• Tidak ada hasil yang ditemukan

(2) input, melakukan sosialisasi dan seminar/pelatihan mengenai program kota tanpa kumuh

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "(2) input, melakukan sosialisasi dan seminar/pelatihan mengenai program kota tanpa kumuh"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

v ABSTRAK

IRMA. Evaluasi Tata Kelola Program Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) di Kota Makassar (Studi Kasus Kelurahan Parang Tambung) (dibimbing oleh Budi Setiawati dan Nurbiah Tahir)

Penelitian ini bertujuan untukmengevaluasi Tata Kelola Program Kota Tanpa Kumuh “KOTAKU” di Kota Makassar (Studi Kasus Kelurahan Parang Tambung). Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dan tipe penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Teknik pegumpulan data mengunakan observasi, wawancara dan dokumentasi dengan cara memilih informan sebanyak 5 orang yang ditetapkan secara purposive sampling.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa tata kelola program kota tanpa kumuh di Kota Makassar dari empat indikator yaitu (1) konteks, berupa gambaran dan rincian serta tujuan dari program kota tanpa kumuh yang akan berjalan. (2) input, melakukan sosialisasi dan seminar/pelatihan mengenai program kota tanpa kumuh. (3) proses pengembangan program kerja KOTAKU dengan penyusunan program melalui musyawarah kelurahan dan sosialisasi. Dimana program kerja meliputi bidang sosial, pembangunan sarana dan prasarana dan ekonomi. (4) Output program KOTAKU diantaranya adalah perbaikan jalan, persampahan, penerangan jalan, perbaikan rumah, dan pelatihan-pelatihan untuk masyarakat.

Bahwa program kota tanpa kumuh Kelurahan Parang Tambung sudah berjalan sesuai dengan tujuan program KOTAKU.

Kata Kunci : Evaluasi, Tata Kelola, Kota Tanpa Kmuh.

Referensi

Dokumen terkait

Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana pengaruh penanganan permukiman kumuh terhadap kondisi sosial ekonomi serta bagaimana efektivitasnya dalam

Hasil penelitian membuktikan bahwa mayoritas anggota BKM di Kota Padang berjenis kelamin peremuan yang berusia dewasa antara 46-65 tahun dengan tingkat pendidikan rerata SMA,