Likuiditas, Profitabilitas, dan Kebijakan Dividen Terhadap Harga Saham Serta Tinjauannya Dari Sudut Pandang Islam. Pada penelitian ini digunakan metode kuantitatif karena menggunakan data yang berisikan angka dan informasi-informasi statistik lainnya.

Data yang diambil merupakan data sekunder dari laporan keuangan yang diterbitkan oleh perusahaan sektor industri dasar dan kimia lq45 dengan menghasilkan sampel sebanyak 10 perusahaan yang telah terpilih melalui metode purposive sampling. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode analisis regresi data panel. Hasil yang didapat dalam penelitian ini menunjukkan secara parsial inflasi dan likuiditas tidak berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham. Kemudian tingkat suku bunga dan kebijakan dividen tidak berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham.

Sedangkan profitabilitas memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham. Namun secara simultan penelitian ini menunjukkan bahwa inflasi, tingkat suku bunga, likuiditas, profitabilitas, dan kebijakan dividen berpengaruh terhadap harga saham. Kemudian dalam sudut pandang islam inflasi, tingkat suku bunga, likuiditas, profitabilitas, kebijakan dividen, dan harga saham telah sesuai memenuhi prinsip-prinsip dan syariat islam.

Kata kunci: Inflasi, Tingkat Suku Bunga, Likuiditas (CR), Profitabilitas (ROA), Kebijakan Dividen (DPR), dan Harga Saham.

Referensi

Dokumen terkait

v ABSTRAK Fakultas Ekonomi dan Bisnis Program Studi S-1 Akuntansi 2021 Alma Purwaningtyas 121.2017.149 Pengaruh Investment Opportunity Set, Leverage, dan Likuiditas Terhadap