• Tidak ada hasil yang ditemukan

Modul Ajar Kurikulum merdeka Membahas tentang penyakit menular dan kebersihan diri agar terhindar dari penyakit menular

N/A
N/A
ABDUL AZIZ

Academic year: 2023

Membagikan "Modul Ajar Kurikulum merdeka Membahas tentang penyakit menular dan kebersihan diri agar terhindar dari penyakit menular"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

Catatan:

Permainan dapat

dilakukan di luar maupun di dalam ruangan

LANGKAH PEMBELAJARAN

Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya terkait materi yang belum dipahami.

Sebelum pertemuan ke-1 berakhir, peserta didik diberikan kegiatan jurnal dalam menjaga kebersihan dan kesehatan alat reproduksi yang dilakukan di rumah. (Jurnal) Membuka pembelajaran dan memeriksa kesiapan belajar peserta didik.

Menyampaikan tujuan pembelajaran serta manfaatnya.

Guru memberikan pertanyaan pemantik mengenai kegiatan yang dilakukan sebelum berangkat ke sekolah. Jawaban yang diharapkan adalah mandi, gosok gigi, memakai baju, melipat selimut dan lainnya.

Guru merespon jawaban yang muncul dari peserta didik dan mendiskusikannya.

Peserta didik diajak untuk melakukan permainan kartu tentang perilaku yang baik dan tidak baik dalam menjaga kebersihan dan kesehatan alat reproduksi.

3 X 35 MENIT

3 JP

Peserta didik diajak untuk cuci tangan sebagai penerapan salah satu cara menjaga kebersihan dan kesehatan alat reproduksi. (Asesmen 1)

Peserta didik diberikan penguatan setelah bermain bahwa menjaga kebersihan

penting untuk dilakukan.

Sumber: Buku Panduan Guru PJOK - Kemendikbud - 2022

Peserta didik secara kelompok membuat poster ajakan untuk menjaga kebersihan dan kesehatan alat reproduksi. (LKPD 1) Setiap kelompok mempresentasikan karya yang telah dibuat agar dapat diberikan tanggapan atau masukan oleh kelompok lain. (Asesmen 2)

sumber aset gambar berasal dari canva.com

PROSEDUR MENJAGA KEBERSIHAN DAN KESEHATAN ALAT REPRODUKSI

PERTEMUAN 1

Peserta didik secara bergantian meletakan kartu yang diterima pada tempat "Baik dilakukan" atau

"Tidak baik dilakukan"

(2)

ASESMEN

PERTEMUAN 1

KRITERIA SKOR

4

SKOR 3

SKOR 2

SKOR 1

Memastikan air menyala

Memastikan adanya sabun/ antiseptik Memastikan adanya lap/ tissue kering Memastikan kuku bersih dan pendek

PERSIAPAN

Semua kriteria pada

persiapan dilaksanakan

Tiga kriteria pada persiapan dilaksanakan

Dua kriteria pada persiapan dilaksanakan

Hanya satu kriteria pada

persiapan dilaksanakan

Membasuh tangan hingga pergelangan tangan

Menuang sabun dan menggosokan di telapak tangan Menggosok ibu jari dan sela-sela jari Membilas dan

mengeringkan tangan dengan lap/ tisu

PROSEDUR

Semua kriteria pada

tahap prosedur dilaksanakan

Tiga kriteria pada tahap prosedur dilaksanakan

Dua kriteria pada tahap prosedur dilaksanakan

Hanya satu kriteria pada

tahap prosedur dilaksanakan

PERLU BIMBINGAN CUKUP BAIK

Jika peserta didik mendapatkan skor < 4

Jika peserta didik mendapatkan skor 4-6

Jika peserta didik mendapatkan skor > 6

Peserta didik yang telah mencapai kategori Cukup atau Baik, diberikan keleluasaan untuk melanjutkan/ mempelajari materi secara mandiri.

Peserta didik dengan kategori Perlu Bimbingan, akan diberikan penguatan untuk mengulangi praktik cuci tangan sampai berhasil.

KETERANGAN TINDAK LANJUT

RUBRIK PENILAIAN PRAKTIK CUCI TANGAN

ASESMEN

1

UNDUH

(3)

KRITERIA SKOR

4 SKOR

3 SKOR

2 SKOR

1

singkat padat informasi terbaca jelas

ISI TEKS 3 kiteria isi teks muncul

pada poster

2 kiteria isi teks muncul pada

poster

1 kiteria isi teks muncul pada

poster

tidak ada kiteria isi teks yang muncul pada

poster

menarik bermakna orisinil

GAMBAR 3 kriteria gambar muncul pada poster

2 kriteria gambar muncul

pada poster

1 kriteria gambar muncul

pada poster

tidak kriteria gambar yang muncul pada

poster

PESAN

Pesan sangat mudah ditangkap

pembaca

Pesan cukup mudah ditangkap

pembaca

Pesan sulit ditangkap

pembaca

Pesan tidak dapat ditangkap

pembaca

RUBRIK PENILAIAN PEMBUATAN POSTER

PERLU BIMBINGAN CUKUP BAIK

Jika peserta didik mendapatkan skor < 4

Jika peserta didik mendapatkan skor 4-8

Jika peserta didik mendapatkan skor > 8

Peserta didik yang telah mencapai kategori Cukup atau Baik, diberikan keleluasaan untuk melanjutkan/ mempelajari materi secara mandiri.

Peserta didik dengan kategori Perlu Bimbingan, akan diberikan penguatan dalam memahami isi atau ketersampaian pesan poster.

KETERANGAN TINDAK LANJUT

ASESMEN

2

ASESMEN

PERTEMUAN 1

(4)

AKTIVITAS 1 2 3 4 5 6 7

Mencuci tangan setelah buang air kecil/ besar Mengelap tubuh dengan handuk

Mengenakan celana dalam yang bersih dan higenis Mengganti celana dalam 2 kali sehari

Membuang air kecil/ besar di toilet

KATEGORI A (BAIK)

KATEGORI B (CUKUP)

KATEGORI C (KURANG)

Jika semua aktivitas sudah dilaksanakan secara

berkelanjutan.

Jika 2-4 akivitas sudah dilaksanakan secara

berkelanjutan.

Jika setiap aktivitas belum dilaksanakan secara

berkelanjutan.

CEKLIS JURNAL AKTIVITAS

Peserta didik yang telah mencapai kategori A dan B, diberikan rekomendasi untuk melanjutkan jurnal tersebut dengan bimbingan orang tua.

Peserta didik dengan kategori C, akan diberikan penguatan dalam melaksanakan aktivitas jurnal sehingga dapat dilaksanakan secara berkelanjutan.

KETERANGAN TINDAK LANJUT

JURNAL

Berilah tanda centang () pada kegiatan yang telah kamu lakukan setiap harinya.

*lama penggunaan jurnal aktivitas disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing satuan pendidikan.

ASESMEN

PERTEMUAN 1

UNDUH

(5)

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Peserta didik dibagi ke dalam beberapa kelompok secara acak.

Setiap kelompok akan mendapatkan Lembar Kerja Peserta Didik sebagai pedoman untuk mengerjakan.

Peserta didik diminta untuk berdiskusi menentukan tema, judul serta konsep poster yang akan dibuat.

Setiap kelompok mengisi kerangka rencana di bawah ini sebelum membuat poster.

C. PETUNJUK KERJA

LKPD 1

NAMA KELOMPOK

____________________________

____________________________

A. TUJUAN

Dengan berdiskusi secara kelompok, peserta didik dapat membuat poster tentang prosedur menjaga kesehatan dan kebersihan alat reproduksi.

Kertas gambar Pensil

Penghapus

Pewarna (pensil warna/

crayon/ spidol dll)

Penggaris (jika diperlukan) B. ALAT DAN BAHAN

TEMA JUDUL PEWARNA YANG

DIGUNAKAN

MEDIA

PERTEMUAN 1

(6)

TAUTAN UNDUH KARTU AKTIVITAS

MODUL AJAR PJOK FASE B

MEDIA KARTU

Media ini digunakan pada awal pertemuan 1.

Kartu dapat dicetak sesuai kebutuhan (2 set, 3 set dst).

Jika dibutuhkan, kartu dapat diunduh pada link di bawah.

MEDIA KARTU MEDIA KARTU

AKTIVITAS AKTIVITAS

atau

sumber aset pada gambar berasal dari canva.com

MEDIA

PERTEMUAN 1

(7)

MATERI

1

Kulit di sekitar alat reproduksi selalu sehat dan bebas dari bau tidak sedap.

Aktivitas buang air kecil dan buang air besar tidak terganggu.

Terhindar dari berbagai penyakit.

Dapat beraktivitas sehari-hari dengan nyaman.

Memelihara fungsi alat reproduksi.

Menghindari munculnya bau tidak sedap pada alat reproduksi.

Mencegah terjangkitnya penyakit pada alat reproduksi.

Meningkatkan kenyamanan dalam melakukan aktivitas.

Menjaga kebersihan alat reproduksi, terutama bagian luar, merupakan bagian dari kebersihan diri. Kebiasaan ini perlu ditanamkan sejak dini. Tidak hanya anak perempuan, anak laki-laki juga perlu membiasakannya. Penyakit dapat timbul akibat kebersihan di sekitar bagian alat reproduksi tidak terjaga. Jika terbiasa membersihkan alat reproduksi akan banyak memperoleh manfaat.

Manfaat menjaga kebersihan alat reproduksi sebagai berikut:

Tujuan menjaga kebersihan alat reproduksi :

Infeksi saluran kencing.

Kudis.

Eksim.

Urethritis.

Penyakit akibat kebersihan/ kesehatan alat reproduksi tidak terjaga Mencuci tangan.

Membersihkan diri setelah buang air.

Mengelap dengan handuk/ tisu.

Mengenakan celana dalam yang higienis dan bersih.

Mencuci pakaian dan celana kotor.

Mengenakan pakaian yang longgar.

Membiasakan buang air di toilet.

Cara memelihara kebersihan/

kesehatan alat reproduksi

sumber : Buku Panduan Guru PJOK - Kemendikbud - 2022

MEDIA

PERTEMUAN 1

Referensi

Dokumen terkait

Aspek yang dinilai Kriteria Skor 1 Tujuan komunikatif Sangat memahami 4 Memahami 3 Cukup memahami 2 Kurang memahami 1 2 Keruntutan teks Struktur teks yang digunakan sangat runtut 4