PENTINGNYA
PENGETAHUAN
KEHAMILAN DAN PARENTING
BAGI GENERASI MUDA
oleh:
SALWA AZZAHRA - 857246845 - SEM 1 KELAS A
TAMAN BACAAN MASYARAKAT - PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN
Menurut World Health Organization (WHO), Hamil adalah proses selama
sembilan bulan atau lebih dimana seorang perempuan membawa janin
yang sedang berkembang dalam rahimnya.
APA ITU HAMIL?
Jika Kehamilan Tiba, Apa yang Harus
Dilakukan?
Jika Kehamilan Tiba,
Apa yang Harus Dilakukan?
1. Mengunjungi Dokter Kandungan atau Bidan
2. Merencanakan Treatment
bagi Janin
3. Jaga Asupan Makanan 4. Jaga Aktivitas Harian
5. Perawatan Tubuh 6. Persiapkan
Dana
Sesaat setelah mengetahui kehamilan, disarankan untuk menemui dokter kandungan atau bidan. Upaya ini perlu dilakukan selain bisa memberi zat tambahan, memantau
kondisi ibu selama menjalani kehamilan, memeriksakan ada tidaknya gangguan atau riwayat kehamilan
sebelumnya, juga menentukan usia kehamilan sekaligus memperkirakan HPL (Hari Perkiraan Lahir)
1. Mengunjungi Dokter Kandungan
• Menjaga Keimanan
• Menjaga Hati
• Menjaga Pikiran
• Menjaga Sikap & Perbuatan
2. Merencanakan Treatment Janin
3. Jaga Asupan Makan
Makan makanan bergizi selama masa kehamilan.
Dan minum air 2 liter agar ketubannya cukup.
Hindari makan makanan mentah, sayuran dan buah
yang tidak dicuci, ikan dengan tingkat merkuri yang
tinggi, dan minuman beralkohol.
Perhatikan aktivitas sehari-hari saat hamil. bagaimana posisi yang benar saat berdiri, saat duduk bahkan saat tidur. Jangan terlalu lelah dan jangan mengangkat beban yang berat.
Pertimbangkan juga waktu istirahat karena ibu hamil mudah lelah.
Tetap melakukan olahraga ringan seperti jalan, berenang atau yoga hamil.
4. Jaga Aktivitas Harian
Ibu hamil harus tetap mandi 2x sehari dan berganti
dengan pakaian yang berbahan katun atau kaos. Karena biasanya ibu hamil mudah kepanasan.
Jaga kesehatan gigi dan mulut. Jangan memakai produk kecantikan dan melakukan perawatan kulit sembarangan.
Ibu hamil juga sering mengalami kelembaban pada area kemaluannya. Maka bersihkan dengan air mengalir dan gantilah pakaian dalam yang kering dan mudah
menyerap keringat.
5. Perawatan Tubuh
6. Persiapkan Dana
Segala sesuatu untuk
pemeliharaan dan penyambutan bayi memerlukan dana yang
tidak sedikit. Dana untuk ke
dokter kandungan atau bidan, untuk membeli bahan makanan bergizi, biaya vitamin, dan biaya melahirkan. Siapkan juga
asuransi atau BPJS.
Thank You :)
sumber:
Nurul Chomariya. (2015). Panduan Kehamilan untuk Muslimah.
Surakarta: Ziyad Books.