• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAH FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAH FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM "

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

i

SKRIPSI

IMPLIKASI OJEK ONLINE TERHADAP OJEK OFFLINE PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM

( Studi di Soreang Kota Parepare)

OLEH :

EVI ANDRIANA HILDA NIM 16.2400.052

PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAH FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) PAREPARE

2021

(2)

ii

SKRIPSI

IMPLIKASI OJEK ONLINE TERHADAP OJEK OFFLINE PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM

( Studi di Soreang Kota Parepare)

OLEH :

EVI ANDRIANA HILDA NIM 16.2400.052

Skripsi sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi (S.E) Pada Program Studi Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam

Institut Agama Islam Negeri Parepare

PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAH FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) PAREPARE

2021

(3)

iii

IMPLIKASI OJEK ONLINE TERHADAP OJEK OFFLINE PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM

( Studi di Soreang Kota Parepare)

Skripsi

Sebagai salah satu syarat untuk mencapai Gelar Sarjana Ekonomi

Program Studi Ekonomi Syariah

Disusun dan diajukan Oleh

EVI ANDRIANA HILDA NIM. 16.2400.052

Kepada

PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAH FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) PAREPARE

2021

(4)

iv

(5)

v

(6)

vi

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah Swt yang telah mengajarkan kepada manusia apa yang belum diketahuinya dan memberikan hidayah dan rahmat-Nya, sehingga penulis dapat merampungkan penulisan skripsi ini sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar “Sarjana Ekonomi (S.E) pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam

” Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare. Shalawat teriring salam senantiasa tercurah kepada junjungan Nabi Muhammad saw. Nabi sekaligus rasul yang diutus oleh Allah untuk menjadi panutan bagi seluruh insan.

Penulis mengucapkan terima kasih yang setulus-tulusnya kepada Ibu saya Darmawati yang telah membesarkan, mendidik dan mendoakan dengan tulus. Terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua Bapak/Ibu guru tercinta yang pernah mendidik sejak SD, SMP, dan SMA, hingga penulis sampai pada penyusunan skripsi.

Penulis juga telah menerima banyak bantuan dan bimbingan dari Bapak Drs.

Moh. Yasin Soumena sebagai pembimbing utama serta Ibu An Ras Try Astuti sebagai pembimbing pendamping penulis. Penulis mengucapkan banyak terima kasih atas segala bantuan dan bimbingan beliau berdua yang telah diberikan selama dalam penulisan skripsi ini. Penulis juga mengucapkan terima kasih yang tak terhingga dan menghaturkan penghargaan kepada:

1. Dr. Ahmad Sultra Rustan, M.Si. selaku Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare.

2. Dr. Muhammad Kamal Zubair, M.Ag. selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare yang telah memberikan petunjuk dalam menyelesaikan skripsi ini.

(8)

viii

3. Rusnena M.Ag. selaku Ketua Program Studi Ekonomi Syariah yang telah memberikan dukungan dan bantuan nya. Dan juga selaku dosen penasehat akademik yang selama ini telah memberikan berbagai nasehat, motivasi, dukungan dan bantuan nya dalam menjalani aktivitas akademik.

4. Ibu Dr. Hj. Saidah, S.HI., M.H. selaku penasehat Akademik khusus untuk penulis untuk arahannya sehingga dapat menyelesaikan studi dengan baik.

5. Bapak dan Ibu dosen Ekonomi Syariah dan para staff yang selama ini telah memberikan berbagai ilmu dan kemudahan dalam proses dunia akademik maupun non akademik.

6. Kepala Perpustakaan dan jajaran pegawai perpustakaan IAIN Parepare yang telah membantu dalam pencarian referensi skripsi ini.

7. Pemerintah Kota Parepare beserta staff yang telah memberikan kesempatan dan izin kepada penulis untuk melakukan penelitian di Kota Parepare.

8. Camat dan para staff Kecamatan Soreang yang telah memberikan bantuan, kesempatan dan dukungan dalam penelitian ini.

9. Rekan-rekan seperjuangan angkatan 2016 di Ekonomi Syariah dan teman-teman KPM Desa Pakkanna yang tak bosan-bosannya memberikan bantuan berupa informasi dan dorongan semangat dalam penyelesaian skripsi ini.

10. Kak laba-laba, kak Elang, kak Muas, Fauziah Rachmat, Elita Burhanuddin, Rina Amelia Sari, Rasni Akhmad, Yuli Ratni yang telah mensupport dalam penyelesaian skripsi ini.

11. Semua pihak yang telah memberikan bantuan dalam penyelesaian skripsi ini, mohon maaf peneliti tidak bisa menyebutkan satu persatu.

(9)

ix

Kata-kata tidaklah cukup untuk mengapresiasi bantuan mereka dalam penulisan skripsi ini. semoga Allah senantiasa memberikan rahmat dan hidayah kepada mereka. Akhirnya, Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu, peneliti dengan senang hati menerima kritik dan saran yang membangun.

Parepare, 24 Agustus 2020 Penulis

EVI ANDRIANA HILDA 16.2400.052

(10)

x

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Mahasiswa yang bertanda tangan dibawah ini

Nama Mahasiswa : Evi Andriana Hilda

Nomor Induk Mahasiswa : 16.2400.052

Tempat Tanggal Lahir : Palu, 24 Maret 1999

Program Studi : Ekonomi Syariah

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis Islam

Judul Skripsi : Implikasi Ojek Online Terhadap Ojek Offline Perspektif Ekonomi Islam (Studi di

Kecamatan Soreang Kota Parepare)

Menyatakan dengan sesungguhnya dan penuh kesadaran bahwa skripsi ini benar merupakan hasil karya sendiri. Apabila dikemudian hari terbukti bahwa ia merupakan duplikat, tiruan, plagiat, atau dibuat oleh orang lain, sebagian atau seluruhnya, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut.

Parepare, 24 Agustus 2020 Penulis

Evi Andriana Hilda

(11)

xi ABSTRAK

Evi Andriana Hilda Implikasi Ojek Online Terhadap Ojek Offline Perspektif Ekonomi Islam (Studi di Soreang Kota Parepare. (Dibimbing Bapak Moh. Yasin Soumena sebagai pembimbing utama dan Ibu An Ras Try Astuti sebagai pembimbing pendamping).

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan pendapatan ojek offline sebelum dan sesudah adanya ojek online dan tingkat persaingan ojek offline dengan ojek online yang berada di Soreang Kota Parepare.

Jenis penelitian yang digunakan dalam skripsi ini adalah metode deskriptif kualitatif, data dalam penelitian ini diperoleh dari data primer dan data sekunder.

Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah Observasi, Wawancara, dan Dokumentasi. Adapun teknik analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.

Hasil Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa, 1) Tingkat pendapatan ojek offline sebelum dan sesudah adanya ojek online sebagian pendapatan ojek offline mengalami penurunan pendapatan. dalam ekonomi islam praktek seperti ini tidak sejalan dengan prinsip keadilan 2) Tingkat persaingan yang sering terjadi diantara ojek offline dengan ojek online diantaranya adalah tariff dan kemudahan mendapatkan penumpang. Dalam ekonomi Islam persaingan ini bisa disebut dengan prinsip kebebasan.

Kata kunci: Ojek Offline, Ojek Online, Pendapatan, Ekonomi Islam

(12)

xii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... ii

HALAMAN PENGAJUAN ... iii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... iv

HALAMAN PENGESAHAN KOMISI PENGUJI ... v

KATA PENGANTAR ... vi

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... x

ABSTRAK... ix

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR GAMBAR... ... ...xii

DAFTAR LAMPIRAN ... xii

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah. ... 5

1.3 Tujuan Penelitian. ... 5

1.4 Kegunaan Penelitian... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Penelitian Terdahulu. ... 7

2.2 Tinjauan Teoritis... 9

2.2 TinjauanKonseptual. ... 35

2.3 Kerangka Pikir. ... 36

(13)

xiii BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian. ... 39

3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian. ... 39

3.3 Fokus Penelitian. ... 40

3.4 Jenis dan Sumber Data yang digunakan... 40

3.5 Teknik Pengumpulan Data. ... 40

3.6 Teknik Analisis Data. ... 42

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Tingkat Pendapatan Ojek Offline di Soreang Sebelum dan Sesudah Adanya Ojek Online ... 43

4.2 Tingkat Persaingan Driver Ojek Offline Dengan Driver Ojek Online Yang Ada di Soreang Kota Parepare ... 55

BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan. ... 61

5.2 Saran. ... 62

DAFTAR PUSTAKA. ... 63 LAMPIRAN – LAMPIRAN

(14)

xiv

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Judul Gambar Halaman

2.4 Kerangka Pikir 36

(15)

xv

DAFTAR LAMPIRAN

No Lampiran Judul Lampiran Halaman

1 Pedoman Wawancara Lampiran

2

Izin Melaksanakan Penelitian dari IAIN

Parepare

Lampiran

3

Izin Melaksanakan Penelitian dari Pemerintah

Kota Parepare

Lampiran

4 Surat Keterangan Telah

Melakukan Penelitian Lampiran

5 Keterangan Wawancara Lampiran

6 Dokumentasi Lampiran

Referensi

Dokumen terkait

vi PENGARUH GOLONGAN DARAH TERHADAP PERILAKU KESELAMATAN BERKENDARA OJEK ONLINE DI PUSAT KOTA SEMARANG ABSTRAK Peningkatan jumlah pengemudi ojek online di Indonesia berdampak

IMPLIKASI PERUBAHAN SISTEM GADAI SYARIAH STUDI DI KOPERASI ANEKA JASA KOTA PAREPARE SKRIPSI Sebagai salah satu syarat untuk mencapai Gelar Sarjana Ekonomi S.E Program Studi