• Tidak ada hasil yang ditemukan

RUANG TAJAM dan KOMPOSISI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "RUANG TAJAM dan KOMPOSISI"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

RUANG TAJAM dan KOMPOSISI

(2)

Ruang Tajam

• Ruang tajam atau depth of field adalah jarak antara objek yang terdekat dengan jarak

terjauh yang nampak tajam (fokus) dalam gambar.

(3)
(4)

Diafragma atau bukaan lensa (lens aperture).

Semakin kecil bukaan diafragma, semakin besar ruang tajam atau depth of field yang dihasilkan.

Bukaan penuh atau besar akan menghasilkan depth of field yang sangat sempit.

Jarak fokus lensa atau focal length. Semakin panjang focal length, semakin sempit ruang tajamnya.

Jarak pemotretan. Semakin dekat jaraknya, semakin sempit ruang tajam yang dihasilkan. Begitu pula

sebaliknya, semakin jauh jarak pemotretannya, maka ruang tajamnya akan semakin luas

(5)

KOMPOSISI

• Komposisi fotografi adalah masalah menempatkan berbagai benda yang terpotret dalam bingkai fotonya. Bagus tidaknya komposisi sebuah foto sangat tergantung kebutuhan pada foto itu sendiri. Komposisi bisa dibuat dengan mengatur benda yang akan dipotret, atau mengatur angle (sudut pengambilan) dan pilihan lensa untuk obyek pemotretan yang tak bisa diatur.

(6)

Elemen Komposisi

Point Of Interest

Rule Of Third

Framing

Depth Of Field

Garis

Bentuk/Pola/Pattern

Warna

Letak (Horizontal dan vertikal)

Referensi

Dokumen terkait

Cara menentukan penggunaan proses FAA atau tetap melakukan render normal dimulai dengan menentukan ja- rak yang terjauh yang dapat dilihat dengan mata dan jarak terdekat yang

Seperti pada ruang galen penjualan, ruang peragaan juga menggunakan penghawaan alami yang melalui bukaan yang ada, yaitu pintu

Bukaan pada gedung Prodi Arsitektur terutama pada jendela memiliki jarak 1.50m antara jendela yang satu kejendela yang lain dengan posisi jendela atau bukaan berada di sisi kiri

Pada jarak terdekat ataupun terjauh, nilai daya PRx yang didapatkan dari perhitungan kedua link GEPON dan GPON arah downstream maupun upstream didapatkan bahwa

Massa mang-ruang perkuliahan atau mang yang membutuhkan penghawaan dan pencahayaan alami dilakukamn bentuk masa bangunan ramping/tipis terhadap posisi bukaan5. posisi bukaan

Lubang Bidik Kamera, atau bukaan, di dalam lensa untuk mengatur ukuran sehingga mengatur lebih banyak atau lebih sedikit cahaya yang dapat dengan masuk ke kamera.. Elemen

Analisis power link budget untuk kedua modulasi pada jarak terdekat dan terjauh didapatkan hasil yang memenuhi kelayakan karena didapatkan hasil daya terima yang lebih besar

Pada jarak terdekat ataupun terjauh, nilai daya PRx yang didapatkan dari perhitungan kedua link GEPON dan GPON arah downstream maupun upstream didapatkan bahwa