Soal no 191 Indikator
Menghitung panjang kolom udara pada tabung kedua untuk quint
Diketahui sebuat alat berbentuk dua buah tabung reonansi, tabung pertama menghasilkan nada dasar dengan frekuensi 440 Hz. Jika oanjang tabung pertama L1 = 40 cm, tentukan Panjang tabung kedua L2 u ntuk menghasilkan nada kelima dari skala yang sama. Diasumsikan bahwa alat music ini menggunakana tabung terbuka pada kefua ujung , jika kecepatan udaha adalah v = 340 m/s
Penyelesaian Dik :
F = 440 Hz L1 = 40 cm V = 340 m/s Dit L2
Jawab
Rumus frekuensi dasar tabung pertama
f
1= v 2 L
1Menghitung Panjang kolom udara pada tabung kedua , tentukan terlebih dahulu frekuensi yang dihasilkan pada tabung kedua , berhubung kita menghitung nada kelima dari tangga nada tabung kedua maka dapat dihitung dengan persamaan :
f
2= 5 4 . f
1f
2= 5
4 . 440 f
2=550 hz
Untuk mengitung Panjang kolom udara gunakan rumus kolom udara untuk tabung terbuka dibawah ini
L
2= v 2 f
2L
2= 340
2 (550 ) L
2= 340 m / s
1100
L2=0,309m atau0.3mSoal no 192 Indikator
Menghitung panjang kolom udara pada tabung kedua untuk oktaf
Diketahui sebuah alat music berbentuk tabung resonansi terbuka. Tabung pertama menghasilkna nada dasar dengan frekuensi f1 = 440 Hz. Jika Panjang tabung pertama adalah L1 = 40 CM , tentukan Panjang kolom udara tabung kedua L2 yang menghasilkan nada oktaf dari nada dasar tersebut . kecepatan suara di udara v = 340 m/s
Penyelesaian Dik f1 = 440 Hz
L1 = 40 CM V= 340 m/s Dit L2 …. ?
Jawab
Langkah pertama tentukan frekuensi untuk tabung kedua f2
f
2=2. f
1 Karena besar f1 = 440 Hz, maka nilai f2 adalahf
2=( 2)( 440)
f2=880HzUntuk menghitung Panjang kolom udara pada tabung kedua maka kita dapat menggunakan persamaan :
f
2= v 2 L
2Keluarkan nilai L2 sehingga persamaan menjadi
L
2= v 2 f
2L
2= 340
( 2 )( 880 ) L
2= 340
1760
L
2=0,193 m atau 19 ,3 cm
Soal no 193Indikator
Menghitung waktu total untuk mencapai tanah dengan percepatan gravitasi 5 m/s²
Sebuah benda di planet x memiliki gravitasi sebesar 5 m/s2, jika benda tersebut di jatuhkan dari ketinggian 20 meter dengna kecepatan awal nol, berapakah waktu total yang dibutuhkan untu mencapai permukaan planet tersebut ?
Penyelesaian Dik g = 5 m/s2
H = 20 meter V0 = 0 Dit t
Jawab
Untuk menyelesaikan soal ini kita menyelesaikan tugas ini dengan persamaan gerak jatuh bebas