• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V - Perpustakaan Poltekkes Malang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "BAB V - Perpustakaan Poltekkes Malang"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

66 BAB V PENUTUP 5.1 kesimpulan

Penelitan ini mengetahui Kemampuan ibu dalam pelaksanaan toilet training pada anak usia Toddler menggunakan Potty Training di wilayah Sukun Pisang Candi pada bulan Januari 2022, dengan kesimpulan sebagai berikut :

Kemampan ibu dalam pelaksanaan toilet training dilakukkan secara bertahap yaitu Perencanaan, Pelaksanaan, Evaluasi.

Pada tahap perencanaan kemampuan subjek 1 dan sabjek 2 setelah diberikan pengetahuan tentang toilet training pengetahuan subjek 1 dan 2 berubah dari pengetauan dari kurang menjadi baik, artinya subjek telah memahami tentang toilet training, subjek 1 dan 2 berkomitmen melaksanakan toilet training, serta mengetahui tanda-tanda anak sudah siap untuk dilatih BAB dan BAK. Subjek 1 dan 2 mampu mengisi lembar observasi kesiapan toilet training menggunakan instrumen skala gutmen.

Tahap pelaksanaan toilet training dilakukan selama 3 minggu hasil perkembangan kemampuan toilet trainng dilakukan dengan mengisi ceklis toilet training. Hasil observasi kemampuan subjek 1 dan 2 dalam melatih toilet training sudah berhasil, artinya subjek mampu mengajarkan untuk melakukan toilet training. Kemampuan ke 2 anak dalam BAB dan BAK berhasil, artinya anak bisa melakukan BAB dan BAK sendiri di potty traing. hanya belum seluruh aktifita bsa dilakukan kadang masih minta bantuan jika membuka kancing celananya.

Tahap Evaluasi subjek 1 dan 2 telah berhasil mengajarkan anak untuk toilet

(2)

67

training secara mandiri. Demikian juga hasil evauasi An.A dan An.T berhasil dalam toilet training. Anak bisa jongkok dan duduk saat BAB dan BAK, mampu berjalan sendiri ke kamar mandi, tidak mengompol selama tidur siang dan tidur malam, dan belum terbiasa memakai celananya sediri jika terdapat kancing. Kesiapan mental/spikologi anak tidak rewel jika celananya basah, anak mengatakan ingin BAB dan BAK, dapat meniru cara BAB dan BAK.

5.2 Saran

5.2.1 Bagi Orang Tua

Diharapkan orang tua khususnya Ibu terus memberi support kepada anaknya tentang toilet training agar kelak menjadi kebiasaan yang positif bagi anak maupun bagi lingkungannya sendiri. Agar dapat mencapai secara keseluruhan perlu tetap diajarkan secara terus menerus untuk memakai celananya.

1.2.2 Perawat

Dapat menjadi bahan referensi untuk pengembangan ilmu keperawatan, terutama pada bidang keperawatan anak terkait toilet training, perawat lebih menekankan terutama mengajarkan anak untuk memakai dan melepas celananya.

1.2.3 Bagi peneliti lain

Dapat menambah wawasan dan pengetahuan peneliti tentang Kemampuan ibu dalam pelaksanaan Toilet trainng pada anak usia toddler yang masih mengalami mengompol dan masih menggunakan diapres.

(3)

68 1.2.4 Bagi Peneliti

Peneliti selanjutnya bisa dibuat untuk bahan referensi serta dapat memperluas populasi penelitian agar lebih di tingkatkan untuk generalisasi penelitian yang selanjutnya.

Referensi

Dokumen terkait

Pembahasan observasi responden 1 Hasil observasi audiens 1 diketahui bahwa pada tabel evaluasi pertama subjek dari responden, subjek sudah melakukan pengucapan salam, apresiasi

5.2 Saran Berdasarkan analisa dan kesimpulan dari penelitian studi kasus ini, maka peneliti akan menyampaikan beberapa saran, yaitu: 5.2.1 Bagi Subjek 1 Sebagai orang terdekat

Selain itu, subjek juga dapat menerima keadaannya meskipun keluarganya Broken Home, ini karena kejadian perceraian yang terjadi sudah lama sejak mereka kecil, rentang kejadian yang lama

Terdapat peningkatan pengetahuan tentang higiene sanitasi penjamah makanan pada responden tenaga penjamah makanan di Instalasi Gizi RSUD Blambangan Banyuwangi setelah diberikan

3.2 Kerangka Operasional Gambar 3.1 Kerangka Operasional Hubungan Dukungan Ibu dengan Keberhasilan Toilet Training pada Anak Usia Toddler Populasi Populasi dalam penelitian ini

Setelah dilakuakn pendidikan kesehatan dengan FGD Focus Group Discussion mengenai perilaku hidup bersih dan sehat yang telah dilakukan pada kelima subjek penelitian, didapatkan hasil

Belum tercapainya target pemberian ASI ekslusif di Kabupaten Malang disebabkan oleh pengetahuan yang kurang, berdasarkan studi pendahuluan yang dilakukan pada bulan juni 2019 – Agustus

77 5.2.2 Bagi Perawat Tingkat kecemasan pada responden mengalami penurunan menjadi cemas ringan setelah diberikan relaksasi napas dalam dan aromaterapi lavender, maka dari itu perawat