• Tidak ada hasil yang ditemukan

pendampingan hukum dalam mewujudkan hak anak

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "pendampingan hukum dalam mewujudkan hak anak"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

PENDAMPINGAN HUKUM DALAM MEWUJUDKAN HAK ANAK KORBAN

(Studi Kasus Bantuan Hukum Oleh Lembaga Swadaya Masyarakat Yayasan Gasira Ambon-Maluku)

TESIS

Diajukan untuk memperoleh Gelar Magister Hukum

Oleh :

VIONITA PUTTURUHU NPM: 322019006

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU HUKUM FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

2022

(2)

Lembar Persetujuan

PENDAMPINGAN HUKUM DALAM MEWUJUDKAN HAK ANAK KORBAN

(Studi Kasus Bantuan Hukum Oleh Lembaga Swadaya Masyarakat Yayasan Gasira Ambon-Maluku)

TESIS

Diajukan Sebagai Syarat Untuk Mencapai Gelar Magister Hukum

Viona Putturuhu NPM : 322019006

Telah disetujui untuk diuji pada tanggal 09 bulan Mei tahun 2023

Pembimbing I Pembimbing II

Dr. C. Maya Indah S., S.H., M.Hum. Dr. M. Haryanto, SH., M.Hum.

(3)
(4)

Lembar Pernyataan Orisinalitas Tesis

Yang bertandatangan di bawah ini : Nama : Vionita Putturuhu

NPM : 3202019006

Judul Tesis : Pendampingan Hukum Dalam Mewujudkan Hak Anak Korban (Studi Kasus Bantuan Hukum Oleh Lembaga Swadaya Masyarakat Yayasan Gasira Ambon-Maluku) Menyatakan dengan ini sesungguhnya dan penuh kesadaran bahwa dalam penulisan Tesis yang berjudul “Pendampingan Hukum Dalam Mewujudkan Hak Anak Korban (Studi Kasus Bantuan Hukum Oleh Lembaga Swadaya Masyarakat Yayasan Gasira Ambon-Maluku)”, tidak melakukan tindakan plagiasi atau mengambil alih sebagian atau seluruh karya tulis orang lain tanpa menyebut sumbernya.

Jika dikemudian hari terbukti melakukan plagiasi , saya bersedia dicabut hak saya sebagai lulusan Program Magister Ilmu Hukum Fakultas Hukum UKSW atau dicabut gelar yang telah diberikan serta akibat hukumnya.

Demikian pernyataan ini dibuat tanpa paksaan dari pihak manapun.

Salatiga, Mei 2023

Vionita Putturuhu

(5)

MOTTO

Ketahuilah, demikian hikmat untuk jiwamu: Jika engkau mendapatnya, maka ada masa depan, dan harapanmu tidak akan hilang.”

.

- Amsal 24:14 -

(6)

UCAPAN TERIMAKASIH

Segala puji dan syukur Penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena berkat dan kuasa-Nya, Penulis dapat menyelesaikan tesis ini tepat pada waktunya sebagaimana yang telah dipersiapkan. Penulisan tesis ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Magister Ilmu Hukum pada Program Studi Magister Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Kristen Satya Wacana.

Penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada para pihak yang telah membantu dan memberikan dukungan penuh dalam penyusunan tesis ini sampai selesai. Sehingga Penulis mengucapkan terima kasih sebesar- besarnya kepada:

1. Dr. C. Maya Indah S., S.H., M.Hum. selaku Pembimbing I dan Dr.

M. Haryanto, SH., M.Hum. selaku Pembimbing II tesis ini yang telah meluangkan waktunya dan memberikan banyak bimbingan, nasihat, arahan, instruksi, ide, motivasi kepada penulis, dari awal sampai tesis ini selesai dengan baik.

2. Dr. Jeferson Kameo, SH., LLM. selaku dosen penguji yang telah memberikan masukan atas tesis Penulis supaya menjadi baik.

3. Segenap dosen pengajar maupun staff Fakultas Hukum UKSW, atas pengabdian dan pelayanannya.

4. Orang tua Penulis, bapak .... dan mama .... yang senantiasa mendidik saya dari kecil sampai sekarang, dan selalu membantu saya dengan memberikan doa, dukungan, motivasi, semangat, nasihat dari awal kuliah sampai penyelesaian tesis ini.

5. Sahabat maupun teman seperjuangan Penulis semasa kuliah,..., dan teman-teman lain.

(7)

6. Pihak-pihak lain yang tak bisa Penulis sebutkan satu per satu atas bantuannya.

Diharapkan Tesis ini dapat berguna dan bermanfaat bagi semua pihak.

Salatiga, Mei 2023

Vionita Putturuhu

(8)

KATA PENGANTAR

Pembahasan Tesis ini terbagi menjadi 4 (empat) bab dan setiap bab terdiri dari beberapa sub-bab. Pembagian tersebut dilakukan secara sistematis sesuai dengan tahapan-tahapan uraianya, sehingga tidak berdiri sendiri tetapi berhubungan erat satu sama lain dan merupakan satu kesatuan yang menyeluruh. Berikut ini sistematika dari tesis ini yaitu:

BAB I PENDAHULUAN, bab ini menguraikan tentang: latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, kerangka teori, ruang lingkup penelitian, dan metode penelitian.

BAB II KAJIAN PUSTAKA, bab ini disajikan tentang norma-norma hukum, teori-teori hukum yang berhubungan dengan penulisan Tesis ini. Di samping itu juga dapat disajikan mengenai berbagai asas hukum atau pendapat yang berhubungan dengan teori hukum yang benar-benar bermanfaat sebagai bahan untuk melakukan analisis terhadap fakta atau kasus yang sedang diteliti dan akan diuraikan dalam 5 (lima) sub bab yaitu:

tinjauan umum tentang anak, tindak pidana kekerasan terhadap anak, kajian tentang perlindungan anak, teori advokasi dan bantuan hukum, dan teori viktimologi.

BAB III HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS, bab ini poin pertama akan disajikan mengenai hasil penelitian atau hasil temuan yang dijadikan sebagai isu hukum dalam penelitian ini. Selanjutnya pada poin kedua akan diuraikan mengenai analisis atas persoalan dengan berpatokan pada rumusan masalah yang ada dengan menanyakan pada hukum yang menjadi dasar dalam berargumentasi.

BAB IV PENUTUP, bab ini menguraikan tentang simpulan dan saran.

Salatiga, Mei 2023 Vionita Putturuhu

(9)

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

LEMBAR PERSETUJUAN ... ii

LEMBAR PENGUJIAN ... iii

MOTTO ... iv

UCAPAN TERIMAKASIH ... v

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... viii

ABSTRAK ... x

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 10

C. Tujuan Penelitian ... 11

D. Manfaat Penelitian ... 11

E. Landasan Teori ... 12

F. Ruang Lingkup Penelitian ... 14

G. Metode Penelitian ... 14

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 16

A. Tentang Anak ... 16

1. Definisi Anak ... 16

2. Hak-Hak dan Kewajiban Anak ... 18

3. Upaya Perlindungan Anak Melalui Peran Masyarakat 24 B. Tindak Pidana Kekerasan Terhadap Anak ... 26

1. Pengertian Tindak Pidana ... 26

2. Jenis Tindak Pidana ... 27

3. Kekerasan Terhadap Anak ... 27

C. Kajian Terhadap Perlindungan Anak ... 29

(10)

2. Dasar Hukum Perlindungan Anak ... 31

D. Teori Advokasi dan Bantuan Hukum ... 36

1. Teori Advokasi ... 36

2. Bantuan Hukum ... 38

E. Teori Viktimologi ... 39

BAB III HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS ... 41

A. Hasil Penelitian ... 41

1. Profil Yayasan Gasira Ambon ... 41

2. Data Penanganan Kasus ... 45

3.Kendala Dalam Pendampingan Hukum ... 51

4.Upaya LSM Yayasan Gasira dalam Mewujudkan Hak Anak Korban ... 56

B. Analisis ... 61

BAB IV PENUTUP ... 80

A. Kesimpulan... 80

B. Saran ... 80

DAFTAR PUSTAKA ... 83

(11)

ABSTRAK

Penelitian ini hendak mengkaji mengenai upaya-upaya LSM Yayasan Gasira Ambon dalam mewujudkan perlindungan hukum terhadap hak-hak anak korban kekerasan fisik maupun kekerasan seksual. Upaya LSM Yayasan Gasira dalam mewujudkan hak-hak anak korban dilakukan dengan cara memastikan anak mendapatkan haknya hadapan hukum, baik pada tingkat kepolisian, kejaksaan, maupun pada tahap pengadilan. Kemudian menyediakan pelayanan kesehatan bagi proses pemulihan anak dengan cara merehabilitasi baik secara fisik maupun psikis dengan cara memberikan bimbingan dan edukasi dari psikolog secara berkelanjutan hingga anak korban benar-benar pulih dan bisa kembali bergabung dengan komunitas masyarakat, memberikan bantuan sosial bagi anak yang kurang mampu secara finansial, dan memberikan edukasi kepada masyarakat tentang sex, serta mengupayakan akses bagi anak korban untuk memperoleh pendidikan dan kesehatan. Perlindungan hukum yang dilakukan yang memenuhi hak korban untuk peroleh keadilan atau acces to justice, dan pemulihan terhadap penderitaan korban.

Kata Kunci : Hak-Hak Anak Korban, Pendampingan Hukum, Perlindungan Anak, LSM Yayasan Gasira.

Referensi

Dokumen terkait

Tesis dengan judul tersebut untuk mengetahui dan mengkaji ketentuan yang dapat digunakan sebagai dasar hukum oleh advokat untuk melakukan pendampingan kepada saksi dalam

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peranan Yayasan Pusaka Indonesia dalam Proses Pendampingan Korban Eksploitasi Seksual pada Anak1. Metode dalam penelitian

Pendampingan hukum hak tenaga kerja merupakan kewajiban moral bagi para akademisi hukum, dengan menjelaskan apa yang merupakan hak-hak pekerja masyarakat dapat

PENGGUNAAN TENTARA ANAK DALAM KONFLIK BERSENJATA DALAM PERSPEKTIF HUKUM HUMANITER INTERNASIONAL SKRIPSI Diajukan Sebagai Persyaratan Untuk memperoleh Gelar Sarjana Hukum pada Bagian

Adapun yang menjadi tujuan dari penelitian ini adalah untuk Mengetahui Bagaimana Peranan Yayasan Pusaka Indonesia Dalam Proses Pendampingan Korban Eksploitasi Seksual Pada

ANALISIS YURIDIS PENERAPAN PIDANA MATI DI INDONESIA DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM DAN HAK ASASI MANUSIA TESIS Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Magister

2/Pid.Sus-Anak/2021/PN.Kng TESIS Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Magister Hukum M.H pada Program Studi S2 Magister Ilmu Hukum Fakultas Hukum

ii TESIS KEWENANGAN KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA DALAM PENYELENGGARAAN UJIAN PENGANGKATAN NOTARIS Diajukan Untuk Memperoleh Gelar Magister Kenotariatan Program Studi