• Tidak ada hasil yang ditemukan

Feasibility Study PRI

N/A
N/A
073@Yosua Martona Ardian

Academic year: 2023

Membagikan "Feasibility Study PRI"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

I N S T I T U T T E K N O L O G I B A N D U N G F A K U L T A S T E K N I K I N D U S T R I ( F T I )

FEASIBILITY STUDY:

PENGEMBANGAN WEBSITE SOSIALISASI GREEN TECH START UP COMPANY

K E L O M P O K G 5

Proyek Rekayasa Interdisiplin

(2)

Feasibility Study Elements

FINANCIAL LEGALITY

TECHNOLOGICAL

(3)

Whether it is financially feasible within cost and budget envisaged by the client

Cost of new equipment Total pre-production expenditure

Increase in net working capital INITIAL INVESTMENT

1 . 2 . 3 .

Display advertising Text ad advertising

Partner commission through customer journey (marketing funnel)

REVENUE STREAM 1 .

2 . 3 .

Exposure Discovery Consideration Conversion

Tahap exposing brand yang dimiliki

ke calon customer yang belum

mengenali ThreeBouquets.

Calon customer yang telah mengenali brand

akan mulai mengeksplorasibr

and

Calon customer mulai

mempertimbangka n untuk membeli produk dari brand

tersebut.

Potential customer akhirnya melakukan

pembelian untuk yang pertama

kalinya.

Key metrics used:

Total

advertisement seen

Key metrics used:

Total advertisement

clicked

Key metrics used:

Consideration, Total new

followers

Key metrics used:

Conversion rate

Pre-production Production Control Maintenance

Cost yang dikeluarkan saat proses produksi

belum dimulai.

Cost yang dikeluarkan saat

proses produksi berlangsung.

Cost yang dikeluarkan untuk

mengontrol keberjalanan proses produksi.

Cost yang dikeluarkan untuk

maintenance website saat sudah

selesai produksi.

Cost:

Initial working capital

Cost:

Product license Increase in net working capital

Cost:

Increase in net working capital

Cost:

Periodic cost for website

Financial Feasibility

(4)

Does the system contribute to the overall objectives of the organisation?

Tidak. Sistem yang dibangun hanya akan berperan dalam mengintegrasikan informasi terkait green technology company

di Indonesia. Website kurang berperan dalam meningkatkan awareness masyarakat terkait produk green technology.

Can it be implemented within current technology and within given cost and

schedule constraints?

Ya. Dengan kemampuan teknologi yang ada sekarang, rancangan solusi dapat dilakukan. Tetapi terkait dengan cost

dan schedule diperlukan analisis lebih lanjut.

Can it be integrated with other systems that are already in place?

Ya. Rancangan solusi berupa website dapat diintegrasikan dengan sistem lain yang telah ada dan me-support perusahaan

sebelumnya. Website akan berperan sebagai platform yang mengintegrasikan informasi terkait perusahaan-perusahaan

green technology di Indonesia.

Technological Feasibility

Whether the project is technically feasible given the prevailing state of the art

(5)

Aspects Actions Taken

Intellectual Property

Akan terdapat proper license atau izin untuk menggunakan semua konten (text, images, and videos) yang bukan kepemilikan pemilik website.

Akan terdapat trademark registration untuk memastikan intellectual property milik perusahaan pemilik website terjaga.

Privacy and Data Protection

Proses collecting, storing, dan processing personal information akan dilakukan dengan penuh kehati-hatian sehingga tidak terjadi kebocoran informasi pengguna website (leaked information).

Akan dipastikan semua aktivitas pengguna website yang menggunakan data rpibadi telah berdasarkan persetujuan pengguna.

Terms of Service and Privacy Policy

Ketika terdapat aktivitas yang menggunakan informasi pengguna, akan terdapat terms of service and privacy policy yang jelas dan komprehensif (menguraikan hak dan tanggung jawab pengguna, praktik penanganan data, dan prosedur penyelesaian

sengketa).

Ongoing Compliance

Monitoring

Tetap update tentang perubahan apa pun dalam undang-undang dan peraturan terkait.

Akan dilakukan peninjauan dan pembaharuan kebijakan dan praktik situs web secara rutin untuk memastikan kepatuhan akan aspek legalitas yang berkelanjutan.

Legality Feasibility

Whether the proposed website complies with relevant laws, regulations, and industry standards.

Referensi

Dokumen terkait