Ringkasan Materi : UTS Tanggal 3 Desember 2021 Pengertian Manajemen Operasional :
Manajemen operasional ialah suatu bentuk dari pengelolaan yang menyeluruh dan optimal pada sebuah masalah tenaga kerja, barang, mesin, peralatan, bahan baku atau produk apapun yang bisa dijadikan sebuah barang atau jasa yang tentunya bisa diperjualbelikan.
Richard L. Daft (2006 : 216) adalah ”Bidang manajemen yang mengkhususkan pada produksi barang, serta menggunakan alat-alat dan tekhnik-tekhnik khusus untuk memecahkan masalah- masalah produksi.”
Subagyo (2000:1) ialah “kegiatan untuk mengubah bentuk untuk menambah manfaat atau menciptakan manfaat baru dari suatu barang atau jasa.”
Soentoro ali idris (2000:1) operasi (operation) merupakan proses transformasi dari input menjadi output yang mempunyai nilai lebih tinggi dibandingkan inputnya.
Secara singkat, MO (Manajemen Operasional) : rangkaian kegiatan (aktifitas) yg ciptakan nilai produk (barang/jasa) melalui proses transformasi input output
Tujuan Manajemen Operasional :
1. Efesiensi (Efficiency) 4. Kualitas (Quality)
2. Produktivitas (Productivity) 5. Pengurangan waktu pemrosesan (Reduced 3. Ekonomi (Economy) processing time)
Fungsi Manajemen Operasional :
1. Fungsi Perencanaan (Dalam tahap ini mancakup sebuah penentuan peranan dan focus dari operasi, termasuk dalam perencanaan produk, perencanaan fasilitas dan perencanaan penggunaan sumber daya produksi.)
2. Fungsi Pengorganisasian (Dalam pengorganisasian, menajer oprasi menentukan sebuah struktur individu, grup, seksi, bagian, divisi atau departemen dalam suatu subsistem operasi untuk mencapai suatu tujuan organisasi)
3. Fungsi Pergerakan (Menajemen operasional ini memiliki fungsi yang dilaksanakan dengan memimpin, mengawasi dan memotivasi karyawan untuk melaksanakan tugas)
4. Fungsi Pengendalian (mengembangkan sebuah estandar dan jaringan komunikasi yang diperlukan agar sebuah pengorganisasian dan penggerakan sesuai dengan yang direncanakan) MENGAPA MO PENTING?
1. MOfungsi utama yg hrs ada di organisasi, shg mengelola organisasi hrs mempelajari konsep MO.
2. MO dpt diketahui berbagai hal yg berkaitan dg cara memproduksi barang/jasa
3. MO dpt dipahami & dimengerti dg benar apa yg seharusnya dilakukan oleh manajer operasional.
4. MO adl bagian yg paling mahal dlm organisasi penting untuk dipelajari.(efektifitas &
efisiensi MO akan berdampak besar bagi persh)
APA YANG DILAKUKAN MANAJER OPERASIONAL & LINGKUP TANGGUNG JAWAB ? 1. Desain barang & jasa
2. Manajemen Kualitas.
3. Desain proses & kapasitas.
4. Strategi lokasi.
5. Strategi layout. Layout/tata letak akan berdampak pada efisiensi & efektifitas kegiatan operasional.
6. SDM & desain pekerjaan.
7. Manajemen Rantai Pasokan.
8. Manajemen Persediaan.
9. Penjadwalan.
10.Pemeliharaan.
BIDANG KEGIATAN YG PERLU KEAHLIAN MO ? 1. Manajer Pabrik (Plant Manager)
2. Direktur Pembelian (Director of Purchashing)
3. Manajer Mutu (Quality Manager)
4. Konsultan Perbaikan Proses (Process Improvement Consultants)
5. Manajer&Perencana Rantai Pasokan (Supply Chain Manager & Planner) CONTOH KEGIATAN MO (BARANG/JASA) :
1. Produk barang (Manufaktur, pertanian, perkebunan, perikanan, berbagai pabrik pembuatan produk barang, pertambangan, industri berat maupun ringan, konstruksi, otomotif, perumahan)
2. Produk jasa (Jasa professional, pendidikan, hukum, kesehatan, perdagangan, layanan masyarakat, transportasi, perbankan, asuransi, hiburan, administrasi, real estate, jasa perbaikan)
APA YANG DIMAKSUD PRODUKTIVITAS ?
Produktifitas: perbandingan antara output (barang & jasa yg dihasilkan) dg input (sumber daya yg digunakan untuk menghasilkan output).
Produktivitas= Output
Input Produktivitas= Output yang dihasilkan
Jumlah pekerja x Jam/ hari x Hari/ minggu
( Jumlah pkrj x Jam
hari x Hari
Minggu x Harga )+Material+ Overhead
¿
Multifaktor Produktivitas= Output x Harga
¿
Jika output meningkat 50% dan harga meningkat 25% maka ;
Produktivitas= Output yang dihasilkan x
50%Multifaktor Produktivitas Jumlah pekerja x Jam/ hari x Hari
/minggu
(
Jumlah pkrj xJamharix Hari
Minggux Harga
)
+Material+Overhead x25%produktivitas¿
Multifaktor Produktivitas=Output x50 %Multifaktor x25 %produktivitas x Harga
¿
MANAJER & MANAJEMEN
Manajemen : proses khas yang terdiri atas perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengawasan yang dilakukan untuk menentukan dan usaha mencapai sasaran-sasaran dengan memanfaatkan sumber daya manusia dan sumber daya lainnya. (Terry (dalam Sabardi, 1992))
Manajer orang yang berkewajiban mengatur organisasi untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan dengan bantuan orang lain. (Sabardi, 2004)
APA ITU STATEGI OPERASI ?
Strategi Operasio adalah rencana yang dikembangkan oleh tim manajemen suatu organisasi untuk mengalokasikan dana ke bisnis. Strategi operasional mengacu pada metode yang digunakan perusahaan untuk mencapai tujuan mereka.
EMPAT PROSES STRATEGI PERENCANAAN KAPASITAS
Fokus pada proses.
1. Desain Dan Kapasitas Yang Efektif
Fokus pada Proses Berulang-ulang
2. Kapasitas dan Strategi
Fokus pada Produk
3. Pertimbangan Strategi
Fokus pada Produksi Masal