• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERKENALKAN KONSEP KEARSIPAN

N/A
N/A
vischa fitry

Academic year: 2023

Membagikan "PERKENALKAN KONSEP KEARSIPAN"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

KONSEP KEARSIPAN

(2)

01

02

03

04

05

06

Pembelajaran Konsep Kearsipan Terkait:

Pengertian Arsip dan Kearsipan

Dokumen dengan dokumentasi

Syarat, jenis dan Fungsi Arsip

Ruang Lingkup dan Tujuan Kearsipan

Tugas Kearsipan

Azas- Azas Kearsipan

The Power of PowerPoint | thepopp.com 2

(3)

Arsip dan 1

Kearsipan

(4)

Arsip dan Kearsipan

Arsip adalah kumpulan warkat yang disimpan secara teratur berencana karena mempunyai suatu kegunaan agar setiap kali diperlukan dapat cepat ditemukan kembali

Kearsipan adalah suatu bentuk pekerjaan tata usaha yang berupa penyusunan warkat-warkat secara sistematis sehingga bila diperlukan lagi warkat-warkat itu dapat ditemukan kembali secara cepat.

Kearsipan yaitu tata cara pengurusan penyimpanan warkat menurut aturan dan prosedur yang berlaku dengan mengingat 3 unsur pokok yang meliputi : penyimpanan, penempatan, dan penemuan kembali

4

(5)

Dokumen dan Dokumentasi

5

Di fokuskan pada benda/informasinya

Tidak merupakan unit kerja

Bersifat Pasif

Digunakan sebagai alat bukti dan penunjang penelitian

Dokumen

Di fokuskan pada kegiatannya

Merupakan Unit Kerja

Bersifat Aktif

Mengolah dan menyiapkan dokumen baru dan menyiapkan untuk penelitian

Dokumentasi

Insert an image Insert an image

(6)

Syarat Arsip

6 Arsip

Otentik Andal Bulat

Siap Pakai

Akurat

Mempunyai nilai kegunaan dan disimpan dengan sistem

tertentu

(7)

Jenis Arsip

7

1. Vital Record 2. Useful Record 3. Essensial Record 4. Immportant Record

Kepentingan

1. Tertulis 2. Visual

Fisik

1. Financial Record 2. Inventory Record

3. Personel Record 4. Sales Record 5. Production Record

Isi

1. Lembaga Pemerintah

2. Instansi Pemerintah/

Swasta

Kepemilikan

(8)

Fungsi Arsip

8

Menurut UU No.7 Tahun 1971 Pasal 2, Fungsi arsip dibedakan menjadi : Fungsi dinamis, yaitu arsip yang digunakan secara langsung dalam

perencanaan, pelaksanaan, penyelenggaraan kehidupan kebangsaan pada umumnya, atau dipergunakan secara langsung dalam penyelenggaraan

administrasi negara.

Fungsi statis, yaitu arsip yang tidak dipergunakan secara langsung dalam perencanaan dan penyelenggaraan kehidupan kebangsaan pada

umumnya, maupun penyelenggaraan sehari-hari administrasi negara.

(9)

Menurut Drs. Anhar, fungsi arsip

9

menentukan kebijaksanaan perusahaan.

menghimpun secara teratur tetap warkat-warkat penting mengenai kemajuan

perusahaan.

Sebagai alat bantuan perpustakaan Sebagai alat penyimpanan

warkat

(10)

Ruang

Lingkup

Kearsipan

(11)

The Power of PowerPoint | thepopp.com 11

1. Agar arsip terpelihara dengan baik, teratur, dan aman.

2. Agar mudah mendapatkan kembali arsip yang dibutuhkan dengan cepat dan tepat.

3. Untuk menghindari pemborosan waktu dan tenaga dalam mencari arsip yang dibutuhkan.

4. Untuk menghemat tempat penyimpanan.

5. Untuk menjaga kerahasiaan arsip.

6. Untuk menjaga kelestarian arsip.

7. Untuk menyelamatkan arsip yang berisi informasi tentang pertanggungjawaban, perencanaan, pelaksanaan, dan penyelenggaraan kegiatan-kegiatan kemasyarakatan.

Tujuan Pengelolaan

Arsip

(12)

Azas- Azas Kearsipan

12

peyelenggaraan kearsipan dipusatkan pada suatu bagian organisasi atau unit kerja tersendiri

Sentralisasi

2

penyelengaraan kearsipan tidak dipusatkan pada satu unit bagian atau bagian organisasi tetapi penyimpanan surat/warkat dilakukan pada bagian secara sendiri-sendiri.

Desentralisasi

penyelenggaran pengelolaan arsip dengan memadukan kelebihan asas sentralisasi dan desentralisasi sehingga kelemahan dari kedua azas tersebut bisa diminimalisir

Gabungan

1

3

(13)

Thank you!

Any questions?

(14)

“ BILA KAU TAK TAHAN LELAHNYA BELAJAR MAKA KAU HARUS MENANGGUNG PERIHNYA

KEBODOHAN”

(Imam Syafi’i)

Referensi

Dokumen terkait

“ Arsip dinamis atau records dalam konteks Anglo -Saxon adalah dokumen yang masih digunakan untuk perencanaan, pengambilan keputusan, pengawasan dan keperluan

Arsip statis adalah arsip yang tidak di pergunakan secara langsung untuk perencanaan, penyelengaraan kehidupan pada umumnya maupun penyelengaraan sehari-hari

Petunjuk Pelaksanaan Klasifikasi Keamanan dan Akses Arsip Dinamis di Lingkungan Badan Nasional Penanggulangan Bencana sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 dipergunakan

Di sisi lain, apabila kita mengacu kepada Pasal 66 ayat (2) UU Migas 2001, maka jelas di dalam pasal ini disebutkan bahwa segala peraturan pelaksanaan dari UU No. 8 Tahun 1971 masih

Rekapitulasi Belanja Langsung menurut Program dan Kegiatan Satuan Kerja Perangkat Daerah. Rincian Dokumen Pelaksanaan Anggaran Belanja

Selanjutnya menurut Rusidi (2014, 1) “Arsip statis merupakan arsip yang sudah tidak dipergunakan secara langsung dalam kegiatan perencanaan kehidupan bangsa pada umumnya maupun

13 Arsip Dinamis yang bersifat - Selama Undang-Undang Membatasi untuk dirahasiakan atau - Pasal 171 'UU No.14 Tahun 2008 tentang KIP (surat-surat -.. ala Dinas Pendidikan. aidah MM

Pasal 28 Penyusunan sistem klasifikasi keamanan dan akses Arsip dinamis sebagaimana dimaksud dalam Pasal 21 ayat 1 huruf c berfungsi sebagai dasar untuk menentukan keterbukaan dan