• Tidak ada hasil yang ditemukan

perancangan alat otomasi sinkronisasi kecepatan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "perancangan alat otomasi sinkronisasi kecepatan"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

FEEDER DI PERUSAHAAN MANUFAKTUR

Oleh:

Ragil Subyantoro 11501087

SARJANA pada

TEKNIK MESIN – KONSENTRASI TEKNIK MEKATRONIKA FAKULTAS TEKNIK DAN TEKNOLOGI INFORMASI

SWISS GERMAN UNIVERSITY Edu Town BSD City

Tangerang 15339 Indonesia

Februari 2017

Revisi setelah Ujian Tesis pada 26 Januari 2017

(2)

LEMBAR PENGESAHAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa tesis yang saya kumpulkan ini adalah murni hasil karya saya sendiri dan sejauh pengetahuan terbaik saya, di dalamnya tidak terdapat materi yang pernah dipublikasikan atau ditulis oleh orang lain sebelumnya, tidak juga terdapat materi yang pernah mendapatkan penghargaan atau digunakan untuk mendapat gelar akademik atau diploma di institusi pendidikan lainnya, kecuali yang dinyatakan di dalam tesis ini.

(Ragil Subyantoro)

Mahasiswa Tanggal

Revisi setelah Ujian Tesis pada 26-Januari-2017 Disetujui oleh:

(Edi Sofyan, B.Eng., M.Eng., Ph.D.)

Pembimbing Utama Tanggal

(Ir. Win Sukardi, M.Eng., MM., MBA., M.Hum.)

Pembimbing Pendamping I Tanggal

(Dr. Ir. Gembong Baskoro, M.Sc.)

(3)

ABSTRAK

PERANCANGAN ALAT OTOMASI SINKRONISASI KECEPATAN KONVEYOR TUBE EXTRUDER DENGAN KECEPATAN SCREW TALC

FEEDER DI PERUSAHAAN MANUFAKTUR

Oleh Ragil Subyantoro

SWISS GERMAN UNIVERSITY

Mutu atau kualitas adalah hal sangat penting yang selalu dijaga oleh perusahaan manufaktur manapun dan menjadi menjadi salah satu permintaan utama dari pelanggan. Setiap perusahaan manufaktur berusaha meminimalisir semua defect yang ada. Salah satu defect tertinggi di catur wulan pertama tahun 2016 dalam salah satu perusahaan manufaktur yang yang bergerak di bidang otomotif adalah open splice yaitu terlepasnya sambungan pada ban dalam (tube). Dari hasil analisa melalui fish bone diagram salah satu penyebab dari defect open splice terjadi karena foreign material di sambungan berupa talc, yang disebabkan konsentrasi talc yang terlalu banyak di setiap permukaan dalam tube, sehingga talc berlebih menutup sambungan saat proses splicing.

Problem tersebut di atas dikarenakan kondisi screw mesin talc feeder oleh operator selalu diseting berputar maksimal berapapun kecepatan konveyor tube extruder.

Untuk mengatasi hal tersebut, dirancang alat yang mampu melakukan sinkronisasi kecepatan konveyor tube extruder dengan kecepatan screw talc feeder, dan memvalidasi rancangan dengan sebuah simulasi berbasis arduino. Untuk mengaplikasikannya maka dilakukan perancangan alat otomasi sinkronisasi kecepatan konveyor tube extruder dengan kecepatan screw talc feeder.

Perancangan ini telah diuji dalam bentuk prototype dan berhasil. Hasil prototype ini akan bermanfaat jika diaplikasikan di perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang otomotif, karena dapat mengurangi defect open splice yang selama ini terjadi, mengurangi talc yang berceceran, dan memudahkan operator dalam menjalankan mesin extruder.

Kata Kunci: Sinkronisasi, Micrometal gear motor DC, Adjustable infrared proximity sensor, Prototype, Arduino

(4)

© Copyright 2017 oleh Ragil Subyantoro

Hak cipta dilindungi

(5)

LEMBAR PERSEMBAHAN

Sebuah karya, ku persembahkan kepada :

1. Kedua orang tuaku tercinta yag telah mendidikku dan meberikan pengorbanan yang tidak mungkin dapat kubalas (semoga Allah SWT yang memberi imbalan firdaus-Nya)

2. Istri dan anakku tercinta yang selalu menjadi penyemangat hidupku 3. Kakak-kakak dan keluargaku tersayang

4. PT. Gajah Tunggal Tbk, sebagai tempatku mencari nafkah 5. Teman-teman seperjuangan

(6)

PENGHARGAAN

Syukur alhamdulillah penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayahnya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini dengan baik. Sholawat dan salam semoga tetap tercurah untuk Rasulullah SAW.

Penyusunan tesis ini tidak terlepas dari bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu pada kesempatan ini saya menyampaikan terima kasih yang sebesar- besarnya kepada:

1. Management dan pimpinan PT. Gajah Tunggal Tbk., yang telah menyelenggarakan program pendidikan ini dan memberikan kesempatan kepada penulis untuk ikut serta di dalamnya.

2. Susetyo Anggoro, ST, MM. selaku Sr. Manager Engineering PT. Gajah Tunggal Tbk, yang telah memberikan kesempatan dan dukungan kepada penulis dalam mengikuti program pendidikan ini.

3. Dr. Ita Mariza selaku direktur Politeknik Gajah Tunggal, yang telah memfasilitasi terselenggaranya program pendidikan ini.

4. Dr. Ir. Gembong Baskoro, M.Sc. sebagai Dekan Fakultas Teknik dan Teknologi Informasi, yang telah membimbing dan memotivasi kami semua untuk menyelesaikan studi dengan baik.

5. Edi Sofyan, B.Eng., M.Eng., Ph.D sebagai Pembimbing Utama, atas perhatian, kompetensi dan kesabarannya dalam pembimbingan Bab demi Bab yang sangat berharga.

6. Ir. Win Sukardi, M.Eng., MM., MBA., M.Hum. sebagai Pembimbing Pendamping, yang telah banyak membimbing dan memotivasi pada saat implementasi.

Selama ini penulis mendapatkan pengalaman belajar yang bermanfaat dan bermakna melalui kurikulum dan program berkualitas yang disajikan.

Semoga Allah SWT memberikan balasan atas jasa-jasa semua pihak yang terlibat

(7)

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ... 2

ABSTRAK ... 3

LEMBAR PERSEMBAHAN ... 5

PENGHARGAAN ... 6

DAFTAR ISI ... 7

DAFTAR GAMBAR ... 10

DAFTAR TABEL ... 12

BAB - 1 PENDAHULUAN ... 13

1.1 Latar Belakang ... 13

1.2 Rumusan Masalah ... 17

1.3 Tujuan Penelitian ... 18

1.4 Manfaat Penelitian ... 18

1.4.1 Bagi Perusahaan ... 18

1.4.2 Bagi Penulis ... 19

1.5 Pertanyaan Penelitian ... 19

1.6 Pembatasan Masalah Penelitian ... 19

BAB - 2 KAJIAN PUSTAKA ... 21

2.1 Pandangan Teoritis ... 21

2.1.1 Konsep Sinkronisasi ... 21

2.1.2 Green Tube dan Feed Rate Talc Feeder ... 21

2.1.3 Mikrokontroler Arduino Uno ... 23

2.1.4 Arduino IDE ... 27

2.1.5 LCD (Liquid Crystal Display) ... 29

2.1.6 I2C (Inter Integrated Circuit) ... 31

2.1.7 Motor Driver dengan IC L293D ... 32

2.1.8 Motor DC... 33

2.1.9 Adjustable infrared proximity sensor ... 37

2.1.10 Push button ... 38

(8)

2.2.2 Perancangan dan Pembuatan Modul Pengatur Kecepatan Motor DC dengan

Menggunakan PWM [20] ... 40

BAB - 3 METODE PENELITIAN... 41

3.1 Alur Pikir dan Pola Pikir Penelitian ... 41

3.2 Alur Perancangan & Eksperimen ... 42

3.3 Rincian Perancangan dan Eksperimen ... 42

3.2.1 Merancang Alat ... 42

3.2.2 Menentukan Komponen ... 42

3.2.3 Merakit Alat... 43

3.2.4 Pembuatan Program Arduino ... 43

3.2.5 Proses Transfer Program ke Arduino ... 43

3.2.6 Simulasi Test Alat Perancangan ... 43

3.2.7 Hasil dan Analisa ... 43

3.2.8 Kesimpulan ... 43

3.4 Perancangan Alat ... 44

3.5 Diagram Blok Rangkaian ... 45

3.6 Alat Dan Bahan ... 46

3.5.1 Push button ... 46

3.5.2 Mikrokontroler Arduino UNO... 47

3.5.3 LCD (Liquid Crystal Display) ... 47

3.5.4 Micrometal gear motor DC 6 V 120 rpm ... 48

3.5.5 Motor driver dengan IC L293D ... 48

3.5.6 Adjustable infrared proximity sensor ... 49

3.5.7 Arduino IDE ... 49

3.7 Perakitan Alat... 50

3.8 Membuat Program (Sketch) Arduino ... 50

3.6 Transfer Program Arduino ke Mikrokontroler ... 51

3.6.1 Proses Verify ... 51

3.6.2 Proses Upload (Transfer) ... 52

BAB - 4 PAPARAN DATA DAN DISKUSI ... 54

(9)

4.1.3 Pengujian Motor DC Terhadap Tegangan Input ... 56

4.1.4 Pengujian Motor DC Terhadap Pulse Width Modulation (PWM) Arduino ... 57

4.1.5 Pengujian Sensor Infrared ... 59

4.2 Hasil Pengujian Prototype Alat ... 60

BAB - 5 KESIMPULAN DAN SARAN... 61

5.1 Kesimpulan ... 61

5.2 Saran ... 61

GLOSARIUM ... 63

DAFTAR RUJUKAN ... 64

LAMPIRAN 1 - Sketch Pengujian Mikrokontroler ... 66

LAMPIRAN 2 - Sketch Pengujian LCD Display ... 68

LAMPIRAN 3 – Wiring diagram prototype ... 69

LAMPIRAN 4 – Sketch Prototype Alat... 70

CURRICULUM VITAE ... 78

Referensi

Dokumen terkait

Ensiklo Dolanan is a game created with the concept of encyclopedia by presenting information along with illustrations of images and augmented reality to add insight as