PROGRAM KEGIATAN PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN SMA NEGERI 10 DEPOK TAHUN PELAJARAN 2020/2021
A. LATAR BELAKANG
Pembangunan Nasional di bidang pendidikan adalah upaya dalam mencerdaskan kehidupan bangsa dan meningkatkan kualitas manusia Indonesia dalam mewujudkan masyarakat yang maju, makmur dan sejahtera yang bermoral berdasarkan pancasila dan Undang-undang Dasar 1945, yang memungkinkan warganya mengembangkan diri sebagai manusia Indonesia seutuhnya.
Untuk mewujudkan Pembangunan Nasional di bidang pendidikan perlu dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta kesenian, perkembangan masyarakat dan kebutuhan pembangunan.Kebijakan pemerintah ini diambil sebagai strategi dasar pendidikan nasional dalam berupaya mengejar ketertinggalan dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi serta untuk menunjang keberhasilan pembangunan. Sehingga pemerintah di bagian pusat dan daerah mengupayakan standarisasi tingkat pengetahuan siswa setiap jenjang dan jenis sekolah melalui sistem yang disebut evaluasi. Bentuk evaluasi yang dilaksankan disekolah berupa penilaian yang dilakukan oleh guru, oleh sekolah dan oleh pemerintah. PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN (PAT) merupakan penilaian yang dilaksanakan pada akhir semester genap untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik dan dilakakukan oleh satu an pendidikan.
Mengingat penilaian itu berperan penting dalam mengetahui tingkat keberhasilan proses belajar mengajar siswa, maka pelaksanaan penilaian perlu untuk dikoordinasikan secara baik dan terprogram secara khusus. Yaitu pelaksanaannya hendaklah memperhatikan dan mengacu pada langkah-langkah penyelenggaraan program kerja. Oleh karena itu SMA Negeri 10 Depok akan mengadakan kegiatan PENI LAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 yang disesuaikan dengan kalender pendidikan Disdik Provinsi Jawa Barat dan kalender pendidikan SMAN 10 Depok.
DASAR HUKUM
Untuk mewujudkan pembangunan nasional di bidang pendidikan diperlukan peningkatan dan penyempurnaan penyelenggaraan pendidikan nasional. Adapun dasar hukum pendidikan yang diterapkan di SMAN 10 Depok yaitu mengacu pada :
1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
2. Undang-undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen
▸ Baca selengkapnya: contoh laporan kegiatan penilaian akhir semester doc
(2)3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan
4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses
7. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian
8. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2017 tentang Hari Sekolah;
9. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 4 ahun 2018 tentang penilaian oleh pendidik dan satuan pendidikan
10. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2018 tentang Penguatan Pendidikan Karakter;
11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2018 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliya 12. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia 43 Tahun
2019 tentang Penyelenggaraan Ujian yang diselenggarakan oleh Satuan Pendidikan dan Ujian Nasional
13. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 719/P/2020 tentang Pedoman Pelaksanaan Kurikulum Pada Satuan Pendidikan Pada Kondisi Khusus
14. Keputusan Kepala Badang Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan Nomor 018/H/Kr/2020 tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pelajaran pada Kurikulum 2013 pada Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah Berbentuk Sekolah Menengah Atas untuk Kondisi Khusus 15. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 5 Tahun 2017 Tentang
Penyelenggaraan Pendidikan.
16. Program Kerja Bidang Kurikulum SMAN 10 Depok Tahun Pelajaran 2020/2021
MAKSUD DAN TUJUAN a. Maksud
Maksud dilaksanakannya kegiatan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021, adalah:
1. Sebagai evaluasi Kompetensi Dasar yang diberikan dalam proses pembelajaran selama satu semester;
2. Untuk mengetahui penguasaan atau pemahaman Kompetensi Dasar setiap materi pelajaran pada peserta didik;
3. Mempersiapkan peserta didik untuk siap menghadapi persaingan yang semakin ketat dalam setiap kegiatan.
b. Tujuan
Tujuan dilaksanakannya kegiatan pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 adalah untuk mengukur daya serap dari proses pembelajaran yang telah dilaksanakan selama satu semester.
B. SUSUNAN KEPANITIAAN
Berdasarkan SK Kepala SMAN 10 Depok tentang penetapan kepanitian Penilaian Ak hir Tahun Tahun Pelajaran 2020/2021 No. 421.3/170 /Kepeg/IV/2021, susunan
kepanitiaan sebagai berikut:
C. R I N C I A N
TUGAS KEPANITIAAN 1. Penanggung Jawab
a. Mengangkat dan menetapkan kelompok kerja PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
b. Mengesahkan Program kerja PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
c. Mengesahkan Laporan Kerja kelompok PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
d. Membuat kebijaksanaan umum pada pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
e. Bertanggung jawab atas keseluruhan kegiatan yang berhubungan dengan pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 di SMAN 10 Depok.
2. Tim Pengarah Penanggung Jawa Koordinator Pengarah Tim Pengarah
: : :
Didi Supardi, M.Pd.
Bheny Kisworo, S.Pd.
1. Erwan, S.Pd.
2. Rohma Sri Astuti, S.T, M.Pd.
3. M. Solahuddin, S.Pd.
Ketua : Samsudin, S.Pd.
Sekertaris : Putri Nur Octavia, S.Pd.
Bendahara : Tuti Rosita, S.Pd.I.
Anggota : 1. Sudaryanti, S.Pd.
2. Tri Sutrisno, S.Pd.
3. Erwin Bikanofa, S.Pd 4. Heri, S.Kom.
5. Anggi Purnama, S.Kom.
6. Firman Septian, S.T.
7. Murniawati, SM
a. Menyusun draff Surat keputusan Panitia Akhir Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2020/2021;
b. Memberikan arahan dan masukan terkait teknis pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
c. Melaporkan kepada penanggung jawab terkait pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
d. Mewakili penanggung jawab pada kegiatan rapat kepanitian PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
e. Menyusun anggaran untuk pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 bersama ketua panitia dan bendahara;
f. Mendesain teknik pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
g. Mengkoordinir rapat awal panitia PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021.
3. Ketua
a. Bertanggung jawab atas semua kegiatan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
b. Bertanggung jawab atas kelancaran kegiatan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
c. Melaksanakan seluruh tugas yang dilimpahkan dengan sebaik-baiknya;
d. Melaksanakan Verifikasi nilai-nilai hasil PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
e. Memimpin rapat yang berkaitan dengan kegiatan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
f. Menandatangani segala sesuai yang berkaitan dengan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
g. Mengevaluasi seluruh kegiatan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
4. Sekretaris
a. Membuat notulen atau catatan tentang rapat yang berkaitan dengan pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
b. Membantu kelancaran tugas ketua dan seksi-seksi. Mewakili ketua jika ketua berhalangan;
c. Mengatur distribusi pengawas/ pemeriksa;
d. Menyiapkan serta menangani dan bertanggung jawab atas kelengkapan administrasi dan sarana yang diperlukan dalam penyelenggaraan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
e. Membuat jadwal PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
f. Mengolah nilai hasil PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
g. Membuat laporan hasil PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
h. Merekapitulasi nilai – nilai PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
i. Mendokumentasikan seluruh berkas PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
j. Membuat surat menyurat yang ada kaitan dengan kegiatan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021.
5. Bendahara
a. Bersama ketua turut menyusun Rencana Anggaran Belanja PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
b. Menerima, menyimpan dan mengeluarkan biaya sesuatu dengan ketentuan yang berlaku;
c. Membuat laporan pertanggung jawaban keuangan dengan bukti-bukti yang sah;
d. Bertanggungjawab terhadap masuk dan keluarnya uang;
e. Membuat daftar honor untuk pokja, pengawas dan pembuat soal.
6. Anggota
a. Mengkoordinir pengumpulan soal PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
b. Membuka dan menutup tampilan soal PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
c. Mengedarkan Absensi Panitia dan Pengawas PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021;
D. WAKTU DAN TEMPAT a. Waktu
Jadwal kegiatan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN (PAT) Tahun Pelajaran 2020/2021 sebagai
berikut:
NO TANGGAL KEGIATAN KETERANGAN
1. 19 – 23 April Pembuatan perangkat soal berbasis MGMP
Dilaksanakan mulai pukul
07.30 s/d Selesai 2. 26 – 28 April Pengumpulan perangkat PAT dalam
bentuk cetak dan soft file 3. 29 – 30 April Review soal di aplikasi
4. 2 – 4 Juni Verifikasi soal PAT oleh guru mapel 5. 07 – 15 Juni Pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF
AKHIR TAHUN Daring 6. 16 – 21 Juni Pengolahan nilai
7. 22 Juni Penginputan nilai ke E-Raport 8. 23 Juni Verifikasi nilai kelas X dan XI
9. 24 Juni Rapat Pleno kenaikan kelas X dan XI 10. 24 – 25 Juni Pencetakan Raport dan penandatangan
11. 26 Juni
Penyerahan Laporan Hasil Belajar kepada Orang tua/Wali Murid SMA Negeri 10 Depok
b. Tempat
Kegiatan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN (PAT) Tahun Pelajaran 2020/2021 dilaksanakan di SMA Negeri 10 Depok. Jalan Raya Curug RT. 01 RW 06 Bojongsari Depok dan dilaksanakan secara Daring.
E. PESERTA
Peserta PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN (PAT) Tahun Pelajaran 2020/2021 berjumlah 628 peserta didik dengan perincian sebagai berikut:
KELAS JML
JML KELAS JML JML
L P L P
X MIPA 1 13 21 34 XI MIPA 1 13 23 36 X MIPA 2 13 22 33 XI MIPA 2 12 24 36 X MIPA 3 12 22 34 XI MIPA 3 13 23 36 X MIPA 4 11 21 32 XI MIPA 4 13 21 34 X MIPA 5 13 20 33 XI MIPA 5 13 22 35
X IPS 1 16 20 36 XI IPS 1 15 19 34
X IPS 2 14 22 36 XI IPS 2 13 21 34
X IPS 3 15 21 36 XI IPS 3 15 19 34
X IPS 4 16 20 36 XI IPS 4 17 18 35
JML 122 189 312 JML 124 188 316
F. PETUNJUK TEKNIS
a. Daftar Penyusun Soal PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN (PAT) Tahun Pelajaran 2020/2021 sebagai berikut :
No. Mata Pelajaran Nama Guru Jumlah
Soal
Alokasi Waktu (Menit) 1 Pendidikan Agama
Islam dan Budi Pekerti
Rahmat, S.Ag, M.M.
Supriyadi, S.Pd.I.
Efan Yulistiyono, S.Pd.
40 90
2 Pendidkan Agama Kristen dan Budi Pekerti
Mayesti Sitorus, S.Pak. 40 90
3 PPKN M. Solahuddin, S.Pd., M.H.
Muhamad Suhaemi, S.Pd. 40 90
4 Bahasa Indonesia
Margana, S.Pd.
Sri Sumarsih, S. Pd.
Siti Nur Ajijah K., S.Pd Nurul Komala, S.Pd.
40 90
5 Bahasa Inggris
Ocim Wijaya, S.Pd., M.M.
Erwan, S.Pd.
Ravika Pratiwi, S.Pd.
40 90
6
Matematika Wajib
Sri Murniati, S. Pd.
Bandi, S.Pd.
Gita Rani Putri Mangiri, S. Pd.
Rahmat, S. Pd.
35 90
Matematika Peminatan Anisa Tusa’diah, S.Pd.
Anggraita Juni Sari, S.Pd. 35 90
7
Sejarah Indonesia Dina Meiliana, S.Pd.
Muhammad Najib, S.Pd. 40 90
Sejarah Peminatan Ibnu Fadilah Prayogo, S.Pd.
Adizti Novitri, S. Pd. 40 90
8 Geografi Erwin Bikanofa, S.Pd.
Imam Sumadi, S.Pd. 40 90
9 Ekonomi
Tri Sutrisno, S.Pd Winda Hartati, S.Pd Nur Lia Pangestika, S. Pd Putri Lestari Damayanti, S. Pd.
40 90
10 Sosiologi Lina Isfarini, S.Pd
Putri Nur Octavia, S. Pd. 40 90
11 Biologi Bheny Kisworo, S.Pd 40 90
No. Mata Pelajaran Nama Guru Jumlah Soal
Alokasi Waktu (Menit) Rizki Ayu Kania, S.Pd
Zulfa Nurdiana, S.Pd. M.Si Sudaryanti, S. Pd
12 Fisika Eti Saptarini, M.Pd
Anisah, S.Pd 35 90
13 Kimia
Samsudin, S.Pd
Rohma Sri Astuti, ST, M. Pd.
Umu Nasihatun, S.Pd
35 90
14 SBK Sansan Sumarna, S.Pd
Renapa Sri Kandasi, S.Pd 40 90
15 PJOK
Firmansyah, S. Pd Ahmad Firdaus, S.Pd
Meirlin Gestine Muhrima, S.Pd
40 90
16 Bahasa Sunda Ade Irma, S.Pd 40 90
17 Prakarya dan Kewirausahaan
Sukendar, SE
Desi Purwitasari, S.P 40 90
18 TIK Heri, S. Kom 40 90
Petunjuk Teknis Pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 SMA Negeri 10 Depok sebagai berikut :
1.Tim MGMP sekolah membuat 2 paket soal (utama dan susulan) untuk kelas 10,11 dan 12;
2. KD yang diujikan adalah KD pada semester genap TP 2020/2021 berdasarkan surat Kepala Bidang Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan Nomor 018/H/KS/2020 Berkaitan dengan KI dan KD untuk kondisi khusus;
3. Menggunakan soal HOTS (High Order Thinking Skills) dengan level kognitif sesuai dengan level kognitif KD yang diujikan;
4. Soal disusun per KD (Jumlah soal dibagi jumlah KD);
5. Naskah soal diunggah ke Aplikasi CBT milik SMAN 10 Depok.
b. Pemeriksaan Hasil Ulangan
Pemeriksaan lembar jawaban siswa yang diujikan dalam PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 dilaksanakan oleh Guru bidang studi.
G. NASKAH SOAL
Soal di buat dalam bentuk pilihan ganda dengan 5 option. Semua mata pelajaran berjumlah 40 soal kecuali Matemika Wajib, Matemika Peminantan, Fisika dan Kimia, serta membuat kisi-kisi, kartu soal, rubik penilaian dan kunci jawaban. Naskah soal di buat oleh tim MGMP.
H. RENCANA ANGGARAN BIAYA PELAKSANAAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Rencana Anggaran Biaya terlampir.
I. PENUTUP
PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 merupakan ajang dan sarana berlatih dan berkompetisi dengan baik, agar peserta didik selalu siap menghadapi persaingan yang sehat dan bermartabat serta berusaha untuk menjadi yang terbaik diantara peserta didik yang baik sehingga akan mempunyai kualitas yang dapat diandalkan sesuai dengan kompetensi yang dimiliki dari peserta didik
Keunggulan merupakan hal yang selalu dicari dalam proses pembelajaran, tetapi berupaya untuk menjadi unggul perlu diuji dengan berbagai macam evaluasi yang berkualitas diantaranya adalah PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 sebagai rangkaian dari kegiatan penilaian yang disesuaikan dengan Standar Penilaian Pendidikan.
Keberhasilan Pelaksanaan PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 merupakan hajat bersama dan hal ini sangat tergantung pada peran serta para Guru Mata Pelajaran, serta para siswa sebagai peserta. Oleh karena itu masing- masing mereka dituntut untuk memiliki rasa tanggung jawab berdasarkan ketentuan dan peraturan yang berlaku.
Untuk itu kami Panitia PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 SMA Negeri 10 Kota Depok sangat mengharapkan kepada semua pihak yang terkait untuk belajar bersama – sama melaksanakan tugas dengan penuh rasa tanggung jawab, sehingga PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN Tahun Pelajaran 2020/2021 dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar.