• Tidak ada hasil yang ditemukan

KECAMATAN BACUKIKI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "KECAMATAN BACUKIKI "

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

i

Skripsi

STRATEGI KOMUNIKASI ORANGTUA DALAM MENCEGAH SEKS PRANIKAH PADA REMAJA DI DESA BILALANG

KECAMATAN BACUKIKI

Oleh

ASWINDA 16.3200.026

PROGRAM STUDI BIMBINGAN KONSELING ISLAM FAKULTAS USHULUDDIN ADAB DAN DAKWAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) PAREPARE

2021 M/1442 H

(2)

ii

STRATEGI KOMUNIKASI ORANG TUA DALAM MENCEGAH SEKS PRANIKAH PADA REMAJA DI DESA BILALANG

KECAMATAN BACUKIKI

Oleh :

ASWINDA NIM:16.3200.026

Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Sosial (S.Sos) pada Program Studi Bimbingan Konseling Islam

Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah Institut Agama Islam Negeri Parepare

PROGRAM STUDI BIMBINGANKONSELING ISLAM FAKULTAS USHULUDDIN, ADAB DAN DAKWAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) PAREPARE

2021 M/ 1442 H

(3)

iii

STRATEGI KOMUNIKASI ORANG TUA DALAM MENCEGAH SEKS PRANIKAH PADA REMAJA DI DESA BILALANG

KECAMATAN BACUKIKI

Skripsi

Sebagai salah satu syarat untuk mencapai Gelar Sarjana Sosial

Program Studi Bimbingan Konseling Islam

Disusun dan diajukan oleh

ASWINDA NIM: 16.3200.026

Kepada

PROGRAM STUDI BIMBINGAN KONSELI NG ISLAM FAKULTAS USHULUDDIN, ADAB DAN DAKWAH

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) PAREPARE

2021 M/ 1442 H

(4)

iv

PERSETUJUAN PEMBIMBING

Nama : Aswinda

NIM : 16.3200.026

Judul Penelitian : Strategi Komunikasi Orangtua Dalam

Mencegah Seks Pranikah Pada Remaja Di Desa Bilalang Kecamatan Bacukiki

Fakultas : Ushuluddin, Adab dan Dakwah

Program Studi : Bimbingan Konseling Islam

Dasar Penetapan Pembimbing : SK. Dekan Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah IAIN Parepare

B-1970/In.39.7/11/2019

(5)

v

STRATEGI KOMUNIKASI ORANGTUA DALAM MENCEGAH SEKS PRANIKAH PADA REMAJA DI DESA

BILALANG KECAMATAN BACUKIKI

Disusun dan diajukan oleh

ASWINDA NIM: 16.3200.026

Telah dipertahankan di depan panitia ujian munaqasyah pada tanggal (02 Februari 2021) dan

dinyatakan telah memenuhi syarat

Disetujui oleh :

(6)

vi

PENGESAHAN KOMISI PENGUJI

Judul Skripsi : Strategi Komunikasi Orangtua Dalam Mencegah Seks Pranikah Pada Remaja di Desa Bilalang Kecamatan Bacukiki

Nama Mahasiswa : Aswinda

Nomor Induk Mahasiswa : 16.3200.026

Fakultas : Ushuluddin, Adab, dan Dakwah

Program Studi : Bimbingan Konseling Islam

Dasar Penetapan Pembimbing : SK. Dekan Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah IAIN Parepare

B-1970/In.39.7/11/2019 Tanggal Kelulusan : 02 Februari 2021

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahi Rabbil Alamin. Puji syukur kehadirat Allah swt atas limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini sebagai salah satu syarat menyelesaikan studi dan untuk memproleh gelar “Sarjana sosial (S.sos) pada Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah” Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare. Salawat serta salam senantiasa tercurahkan pada junjungan Nabi Muhammad SAW sebagai teladan dan semoga senantiasa menjadikannya yang agung di semua aspek kehidupan.

Penulis menghaturkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada kedua orang tua, yang telah membesarkan, mendidik, memberikan seluruh cinta dan kasih sayangnya, tak henti-hentinya memanjatkan doa demi keberhasilan dan kebahagiaan penulis. Kepada saudara dan sepupu beserta teman-teman saya yang selalu memberikan motivasi, serta seluruh keluarga besar yang telah memberikan dukungan dan doa kepada penulis dalam menyelesaikan pendidikan.

Skripsi ini diharapkan dapat bermanfaat kepada semua pihak sebagai acuan untuk mendapatkan informasi dan dapat dijadikan sebagai literatur dalam penelitian yang lain. Skripsi ini dapat selesai tentunya tidak lepas dari bantuan semua pihak yang turut berkontribusi serta memiliki andil yang cukup besar dalam menyelesaikannya. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar- besarnya kepada:

1. Bapak Dr. Ahmad Sultra Rustan, M.Si. sebagai Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare.

2. Bapak Dr. H. Abdul Halim, K., Lc, M.A. sebagai Dekan Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah.

3. Bapak Muhammad Haramain, M.Sos.I. sebagai Ketua Prodi Bimbingan Konseling Islam yang selalu memberikan motivasi dan dukungannya.

(8)

viii

4. Dr. H. Abd. Halim K,. M.A. dan Nurhakki, M.Sos.I. selaku pembimbing I dan pembimbing II, atas segala bantuan dan bimbingan yang telah diberikan, penulis ucapkan banyak terima kasih.

5. Bapak dan Ibu Dosen program studi Bimbingan Konseling Islam yang telah meluangkan waktu mereka dalam mendidik penulis selama menjalani pendidikan di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare.

6. Bapak/Ibu Dosen dan Staf pada Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah yang telah mendidik, membimbing dan memberikan ilmu untuk masa depan penulis.

7. Kepala Akademik beserta Staf Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare yang telah memberikan pelayanan yang baik dan membantu untuk memenuhi syarat-syarat penyelesaian penulis.

8. Kepala Perpustakaan beserta Staf Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare yang telah memberikan pelayanan yang baik serta menyediakan referensi yang membantu penulis dalam membuat skripsi.

9. Kepada Bapak Camat Kecamatan Bacukiki kota Parepare beserta jajarannya yang telah memberikan kesempatan kepada penulis dalam melakukan wawancara penelitian tugas akhir peneliti.

10. Kepada Ibu Desa dan tokoh masyarakat Bilalang telah memberi kesempatan kepada peneliti dalam menyelesaikan penelitian saya.

(9)

ix

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Mahasiswa yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Aswinda

NIM : 16.3200.026

Tempat/Tanggal Lahir : Parepare, 24 Juli 1998 Program Studi : Bimbingan Konseling Islam

Fakultas : Ushuluddin, Adab, dan Dakwah

Judul Skripsi :Strategi Komunikasi Orangtua Dalam Mencegah Seks Pranikah Pada Remaja Di Desa Bilalang Kecamatan Bacukiki

Menyatakan dengan sebelumnnya dan penuh kesadaran bahwa skripsi ini benar merupakan hasil karya diri sendiri. Apabila ada dikemudian hari terbukti dan dapat dibuktikan bahwa sebagian atau keseluruhan skripsi ini merupakan duplikat, tiruan, plagiat, hasil karya oleh orang lain kecuali tulisan yang sebagai bentuk acuan atau kutipan dengan mengikuti tata penulisan karya ilmiah yang lazim, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut.

(10)

x

ABSTRAK

Aswinda, 2016. Strategi Komunikasi Orangtua dalam Mencegah Seks Pranikah Pada Remaja di Desa Bilalang Kecamatan Bacukiki Kota Parepare dibimbing oleh H. Abd. Halim K,. dan Nurhakki.

Komunikasi berlangsung apabila antara orang-orang yang terlibat terdapat kesamaan makna suatu hal yang dikomunikasikan. Komunikasi dalam konteks keluarga tidak utuh lebih kepada komunikasi horizontal, yakni antara orang tua baik ayah maupun ibu dengan anak. Keluarga adalah sebuah institusi yang terbentuk karena ikatan perkawinan. Didalamnya hidup bersama pasangan suami-istri secara sah karena pernikahan.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran seks pranikah pada remaja di Desa Bilalang Kecamatan Bacukiki Kota Parepare, dan Untuk mengetahui strategi komunukasi orangtua dalam mencegah seks pranikah pada remaja di Desa Bilalang Kecamatan Bacukiki Kota Parepare.

Jenis penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif yaitu sebuah penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis atau lisan orang lain dan perilaku yang dapat diamati. Teknik yang digunakan berupa teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi komunikasi yang digunakan orangtua dalam mencegah seks pranikah yaitu strategi wortel teruntai, strategi pedang tergantung, strategi katalisator, strategi kembar siam dan strategi dunia khayal serta memberikan nasehat. Orangtua dalam mencegah seks pranikah lebih dominan menggunakan malaikat komunikasi dibandingkan bandit komunikasi karena dalam teori malaikat komunikasi seseorang berbuat sesuatu yang baik terhadap orang lain tidak mesti mengharapkan sebaliknya.

Kata Kunci: Orangtua, Seks Pranikah, Strategi komunikasi

(11)

xii DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN SAMPUL ... i

HALAMAN JUDUL ... ii

HALAMAN PENGAJUAN ... iii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... iv

HALAMAN PENGESAHAN KOMISI PEMBIMBING ... v

HALAMAN PENGESAHAN KOMISI PENGUJI ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... ix

ABSTRAK ... x

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 6

1.3 Tujuan Penelitian ... 6

1.4 Kegunaan Penelitian ... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Penelitian Terdahulu ... 8

2.2 Tinjauan Teoretis ... 10

2.2.1 Strategi Kendali Komunikatif ... 10

2.2.2 Teori Perkembangan Remaja ... 12

2.2.3 Teori Seks Pranikah ... 15

(12)

2.3 Tinjauan Konseptual ... 19

2.4 Kerangka Pikir ... 35

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian ... 37

3.2 Lokasi Dan Waktu Penelitian ... 37

3.3 Fokus Penelitian ... 38

3.5 Jenis dan Sumber Data ... 38

3.5 Informasi ... 39

3.6 Teknik Pengumpulan Data ... 41

3.7 Teknik Analisis Data ... 43

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Seks Pranikah pada Remaja di Desa Bilalang Kecamatan Bacukiki ... 45

4.2 Strategi Komunikasi Orangtua dalam mencegah Seks Pranikah pada Remaja di Desa Bilalang Kecamatan Bacukiki ... 61

BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan ... 74

5.2 Saran ... 75

DAFTAR PUSTAKA ... 76 LAMPIRAN-LAMPIRAN

BIOGRAFI PENULIS

(13)

DAFTAR GAMBAR

xiii

No.Gambar Judul Gambar Halaman

2.1 Bagan Kerangka Pikir 36

(14)

DAFTAR GAMBAR

No. Judul Lampiran

1. Daftar Wawancara

2.

Surat izin melaksanakan penelitian dan Kementerian Agama Republik Indonesia Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare.

3.

Surat rekomendasi penelitian dari Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Parepare

4. Surat keterangan selesai meneliti dari Kecamatan Bacukiki Kota parepare 5. Surat keterangan wawancara

6. Foto pelaksanaan penelitian 7. Biografi penulis

Referensi

Dokumen terkait

Penulisan skripsi ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Hukum di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Purwokerto dengan judul