• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kumpulan Puisi untuk Guru, Alam, dan Mainan

N/A
N/A
Kadek Mita Lasmini

Academic year: 2024

Membagikan "Kumpulan Puisi untuk Guru, Alam, dan Mainan"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

1. Guruku

Kau begitu baik kepada kami

Tampil cantik dan anggun mewangi Kau sangat sayang kepada kami Guruku yang terbaik

Aku berjanji akan selalu mengenang jasamu Aku dulunya tidak bisa baca tulis hitung Jasamu membuat orang menjadi pintar Terima kasih ibu guruku

2. Malam

Keindahan malam yang indah

Berhiaskan rembulan dan bintang-bintang Malam yang indah membuatku tenang Bintang jatuh yang indah

Membuat malam semakin indah Oh malamku

Begitu indah dan menyenangkan 3. Matahari

Disaat membuka mata Terlihat indah senyumanmu Cerahnya sinarmu

Membuat hati ini semakin ceria Hadirmu menghiasi langit biru

Ditambah dengan irama melodi kicauan burung Membuat pagi ini semakin ceria

4. Bonekaku

Kau sangat menggemaskan

Lucu dan imut hingga aku menyayangimu Kau setia untuk menemaniku

Senangnya hatiku

Kau duduk manjadi di kamarku Menunggu akan kehadiranku Aku akan selalu merawatmu

Bersihkan dirimu dari debu yang mengganggu.

(2)

5. Ibu Oh ibu...

Kau yang mendidikku sejak kecil Ibuku setiap hari menggendongku Juga merawatku dengan kasih sayang Oh ibu...

Kau mengandungku selama 9 bulan

Kau menahan rasa sakit yang begitu hebat Saat kau melahirkanku

Semasa aku bayi, selalu diberi ASI Yang tidak bisa dibalas dengan apapun Oh ibu...

Kau sangat menyayangiku Dengan iklas dan sabar

6. Kupu-Kupu Pagi yang indah

Kupu-kupu berwarna merah Sayapnya mengepak

Kupu-kupu hinggap di bunga Lalu kupu-kupu terbang lagi Mencari bunga lagi

Menemukan bunga putih yang empuk Kupu-kupu diam dan tidur

7. Matahari

Matahari yang indah menyinari bumu Selalu tersenyum di pagi hari

Menyapa kita agar segera mandi Pagiku ceria menyambut hari Matahariku

Bila engkau tak tersenyum di pagi hari Langit terasa bersedih

Hingga tak terasa meneteskan air mata

(3)

8. Sampah

Banyak sekali sampah berserakan Sampah-sampah dibuang sembarangan Sampah itu mencemari lingkungan Bau tak sedap menguap keluar

Mari kita membuang sampah pada tempatnya Supaya lingkungan semakin bersih

9. Pohon

Saat bangun pagi kuhirup udara sejuk Sinar matahari mulai nampak kembali Kurasa denyut nadi berdetak

Ku ingin menyatu dengan alam ini Pohon indah kini kulihat

Ranting-ranting panjang dan bercabang Daun-daun yang bergoyang saat ditiup angin Serta buah segar yang dia berikan

Oh pohon...maafkan kami

Kami tidak bisa menjaga dan merawatmu Kami hanya bisa merusakmu

Bagi yang tidak tau berterimakasih 10.Pelangi

Pelangi

Merah, kuning, hijau Begitulah lagunya

Terjadi setelah hujan turun Begitulah penjelasan guru Namun...

Memang indah menatapmu

Bak berada di negeri dongeng bila nemandangmu Sungguh keindahan yang tiada tara

Kau begitu nyata dan terasa dekat

Ingin rasanya berjalan diatas warna-warnamu Seperti dalam kisah dongeng tentangmu Sungguh luar biasa ciptaanMu Tuhan

Referensi

Dokumen terkait

Metode penelitian yang digunakan dalam menganalisis citra perempuan dalam kumpulan puisi Blues untuk Bonie adalah metode deskriptif kualitatif.. Teknik yang

Pemilihan kumpulan puisi “Blues untuk Bonnie” sebagai bahan penelitian ini dengan alasan dalam pembacaan awal kumpulan puisi ”Blues untuk Bonnie” tersebutada

Dalam pembelajaran siklus I siswa dikenalkan dengan media alam sekitar pada pembelajaran menulis puisi. Penerapan media alam sekitar dalam pembelajaran menulis

Tabel 4.27 Hasil Tes Keterampilan Menulis Puisi Bertema Keindahan Alam Berdasarkan Aspek Ketepatan Diksi atau Pemilihan Kata 138 Tabel 4.28 Hasil Tes Keterampilan

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk medeskripsikan penggunaan sarana retorika yang berupa gaya bahasa retoris dalam kumpulan puisi Doa Untuk Anak Cucu karya W.S

Pembelajaran Menulis Puisi dengan Tema Keindahan Alam Melalui Penggunaan Media Audio Visual. Penggunaan media dalam kegiatan belajar mengajar,

Oleh sebab itu, peneliti menganalisis gaya bahasa perulangan yang terdapat dalam kumpulan kumpulan puisi Doa untuk Anak Cucu karya W.S Rendra, dengan demikian rumusan

Kumpulan puisi Melihat Api Bekerja menceritakan tentang kemarahan, rasa memiliki, kesengsaraan fisik, hubungan anak terhadap orang tuanya, dan cinta. Hubungan cinta