• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAHASA DAN SENI - Fakultas Sastra UM - Universitas Negeri Malang

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "BAHASA DAN SENI - Fakultas Sastra UM - Universitas Negeri Malang"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

BAHASA DAN SENI

Jurnal Bahasa, Sastra, Seni, dan Pengajarannya

Terbit dua kali setahun pada bulan Pebruari dan Agustus (ISSN 0854-8277) berisi artikel-artikel ilmiah tentang bahasa, sastra, seni, dan hubungannya dengan pengajaran, baik yang ditulis dalam bahasa Indonesia maupun asing. Artikel yang dimuat berupa analisis, kajian, dan aplikasi teori, hasil penelitian, dan pembahasan kepustakaan.

Ketua Penyunting Ah. Rofi uddin Wakil Ketua Penyunting

Muhaiban Penyunting Pelaksana

Moh. Khasairi A. Effendi Kadarisman

Primardiana Hermilia Mashuri Mistaram Penyunting Ahli

Sumadi (Universitas Negeri Malang) Retmono (Universitas Negeri Semarang)

M. Adnan Latief (Universitas Negeri Malang) M.

Habib Mustopo (Universitas Negeri Malang) Pranjoto Setjoatmodjo (Universitas Negeri Malang) Paturungi Parawansa (Universitas Negeri Makassar)

Sekretaris Gatot Mukti Hardono Pelaksana Tatausaha

Rosida Rahayu

Alamat Penyunting dan Tatausaha: Fakultas Sastra Universitas Negeri Malang Jalan Surabaya 6 Malang 65145 Telepon (0341) 551-312 psw. 235, Langsung/Fax. (0341) 567-475, Website:

http://www.malang.ac.id, E-mail: sastra u_m@telkom.net. Langganan 2 nomor Rp. 30.000,- (setahun).

Uang langganan dapat dikirimkan lewat wesel ke alamat Tatausaha atau melalui Bank BNI Kantor Kas Universitas Negeri Malang (Jl. Surabaya 4, Malang 65145), Rekening No 121.001011622.901 a.n. Gatot Mukti Hardono (BS)

BAHASA DAN SENI diterbitkan oleh Fakultas Sastra Universitas Negeri Malang. Dekan: Suparno.

Pembantu Dekan I: Muhaiban. Pembantu Dekan II: Dawud. Pembantu Dekan III: Eko Budi Winarno.

Terbit pertama kali pada tahun 1969 dengan nama WARTA SCIENTIA.

Redaksi menerima sumbangan tulisan yang belum pernah diterbitkan dalam media cetak lain. Naskah diketik dengan spasi rangkap pada kertas kuarto, panjang 12-20 halaman. (lihat Petunjuk bagi Penulis pada sampul bagian belakang). Naskah yang masuk dievaluasi oleh Penyunting Ahli. Penyunting dapat melakukan perubahan pada tulisan yang dimuat untuk keseragaman format, tanpa mengubah maksud dan isinya. Setiap naskah yang diterbitkan, penulis dikenakan kontribusi biaya cetak Rp. 200.000,-.

Jurnal ini diterbitkan di bawah pembinaan Tim Pengembangan Jurnal Universitas Negeri Malang.

Pembina: Rektor, Imam Syafi ie. Penanggungjawab: M. Saleh Marzuki (Pembantu Rektor I). Ketua: Ali Saukah. Anggota: Suhadi Ibnu, Amat Mukhadis, M. Guntur Waseso, Margono. Staf Teknis: Ida Siti Danilah, S. Fuad, Aminarti S. Wahyuni.

(2)

BAHASA DAN SENI

Jurnal Bahasa, Sastra, Seni, dan Pengajarannya

Tahun 32, Nomor 2, Agustus 2004

Daftar Isi

Persesuaian dalam Bahasa Aceh, 139 Abdul Djunaedi

Konstruksi Funktionsverb Gef ge dalam bahasa Jerman, 163 Herri Akhmad Bukhori

Penggunaan Gaya Bahasa Perbandingan dalam Ayat-Ayat Al-Quran tentang Hari Kiamat, 175

Hanik Mahliatussikah

Perkembangan Kerumitan Kalimat Bahasa Indonesia Siswa SD, 190 A. Syukur Ghazali

Model Interaksi Edukatif untuk Menciptakan Kreatifitas Berbahasa Indonesia Siswa Taman Kanak-Kanak di Kota Malang, 215

Nurchasanah dan Siti Cholisatul Hamidah

Use of English Forms of Address by Javanese Students of EFL: A Potential Area of Research As Informed by The Existing Literature, 229 Yazid Basthomi

Karakteristik Puisi Arab Baru dari Segi Bentuk (Mabna), 247 Ahmad Fuad Effendy

Foklor Kangean: Suatu Kajian Cerita Bajak Laut (Lanun) Sebagai Sumber Sejarah Kawasan, 269

Abd. Latif Bustami

Kajian Strukturalisme-Simbolik Mitos Jawa pada Motif Batik Berunsur Alam, 288

Robby Hidayat

Berdasarkan SK Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi No. 111/Dikti/Kep/1998 tanggal 8 April 1998, No. 395/Dikti/Kep/2000 tanggal 27 November 2000, dan No. 49/Dikti/Kep/2003 tanggal 9 Desember 2003 tentang Hasil Akreditasi Jurnal Ilmiah Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Tahun 2003, Bahasa dan Seni diakreditasi sebagai jurnal ilmiah nasional.

Referensi

Dokumen terkait

Sumadi, M.Pd JabatanFungsional Guru Besar Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia Fakultas Sastra Universitas Negeri Malang D14 - 01 - 04 Jalan Semarang 05 Malang Email sumadi.fs@um.ac.id

DOI : http://dx.doi.org/10.15742/ilrev.v4n2.112 ~ 279 ~ Book Review TOWARD A PROGRESSIVE PUBLIC PROSECUTOR’S OFFICE: A STUDy ON INVESTIGATION, PROSECUTION AND ADJUDICATION OF