• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS KAITAN SKL, KI, KD, TEKNIK DAN BENTUK PENILAIAN

N/A
N/A
MARSAR Kel.8A

Academic year: 2023

Membagikan "ANALISIS KAITAN SKL, KI, KD, TEKNIK DAN BENTUK PENILAIAN"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS KETERKAITAN SKL, KI, KD DAN TEKNIK DAN BENTUK PENILAIAN Domain Standar

Kompetensi Lulusan

Kompetensi Inti Kompetensi Dasar

Aktivitas Kegiatan Belajar Teknik dan Bentuk Penilaian Sikap Memiliki perilaku

yang mencerminkan sikap orang beriman, berakhlak mulia, berilmu, percaya

diri, dan

bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa

KI 1 :

Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianut.

KI 2 :

Menghargai dan menghayati

perilaku : jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan

perkembangan anak dilingkungan keluarga, sekolah, masyarakat, dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.

2.1 Menunjukkan konsisten dan teliti dalam melakukan

aktivitas di rumah, sekolah, dan masyarakat

sebagai wujud implementasi pemahaman tentang materi sistem indera manusia

2.2 Menunjukkan perilaku ingin tahu dalam melakukan

aktivitas di rumah, sekolah, dan masyarakat

sebagai wujud

 Pembiasaan sikap konsisten dan teliti ketika bermusyawarah di masyarakat dan ketika mengerjakan latihan soal di sekolah

 Memberi kesempatan siswa untuk bertanya ketika rapat dan ketika pembelajaran

 Teknik : non tes

 Bentuk : penilaian sikap

(2)

impelematsi penyelidikan materi tetang sistem indera Pengetahuan Memiliki

pengetahuan factual dan konseptual berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,

teknologi, seni, dan budaya dalam wawasan

kemanusiaan, kebangsaan,

kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan

kejadian di

lingkungan rumah, sekolah, dan tempat bermain

KI 3 :

Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,

prosedural dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya dengan wawasan

kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan, terkait fenomena dan kejadian yang nyata.

3.10. Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem

koordinasi (saraf,

hormone, dan alat indera) dalam

kaitannya dengan mekanisme koordinasi dan regulasi serta

gangguan fungsi yang dapat terjadi pada sistem koordinasi

Mengamati

• mengamati tahapan-tahapan praktikum mekanisme kerja sistem panca indera yang akan diunggah siswa setelah praktikum dan penyelesaian laporan, melalui stop motion video yang ditampilkan

Menanya

• Apa saja panca indera pada manusia ?

• Apa fungsi dari panca indera tersebut ?

• Apa saja kelainan atau penyakit yang terjadi pada panca indera ?

• Bagaimana cara penyembuhan penyakit panca indera tersebut ?

Eksperimen

• Memperhatikan arahan guru tentang cara/teknik pembuatan stop motion video dari aplikasi pic pac

• Dalam kelompok melakukan praktikum kerja sistem panca indera yang telah di pilih

 Teknik : observasi, tertulis, praktik, dan proyek

 Bentuk : jurnal, laporan (pengetahua n), tes formatif,

Keterampilan Memiliki

kemampuan berpikir dan tindak produktif

KI 4 : Menunjukkan keterampilan

4.10.

Menyajikan hasil analisis pengaruh

Mengasosiasi

• Secara berkelompok menyelesaikan laporan hasil praktikum kerja sistem panca indera

 Teknik : observasi, tertulis,

(3)

dan kreatif dalam ranah abstrak dan konkret sesuai

dengan yang

ditugaskan kepadanya

menalar,

mengolah, dan menyaji secara kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif dalam ranah konkrit dan abstrak sesuai yang dipelajari disekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.

pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ sistem koordinasi yang

menyebabkan gangguan sistem saraf dan hormone pada manusia berdasarkan studi literatur

• Menyusun laporan proyek laporan lengkap hasil praktikum kerja sistem panca indera

• Menyimak arahan guru cara mengupload tugas proyek mereka di google classroom (https://classroom.google.com/c/NTM2NTg 4ND Q3MzEw).

Mengkomunikasikan

• Menyelesaikan tugas formatif untuk test kognitif

• Mepresentasikan proyek yang telah dibuat di hadapan teman kelas dan guru mata pelajaran

praktik, dan proyek

 Bentuk : jurnal, laporan (keterampila n) stop motion video , tes formatif,

Referensi

Dokumen terkait

Dựa vào những tổng lược cơ sở lý thuyết và các nghiên cứu thực chứng, các tác giả đề xuất mô hình hồi quy như sau: Tobin’s i t với i t là doanh nghiệp thứ i ở năm