• Tidak ada hasil yang ditemukan

EVALUASI PENGELOLAAN FASILITAS PENDUKUNG BAGI PEJALAN KAKI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "EVALUASI PENGELOLAAN FASILITAS PENDUKUNG BAGI PEJALAN KAKI "

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

EVALUASI PENGELOLAAN FASILITAS PENDUKUNG BAGI PEJALAN KAKI

DI KOTA CILEGON

SKRIPSI

Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Sosial pada Program Studi Ilmu Administrasi Negara

Oleh :

MAULINE RIF’AH PUTRI SULUNG GADING CEMPAKA NIM. 072654

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA

SERANG

2012

(2)

i

ABSTRAK

Mauline Rif’ah Putri, Administrasi Negara, 072654. EVALUASI PENGELOLAAN FASILITAS PENDUKUNG BAGI PEJALAN KAKI DI KOTA CILEGON.

Kata kunci : evaluasi, fasilitas pejalan kaki.

Fasilitas pejalan kaki di kota Cilegon banyak yang tidak terawat, rusak, dan banyak disalahgunakan. Untuk itu perlu dilakukan evaluasi terhadap pengelolaannya. Penelitian ini menggunakan teori evaluasi dari William N. Dunn.

Metode yang digunakan adalah metode eksploratif dengan pendekatan kualitatif.

Instrumen penelitian adalah peneliti itu sendiri. Objek penelitian ini adalah fasilitas pendukung bagi pejalan kaki yaitu trotoar, jembatan penyeberangan orang (JPO), dan halte bus. Informan terdiri dari pihak pengelola dan masyarakat.

Pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara, bahan visual, dan studi kepustakaan. Analisis data meliputi pengumpulan data, transkrip data, koding, triangulasi data, dan penyimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengelolaan yang dilakukan belum maksimal. Terlalu banyak koordinasi karena banyak instansi yang dilibatkan, kinerja instansi tidak seimbang, pengawasan kurang baik dari pemerintah maupun masyarakat, pengelolaan kurang melihat situasi di lapangan, belum ada tindak lanjut untuk penyelesaian. Rekomendasi yang dapat diberikan yakni penggabungan fungsi pengelolaan fasilitas pejalan kaki pada satu instansi yang dapat berkoordinasi dengan instansi lainnya;

dilakukan pengecekan rutin; petugas lebih tegas dalam memberikan sanksi; tindak lanjut dari instansi terkait seperti pengadaan rumah singgah dan relokasi pedagang kaki lima; dan kebijakan yang dibuat harus mempertimbangkan kepentingan rakyat banyak.

(3)

ii

ABSTRACT

Mauline Rif'ah Putri, Public Administration, 072654. EVALUATION OF PEDESTRIAN FACILITIES MANAGEMENT IN CILEGON CITY.

Key words : evaluation, pedestrian facilities.

Pedestrian facilities in Cilegon city is poorly maintained, much damaged and widely abused. Therefore it is necessary to evaluate the management. This study uses a theoretical evaluation of William N. Dunn. The method that used is explorative method of qualitative approach. Research instrument is researcher’s itself. This research object is the pedestrian including sidewalk facilities, pedestrian bridge, and bus stops. Informants consisted of the manager and the community. The collection of data using observation techniques, interviews, visual materials, and library research. Data analysis including data collection, transcript data, coding, triangulation of data, and conclusions. The results showed that the management of pedestrian facilities in Cilegon City do not maximized. Too much coordination, agency performance is unbalanced, poor supervision of government and society, management strategy is less attention to see the situation, and there has been no follow-up to resolve the problem. The recommendations can be given is incorporation of pedestrian facilities management functions in one agency that can coordinate with other agencies; be checked regularly; officers more assertive in imposing sanctions; follow-up of relevant institutions such as the provision of home stopped and the relocation of street vendors, and policies that are made should consider the interests of the people.

Referensi

Dokumen terkait

2 EARLY* NUCLEAR POWER PLANTS 2.1 CALDER HALL AND OTHER UK NUCLEAR POWER PLANTS WITH MAGNOX REACTORS 2.1.1 INTRODUCTION A Magnox reactor uses graphite as a neutron moderator and has

BGIFT Institute of Science & Technology BIST Affiliated by: National University Chandana, Chowrasta, Gazipur-1702 Department: Bachelor Business Administration Regular FINANCE