KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN FLORES TIMUR KELOMPOK KERJA MADRASAH IBTIDAIYAH (KKMI)
KABUPATEN FLORES TIMUR
Jl.Ki Hajar Dewantoro-Lohayong II Solor Timur-Nusa Tenggara Timur, Indonesia KP.86271
Nomor : 03/KKMI.KAB.FLOTIM/III/2024 Lohayong, 24 Maret 2024 Lamp : .-
Hal : UNDANGAN
Kepada Yth.
1. Kepala Madrasah Ibtidaiyah se Kab. Flores Timur 2. Ketua KKG Madrasah Ibtidaiyah se Kab. Flores Timur Masing-masing
di-
Tempat
Berdasarkan Surat Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia Nomor: 552.1/PMU.MEQR/HM/III/2024 tentang Jadwal Pendaftaran Proposal Bantuan Kelompok Kerja Guru dan Tenaga Kependidikan Madrasah Tahun 2024, maka KKMI Kabupaten Flores Timur memandang perlu untuk semua KKG Madrasah Ibtidaiyah se Kab.
Flores Timur bersama sama mengajukan Proposal Kegiatan secara bersama.
Oleh karena itu, kami mengundang Bapak/Ibu/Sdr/i untuk hadir Pada:
Hari / Tanggal : Senin, 25 Maret 2024 Jam : 08.00 WITA – Selesai Tempat : Ruangan Pendidikan Islam
Kementerian Kementerian Agama Kab. Flores Timur
Demikian Undangan ini kami sampaikan, atas kehadirannya disampaikan terimakasih.
KKMI Kabupaten Flores Timur, Ketua
MUSLEHUDIN MAHLIN, S.Pd.I Catatan : Di mohon setiap KKG sudah memiliki Proposal Kegiatannya masing-masing