• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISA EKONOMI[2]

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "ANALISA EKONOMI[2]"

Copied!
39
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISA EKONOMI[2]

Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi

16/11/2014 1

(2)

16/11/2014 Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi 2

Nilai tukar uang Ongkos Cash flow Alternatif

Ekonomi

ROI BEP POT Depresiasi

Pajak Inflasi Analisa

manfaat-biaya

Penganggaran

(3)

Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi

16/11/2014 3

Ongkos:

Ongkos siklus

hidup Ongkos historis

Ongkos mendatang &

kesempatan

Ongkos langsung, tak langsung &

overhead

Ongkos tetap &

variabel

Ongkos rata dan marjinal

(4)

Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi

16/11/2014 4

Ongkos siklus hidup:

Jumlah semua pengeluaran yang berkaitan dengan ‘item’ tersebut sejak dirancang sampai tidak terpakai lagi. Terdiri dari:

Ongkos awal

Ongkos operasional

&

perawatan

Ongkos disposisi

Nilai jual

Nilai sisa

(5)

Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi

16/11/2014 5

Ongkos historis:

Past cost (masa lalu)

Sunk cost (tak terbayar)

Sunk cost = nilai buku saat ini – nilai jual saat ini

Masih akan terbayar di masa datang

(6)

Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi

16/11/2014 6

Ongkos mendatang dan kesempatan:

Future cost

Opprtunity cost

Merupakan estimasi biaya

Ongkos yang diperhitungkan dari hilangnya kesempatan melakukan alternatif lain untuk memilih suatu alternatif

Misal Arin memutuskan menabung uang 1 juta di koperasi, dan tidak jadi menabung di bank dengan bungan 10% per tahun. Jadi opportunity cost-nya adalah 10% dari 1 juta, 100 ribu.

(7)

Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi

16/11/2014 7

Ongkos langsung&tak langsung

(8)

Biaya produksi

Bahan mentahBiaya langsung

Biaya tidak langsungPackaging dan shipping

Biaya umum

Biaya administrasiBiaya pemasaranBiaya riset

Biaya produksi keseluruhan

(9)

Utilities

Tenaga kerja

Payroll charges: biaya kesejahteraan pegawai seperti dana pensiun, libur atas tanggungan perusahaan, asuransi

kelompok kerja, dll.

Laboratorium, biaya untuk mengoperasikan laboratorium pengawasan mutu sebesar dua kali biaya tenaga kerja.

Royalti dan patent, biaya untuk membayar sewa patent

Persediaan pabrik, merupakan biaya untuk isolator,

pelumas, cat, kain pel dll. Besarnya 0.5-1% modal tetap.

Perawatan alat/mesin, adalah biaya untuk merawat

peralatan / mesin. Besarnya biaya perawatan tergantung macam alat, kira-kira 2-10% harga alat dan mesin

Biaya langsung

(10)

Penyusutan: merupakan kehilangan nilai suatu alat/ mesin/

gedung yang tidak dapat dicegah karena usia. Hal ini

disebabkan oleh proses kimia seperti korosi, proses fisik

seperti kikisan, penundaan pemeliharaan, tidak memadai lagi, sudah kuno dan tidak ekonomis

R = [(N0 – Nt)/A. N0] x 100

• R = persen penyusutan

• N0 = nilai alat baru

• Nt = nilai sisa alat pada akhir umur pakai

• A = umur alat

Biaya tidak langsung

(11)

Pajak

– Biaya untuk membayar pajak sebesar 2 % dari harga mesin, alat dan gedung.

Asuransi

– Biaya untuk membayar pertanggungan alat / mesin/

gedung, dll yang besarnya 2 % dari modal tetap.

Controllable IDCE

– Biaya IDCE untuk menambah kenyamanan pekerja sebesar 40-60% tenaga kerja.

Bunga bank

– Bunga bank diperhitungkan 8-10% nilai tanah dan gedung.

Biaya tidak langsung

(12)

• Biaya umum meliputi biaya adminstrasi, pemasaran dan riset.

• Besarnya biaya umum ini berkisar 6-15% biaya produksi dan dapat diperinci sebagai berikut :

– *. Biaya administrasi sebesar 2% biaya produksi.

– *. Biaya pemasaran sebesar 2-10% biaya produksi.

– *. Biaya riset sebesar 2-5% biaya produksi

Biaya produksi keseluruhan = biaya produksi (bahan

mentah+langsung+ tidak langsung + packaging & shipping) + biaya umum

Biaya umum

(13)

Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi

16/11/2014 13

Ongkos tetap & variabel

Fixed cost (FC)

Variable cost (VC)

Tidak dipengaruhi oleh volume produksi

Dipengaruhi oleh volume produksi

TC(x) = FC + VC(x)

(14)

Peralatan

Pemasangan alat

Instrumentasi ( bervariasi: 3-5% ,10% dan20% harga alat)

Perpipaan (9% harga alat u/ proses tipe padatan, tipe solid- fluid: 25%., tipe fluid : 61% )

Isolasi (6-10% harga alat)

Instalasi listrik (10-15% harga alat)

Tanah dan bangunan

Engineering, konstruksi dan kontraktor

Biaya tak terduga

Biaya tetap

(15)

Peralatan Persen biaya instalasi

Blowers 5-10

Boilers 40-50

Compressors 10-20

Conveyors 20-25

Dryers 20-30

Elevators (bucket) 25-40

Evaporators 25

Filters

Plate and frame 30

Vacuum continous 20

Mills

Ball, rod, pebble 4-10

Roller 15-20

Hammer 20

Pump

Centrifugal 8-15

Vacuum 3-7

Tanks

Wood-large 40-60

Wood-small 100

Steel 20-15

Thickeners 12-15

Towers

Large 25-50

Small 100-150

Perkiraan biaya instalasi

(16)

Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi

16/11/2014 16

Ongkos rata-ata dan marjinal

AC(x) = TC(x) x

MC(x) = dTC(x)

d(x)

(17)

16/11/2014 Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi 17

Nilai tukar uang Ongkos Cash flow Alternatif

Ekonomi

ROI BEP POT Depresiasi

Pajak Inflasi Analisa

manfaat-biaya

Penganggaran

(18)

Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi

16/11/2014 18

Cash flow

First cost – biaya pembelian atau pemasangan

Operations and maintenance (O&M) - berkala

Salvage value(s) – nilai sisa dari nilai jual

Revenues – pendapatan berkala (per tahun)

Overhauls – modal utama sebuah aset

Prepaid expenses – bersifat berkala dan dibayar di awal, misal biaya sewa, asuransi

biasanya terdiri dari:

(19)

• Dalam pembuatan cash flow, harus diketahui:

– Besarnya nilai biaya atau pendapatan – Arah cash flow,

menerima(+) atau mengeluarkan(-) – Durasi (N)

Interest rate(i)

• Dalam analisa ekonomi, diperlukan equivalent

cash flow yaitu jumlah nilai(worth) pada satu titik waktu(N) tertentu.

Economic Equivalence

(20)

Prinsip dasar Economic equivalence

• Diperlukan basis waktu dalam perhitungan equivalence untuk membandingkan alternatif

• Equivalence bergantung pada interest rate

• May require conversion of multiple payment cash flow to a single cash flow

• Equivalence is maintained regardless of the

individual's point of view (borrower or lender)

(21)

Pendekatan Equivalence

Beberapa asumsi dalam peerhitungan chas flow Equivalence:

1. Interest rate adalah majemuk

2. Cash flow eq. Dihitung pada akhir periode 3. Time 0 = periode 0 or the start of period 1

4. setiapa periode (N=0,1,..) memiliki satuan sama

(22)

Contoh (single payment):

P

F

0 1 2 N-1 N

F occurs N periods after P

If you had $2,000 now and invested it at 10%, how

much would it be worth in 8 years?

P = $2,000, i = 10% per year, N = 8 years F = P(1+i)N =$2,000(1+0.10)8= $4,287.18

F = P (F/P,10%, 8)=$2,000*2.1436 =$4,287.20

(23)

P

F

0 1 2 N-1 N

F occurs N periods after P

If $1,000 is to be received in 5 years. At an annual interest rate of 12%, what is the P of this amount?

F=$1000, i = 12%, N = 5 years

P = F/(1+i)N= $1000/(1+.12)5 = $567.40

P = F(P/F, 12%,5) = $1000(0.5674) = $567.40

Contoh (single payment):

(24)

• We invest $120,000 [P=-120,000]

• We pay for 5 years $30,000/year [P=- 30,000(P/A,12%,5)]

• Then pay $35,000 at year 3 [P=-35,000(P/F,12%,3)]

• Receive $40,000 at year 4 [P=40,000(P/F,12%,4)]

$40,000

$120,000

$30,000

$35,000 $30,000

Contoh (multiple payment):

(25)

1 2 N-2 N-1 N

A A A A A

P P = A(1 + i)-1 + A(1 + i)-2 + …. + A(1 + i)-(N-1) + A(1 + i)-N

= A(1 + i)-K P = A

Series Present Worth Factor P = A(P/A i, N) p.62 Text

K =1 n

( + ) i

+ -

n N

) i 1 i

1 1

(

Note: P occurs 1 period Before 1st A, F would occur At same time as last A.

Annual payment

(26)

1 2 23 24 25

P

Bila seseorang menabung Rp 100.000 setiap bulan selama 25 bulan dengan bunga 1% per bulan, berapakah yang ia miliki pada bulan ke- 25 tersebut?

Contoh (annual payment):

F

(27)

• Yaitu jika annual value dimulai dari J-waktu kemudian (tidak dari tahun ke-0).

• Annuity is deferred for J periods.

• P0 = A (P/A, i%, N-J) + ( P/F, i%, J)

0 1 2 J

J+1J+2

J+3 N-1 N

P = ?

A

Deferred Annuity:

(28)

• Method 1: Treat each cash flow individually

• Method 2: Convert the non-standard annuity or gradient to standard form by changing the compounding period

• Method 3: Convert the non-standard annuity to standard by finding an equal standard annuity for the compounding

period

• How much is accumulated over 20 years in a fund that pays 4% interest, compounded yearly, if $1,000 is deposited at the end of every fourth year?

0 4 8 12 16 20

$1000

F = ?

Non-standard Annuities and Gradients

(29)

• Method 1: consider each cash flows separately

F = 1000 (F/P,4%,16) + 1000 (F/P,4%,12) + 1000 (F/P,4%,8) + 1000 (F/P,4%,4) + 1000 = $7013

• Method 2: convert the compounding period from annual to every four years

ie = (1+0.04)4-1 = 16.99%

F = 1000 (F/A, 16.99%, 5) = $7013

• Method 3: convert the annuity to an equivalent yearly annuity A = 1000(A/F,4%,4) = $235.49

F = 235.49 (F/A,4%,20) = $7013

Different Solutions:

(30)

• Jika sebuah investasi atau perencanaan dengan waktu (N

50 tahun, maka akan dibuat cash flow yang bersifat kontinyu (N).

• Cash flow dengan N sangat lama tersebut, akan

mendefinisikan present worth sebagai:







=

+ -

= +

-

+

=

=

lim ( / , , ) (1 ) 1 lim (1 )

1 1 lim (1 )

N

N N N

N N

P A P A i N P A i

i i P A i

i P A

i

PW untuk N  

(31)

• Sinking fund adalah sejumlah dana yang ditargetkan pada masa mendatang, sehingga perlu dilakukan “menabung”

untuk memenuhi sinking fund yang ditargetkan Example problem:

• The roof will have to be renewed is 10 years for an

estimated cost of $28,000. How much money do we have to invest at 8% interest to be able to pay for the roof?

• Note: I used the F/A formula here but the A/F is OK too

• F = A(F/A, 8%, 10)

• 28,000 = A*14.487

• A = 28,000/14.487 = $1,932.77 each year

Sinking Fund

(32)

• Contoh lain: perencanaan setelah pensiun

• You are is planning to have personal savings totaling

$1,000,000 when you retire at age 65. You are now 20 years old. If the annual interest rate will average 7% over the next 45 years on your investment account, what equal end-of year amount must you save to accomplish this goal?

A = 1,000,000(A/F, 7%,45) A = 1,000,000(0.0035)

A = $3,500

• This is obviously the A/F way to attack the problem

Sinking Fund

(33)

• You win a $10,000,000 prize and you have two options on how you will receive the winnings - its not cash now!

• Option A $1,000,000 cash now, $200,000/yr for 28 years, final payment $3,400,000 at end of yr 29

• Option B $500,000 cash now, $250,000/yr for 28 years,

$2,500,000 at end of yr 29

• Which option is preferred? Assume i = 8%

$1,000,000

$200,000

$3,400,000

1 2 3

0 27 28 29

$1,000,000

$250,000

$2,500,000

1 2 3

0 27 28 29

Preference

(34)

POptionA = $1,000,000 + $200,000 (P/A, 8%, 28) +

$3,400,000 (P/F, 8%, 29)

= $3,575,129

POptionB = $500,000 + $250,000 (P/A, 8%, 28) +

$2,500,000 (P/F, 8%, 29)

= $3,531,089

• What happens if you lower the interest rate? Is there an interest rate where option B will be preferred?

– Calculate the above for yourself

Preference

(35)

1. Seorang guru yang berusia 30 tahun merencanakan tabungan hari tua sampai berusia 55 tahun. Ia berharap agar tabungan itu bisa dinikmati selama 20 tahun, mulai umur 5 sampai 75 tahun. Ia merencanakan akan menabung mulai akhir tahun depan. Bila ia akan menabung dengan jumlah RP 300.000,- per tahun dan bunga yang diperoleh adalah 15% per tahun berapakah yang bisa dia ambil tiap tahun pada saat usianya antara 56 – 75 tahun?

Latihan soal

(36)

a. Menggambar cahsflow

Solusi

30 31

A1 =300.0000 i = 15%; A2=...?

32 33 34 54 55

56 57 74 75

A1 A1 A1 A1 A1 A1

A2 A2 A2 A2

(37)

b. Menjadikan semua A1 menjadi F55 yang kemudian menjadi nilai P bagi A2  bisa dicari nilai A2

Solusi

55

56 57 74 75

F55

A2 A2 A2 A2

F55 = A1(F/A, i%, N)= Rp 300.000(F/A, 15%, 25) = Rp 63.837.900 F55 = P

A2 = P(A/P, i%, N)= F55 (A/P, 15%, 20)= Rp 10.198.742

(38)

1. Sebutkan komponen dan besarnya

pembiayaan-pembiayaan dalam tugas struktur sebelumnya

2. Asumsikan interest rate, periode dan

pendapatan tahunan dari tugas Saudara!

3. Buatlah cash flow dari pembiayaan dan pendapatan tersebut

4. Carilah nilai NPW!

TUGAS

(39)

THANKS FOR YOUR ATTENTION

The best person is one give something useful always

Nur Istianah-PUP-Analisa Ekonomi

16/11/2014 39

Referensi

Dokumen terkait

23 Fatwa Dewan Syariah Nasional No.. Dalam konsep wadiah yad al-dhamanah, pihak yang menerima titipan boleh menggunakan atau memanfaatkan uang atau barang yang