• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kecerdasan sosial berpengaruh terhadap kinerja secara signifikan pada Pegawai Dinas Perhubungan Kabupaten Kediri

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "Kecerdasan sosial berpengaruh terhadap kinerja secara signifikan pada Pegawai Dinas Perhubungan Kabupaten Kediri"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

69

69 BAB VI PENUTUP A. Kesimpulan

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh self control dan kecerdasan sosial terhadap kinerja pegawai Dinas Perhubungan Kabupaten Kediri. Dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut:

1. Self control berpengaruh terhadap kinerja secara signifikan pada Pegawai Dinas Perhubungan Kabupaten Kediri. Hal ini berarti self control berkontribusi terhadap kinerja pegawai.

2. Kecerdasan sosial berpengaruh terhadap kinerja secara signifikan pada Pegawai Dinas Perhubungan Kabupaten Kediri. Hal ini berarti kecerdasan sosial berkontribusi terhadap kinerja pegawai.

3. Self control dan variabel kecerdasan sosial secara simultan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap variabel kinerja pegawai Dinas Perhubungan Kabupaten Kediri.

B. Saran

Beberapa saran dari peneliti kepada pihak yang terkait berdasarkan penelitian ini antara lain sebagai berikut:

1. Bagi Subyek Penelitian

Kinerja merupakan aspek penting dalam suatu organisasi karena kinerja meyangkut kesuksesan dan keberhasilan suatu organisasi. Oleh untuk diharapkan untuk seluruh pegawai Dinas Perhubungan Kabupaten kediri untuk selalu meningkatkan kinerja dengan cara memperkuat self

(2)

70

70

kontrol dan kecerdasan sosial dengan begitu tujuan-tujuan yang ingin dicapai oleh organisasi akan dapat diraih dengan maksimal.

2. Bagi Penelitian Selanjutnya

Ada berbagai macam faktor yang dapat mempengaruhi kinerja, diharapkan untuk penelitian selanjutnya menggunakan faktor lain sebagai pengaruh kinerja. Selain itu penelitian selanjutnya diharapkan untuk lebih memperhatikan bagaimana responden mengisi kuisioner dan menggunakan pertanyaan yang lebih sedikit sehingga responden tidak merasa jenuh ketika melakukan pengisisan.

Referensi

Dokumen terkait

Bertolak belakang dengan Dinas Perhubungan Kabupaten Tapanuli Tengah, dimana melalui hasil wawancara yang dilakukan penulis terhadap beberapa pegawai mendapatkan