Perkuliahan Pertama
EKOSISTEM SUMBERDAYA HAYATI PESISIR DAN LAUT
PSL 625
• Pendahuluan
• Urgensi Pengelolaan Wilayah Pesisir
• Isu-Isu Strategis Pengelolaan Wilayah Pesisir
• Sekitar 30 % hutan mangrove dan terumbu karang dunia ada di Indonesia;
• Sekitar 90 % SD ikan berasal dari perairan pesisir;
• Sekitar 60 % penduduk Indonesia hidup di wilayah pesisir;
• Sekitar 42 kota dan 181 kabupaten terletak di kawasan pesisir;
• Kontribusi sektor kelautan terhadap PDB nasional sekitar 26,5 %;
• Industri kelautan menyerap lebih dari 16 juta tenaga kerja secara langsung.
Arti penting pesisir dan laut
bagi Indonesia
DEFINISI WILAYAH PESISIR
“Daerah peralihan (interface area) antara ekosistem darat dan laut”.
Batas ke arah darat:
Ekologis: kawasan yang masih dipengaruhi oleh proses-proses laut seperti pasang surut, intrusi air laut dan percikan air gelombang
Administratif: batas terluar sebelah hulu dari desa pantai atau jarak definitif secara arbitrer (2 km, 20 km, dst dari garis pantai)
Perencanaan: bergantung pada permasalahan yang menjadi fokus pengelolaan wilayah pesisir
a. Pencemaran dan sedimentasi: suatu kawasan darat dimana pencemaran dan sedimentasi yang ditimbulkan di sini berdampak pada kawasan pesisir
b. Hutan mangrove: batas terluar sebelah hulu kawasan hutan mangrove
Batas ke arah laut :
Ekologis: kawasan perairan laut yang masih dipengaruhi proses-proses alamiah dan kegiatan manusia di daratan, seperti aliran air sungai, limpasan air
permukaan, sedimen dan bahan pencemar Administratif: 4 mil, 12 mil, dst dari garis pantai
Perencanaan: bergantung pada permasalahan (kawasan yang masih dipengaruhi oleh dampak pencemaran atau sedimentasi, atau proses-proses ekologis…)
BATAS WILAYAH PESISIR
WILAYAH PESISIR
Antar muka daratan-lautan
HT LT
Lingkungan lautan
Paparan benua
Daerah tangkapan air
Belakang pantai
Zona intertidal Lingkungan
daratan
Garis pantai
Batas lautan Batas daratan
Tipologi Lingkungan Pesisir
EKOSISTEM LAMUN
EKOSISTEM TERUMBU
KARANG
EKOSISTEM MANGROVE
Fisik
Nutrien, Bahan Organik Terlarut Bahan organik partikulat
Migrasi Biota
mDapak Manusia
Interaksi antara tiga habitat utama di kawasan pesisir dan laut tropis Sumber : Ogden and Gladfelter (1983)
1. Terdapat keterkaitan ekologis yang erat antara wilayah pesisir dengan daratan dan lautan
KARAKTERISTIK EKO-
SOSIOSISTEM PESISIR
2. Memiliki produktivitas hayati yang tinggi 3. Terdapat lebih dari dua SDA dan Jasling
di Wilayah Pesisir
4. Terdapat lebih dari 2 kelompok
masyarakat dengan preferensi yang
berbeda.
5. Sumberdaya wilayah pesisir merupakan sumberdaya milik bersama (common property) 6. Merupakan tempat
penampungan akhir limbah baik dari lahan atas maupun laut
lepas
WILAYAH PESISIR SEBAGAI A MULTIPLE-USE ZONE
Reklamasi
Sawah
Keramba Apung
Gedung
Tambak
Pariwisata Pencemaran
Lingkungan
Berbagai Kegiatan dan Dampaknya di Wilayah Pesisir