• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Profitabilitas , Kebijakan Hutang Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Periode 2012-2016

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "Pengaruh Profitabilitas , Kebijakan Hutang Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Periode 2012-2016"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iv PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN HUTANG, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

2012-2016

Oleh : Sri Wahyuni

Dibawah Bimbingan : Rr. Yoppy Palupi P., SE., M.Ak

ABSTRAK

Nilai perusahaan berpotensi besar didalam kelangsungan hidup perusahaan di Bursa Efek dan kinerja keuangan perusahaan. Menurut theory of the firm, tujuan utama perusahaan adalah untuk memaksimalkan nilai perusahaan (value of the firm). Namun perusahaan selalu gagal dalam upaya peningkatan nilai perusahaan karena kurang baiknya dalam pengelolaan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Tujuan penelitian ini untuk melihat dan mengetahui pengaruh Profitabilitas (ROE), Kebijakan Hutang (DER) dan Kebijakan Dividen (DPR) terhadap Nilai Perusahaan (PBV).

Sampel penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2016 jumlah 6 perusahaan dengan metode purposive sampling. Penelitian ini diuji dengan menggunakan uji asumsi klasik kemudian pengujian hipotesis secara parsial dengan menggunakan uji t dan simultan dengan menggunakan uji F.

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) Profitabilitas memiliki pengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan, hal ini ditunjukan oleh signifikansi 0,007. Nilai signifikansi berada di bawah kriteria 0,05. (2) Kebijakan Hutang mempunyai pengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan, hal ini ditunjukan oleh signikansi 0,009. Nilai signifikansi berada di bawah kriteria 0,05.

(3) Kebijakan Dividen mempunyai pengaruh negatif tidak signifikan, hal ini ditunjukan oleh signifikansi 0,223. Nilai signifikansi berada diatas kriteria 0,05.

(4) Hasil penelitian ini menunjukan bahwa secara simultan (uji f) profitabilitas, kebijakan hutang dan kebijakan dividen berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan sebesar 4,638 dengan tingkat signifikansi 0.010.

Kata Kunci : Nilai Perusahaan , Profitabilitas, Kebijakan Hutang dan Kebijakan Dividen

(2)

v THE INFLUENCE OF PROFITABILITY, DEBT POLICY AND DIVIDEND POLICY TO THE FIRM VALUE OF THE COMPANYON

MANUFACTURING COMPANIES LISTED IN IDX YEAR 2012-2016

Written by:

Sri Wahyuni

Preceptor:

Rr. Yoppy Palupi P., SE., M.Ak

ABSTRACT

The Firm Value is large potentially in the survival of the firm on the stock exchange and the financial performance of the firm. According oh the Theory of The Firm, company’s main goal is to maximize the firm value. But the firm has always failedin an attempt to increase the firm value because is is less good in the management factors that he took. The porpose of this researh was to look at and figure out the influence of Profitability (ROE), Debt Policy (DER) and Dividend Policy (DPR) of Firms Value (PBV).

The sample of this researh is the manufacturing companies listedon the Indonesia Stock Exchange the period 2012-2016 of 6 comapnies by using purposive sampling method. This research is tested by using classical assumption test and the hypothesis testing partially by using T and simultaneous test by using F test.

The research result showed (1) that Profitability had a significant positive influence on the firm value, these result indicated by the significant value of 0,007. Significant value under 0,05 criterion. (2) Debt Policy had a significant positive influence on the firm value, these result indicated by the significant value of 0,009. Significant value under 0,05 criterion. (3) Dividend Policy has a negative influence is not significant, this is indicated by the significant value of 0,223. Significant value is above the 0,05 criterion.(4) The results of this study indicate that profitability, debt policy and dividend policy simultaneously positive and significant effect on company value of 4,638 with a significant level of 0,010.

Keywords : Firm Value, Profitability, Debt Policy, and Dividend Policy

Referensi

Dokumen terkait

Kebijakan Hutang (DER) berpengaruh Signifikan terhadap Nilai Perusahaan (PBV) Berdasarkan hasil uji regresi linear berganda diporoleh hasil koefisien regresi sebesar

Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui pengaruh free cash flow, profitabilitas, kebijakan hutang, dan likuiditas terhadap kebijakan dividen studi empiris pada perusahaan farmasi yang