LEMBAR
HASIL PENILAIAN SEJAWAT SEBIDANG (PEER REVIEW) KARYA ILMIAH: JURNAL ILMIAH
Judul Artikel Ilmiah :
Perlindungan Hukum Dalam Pengelolaan Linkungan Di Indonesia.
Penulis Artikel Ilmiah :
Azhar
Identitas Jurnal Ilmiah : a. Nama Jurnal :
Jurnal Pengelolaan Lingkungan Hidup Sumber Daya Alam
b. Nomor/Volume/Hal : Vol. 2 No. 1c. Edisi (Bulan/Tahun) : Maret 2004
d. Penerbit :
Program Studi Pengelolaan Lingkungan Program Pasca Sarjana Universitas Sriwijaya
e. Jumlah Halaman : 11
Kategori Publikasi Jurnal Ilmiah :Jurnal Ilmiah Internasionl Bereputasi (Beripada kategori yang tepat) Jurnal Ilmiah Internasional
Jurnal Nasional Terakreditasi
Jurnal Nasional Tidak Terakreditasi
Jurnal Nasional Terindeks DOAJ dll
I. Hasil Penilaian Validasi:
No. ASPEK URAIAN/KOMENTAR PENILAIAN
1 Indikasi Plagiasi Tidak ada indikasi Plagiasi hanya Enam persen (6%).
2 Linieritas Pengusul mempunyai linieritas terhadap tulisan mengenai Perlindungan Hukum Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup.Pengusul juga pengasuh mata kuliah Hukum Lingkungan.
II. Hasil PenilaianPeer Review:
Inderalaya, 27 Mei 2022 Penilai 2
Nama : Prof. Dr. H. Achmad Romsan, SH.,MH.,LL.M.
NIP : 195404171981111001
Unit Kerja : Fakultas Hukum Instansi : Universitas Sriwijaya Bidang Ilmu : Ilmu Hukum
Jabatan / Pangkat : Guru Besar (IV/.c) Komponen Yang Dinilai
Nilai Maksimal Jurnal Ilmiah (Isikan di kolom yang sesuai) Nilai Akhir DiperolehYang Internasional
Bereputasi Internasional Nasional
Terakrediatasi Nasional Tidak Terakreditasi
Nasional Terindeks DOAJ dll Kelengkapan dan Kesesuaian unsur isi
jurnal (10 %) 1 1
RuangLingkup dan kedalaman
pembahasan (30 %) 3 2
Kecukupan dan Kemutahiran
data/Informasi dan metodologi (30 %) 3 1.5
Kelengkapan unsur dan Kualitas
penerbit (30 %) 3 2
Total = (100 %) 10 6.5
Kontribusi Pengusul
(PenulisPertama/Anggota Utama) Penulis Pertama (1) KOMENTAR/ULASAN PEER REVIEW
-Kelengkapan dan Kesesuaian Unsur Tulisan dalam artikel ini sudah cukup baik dan memenuhi standar sesuai kaidah penulis yang terdiri dari Pendahuluan, Pembahasan, Kesimpulan dan kesesuaian unsur dalam tulisan artikel memiliki keterkaitan antara judul dan IMRaDC.
-Ruang Lingkup dan Kedalaman
Pembahasan Ruang lingkup dalam tulisan artikel sudah cukup baik dan dibahas secara lengkap mengenai Bagaimana penerapan perlindungan hukum dalam pengelolaan lingkungan di Indonesia.
Kedalaman pembahasan dalam tulisan sudah baik karena didukung dengan bidang keilmuan penulis.
-Kecukupan dan Kemutakhiran Data &
Metodologi Data didalam artikel ini cukup baik dan mutakhir. Metode penelitian menggunakan yuridis normatif dengan menelaah asas-asas hukum serta peraturan perundang-undangan mengenai lingkungan.
-Kelengkapan Unsur & Kualitas
Penerbit Sudah sesuai dengan unsur dan penerbit adalah Program Studi Pengelolaan Lingkungan Program Pasca Sarjana Universitas Sriwijaya