• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi Appreciative Inquiry dalam perencanaan strategis untuk meningkatkan mutu pendidikan pada Sekolah Dasar melalui studi kasus di SD Swasta RK Mutiara Bersubsidi Gunungsitoli

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi Appreciative Inquiry dalam perencanaan strategis untuk meningkatkan mutu pendidikan pada Sekolah Dasar melalui studi kasus di SD Swasta RK Mutiara Bersubsidi Gunungsitoli"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

IMPELEMENTASI APPRECIATIVE INQUIRY PADA PERENCANAAN STRATEGIS SEKOLAH UNTUK MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN DI SEKOLAH

DASAR (Studi Kasus SD Swasta RK Mutiara Bersubsidi Gunungsitoli)

Oleh:

DESTIN RICARDO LASE 942021012

Tesis ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Magister Pendidikan

PROGRAM STUDI MAGISTER ADMINISTRASI PENDIDIKAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

2023

(2)

LEMBAR PERSETUJUAN

IMPELEMENTASI APPRECIATIVE INQUIRY PADA

PERENCANAAN STRATEGIS SEKOLAH UNTUK

MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN DI SEKOLAH DASAR (Studi Kasus SD Swasta RK Mutiara Bersubsidi Gunungsitoli)

Destin Ricardo Lase NIM 942021012

Tesis ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan mendapatkan gelar Magister Pendidikan

Program Studi Manajemen Administrasi Pendidikan

Menyetujui untuk diajukan pada ujian tesis

Pembimbing 1

Dr. Ade Iriani, M. M Pembimbing 2

Dr. Marinu Waruwu, M. Pd

(3)
(4)
(5)

ABSTRAK

Peningkatan mutu sekolah perlu perencanaan strategis.

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi Appreciative Inquiry dalam perencanaan strategis untuk meningkatkan mutu pendidikan pada Sekolah Dasar melalui studi kasus di SD Swasta RK Mutiara Bersubsidi Gunungsitoli. Subyek penelitian adalah kepala sekolah, para guru, tenaga kependidikan, dan pengurus Yayasan. Teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara, focus group discussion (FGD) dan dokumentasi. Teknik keabsahan data melalui pengamatan berkesinambungan, diskusi dengan pengurus yayasan, dan triangulasi sumber dan teknik. Teknis analisis data dalam penelitian ini menggunakan model analisis Miles dan Huberman yang terdiri dari: reduksi data, penyajian data, serta penarikan kesimpulan dan verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi Appreciative Inquiry dapat diterapkan dalam perencanaan strategis. Appreciative Inquiry memampukan kepala sekolah, para guru, dan tenaga kependidikan untuk menggali potensi, kekuatan serta sumber daya yang telah dimiliki untuk meraih masa depan yang lebih baik. Hal ini dibuktikan dengan keterlibatan setiap subyek untuk memikirkan yang terbaik untuk organisasinya melalui mimpi yang ingin dicapai di masa mendatang melalui program kerja serta kegiatan berdasarkan potensi yang dimiliki selama. Warga sekolah berorientasi pada sisi positif yang akan dicapai bersama.

Kata kunci: Appreciative Inquiry, Perencanaan Strategis, Mutu Sekolah.

(6)

ABSTRACT

Improving school quality requires strategic planning. This study aims to describe the implementation of Appreciative Inquiry in strategic planning to improve the quality of education in elementary schools through a case study at the Private Elementary School RK Mutiara Bersubsidi Gunungsitoli. The research subjects were school principals, teachers, education staff, and foundation administrators. Data collection techniques by observation, interviews, focus group discussions (FGD) and documentation. Data validation techniques through continuous observation, discussions with foundation administrators, and triangulation of sources and techniques. Data analysis techniques in this study used the Miles and Huberman analysis model which consisted of: data reduction, data presentation, and conclusion and verification. The results of the research show that the implementation of Appreciative Inquiry can be applied in strategic planning. Appreciative Inquiry enables school principals, teachers and education staff to explore the potential, strengths and resources they already have to achieve a better future. This is evidenced by the involvement of each subject to think about the best for the organization through dreams to be achieved in the future through work programs and activities based on the potential they have so far. The school community is oriented towards the positive side that will be achieved together.

Keywords: Appreciative Inquiry, Strategic Planning, School Quality.

(7)

KATA PENGANTAR

Pujian dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat dan kasih-Nya sehingga penulis dimampukan untuk menyelesaikan tesis ini dengan judul “ Strategi Implementasi Appreciative Inquiry Pada Perencanaan Strategis Sekolah Untuk Meningkatkan Mutu Pendidikan di Sekolah Dasar (Studi Kasus di SD RK Mutiara Bersubsidi Gunungsitoli)” untuk memenuhi persyaratan untuk mendapatkan gelar Magister Pendidikan pada FKIP UKSW Salatiga. Penulis menyadari bahwa tesis ini memiliki banyak kekurangan untuk itu diharapkan masukan dan saran dari pembaca sehingga dapat disempurnakan pada masa mendatang.

Pengimplementasian Appreciative Inquiry pada perencanaan strategis sekolah merupakan salah satu cara dalam menggapai mimpi bersama demi kesuksesan bersama. Melalui Appreciative Inquiry setiap orang maupun kelompok diberi ruang dan kesempatan untuk memimpikan organisasinya lebih baik ke depan. Mimpi itu diwujudkan dengan mengkonstruksikannya menjadi nyata dalam kehidupan sehari-hari. Kenyataan tersebut terprogram dalam rencana kerja berdasarkan kemampuan, potensi, sumber daya yang telah ada di antara mereka yang berada dalam organisasi tersebut.

Penulis mengharapkan kiranya Appreciative Inquiry dapat diimplementasikan dalam berbagai level organisasi untuk membuat perubahan yang lebih baik di masa mendatang, demikian halnya untuk sekolah. Lembaga pendidikan memberi ruang dan tempat bagi warga sekolah untuk memikirkan masa depannya sesuai dengan potensi yang ia miliki. Kurikulum merdeka menghantar ke masa depan yang lebih sesuai dengan bakat, potensi, dan sumber daya manusia yang dia miliki, demikian halnya dengan Appreciative Inquiry membantu mereka untuk berkembang sesuai dengan kemampuannya.

Gunungsitoli, Maret 2023

Penulis

(8)

UCAPAN TERIMA KASIH

Penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu, memotivasi, dan mendoakan penulis sehingga tesis dapat terselesaikan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Administrasi pendidikan. Ucapan terima kasih penulis kepada:

1. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UKSW Dr.

Helti Lygia Mampouw, M.Si

2. Ketua Program Studi Magister Administrasi Pendidikan UKSW Salatiga Dr. Yari Dwikurnaningsih, M. Pd

3. Dosen pembimbing I, Dr. Ade Iriani, M.M yang selalu memotivasi dan membantu penulis untuk menyelesaikan tesis.

4. Dosen pembimbing II, Dr. Marinu Waruwu, M.Pd yang selalu membantu dan membimbing penulis untuk menyelesaikan tesis secepatnya.

5. Keluarga besar FKIP UKSW Salatiga (Bapak/Ibu Dosen bersama teman-teman mahasiswa MAP angkatan 2021) 6. Kepala sekolah, wakil kepala sekolah, para guru dan staf

pegawai SD Swasta RK Mutiara Bersubsidi Gunungsitoli yang membantu penulis dalam mengumpulkan data penelitian melalui observasi, wawancara, FGD, dan studi dokumentasi.

7. Untuk istriku, Edwinar Rashinaya Wau, S. Pi yang selalu memberi semangat, kasih sayang serta doa terbaik selalu mengikuti proses perkuliahan hingga menyelesaikan tesis di MAP UKSW Salatiga

8. Papa, mama, ibu mertua serta adik-adikku yang selalu mendoakan dan memotivasi penulis dalam menyelesaikan studi Magister Administrasi Pendidikan UKSW Salatiga.

Semua pengorbanan dan kasih sayang yang saya dapatkan menjadi berkat bagi kita semua, Tuhan memberkati.

Salatiga, April 2023

Penulis

(9)

DAFTAR ISI

ABSTRAK ... iv

ABSTRACT ... v

KATA PENGANTAR ... vi

UCAPAN TERIMA KASIH... vii

DAFTAR ISI ... viii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2. Identifikasi Masalah ... 9

1.3. Rumusan Masalah ... 9

1.4. Tujuan Penelitian ... 10

1.5 Manfaat Penelitian ... 10

1.5.1 Manfaat Teoritis ... 10

1.5.2 Manfaat Praktis: ... 11

BAB II KAJIAN PUSTAKA ... 12

2.1 Kajian Teori ... 12

2.1.1 Pengertian Perencanaan Strategis ... 12

2.1.3 Pengertian Metode Appreciative Inquiry ... 18

2.1.4 Proses Appreciative Inquiry ... 20

2.2 Kajian Penelitian yang Relevan ... 22

2.3. Kerangka Berpikir Penelitian ... 31

BAB III METODE PENELITIAN ... 35

3.1 Jenis dan Pendekatan Penelitian... 35

3.2. Lokasi dan waktu penelitian... 36

3.2.1 Lokasi penelitian ... 36

3.2.2. Waktu Penelitian ... 36

3.3. Subjek dan Obyek Penelitian ... 37

3.3.1. Subjek Penelitian ... 37

3.3.1.1 Pejabat Sekolah ... 37

3.3.1.2 Para Guru ... 38

(10)

3.3.2 Obyek Penelitian ... 38

3.4 Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ... 38

3.4.1 Observasi ... 39

3.4.2 Wawancara ... 39

3.4.3 Focus Group Discussion (FGD) ... 40

3.4.4 Dokumentasi ... 40

3.5 Uji Keabsahan Data... 41

3.5.1 Pengamatan berkesinambungan ... 41

3.5.2 Diskusi dengan Pihak Yayasan ... 42

3.5.3 Triangulasi teknik dan sumber ... 42

3.6 Teknik Analisis Data ... 43

3.6.1 Reduksi data ... 43

3.7.2 Penyajian data ... 44

3.6.3 Penarikan kesimpulan dan verifikasi ... 45

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 47

4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ... 47

4.1.1. Sejarah Singkat SD RK Swasta Mutiara Bersubsidi ... 47

4.1.2. Visi dan Misi ... 48

4.1.3. Keadaan Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan ... 50

4.1.4. Keadaan Siswa ... 52

4.1. 5. Sarana dan Prasarana... 53

4.2. Pelaksanaan Strategis Sekolah Yang Telah Diterapkan Selama Ini ... 55

4.3. Implementasi Appreciative Inquiry Pada Perencanaan Strategis Sekolah ... 59

4.3.2. Membangun Gambaran Masa Depan (Dream) ... 65

4.3.3. Perencanaan (Design)... 71

4.3.4. Tahap Kegiatan (Destiny) ... 76

4.3.5. Perubahan yang dialami organisasi sekolah melalui model Appreciative Inquiry pada peningkatan kualitas pendidikan .. 80

4. 4 Pembahasan Hasil Penelitian ... 82

(11)

4.4.1 Peran Penting Perencanaan Strategis Pada Lembaga

Pendidikan ... 83

4.4.2. Perencanaan Strategis Sekolah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Melalui Appreciative Inquiry ... 86

4.4.3. Siklus 4 D (Discovery, Dream, Design dan Destiny)... 90

4.4.4 Perubahan yang dialami organisasi melalui model Appreciative Inquiry ... 99

BAB V PENUTUP ... 103

5.1. Kesimpulan ... 103

5.2. Rekomendasi ... 104

DAFTAR PUSTAKA ... 106

LAMPIRAN ... 114

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas Berkat dan Limpahan Kasih-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat dan kasih karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan penulisan tugas akhir berjudul “Implementasi