• Tidak ada hasil yang ditemukan

Determinan Return Saham Pada Perusahaan Subsektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Dalam Bursa Efek Indonesia Tahun 2016 – 2020 - Repository ITB Ahmad Dahlan

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "Determinan Return Saham Pada Perusahaan Subsektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Dalam Bursa Efek Indonesia Tahun 2016 – 2020 - Repository ITB Ahmad Dahlan"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

WAHYU NINGSIH, Determinan Return Saham pada Perusahaan Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia Tahun 2016- 2020. Di bawah bimbingan Ibu Ermalina.

Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah Debt to Equity Ratio, Price Earnin Ratio, Return on Asset, Beta dan Economic Value Added sebagai variabel moderasi merupakan determinan return saham. Fokus penelitian adalah perusahaan sub sektor makanan dan minuman. Populasinya 26 perusahaan dan 10 perusahaan yang menjadi sampel dengan menggunakan purposive sampling berdasarkan kriteria tertentu. Metode yang digunakan adalah metode asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Data di analisis dengan uji t dan Moderated Regression Analysis menggunakan program Eviews 10. Hasil dari pengujian uji t menunjukkan bahwa variabel Debt to Equity Ratio, Price Earning Ratio dan Beta secara parsial berpengaruh positif tidak signifikan terhadap return saham.

Economic Value Added berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap return saham, sedangkan Return on Asset secara parsial berpengaruh positif signifikan terhadap return saham. Berdasarkan uji Moderated Regression Analysis menyatakan bahwa Economic Value Added tidak memoderasi variabel Debt to Equity Ratio, Price Earning Ratio, Return On Asset dan Beta terhadap return saham.

Kata kunci: Debt to Equity Ratio, Price Earning Ratio, Return On Asset, Beta, Economic Vallue Added

vii

(2)

ABSTRACT

WAHYU NINGSIH, Determinants of Stock Returns in Food and Beverage Sub- Sector Companies Listed on the Indonesia Stock Exchange 2016-2020. Under the guidance of Mrs. Ermalina.

This study aims to examine the Debt to Equity Ratio, Price Earning Ratio, Return on Assets, Beta and Economic Value Added as moderating variables are the determinants of stock returns. The focus of the research is the food and beverage sub-sector companies. The population is 26 companies and 10 companies are sampled using purposive sampling based on certain criteria. The method used is the associative method with a quantitative approach. The data were analyzed by t-test and Moderated Regression Analysis using the Eviews 10 program. The results of the t-test showed that the Debt to Equity Ratio, Price Earning Ratio and Beta variables partially had a positive and insignificant effect on stock returns.

Economic Value Added has an insignificant negative effect on stock returns, while Return on Assets partially has a significant positive effect on stock returns. Based on the Moderated Regression Analysis test, it states that the Economic Value Added does not moderate the Debt to Equity Ratio, Price Earning Ratio, Return On Assets and Beta variables on stock returns.

Keywords: Debt to Equity Ratio, Price Earning Ratio, Return On Asset, Beta, Economic Vallue Added

viii

Referensi

Dokumen terkait

Pengaruh Current Ratio, Return On Assets, Earning Per Share, Debt to Equity Ratio, Dan Tingkat Inflasi Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman

Pengaruh Current Ratio, Return On Equity, Rerturn On Asset, Earning Per Share, dan Price Earning Ratio Terhadap Harga Saham Studi Pada Perusahaan Pulp dan Kertas yang Terdaftar Di