• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKKNI 2006-269.pdf

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "SKKNI 2006-269.pdf"

Copied!
279
0
0

Teks penuh

Hasil Konvensi Nasional Bidang Komunikasi dan Informatika Sub Bidang Telematika Bidang Jaringan Komputer dan Sistem Administrasi pada tanggal 1 Februari 2006 di Hotel Bumi Karsa Bidakara Jakarta; KESATU : Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Bidang Komunikasi dan Informatika, Subbidang Telematika, Jaringan Komputer dan Sistem Administrasi Wilayah sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini. LAIN-LAIN : Standar kompetensi kerja nasional Indonesia sebagaimana tercantum dalam Diktum KESATU berlaku secara nasional dan menjadi acuan penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan vokasi serta uji profisiensi dalam rangka sertifikasi kompetensi.

KETIGA : Standar Kualifikasi Kerja Nasional sebagaimana dimaksud pada kalimat PERTAMA ditinjau kembali setiap lima tahun sekali atau sesuai kebutuhan. Dukungan dan kebijakan pemerintah (birokrat) sangat diperlukan untuk mewujudkan standarisasi persyaratan kualifikasi (kompetensi) SDM Indonesia, termasuk memfasilitasi penyusunan standar persyaratan kualifikasi SDM berupa standar kompetensi keterampilan tenaga kerja Indonesia yang mencerminkan kemampuan. dan keterampilan, yang dimiliki oleh setiap orang yang akan bekerja dalam bidang keahlian tertentu. Selain itu, standar kompetensi keahlian tersebut harus setara dengan standar sertifikasi yang dimiliki setiap produk dan yang berlaku bagi tenaga kerja.

2 satu masukannya adalah pembentukan standardisasi kompetensi bidang keahlian yang dalam

Tujuan

Pengertian Standar Kompetensi

3 suatu tugas dalam kondisi normal di tempat kerja serta kemampuan mentransfer dan menerapkan

4 1.4 Struktur Standar Kompetensi

Kode Unit

Judul Unit

Deskripsi Unit

Elemen Kompetensi

Kriteria Unjuk Kerja

5 Batasan Variabel

Panduan Penilaian

Format Standar Kompetensi

DESKRIPSI UNIT : Penjelasan singkat tentang unit tersebut berkaitan dengan pekerjaan yang akan dilakukan

ELEMEN KOMPETENSI

KRITERIA UNJUK KERJA

BATASAN VARIABEL

6 PANDUAN PENILAIAN

Menjelaskan prosedur penilaian yang harus dilakukan

Aspek-aspek kritis yang sangat berpengaruh atas tercapainya kompetensi yang dimaksud 5. Pernyataan tentang jenjang atau tingkat kompetensi unit yang dimaksud

  • Kompetensi Kunci

7 Kompetensi kunci terdiri atas

8 o menentukan kriteria untuk mengevaluasi dan / atau penilaian proses

Kodefikasi Unit Kompetensi

SSS.BB00.XXX.VV Dimana

9 Aturan untuk penomoran unit kompetensi Jaringan Komputer dan Sistem Administrasi sebagai

TIK.JK00.XXX.VV Dimana

PETA UNIT KOMPETENSI

JARINGAN KOMPUTER DAN SISTEM ADMINISTRASI

Deskripsi Umum Lingkup Teknologi Informasi

Data lapangan (Data), dapat berupa jenis data yang akan diolah dalam sistem, untuk dijadikan informasi tertentu sesuai dengan kebutuhan pengguna, antara lain data sinyal/indikator, data teks/tulisan, data gambar dan data suara .

Komponen Komputer

Penelitian (Research)

Pengembangan (Development)

Implementasi (Implementation)

Pemeliharaan (Maintenance)

Pengoperasian (Operational)

  • Bidang Penelitian Jaringan
  • Bidang Pengembangan Jaringan
  • Bidang Implementasi Jaringan
  • Bidang Pemeliharaan Jaringan
  • Bidang Pengoperasian Jaringan
  • Standar kompetensi Jaringan Komputer dan Sistem Administrasi
  • Kompetensi Umum B. Kompetensi Inti,
  • Kompetensi Pilihan yang dikelompokkan pada : - Bidang Pengembangan Jaringan

Area ini mencakup pekerjaan dalam analisis dan desain produk jaringan untuk instalasi dan pengujian sistem jaringan. Analisis jaringan adalah tugas menentukan atau membuat spesifikasi sistem jaringan yang akan dibuat. Perencanaan jaringan adalah pekerjaan merencanakan konfigurasi jaringan dan menentukan komponen jaringan mana yang akan dimasukkan.

Fabrikasi (Assembling) Jaringan, adalah pekerjaan memilih dan pengadaan komponen-komponen jaringan yang dibutuhkan, serta melakukan perakitan/instalasi sederhana untuk mensimulasikan konfigurasi yang telah dirancang. Pengujian jaringan, adalah pekerjaan untuk memeriksa instalasi yang disimulasikan, apakah dapat bekerja dengan baik sesuai spesifikasi yang telah ditentukan, termasuk menjalankan pengujian jaringan dan simulasi konfigurasi jaringan. Bidang ini meliputi pekerjaan pemasangan sistem jaringan mulai dari penerimaan barang (pengiriman), penggunaan peralatan untuk pemasangan, pemasangan peralatan/komponen sesuai konfigurasi, hingga menjalankan Setup pada sistem komputer.

Bidang ini meliputi pekerjaan untuk mencari dan menganalisa kerusakan/kegagalan/koneksi yang tidak berfungsi pada sistem jaringan dan perbaikan dari kegagalan/kerusakan/sistem jaringan yang tidak berfungsi agar kembali normal. Berdasarkan penjelasan di atas, standar kompetensi jaringan komputer dan sistem manajemen akan memiliki kelompok kompetensi sebagai berikut.

UNIT UNIT KOMPETENSI

Daftar Unit Kompetensi

  • Kompetensi Umum
  • Kompetensi Inti
  • Kompetensi Pilihan - Bidang Pengembangan Jaringan
  • Kompetensi Pilihan - Bidang Implementasi Jaringan
  • Kompetensi Pilihan - Bidang Pemeliharaan Jaringan

10 TIK.JK02.010.01 Instalasi dan konfigurasi routing statis pada router 11 TIK.JK02.011.01 Konfigurasi routing dinamis pada router. 12 TIK.JK02.012.01 Instalasi sumber daya bersama pada jaringan komputer 13 TIK.JK02.013.01 Instalasi sistem pengkabelan berstruktur horizontal. 22 TIK.JK02.022.01 Back up dan restore user database 23 TIK.JK02.023.01 Menyelenggarakan manajemen sistem jaringan 24 TIK.JK02.024.01 Menyediakan jasa manajemen sistem jaringan 25 TIK.JK02.025.01 Software pendukung sistem.

3 TIK.JK03.003.01 Pengajuan penawaran pembelian peralatan kepada supplier 4 TIK.JK03.004.01 Evaluasi dan negosiasi penawaran vendor. 11 TIK.JK03.011.01 Melakukan dan memenuhi permintaan perubahan sistem 12 TIK.JK03.012.01 Melakukan audit pra-instalasi untuk instalasi perangkat lunak. 3 TIK.JK05.003.01 Menentukan dan mengatasi masalah komputer pada client 4 TIK.JK05.004.01 Memelihara sistem jaringan agar selalu up to date.

5 TIK.JK05.005.01 Mendeteksi dan mengatasi masalah pada jaringan 6 TIK.JK05.006.01 Memberikan petunjuk atau saran untuk masalah jaringan. 7 TIK.JK05.007.01 Menetapkan rencana pemulihan jika terjadi kecelakaan fatal 8 TIK.JK05.008.01 Mengelola keamanan sistem.

KODE UNIT : TIK.JK01.001.01

JUDUL UNIT : Melakukan Komunikasi Di Tempat Kerja

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Melakukan komunikasi

Permintaan informasi dan pertanyaan pelanggan yang sesuai etika diterima

Lingkungan pelayanan yang efektif melalui komunikasi verbal dan non verbal diciptakan

Kebutuhan pelanggan dengan bertanya dan mendengarkan penjelasan pelanggan secara

Informasi diterima dari orang yang tepat

Pesan atau informasi dicatat dan ditangani dengan tepat

Proses dan kemajuan dari informasi diberikan pada pelanggan

Proses dan kemajuan dari informasi

Unit ini berlaku untuk seluruh sektor teknologi informasi dan komunikasi

Unit ini tidak terbatas pada prosedur yang berhubungan dengan menjawab pertanyaan klient seperti bertelepon, menulis pesan, atau komunikasi langsung

Komunikasi tidak terbatas pada internal klien dan eksternal klien, tetapi juga kepada anggota tim, supervisor, manajemen, yang berhubungan dengan support

PANDUAN PENILAIAN

Pengetahuan dan keterampilan penunjang

  • Pengetahuan dasar
    • Pengertian dasar sistem organisasi
    • Prinsip-prinsip umum kesehatan dan keselamatan kerja
  • Keterampilan dasar
    • Bertanya dan mendengarkan dengan aktif
    • Keterampilan dasar melayani pelanggan untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan
    • Komunikasi non verbal secara jelas dan tepat
    • Keterampilan membaca dokumen-dokumen di tempat kerja

Konteks penilaian

Aspek penting penilaian Aspek yang harus diperhatikan

  • Kemampuan untuk menciptakan pelayanan yang efektif dengan pelanggan
  • Kemampuan untuk memproses informasi dan ditindak lanjuti sesuai kebutuhan pelanggan

Kaitan dengan unit-unit lainnya

  • Unit ini didukung oleh pengetahuan dan keterampilan dalam unit kompetensi yang berkaitan dengan
    • TIK.JK01.003.01 Melaksanakan pekerjaan secara tim

KODE UNIT : TIK.JK01.002.01

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Menentukan

Jenis pekerjaan sesuai tugas individu di tempat kerja atau sasaran pekerjaan tim diidentifikasi

Pekerjaan yang sesuai analisis kebutuhan prosedur standar kerja direncanakan

Perencanaan yang terkoordinasi dilakukan untuk menghindari kegiatan yang tumpang tindih

Persiapan kerja setiap individu sesuai dengan prosedur standar kerja dilengkapi

Pekerjaan secara lengkap diidentifikasi

Pekerjaan sesuai dengan prosedur organisasi diprioritaskan

Permintaan penting diprioritaskan dan dikerjakan sesuai dengan prosedur organisasi

Kebutuhan kerja yang berdasarkan bagian- bagian yang relevan didiskusikan dan

Pekerjaan sesuai dengan rencana dan kualitas hasil kerja, kapasitas operasi peralatan

Proses kerja dilakukan sesuai prioritas

Laporan dan dokumen kerja dilengkapi

Keanggotaan dan aturan kerja tim diidentifikasi

Pekerjaan dan tujuan pekerjaan diidenditikasi dan dikerjakan

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

Saran untuk menjamin tercapainya tujuan organisasi diberikan dan diterima

Unit ini tidak terbatas pada sesama individu, supervisor, dan anggota organisasi, yang berasal dari berbagai sosial, budaya, dan etika

Organisasi tidak terbatas pada orgranisasi pada bagan organisasi dan alur kerja, tetapi juga berdasarkan organisasi dari pekerjaan, tujuan pekerjaan

  • Prinsip-prinsip umum kesehatan dan keselamatan
  • Prinsip dasar tentang etika
  • Pengertian dasar sistem organisasi
  • Menerapkan keselamatan kerja
  • Melaksanakan pembuatan perencanaan kerja
  • Kemampuan untuk merencanakan dan mempersiapkan pekerjaan berdasarkan tugas individu sesuai dengan prosedur standar
  • Kemampuan untuk melaksanakan pekerjaan sesuai perencanaan yang disepakati
  • Unit ini berdiri sendri tidak ada kaitannya dengan pengetahuan dan keterampilan dalam unit kompetensi yang lain

KODE UNIT : TIK.JK01.003.01

JUDUL UNIT : Melaksanakan Pekerjaan Secara Tim

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Menetapkan,

  • Standar unjuk kerja tim yang jelas, akurat, dan relevan sesuai tujuan yang diharapkan
  • Tujuan untuk merefleksikan budaya organisasi dan standar-standar unjuk kerja dirancang
  • Tujuan tim dibandingkan dengan pelayanan dan ditinjau secara berkala
  • Pendekatan kerjasama antar anggota tim dilakukan
  • Masukan dari anggota tim dicatat
  • Pekerjaan yang sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan diselesaikan
  • Tugas-tugas tim dikonsultasikan dengan anggota tim untuk menjamin operasi tim yang
  • Untuk mencapai standard sesuai kebutukan pelanggan anggota tim dimotifasi
  • Umpan balik bagi tim sehubungan dengan prestasi dari unjuk kerja atau standar pelayanan
  • Tanggung jawab dan kewenangan tim serta individu dalam prosedur organisasi ditetapkan
  • Tanggung jawab yang harus dijalankan, didelegasikan dengan jelas
  • Kebijakan, perencanaan, dan solusi masalah dikomunikasikan dengan jelas dan singkat pada
    • Pengetahuan persyaratan kesehatan dan keselamatan kerja
    • Pengetahuan teoritis metodologi pengembangan sistem
    • Komponen-komponen dari proses perencanaan bisnis untuk pengembangan bidang teknologi informasi
    • Pengetahuan umum mengenai perubahan pengelolaan sistem
    • Keterampilan memimpin
    • Keterampilan merencanakan proyek sesuai dengan lingkup, waktu, biaya, kualitas, komunikasi
    • Keterampilan memecahkan masalah-masalah yang tidak dapat diprediksi
    • Partisipasi dalam perkembangan strategi tim
    • Kontribusi tim pada solusi dan tujuan tim
  • Kemampuan untuk mengkoordinasikan tim guna menyelesaikan suatu pekerjaan
  • Kemampuan menyediakan umpan balik bagi tim sehubungan dengan unjuk kerja atau standar pelayanan yang disetujui
    • TIK.JK01.002.01 Melaksanakan pekerjaan secara individu

Unit ini tidak terbatas pada individu lain, pengawas dan anggota organisasi yang berasal dari latar belakang sosial, budaya dan etika yang berbeda. Organisasi tidak terbatas hanya pada organisasi bagan organisasi dan alur kerja, tetapi juga berdasarkan pada organisasi kerja, tujuan kerja, tetapi juga pada dasar organisasi kerja, tujuan kerja dalam organisasi. Kompetensi harus diuji di tempat kerja atau di tempat lain secara teoritis dalam kondisi kerja normal.

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Melindungi kepentingan

Kelangsungan pelayanan dan aliran informasi sesuai dengan tuntutan kerja dijamin

Keutuhan dan keamanan informasi pada saat dibutuhkan oleh pribadi dan perusahaan dijamin

Bila terjadi konflik secepat mungkin dan diidentifikasi dan dijelaskan secepatnya pada

Kepentingan pelanggan termasuk kerahasiaan dan hak miliknya dijaga

Layanan yang sesuai kebutuhan operasional dan keuntungan pelanggan dan atasan

Kwalitas pelayanan yang dihasilkan untuk pelanggan dan atasan dijamin

Pekerjaan dilakukan sesuai standar layanan yang berlaku

Proses yang berkualitas ketika mengembangkan pelayanan dijaga

Layanan terbaik untuk memenuhi kebutuhan pelanggan dan atasan diberikan

Keterampilan, pengetahuan, dan kualifikasi kinerja dilakukan

Pelayanan yang diberikan oleh seseorang difasilitasi

Informasi kepada atasan dan pelanggan yang berkualitas dan sesuai standar disediakan

Tempat kerja yang realistis, tahapan pekerjaan, anggaran biaya, dan kemampuan untuk

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 04 Menjaga hubungan

  • Kolega dan karyawan diperlakukan secara wajar dan profesional
  • Layanan bagi kolega, pelanggan, dan karyawan dilakukan sesuai prosedur
  • Keterampilan professional dan pengetahuan ditingkatkan secara terus menerus
  • Unit ini mencakup aspek kesehatan dan keselamatan kerja, legalitas layanan, kode etik industri
    • Persyaratan keorganisasian pada pelayanan kustomer
    • Aspek kesehatan dan keselamatan kerja
    • Aspek kewenangan dan kesehatan
    • Hak cipta dan properti intelektual
    • Keterampilan pengembangan profesional dalam hubungan untuk mengidentifikasi keterampilan personal yang selalu
    • Mengidentifikasi kursus, seminar, informasi industri yang relevan untuk diikuti
    • Kemampuan menyediakan informasi bagi atasan dan pelanggan sesuai dengan standar
    • Kemampuan memberikan pelayanan bagi kolega, pelanggan, dan karyawan sesuai prosedur

Untuk pelatihan pra-kejuruan umum, lembaga harus menawarkan pelatihan yang mempertimbangkan berbagai konteks industri tanpa bias spesifik sektor.

KODE UNIT : TIK.JK01.005.01

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Berkontribusi pada

  • Pihak-pihak yang terkait dengan proyek diidentifikasi sesuai dengan petunjuk atasan
  • Kebutuhan dari semua fungsi manajemen proyek yang sesuai dengan petunjuk atasan
  • Bagian-bagian proyek yang menjadi dasar dari manajemen proyek dikumpulkan dan ditinjau
  • Untuk menjamin pekerjaan dijalankan secara efektif selama proyk berjalan maka informasi
  • Tujuan proyek disesuaikan dengan tujuan organisasi dan dokumen tambahan yang ada
  • Persetujuan tahapan proyek dan persetujuan waktu didokumentasikan dan didistribusikan
  • Laporan kemajuan yang berhubungan dengan alur pelaksanaan proyek didistribusikan ke
  • Rencana akhir, prosedur, dan aktifitas didokumentasikan dan didistribusikan ke semua
  • Bersama anggota tim dan permasalahan integrasi manajemen dan saran perbaikan
  • Obyektifitas proyek pada unit ini dibatasi pada unjuk kerja, waktu, biaya,
  • Lingkungan Internal dan eksternal dapat berupa lokasi fisik proyek, layout peralatan, kondisi kerja personil, dinamika tim, organisasi tim pada perusahaan,
    • Pengertian tentang tahapan pengembangan proyek (proyek yang berjalan)
    • Pengetahuan yang berhubungan dengan konsep berupa : prosedur pengendalian dan perencanaan, manajemen SDM
    • Pengetahuan produk perangkat keras dan perangkat lunak yang ada diperusahaan, berikut kelebihan dan kemampuan
    • Keterampilan dasar memecahkan masalah yang belum diprediksi
    • Keterampilan mengatur tim untuk memecahkan masalah dan mencapai tujuan dengan kualitas yang standar
    • Kemampuan untuk bekerja mengiktu tahapan yang telah ditentukan
    • Kemampuan untuk memecahakan persoalan yang ditemukan dan mengkoordinasikan tim

Lingkungan internal dan eksternal dapat berupa lokasi fisik proyek, tata letak peralatan, kondisi kerja staf, dinamika tim, organisasi tim di perusahaan, peralatan, kondisi kerja staf, dinamika tim, organisasi tim di perusahaan, pekerjaan / lingkungan perusahaan, dll.

KODE UNIT : TIK.JK01.006.01

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Menetapkan hal-hal

  • Pengawasan kesehatan dan keselamatan kerja ditetapkan sesuai undang-undang kesehatan
  • Prosedur kesehatan dan keselamatan kerja di lingkungan kerja ditinjau untuk memperbaiki
  • Prosedur kesehatan dan keselamatan kerja dilaksanakan untuk men-jamin keamanan
  • Informasi yang berhubungan dengan peraturan kesehatan dan keselamatan kerja dan syarat-
  • Peraturan-peraturan kesehatan dan keselamatan yang berkaitan dengan teknologi
  • Dokumen diajukan pada pengawas untuk diverifikasi
  • Dokumen kesehatan dan keselamatan kerja disebarkan pada semua pos kerja
  • Dokumen-dokumen kesehatan dan keselamatan kerja yang berhubungan dengan teknologi
  • Syarat-syarat ergonomis dari klien dinilai
  • Saran untuk klien berdasarkan persyaratan dari vendor, kebijakan ditempat kerja, serta informasi
  • Saran didokumentasikan dan diberikan pada klien dan pengawas
  • Unit ini tidak terbatas hanya pada pengawasan kesehatan dan keselamatan kerja, prosedur keselamatan kerja, prosedur lingkungan kerja dan tempat
    • Prinsip-prinsip umum ergonomis untuk menghindari gangguan pada kesehatan
    • Prosedur dan latihan-latihan untuk menghindari kecelakaan kerja
    • Prinsip-prinsip umum kesehatan dan keselamatan kerja yang berhubungan dengan keamanan bekerja, faktor lingkungan, dan
    • Membaca dan menulis dokumen di tempat kerja sehingga dapat dipahami dan ditampilkan
    • Bertanya dan mendengarkan secara aktif dilakukan untuk menambah informasi
    • Mampu berkomunikasi yang berhubungan untuk mengurus klien dan anggota tim
    • Memecahkan masalah untuk menetapkan banyaknya masalah yang dapat diprediksi
    • Kemampuan untuk menetapkan hal-hal yang berhubungan dengan kesehatan dan keselamatan kerja di lingkugan kerja sesuai dengan
    • Kemampuan untuk mendokumentasikan syarat-syarat kesehatan dan keselamatan kerja
    • Kemampuan untuk menyediakan saran-saran ergonomis sebagai informasi standar kesehatan dan keselamatan kerja

Unit ini tidak terbatas pada pengawasan lingkungan kerja, prosedur keselamatan kerja, prosedur lingkungan kerja dan tempat kerja, prosedur keselamatan kerja, prosedur lingkungan kerja dan tempat kerja.

KODE UNIT : TIK.JK01.007.01

JUDUL UNIT : Memberikan Petunjuk Teknis Kepada Klien

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Menentukan kebutuhan

Persyaratan petunjuk klien ditentukan

Persyaratan petunjuk disediakan berdasarkan pedoman organisasi

Rencana petunjuk ditentukan dari dokumen atau petunjuk yang relevan

Sumber disiapkan atau didapatkan berdasarkan petunjuk organisasi

Petunjuk dan dukungan disediakan untuk klien

Petunjuk dan dukungan didokumentasikan berdasarkan kepada pedoman organisasi

Kebutuhan lebih lanjut atau kebutuhan pelatihan dirujukkan kepada pengawas / pihak manajemen

Evaluasi dan masukan dari klien didapatkan untuk menjamin kebutuhan klien terpenuhi

Petunjuk dilaksanakan oleh klien tanpa dibantu

Dalam melaksanakan unit kompetensi ini didukung dengan tersedianya

  • Sistem komputer
  • Dokumen / manual dari perangkat lunak
    • Pengetahuan mengenai sistem operasi
    • Pengetahuan mengenai sistem komputer
    • Pengetahuan mengenai terminologi sistem informasi
    • Pengetahuan mengenai petunjuk / prosedur kemanan dan sistem jaringan
    • Keahlian memecahkan masalah untuk kasus yang telah diketahui
    • Keahlian bekerja sama dengan tim
  • Kemampuan untuk mendapatkan informasi kebutuhan klien
  • Kemampuan untuk mengorganisasikan kebutuhan instruksi
  • Kemampuan untuk memberikan jawaban dari kebutuhan petunjuk
  • Kemampuan untuk mendapatkan masukan / respon dari petunjuk yang diberikan

KODE UNIT : TIK.JK01.008.01

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Mempersiapkan

Jenis laporan yang akan dibuat diidentifikasi sesuai kebutuhan

Dokumen baru dibuat sesuai bentuk laporan

Format dan layout dokumen dibuat

Template atau form yang akan digunakan ditetapkan, jika dibutuhkan

Format dokumen seperti font, ukuran, bentuk, tabulasi, bullets, nomor halaman, ditetapkan

Laporan dibuat sesuai jenis laporan

Teks dan gambar ditambahkan dari dokumen lain atau dari peripheral ke dalam laporan sesuai

Tabel , macro, footnote dibuat sesuai kebutuhan

Spelling and Grammer digunakan sesuai kebutuhan

Dokumen disimpan pada media penyimpanan sesuai prosedur

Dokumen disunting jika diperlukan

Fungsi Print seperti mengatur jumlah cetakan, halaman, skala digunakan pada saat mencetak

Dokumen diserahkan pada yang berkepentingan

Data untuk pelaporan

Perangkat keras dan peripheal pendukung

  • Memahami bentuk laporan
  • Memahami standar dokumen yang dipakai
  • Keterampilan mengetik
  • Menggunakan aplikasi pengolah kata

Kemampuan pembuatan laporan sesuai dengan bentuk laboran

Kemampuan menulis laboran

Unit ini didukung oleh pengetahuan dan keterampilan dalam unit-unit kompetensi yang berkaitan dengan

KODE UNIT : TIK.JK01.009.01

JUDUL UNIT : Melakukan Survei Kebutuhan Pelanggan

Informasi diperiksa dan diverifikasi menggunakan teknik yang tepat untuk mendapatkan kebutuhan

Biaya efektif dan metode yang tepat digunakan untuk melaporkan kebutuhan kepada pelanggan,

Kebutuhan yang telah ditetapkan dilaporkan kepada atasan

Informasi kebutuhan pelanggan diperiksa untuk menjamin informasi tersebut telah mencakup

Asumsi dijelaskan secara rinci sesuai dengan kebutuhan proyek

Metode, batasan dan ruang lingkup untuk mendapatkan dan mengumpulkan informasi

Konsestensi dan penambahan proses pada kebutuhan pelanggan dikonfirmasi melalui

Daftar pertanyaan atau kebutuhan materi untuk wawancara atau survei dibuat

Sistem untuk menangani penerimaan data survei disiapkan

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 04 Mendapatkan informasi

Daftar pertanyaan disampaikan pada saat survei dan wawancara sesuai dengan rencana

Data yang terkumpul dievaluasi dan kebutuhan sistem dibuat

Perbedaan pengetahuan untuk menentukan kebutuhan sistem ditindaklanjuti dan

Gambaran sistem dan kebutuhan sistem diidentifikasi dan didokumentasikan

Semua fungsi yang dimasukkan sebagai kebutuhan pelanggan dianalisis dan harus

Gambaran sistem dan kebutuhan sistem dibandingkan untuk mendapatkan gambaran

Fungsi yang kompleks, fungsi yang memiliki ketergantungan, atau penggunaan yang

Penyebaran permasalahan yang berhbungan dengan tingkat jabatan pengguna, struktur

Pengaturan permasalahan didokumentasikan dan dilaporkan kepada atasan

Lingkup kebutuhan dilaporkan kepada pihak yang terkait kepada atasan

Organisasi atau perusahaan berikut bisnis perusahaan tersebut 2.2 Prosedur dan standar pengembangan proyek atau sistem

  • Pengetahuan tentang teknik pengumpulan data
  • Pengetahuan tentang struktur organisasi dan sumber informasi 1.1.3 Pengetahuan tentang bisnis perusahaan
  • Menyelesaikan masalah untuk kasus yang belum diketahui
  • Berkomunikasi dengan orang lain
  • Bekerjasama dengan tim 1.2.4 Mengembangkan proyek

Kemampuan menginformasi dan memperbaiki kebutuhan klien

Kemmapuan memverifikasi proses atau teknik yang digunakan untuk mendapatkan kebutuhan klien

Kemampuan untuk mengorganisasikan permasalahan yang ada

  • TIK.JK01.001.01 Melakukan Komunikasi di Tempat Kerja KOMPETENSI KUNCI

NO KOMPETENSI KUNCI DALAM UNIT INI TINGKAT 1 Mengumpulkan, mengorganisir dan menganalisa informasi 3

KODE UNIT : TIK.JK02.001.01

JUDUL UNIT : Membuat Disain Jaringan Lokal (LAN)

Segmen-segmen sistem yang diusulkan diidentifikasi berdasarkan kebutuhan bisnis

Persyaratan segmen ditentukan menggunakan analisis fungsional LAN

Kandungan dan volume lalu lintas diperkirakan sesuai kebutuhan organisasi

Kebutuhan sumber daya ditentukan pada masing-masing segmen LAN

Fitur-fitur lingkungan fisik dipertimbangkan sebagai efek dari disain LAN

Pilihan topologi dipertimbangkan dengan mengacu pada sumber daya yang tersedia dan

Pilihan topologi dihitung harganya

Topologi LAN yang cocok dipilih berdasarkan pada kebutuhan bisnis dan analisis fungsional

Persyaratan klien pengguna ditinjau ulang dan persyaratan jaringan LAN diidentifikasi

Diagram jaringan fisik LAN dikembangkan sesuai persyaratan pengguna

Tipe-tipe terminal dan penempatannya prosesor- prosesor, protokol yang diperlukan dan arsitektur

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 03 Mengevaluasi lalulintas

Jalur lalulintas serta pengaruhnya terhadap piranti masukan dan keluaran serta pengaruhnya

Disain diukur berdasarkan volume lalu lintas yang diharapkan

Profil kinerja (baik/buruk) diidentifikasi dan pengaruh pada sistem lain ditinjau ulang

Dukungan dan persyaratan-persyaratan pelatihan ditentukan dan ditambahkan ke

Spesifikasi teknis dan harga terbaru diperoleh dengan menghubungi vendor

Disain akhir jaringan LAN dilaporkan

Informasi kebutuhan LAN, jumlah pengguna, ukuran / rata rata transaksi, aplikasi dan transfer datanya

Fitur fitur jaringan yang diinginkan, perkabelan, protokol, server, dan tingkat keamanan yang akan digunakan

Sistem komputer

Organisasi atau perusahaan

  • Pengetahuan konsep jaringan komputer : protokol jaringan, arsitektur jaringan, dsb
  • Pengetahuan dasar mengenai organisasi dan bisnis organisasi
  • Pengetahui mengenai produk perangkat keras dan perangkat lunak dari vendor
  • Mengoperasikan sistem operasi jaringan
  • Kemampuan untuk menganalisis, merancang, mengevaluasi pengembangan system berdasarkan fungsi organisasi dan

Kemampuan untuk menganalisis kebutuhan bisnis organisasi

Kemampuan untuk menganalisis kebutuhan sistem jaringan LAN

Kemampuan untuk menetapkan arsitektur jaringan LAN yang tepat

Kemampuan untuk mengembangkan jaringan komputer LAN berdasarkan Komponen Jaringan

  • Mengoperasikan sistem komputer
  • Melakukan survey kebutuhan pelanggan
  • Memberikan petunjuk teknis kepada klien

KODE UNIT : TIK.JK02.002.01

JUDUL UNIT : Membuat Disain Jaringan Berbasis Luas (WAN)

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Mengidentifikasi

Segmen-segmen dari WAN yang diusulkan diidentifikasi

Kebutuhan Segmen WAN ditentukan menggunakan analisis fungsional

Kandungan dan volume lalu lintas diperkirakan sesuai harapan penggunaan organisasi

Kebutuhan sumber daya diidentifikasi untuk masing-masing segmen WAN

Fitur-fitur lingkungan fisik WAN dipertimbangkan sebagai efek dari disain WAN

Pilihan topologi WAN dihitung harganya berdasarkan pertimbangan batasan biaya

Pilihan-pilihan topologi dipertimbangkan dengan mengacu pada sumber daya yang tersedia dan

Topologi WAN yang sesuai dipilih berdasarkan kebutuhan organisasi dan batasan biaya

Persyaratan pengguna ditinjau ulang dan persyaratan jaringan WAN diidentifikasi

Diagram jaringan fisik WAN dikembangkan sesuai persyaratan pengguna

Tipe-tipe terminal dan penempatannya prosesor- prosesor, protokol yang diperlukan dan arsitektur

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 04 Mengevaluasi lalulintas

Jalur lalu lintas serta pengaruhnya terhadap piranti masukan dan keluaran serta pengaruhnya

Mengevaluasi lalu lintas jaringan. Disain diukur berdasarkan volume lalu lintas yang diharapkan

Profil kinerja WAN (baik/buruk) diidentifikasi dan pengaruh pada sistem lain ditinjau ulang

Ukuran dan persyaratan ditinjau ulang dan disain akhir diusulkan

Dukungan dan persyaratan-persyaratan pelatihan ditentukan dan ditambahkan ke

Spesifikasi teknis dan harga terbaru diperoleh dengan menghubungi vendor

Disain WAN dilaporkan

BATASAN VARIABEL

Informasi kebutuhan LAN, jumlah pengguna, ukuran / rata rata transaksi, aplikasi dan transfer datanya

Fitur fitur jaringan yang diinginkan, perkabelan, protokol, server, dan tingkat keamanan yang akan digunakan

  • Pengetahuan dasar mengenai organisasi dan bisnis organisasi 1.1.2 Pengetahuan konsep jaringan komputer : protokol jaringan,
  • Pengetahui mengenai produk perangkat keras dan perangkat lunak dari vendor
  • Spesifiksi dan karakteristik WAN, gateway, router, dsb
  • Penggunaan Protokol jaringan
  • Kemampuan untuk menganalisis, merancang, mengevaluasi pengembangan system berdasarkan fungsi organisasi dan

Kemampuan untuk menganalisis kebutuhan sistem jaringan WAN

Kemampuan untuk menetapkan arsitektur jaringan WAN yang tepat

Kemampuan untuk mengembangkan jaringan komputer WAN berdasarkan Komponen Jaringan

  • Mendisain Jaringan lokal (LAN)

KODE UNIT : TIK.JK02.003.01

JUDUL UNIT : Mendisain Kebutuhan Server

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Memilih aplikasi untuk

  • Kebutuhan pengguna terhadap aplikasi perangkat lunak diidentifikasi dan dianalisis
  • Kebutuhan kustomer dianalisis untuk mengidentifikasi kebutuhan dari server
  • Aplikasi yang tersedia dan fitur atau kelebihan server diidentifikasi
  • Aplikasi yang lain (alternatif ) didaftar berikut kebutuhan sistem dan jaringan serta analisis
  • Aplikasi untuk server dipilih berdasarkan kebutuhan proses saat ini
  • Kebutuhan dari sistem operasi diidentifikasi berdasarkan kebutuhan server dan aplikasi yang
  • Sistem operasi untuk jaringan yang relevan dianalisis berdasarkan kebutuhan proses,
  • Sistem operasi untuk jaringan dipilih berdasarkan kebutuhan teknis dan bisnis
  • Komponen Server diidentifikasi mengacu kepada fitur kebutuhan aplikasi dan server
  • Spesifikasi produk Server, keterbatasan, dan kelemahan Server diidentifikasi
  • Ketergantungan sistem sesuai dengan kebutuhan diidentifikasi dan ditentukan
  • Alternatif penyelesaian yang sesuai dengan kebutuhan aplikasi dan fitur server (termasuk
  • Struktur organisasi perusahaan
  • SOP Perusahaan
  • Kebutuhan bisnis perusahaan
  • Aplikasi yang dibutuhkan untuk menjalankan bisnis perusahaan
    • Pengetahuan tentang bisnis perusahaan
    • Pengetahuan tentang sistem komputer dan sistem jaringan komputer
    • Pengetahuan tentang sistem operasi jaringan
    • Pengetahuan tentang produk-produk vendor
    • Merancang kebutuhan sistem
    • Melakukan perencanaan kapasitas
    • Mengoperasikan perangkat lunak aplikasi untuk manajemen proyek
  • Kemampuan untuk mengumpulkan dan menganalisis kebutuhan bisnis perusahaan
  • Kemampuan untuk menentukan dan mengkonfigurasi komponen server
  • Kemampuan untuk memilih dan menentukan sistem operasi jaringan
    • TIK.JK03.004.01 Mengevaluasi produk dan perlengkapan
    • TIK.JK02.022.01 Membangun intranet (LAN)
    • TIK.JK02.005.01 Mendapatkan Komponen Sistem
    • Mengkonfigurasi Sistem Operasi jaringan

Kompetensi harus diuji di tempat kerja atau di tempat lain dengan kondisi kerja normal. Untuk pelatihan kejuruan umum, lembaga harus memberikan pelatihan yang mempertimbangkan konteks industri secara menyeluruh tanpa bias khusus sektor.

DESKRIPSI UNIT : Unit ini menentukan kompetensi yang diperlukan untuk merancang sistem kendali untuk menjamin

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Melakukan evaluasi

Hasil evaluasi kebutuhan didiskusikan dengan pihak konsultan

Metode dan konsep evaluasi yang digunakan didalam pengendalian sistem disediakan

Cakupan sistem dan modul dievaluasi sesuai dengan kebutuhan pengguna dan kebutuhan

Penanganan kesalahan ditangani sesuai dengan kebutuhan keamanan dan fungsi bisnis

Waktu dan kejadian penanganan kesalahan didokumentasikan

Hasil pengendalian yang telah didokumentasikan diteruskan ke atasan untuk ditindak lanjuti

Metode pengendalian yang digunakan dalam merancang sistem didokumentasikan

Pengendalian yang akan dibangun didalam pengembangan sistem diidentifikasi

Kewenangan akses bagi pengguna

Persetujuan konsultan dan pejabat yang berwenang untuk rancangan pengendalian

Konsultan metode pengendalian 2.2 Perancangan pengendalian

Prosedur atau perundang undangan yang berlaku pada keamanan dan pengendalian sistem

  • Pengetahuan tentang perundangan undangan yang berlaku mengenai pengendalian sistem
  • Pengetahuan tentang prosedur mengenai keamanan sistem dan pengendalian sistem
  • Pengetahuan tentang bisnis perusahaan
  • Pengetahuan tentang manajemen resiko
  • Pengetahuan tentang hak pribadi pengguna dan perusahaan
  • Ketrampilan memecahkan masalah untuk kasus yang sudah diketahui
  • Berkomunikasi dengan klien dan tim

Kemampuan melakukan audit kebutuhan pengendalian sistem

Kemampuan menentukan metode pengendalian sistem

Kemampuan merancang pengendalian sistem

  • Mengkoordinasikan dan memelihara kerja sama tim
  • Menerapkan keahlian dalam proyek terintegrasi
  • Membuat Disain jaringan berbasis luas (WAN)
  • Mengevaluasi produk dan penawaran vendor

DESKRIPSI UNIT : Unit ini menjelaskan kompetensi yang diperlukan untuk memasang kabel jaringan komputer dan

  • Spesifikasi jaringan diidentifikasi
  • Bahan-bahan yang diperlukan disiapkan sesuai spesifikasi
  • Peralatan yang sesuai disiapkan
  • Alat ukur untuk pengujian disiapkan
  • Kabel dipilih berdasarkan spesifikasi, ukuran, tipe, dan lingkup jaringan
  • Kabel dipasang sesuai dengan tata letak bangunan
  • Kabel jaringan dilindungi dari gangguan fisik lingkungan
  • Kabel dipotong sesuai keperluan dan panjang maksimum yang diperbolehkan harus
  • Kabel dikupas sesuai dengan ukuran konektor
  • Konektor dipasang pada kabel sesuai dengan urutan warna jika ada
  • Urutan warna kabel (jika ada warna) dipastikan sudah sesuai standar
  • Bagian kabel yang telah dikupas ditempatkan ke dalam konektor
  • Kabel diuji konektifitas
  • Kedua konektor diujung kabel dihubungkan kedua sumber daya yang sesuai
  • Hubungan antar sumber daya diuji untuk memastikan konektivitas pada jaringan
  • Sistem jaringan komputer
  • Sistem Komputer / resource pada sistem jaringan
  • Kabel jaringan dan konektor yang akan dipasangkan
  • SOP yang berlaku pada perusahaan
  • Peralatan lain untuk pemasangan dan pengujian kabel jaringan
    • Pengetahuan sistem komputer (perangkat keras dan perangkat lunak)
    • Pengetahuan sistem jaringan komputer
    • Kemampuan untuk mengoperasikan sistem operasi jaringan
  • Kemampuan untuk mengukur kebutuhan kabel, memotong kabel, dan memasang konektor pada kabel
  • Kemampuan untuk menguji kontinuitas / konektivitas kabel yang telah dipasang konektor
  • Kemampuan untuk memasang kabel pada jaringan komputer
    • TIK.JK02.003.01 Mendisain Kebutuhan Server

04 Menguji sambungan kabel 4.1 Alat ukur digunakan untuk menguji hubungan antara pin pada dua konektor di ujung kabel. Kompetensi harus diuji di tempat kerja atau di tempat lain dalam praktek dengan kondisi kerja normal. DESKRIPTOR UNIT: Unit ini menentukan kompetensi yang diperlukan untuk merancang sistem kontrol untuk memastikan desain sistem kontrol untuk memastikan keamanan sistem secara legal dan bisnis.

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Menentukan spesifikasi

Kebutuhan detail dari perangkat ditetapkan sesuai dengan kebutuhan jaringan saat ini dan

Kapasitas jaringan saat ini dan masa yang akan datang ditetapkan sesuai dengan kebutuhan

Teknologi data link layer ditetapkan sesuai dengan kebutuhan pengguna saat ini dan masa

Kebutuhan sekuriti dan manajemen jaringan ditetapkan sesuai dengan kebutuhan pengguna

Perangkat dengan fitur yang tepat dipilih berdasarkan kebutuhan teknis

Kabel, konektor dan perangkat lain dipilih berdasarkan kebutuhan jaringan dan spesifikasi

Perangkat dipasang sesuai dengan petunjuk

Penyesuaian jaringan dilakukan sesuai dengan hasil pengujian

Arsitektur jaringan komputer

Perangkat nirkabel, kabel dan konektor yang telah ditentukan

Petunjuk pemasangan Perangkat nirkabel

Petunjuk mengkonfigurasi Perangkat nirkabel

Beberapa sistem komputer yang terhubung dengan sistem jaringan dengan menggunakan perangkat koneksi nirkabel

  • Pengetahuan sistem jaringan komputer
  • Pengetahuan sistem transmisi
  • Pengetahuan sistem nirkabel
  • Mengoperasikan sistem komputer

Kemampuan untuk memilih perangkat nirkabel

Kemampuan untuk memasang perangkat nirkabel pada jaringan

  • Mengevaluasi produk dan perlengkapan vendor
  • Mengkonfigurasi sistem operasi jaringan
  • Mendapatkan komponen sistem
  • Memasang kabel

Kapasitas jaringan saat ini dan masa yang akan datang ditetapkan berdasarkan kebutuhan bisnis

Jumlah dan tipe dari switch / hub ditetapkan berdasarkan kebutuhan jaringan saat ini dan

Topologi jaringan diidentifikasi

Persyaratan keamanan dan manajemen jaringan ditetapkan

Switch/ hub dengan fitur yang cocok dipilih sesuai kebutuhan spesifikasi

Workstation, Komputer, Server, Router, dan perangkat jaringan yang lain ditetapkan sesuai

Switch/ hub dan perangkatnya dirangkai berdasarkan kebutuhan sistem

Hubungan antar switch/ hub dibuat

Koneksi jaringan yang valid dibuat menggunakan perangkat jaringan yang sesuai

Perangkat lunak peng-emulasi terminal dikonfigurasi untuk beroperasi didalam

Perangkat switch/ hub dan Jaringan diuji berdasarkan persyaratan pabrik dan atau

Jaringan dijamin tidak gagal atau terpecah dalam segmen-segmen yang terisolasi

Pengaturan jaringan dibuat berdasarkan dari hasil pengujian

Spesifikasi kebutuhan switch / hub

Spesifikasi / arsitektur jaringan yang akan dipasang

Beberapa Perangkat switch / hub

  • Pengetahuan sistem jaringan komputer dan komponennya
  • Pengetahuan sistem operasi
  • Merangkai komponen sistem
  • Mengoperasikan sistem operasi

Kemampuan untuk menentukan switch / hub sesuai dengan spesifikasi

Kemampuan untuk memasang switch / hub sesuai dengan kebutuhan jaringan

  • Merangkai komponen sistem
  • Menginstal perangkat keras ke dalam sistem jaringan komputer
  • Menginstal perangkat lunak ke dalam sistem jaringan komputer

DESKRIPSI UNIT : Unit kompetensi ini berkaitan dengan kemampuan untuk memilih, memasang, dan menguji manageable

Jumlah dan tipe dari manageable Switch / Hub ditetapkan berdasarkan kebutuhan jaringan saat

Manageable switch / hub dengan fitur yang cocok dipilih sesuai kebutuhan spesifikasi

Workstation, komputer, server, Router, dan perangkat jaringan yang lain ditetapkan sesuai

Manageable Switch / hub dan perangkatnya dirangkai berdasarkan kebutuhan jaringan

Manageable Switch/ hub dikonfigurasi berdasarkan kebutuhan jaringan

Perangkat lunak pengemulasi dikonfigurasi untuk beroperasi didalam lingkungan yang baru

Perangkat Manageable switch / hub dan Jaringan diuji berdasarkan persyaratan pabrik

Pengaturan jaringan dibuat berdasarkan dari hasil pengujian

Spesifikasi kebutuhan Manageable switch / hub

Beberapa Perangkat Manageable switch / hub

  • Pengetahuan sistem jaringan komputer dan komponen nya

DESKRIPSI UNIT : Unit kompetensi ini berkaitan dengan kemampuan untuk memasang dan mengkonfigurasi routing

Antarmuka dari router dikonfigurasi

Konfigurasi administrasi ditetapkan

Perintah untuk mengaktifkan routing statik dari router dijalankan di setiap router

Default routing untuk router ditetapkan

Verifikasi router dilakukan

Hasil pengujian dilaporkan

Sistem router, dan peralatan pendukung yang dibutuhkan

Sistem jaringan komputer

Buku Manual atau petunjuk pengoperasian router

  • Sistem Jaringan komputer
  • Sistem Operasi Jaringan
  • Arsitektur jaringan dan protokol jaringan

Keterampilan dasar .1 Tidak ada

Kemampuan untuk menyiapkan router dan peralatan pemasangan

Kemampuan untuk mengkonfigurasi router

Kemampuan untuk menguji router terpasang

  • Mengoperasikan sistem komputer jaringan
  • Mengoperasikan komponen berbagi pakai (share)

Perintah untuk mengaktifkan ruting dinamik dari router dijalankan di setiap router

Verifikasi router dilakukan untuk setiap komponen yang tersambung melalui router

  • Arsitektur jaringan dan Protokol jaringan

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Menyiapkan sumber

  • Sumber daya yang akan dibagi pakai diidentifikasi
  • Sistem Operasi yang berjalan pada komputer diidentifikasi untuk melakukan bagi pakai
  • Sumber daya yang akan dibagi pakai disiapkan untuk diketahui nama dan letaknya
  • Fasilitas yang disediakan pada sistem operasi yang dipakai oleh komputer digunakan untuk
  • Nama alias dari Sumber daya yang dibagi pakai dibuat. Nama alias yang dibagi pakai dibuat
  • Hak akses pada sumber daya yang dibagi pakai ditentukan
  • Sistem komputer yang terkoneksi pada jaringan dijalankan. Sistem komputer ini digunakan untuk
  • Akses ke sistem jaringan komputer dilakukan
  • Akses ke sumber daya untuk dibagi pakai dibuat
  • Sumber daya bagi pakai dimanfaatkan / digunakan
  • Status pengujian dilaporkan
  • Sistem komputer dan sumber daya yang akan dibagi pakai
  • Sistem komputer lain untuk menguji
  • Sistem jaringan komputer
  • Kebutuhan klien terhadap sumber daya yang akan dibagi pakai
    • Sistem jaringan komputer
    • Sistem operasi jaringan
  • Keterampilan dasar .1 Tidak ada
  • Kemampuan untuk menentukan sumber daya yang dibagi pakai sesuai dengan kebutuhan klien
  • Kemampuan untuk mengkonfigurasi sumber daya bagi pakai
    • Tidak ada

Kompetensi harus diuji di tempat kerja atau tempat lain dalam praktek atau simulasi dalam kondisi kerja normal.

DESKRIPSI UNIT : Unit kompetensi ini berkaitan dengan kemampuan untuk menginstalasi perkabelan untuk jaringan

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Merencanakan

  • Prosedur instalasi jaringan yang aman baik dari segi elektris maupun konstruksi disiapkan
  • Klien diminta untuk menyatakan tujuan proyek secara tertulis
  • Diagram jalur perkabelan dibuat
  • Tim instalasi dibentuk
  • Jadwal dan urutan pekerjaan yang harus diselesaikan ditentukan
  • Jadwal pengumpulan material dan tool sebelum proyek dilaksanakan ditentukan
  • Konektor RJ-45 dipasang ke kabel UTP
  • Soket RJ-45 dipasang pada dinding di wiring closet; menggunakan kotak soket, menanam
  • Perangkat-perangkat dalam wiring closet (patch panel, wiring hubs, bridges, switches, routers)
  • MDF atau IDF dipasang bila diperlukan
  • Perutean kabel dan pelabelan disiapkan
  • Pelabelan kabel dilakukan dengan benar
  • Kabel digelar dengan benar dan efisien
  • Pemotongan kabel harus dilakukan dengan rapi
  • Topologi lojik jaringan digambarkan
  • Outlet dan jalur kabel dicatat
  • Perangkat, MAC address dan IP address didaftar
  • Peralatan yang terkait dengan pelaksanaan
  • SOP yang berlaku di perusahaan
  • Dokumen standar instalasi perkabelan
  • Keterampilan dasar .1 Tidak ada
  • Kemampuan untuk mengkonfigurasikan perkabelan secara horizontal
  • Kemampuan untuk memasang atau menginstalasi perkabelan secara horizontal

Aspek-aspek penting dalam penilaian Aspek-aspek yang diperhatikan: Aspek-aspek yang diperhatikan: 3.1 Aspek-aspek yang diperhatikan.

DESKRIPSI UNIT : Unit kompetensi ini berkaitan dengan kemampuan untuk menginstalasi dan mengkonfigurasi protokol

Sistem operasi yang berjalan di workstation diidentifikasi

IP address untuk workstation yang bersangkutan diidentifikasi

Subnet mask untuk jaringan diidentifikasi

IP address dari default gateway diidentifikasi

IP address (nama) DNS server yang digunakan diidentifikasi

NIC dipastikan harus sudah terdeteksi oleh sistem operasi

Informasi internetworking diberikan pada program instalasi

Bila diperlukan, workstation di-boot ulang

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 04 Menguji koneksi TCP /

Perintah ping ke suatu IP address remote station dijalankan untuk meyakinkan koneksi fisik sudah

Perintah ping ke suatu nama domain dijalankan untuk meyakinkan bahwa koneksi ke DNS server

Dokumen arsitektur jaringan

Kemampuan untuk mengidentifikasi workstation

Kemampuan untuk menguji koneksi TCP / IP

  • Mengoperasikan Sistem Operasi

NIC dipastikan harus sudah terdeteksi oleh sistem operasi

Bila diperlukan workstation di-boot ulang

Aplikasi program digunakan untuk menampilkan konfigurasi dasar

Perintah ping ke suatu IP address remote station dijalankan untuk meyakinkan koneksi fisik sudah

Perintah ping ke suatu nama domain dijalankan untuk meyakinkan bahwa koneksi ke DNS

Kemampuan untuk Mengidentifikasi workstation yang ada

Kemampuan untuk menginstalasi protokol TCP/IP Dinamis

Kemampuan untuk menguji koneksi protokol TCP/IP dinamis

DESKRIPSI UNIT : Unit ini menentukan kompetensi yang diperlukan untuk memilih perangkat keras dan perangkat lunak

Kebutuhan customer dianalisis untuk mengidentifikasi kebutuhan dari server

Aplikasi yang tersedia dan Fitur atau kelebihan server diidentifikasi

Kebutuhan dari Sistem operasi diidentifikasi berdasarkan kebutuhan server dan aplikasi yang

Sistem Operasi untuk jaringan yang relevan dianalisis berdasarkan kebutuhan proses,

Sistem Operasi untuk jaringan dipilih berdasarkan kebutuhan teknis dan bisnis

Spesifikasi produk server, keterbatasan, dan kelemahan server diidentifikasi

  • Pengetahuan tentang Bisnis Perusahaan
  • Pengetahuan tentang Sistem Komputer dan Sistem Jaringan Komputer
  • Pengetahuan tentang Sistem Operasi Jaringan
  • Pengetahuan tentang produk produk vendor
  • Mengoperasikan perangkat lunak aplikasi untuk manajemen proyek

Kemampuan untuk memilih dan menentukan sistem Operasi Jaringan

  • TIK.JK03.004.01 Mengevaluasi produk dan perlengkapan
  • TIK.JK02.022.01 Membangun intranet (LAN)
  • TIK.JK02.005.01 Mendapatkan Komponen Sistem

DESKRIPSI UNIT : Unit kompetensi ini berkaitan dengan kemampuan untuk membangun, mengkonfigurasi, dan menguji

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Menetapkan spesifikasi

Arsitektur dan spesifikasi produk dari vendor diidentifikasi berdasarkan kebutuhan klien

Batasan waktu, teknologi, dan sumber daya diidentifikasi berdasarkan kebutuhan bisnis dan

Sistem operasi jaringan, aplikasi sistem, dan rencangan server ditetapkan bersama klien

Daftar pekerjaan detail dibuat berdasarkan penurunan dari kebutuhan pekerjaan

Perusahaan penyedia layanan diidentifikasi dan dihubungi sesuai kebutuhan

Pemesanan dan penerimaan perangkat keras server dipantau jika dibutuhkan

Perangkat keras server disediakan sesuai dengan kebutuhan spesifikasi server dan

Server dibangun berdasarkan kebutuhan spesifikasi server

Server dikonfigurasi sesuai kebutuhan teknis

Rencana pengujian dikembangkan berdasarkan sumber daya dan pengaruhnya terhadap

Pengujian dilaksanakan sesuai dengan rencana pengujian

Laporan pengujian dianalisis dan perubahan dibuat sesuai kebutuhan

Komponen dan Sistem komputer server

Sistem Jaringan komputer

Kebutuhan teknis dan kebutuhan klien terhadap server

  • Pengetahuan sistem komputer server, meliputi tipe, komponen, produk, arsitektur vendor, dsb
  • Pengetahuan bisnis perusahaan yang membutuhkan server
  • Merakit sistem komputer
  • Menajemen proyek

Kemampuan untuk memilih / menentukan server sesuai dengan spesifikasi

Kemampuan untuk memasang dan mengkonfigurasi server sesuai dengan kebutuhan teknis

  • Menginstal perangkat keras ke sistem jaringan
  • Menginstal perangkat lunak ke sistem jaringan
  • Menginstal dan mengkonfigurasi sistem jaringan

DESKRIPSI UNIT : Unit ini menjelaskan kemampuan yang diperlukan untuk mengkoneksikan perangkat-perangkat keras

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Mengkonfirmasi

Kebutuhan customer ditegaskan dan divalidasi sesuai permintaan

Lingkup permintaan layanan internet ditentukan dengan menyerahkan pada kebutuhan

Pertimbangan diberikan untuk redundansi dengan menyerahkan pada fault tolerance, back-

Komponen jaringan berupa perangkat keras dan perangkat lunak yang diminta untuk diinstalasi

Spesifikasi perangkat ditegaskan dan kesediaan komponen diyakinkan

Fitur keamanan pada gateway internet diakses dengan rekomendasi pada arsitektur jaringan

Rekomendasi pada firewall dan ukuran keamanan yang lain jika diminta didiskusikan

Pengguna diberi ringkasan dari rencana keamanan perusahaan dengan rekomendasi

Proses pemasangan dan konfigurasi diidentifikasi

Produk dan perangkat gateway dipasang dan dikonfigurasi sesuai kebutuhan teknis

Pengujian direncanakan dan dijalankan dengan rekomendasi pada kebutuhan klien dan dampak

Laporan kesalahan dianalisis dan perubahan dibuat sesuai permintaan

Titik jaringan ditetapkan pada gateway yang spesifik sebagai permintaan dari arsitektur

Tipe koneksi ditentukan dan dikonfigurasi dengan rekomendasi pada arsitektur jaringan

Perangkat keras / perangkat lunak dikonfigurasi sesuai permintaan berdasarkan pada spesifikasi

Rencana back up dan recovery untuk memproteksi terhadap kegagalan implementasi

Bahan pelatihan diperbaharui untuk menggambarkan perubahan dan kebutuhan

Perubahan untuk penerimaan sistem produksi ditinjau terhadap kebutuhan teknis

Perubahan dijalankan pada sistem produksi berdasarkan kebutuhan bisnis

Permintaan perubahan dan dokumentasi sistem yang lain dilengkapi dan diperbaharui

Sistem operasi, sistem komputer, dan sistem jaringan komputer

Dokumentasi sistem jaringan dan workstation

Standar dan prosedur keamanan

Gateway internet

Layanan internet

  • Pengetahuan mengenai perangkat lunak gateway dan jaringan
  • Pengetahuan mengenai inernet browser
  • Pengetahuan mengenai HAKI
  • Pengetahuan mengenai keamanan jaringan
  • Keahlian menginstalasi dan mengkonfigurasi perangkat keras dan perangkat lunak sistem komputer
  • Keahlian menganalisis bisnis
  • Keahlian berkomunikasi dengan klien

Kemampuan untuk memasang dan mengkonfigurasi gateway internet

Kemampuan untuk mengkonfigurasi titik jaringan. Titik jaringan dapat berupa PC (perangkat keras dan perangkat lunak)

Kemampuan untuk menguji titik jaringan terhadap gateway

  • Berkomunikasi dengan klien
  • Memasang dan mengkonfigurasi perangkat keras pada sistem jaringan
  • Memasang dan mengkonfigurasi perangkat lunak pada sistem jaringan
  • Memasang dan mengkonfigurasi sistem jaringan

DESKRIPSI UNIT : Unit ini menguraikan kompetensi yang dibutuhkan untuk menjamin sistem telah teruji dan terbukti

  • Lingkup pengujian yang meliputi: dat, kumpulan program, jaringan komunikasi dan perlengkapan
  • Sistem dipisahkan menjadi modul-modul yang dapat dijalankan untuk mencerminkan live
  • Log dan lembar-lembar hasil pengujian dikumpulkan dan disiapkan
  • Semua kegiatan dicantumkan dalam jadwal pengujian
  • Skrip pengujian dan rencana pengujian dipersiapkan untuk dijalankan
  • Hasil yang diharapkan ditinjau kembali dengan kriteria penerimaan dan dokumntasi kebutuhan
  • Skrip, dokumentasi hasil, log default dan lembaran hasil pengujian dilengkapi
  • Perbandingan dilakukan untuk persiapan pengujian keberterimaan
  • Standar industri atau organisasi diadopsi
  • Hasil yang ada dibandigkan dengan hasil yang diharapkan untuk masing-masing sistem unit dan
  • Hasil-hasil pengujian dirangkum dan dikelompokkan, hal-hal yang kritis
  • Hasil pengujian dibandingkan dengan persyaratan dan spesifikasi disain yang telah
  • Operasi-operasi yang ada diidentifikasi untuk melengkapi hasil pengujian
  • Komentar didokumentasikan dan ditandatangani
  • Pertemuan selanjutnya dijadwalkan
  • Sistem tyang telah dikembangkan dan terpasang secara simulasi 2.2 Dokumen pengembangan sistem / proyek
  • Peralatan untuk menguji sistem
    • Pengetahuan sistem komputer (perangkat keras dan perangkat lunak)
    • Pengetahuan sistem jaringan kmputer (perangkat keras dan perangkat lunak)
    • Pengethuan akan bisnis atau pekerjaan klien 1.1.4 Pengetahuan mengenai manajemen proyek
    • Kemampuan mengoperasikan sistem kmputer
    • Kemampuan mengoperasikan sistem jaringan komputer 1.2.3 Kemampuan mengoperasikan sistem jaringan komputer
    • Kemampuan berkomunikasi dengan klien dan tim 2. Konteks penilaian
  • Kemampuan mempersiapkan pengujian sistem
  • Kemampuan melaksanakan pengujian
  • Kemampuan menganaliasi hasil pengujian
  • Kemampuan mendoukentasikan hasil pengujian
  • Unit ini didukung oleh pengetahuan dan keterampilan dalam unit-unit kompetensi yang berkaitan dengan
    • TIK.JK01.004.01 Mengkoordinasikan dan memelihara kerjasama tim
    • TIK.JK02.017.01 Menjalankan tes diagnostik estándar
    • TIK.JK03.009.01 mengatur proses pengujian

Untuk pelatihan pra-kejuruan umum, lembaga harus menyediakan pelatihan yang mempertimbangkan seluruh konteks industri tanpa bias khusus sektor.

NO KOMPETENSI KUNCI DALAM UNIT INI TINGKAT 1 Mengumpulkan, mengorganisir dan menganalisa informasi 2

DESKRIPSI UNIT : Unit ini menentukan kompetensi yang diperlukan untuk menulis atau membuat pekerjaan teknis

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Mengidentifikasi data

  • Dokumen teknis diidentifikasi sesuai kebutuhan
  • Format penulisan dokumen diidentifikasi
  • Kebutuhan informasi diidentifikasi dan dianalisis dengan mengacu pada tata letak dan struktur
  • Lingkup pekerjaan sesuai dengan batasan waktu, teknologi dan sumber daya ditentukan
  • Perkiraan waktu, teknologi yang digunakan, dan sumber daya yang akan dipakai ditentukan
  • Data yang relevan dengan isi dokumen teknis diidentifikasi
  • Kandungan dokumen teknis dikaji sesuai dengan lingkup dan standar dokumentasi teknis
  • Struktur dokumen dibuat berdasarkan aliran informasi dan standar dokumen yang digunakan
  • Isi dokumen teknis dibuat sesuai dengan struktur dokumen
  • Format dokumen dibuat sesuai dengan standar yang dipakai
  • Penulisan dokumen dibuat mengikuti kaidah bahasa yang benar
  • Dokumen disosialisasikan kepada klien
  • Dokumen direvisi dan disempurnakan sesuai masukan klien
  • Dokumen dipublikasikan untuk memenuhi kebutuhan klien
  • Dokumen pengembangan sistem / proyek
  • Dokumen Kebutuhan klien
    • Memahami metode pengembangan sistem
    • Memahami spesifikasi sistem
    • Memahami standar dokumen yang dipakai
    • Menginstal sistem operasi server
    • Membaca manual instalasi
  • Kemampuan perencanaan pembuatan dokumen teknis yang sesuai dengan lingkup dan standar dokumen yang dibuat
  • Kemampuan menulis dokumen teknis
  • Kemampuan mengevaluasi dokumen teknis
  • Unit ini didukung oleh pengetahuan dan keterampilan dalam unit-unit kompetensi yang berkaitan dengan dasar-dasar Teknologi Informasi

Kompetensi harus diuji di tempat kerja atau disimulasikan dalam kondisi kerja normal.

DESKRIPSI UNIT : Unit ini menjelaskan kompetensi yang diperlukan untuk mengelola elemen-elemen pada jaringan

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Memasang perangkat

Lokasi dari perangkat direncanakan untuk menyediakan layanan yang tepat kepada

Perangkat dihubungkan kepada sistem jaringan mengunakan metode dan teknologi sesuai

Perangkat dihubungkan kepada komputer didalam sistem jaringan menggunakan serial,

Perangkat diuji fungsionalitasnya

Fungsi layanan yang ada pada perangkat diinstal untuk mengelola semua perangkat yang

Pemberian nama pada perangkat dibuat unik

Sistem keamanan dikonfigurasi untuk membatasi hak akses

Layanan antrian ditetapkan urutan prioritasnya berdasarkan pedoman organisasi

Perangkat lunak pengelola sistem jaringan digunakan sesuai dengan pedoman vendor

Template dibuat untuk digunakan didalam sistem jaringan

Jadwal pemeliharaan, penggunaan log, stastistik penggunaan biaya dikembangkan

Kapasitas layanan perangkat dari aplikasi atau workstation ditunjukkan kepada pengguna

Komponen habis pakai atau komponen lain yang habis masa pakainya diganti dengan yang baru

Perangkat lain yang rusak dan tidak berfungsi diperbaiki

Pemakaian perangkat dan tingginya lalu lintas dalam jaringan di monitor, penambahan

Kegagalan layanan perangkat diidentifikasi dan diperbaiki

Sistem jaringan komputer dan sistem komputer

Sistem operasi jaringan

Perangkat yang akan dipasang, seperti printer, dsb

  • Pengetahuan teknologi sistem komputer (perangkat keras dan perangkat lunak)
  • Pengetahuan teknologi jaringan komputer
  • Pengetahuan teknologi perangkat sistem jaringan
  • Pengetahuan bisnis perusahaan
  • Mengoperasikan sistem operasi
  • Mengoperasikan sistem komputer di jaringan
  • Berkomunikasi dengan orang lain
  • Mengidentifikasi dan menganalisis permasalahan perangkat sistem jaringan

Kemampuan untuk memasang dan mengkonfigurasi perangkat sistem jaringan

Kemampuan untuk menganalisis dan memperbaiki / mengganti perangkat sistem jaringan

  • Mengoperasikan sistem operasi

DESKRIPSI UNIT : Unit ini menjelaskan kompetensi yang diperlukan untuk melakukan back up secara penuh dan

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Meninjau ulang

Implikasi yang bersifat arsitektur terhadap back up dan recovery diidentifikasi

Berbagai skenario kegagalan dan resiko diidentifikasi dan diuji

Bidang bac kup dan metoda recovery berdasar kebutuhan organisasi dan keamanan dievaluasi

Back up offline secara penuh dilengkapi sesuai dengan kebutuhan organisasi dan keamanan

File back up online dilengkapi sesuai kebutuhan organisasi dan keamanan dengan waktu mati

Basis dasar basis data dengan dan tanpa pengarsipan ditentukan menurut kebutuhan

Recovery basis data secara penuh dilakukan sesuai dengan basis yang ditetapkan dengan

Recovery basis data dilakukan tanpa kehilangan transaksi yang penting

Basis data siap pakai diciptakan atau disiapkan untuk memenuhi kebutuhan organisasi

Basis data cadangan diimplementasikan untuk mendukung fungsi bisnis yang kritis

Basis data cadangan di dokumentasikan

Pengetahuan konsep basis data

Pengetahuan kemanan jaringan komputer

  • Melakukan back up tingkat dasar
  • Melakukan recovery tingkat dasar
  • Menggunakan sistem komputer

Kemampuan untuk menganalisis basis data

Kemampuan untuk melakukan backup basis data

Kemampuan untuk melakukan recovery basis data

  • Menginstal dan mengkonfigurasi server

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Mencatat hak akses

Kebutuhan klien diproleh berdasarkan pada petunjuk organisasi

Password akses keamanan disampaikan ke klien

Dokumentasi dan akses keamanan oleh klien disediakan

Hak Akses keamanan dicatat untuk integritas pemeliharaan sistem

Perangkat lunak berlisensi diidentifikasi

Jumlah dan pemakai lisensi didukumentasikan

Personal komputer dan jaringan komputer diperiksa dari perangkat lunak yang tidak legal

Perangkat lunak yang tidak legal dilaporkan kepada pegawas

Prosedur backup ditentukan berdasarkan petunjuk organisasi

Back up dilaksananan sesuai periode berdasarkan spesifikasi organisasi

Back up dicatat sesuai petunjuk organisasi

Prosedur me-restore ditetapkan berdasarkan petunjuk organisasi

Back up sistem di-restore sesuai dengan permintaan pihak yang berwenang dan

Restore dicatat sesuai dengan petunjuk organisasi

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 05 Mendokumentasikan

Prosedur pemeliharaan sistem

  • Pengetahuan proyek manajemen
  • Pengetahuan bisnis perusahaan
  • Pengetahuan dokumentasi teknis dan pengguna

Kemampuan untuk melakukan back up pada sistem

Kemampuan untuk melakukan restore pada sistem

  • Menginstal dan mengkonfigurasi jaringan
  • Menginstal dan mengkonfigurasi server

DESKRIPSI UNIT : Unit ini menjelaskan kemampuan yang diperlukan untuk mengelola sistem jaringan dalam rangka

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Mengelola akses dan

Log-on, password, dan akses file aplikasi disediakan, dan didokumentasikan sesuai

Catatan dari laporan klien dievaluasi

Integritas dan keamanan sistem dipelihara

Proteksi virus digunakan sesuai dengan rekomendasi organisasi

Input dimasukkan ke dalam rencana perbaikan kerusakan

Rencana perbaikan kerusakan diberikan pada klien sesuai kebutuhan

Tes-tes diagnostik dilakukan

Informasi diagnostik dianalisis dan ditindaklanjuti

Pemakaian perangkat lunak dimonitor

Perangkat lunak ilegal dihapus dari sistem

Waktu memberikan tanggapan terhadap perangkat keras dimonitor

Metoda-metoda untuk meningkatkan efisiensi ditetapkan dan dilakukan menurut pedoman

Perangkat keras

  • Peer-to-peer network, PC, dan client server

Perangkat lunak

  • Perangkat lunak berlisensi
  • Tool-tool Diagnostik
  • Tool yang didukung oleh organisasi
    • Pemahaman system organisasi dan teknis
    • Prosedur-prosedur keamanan dan akses organisasi
    • Tanggung jawab hak cipta perangkat lunak
    • Sistem operasi yang didukung organisasi
    • Fungsi-fungsi system operasi dan fitur-fitur dasar
    • Prosedur-prosedur keorganisasian untuk proteksi dan eliminasi virus komputer
    • Pengetahuan lanjut tentang fitur-fitur perangkat lunak yang didukung oleh organisasi
    • Prosedur / pedoman keamanan dan jaringan
    • Kebijakan dan prosedur untuk menghapus, menyimpan, dan mengarsip file
    • Tindakan untuk back-up dan restore data komputer
    • Kebijakan perbaikan kerusakan
    • Prosedur-prosedur membuat log on
    • Akses file
    • Ketersediaan in-house dan dukungan vendor
    • Undang-undang / peraturan kesehatan dan keselamatan kerja hubungannya dengan penggunaan perlengkapan
    • Interpretasi dari manual teknis
    • Instruksi individual
    • Bertanya dan mendengarkan secara aktif untuk menyampaikan dan menjelaskan informasi
    • Metoda-metoda penaksiran kebutuhan klien
    • Keterampilan komunikasi verbal dan non verbal untuk menjelaskan informasi yang kompleks
    • Menerapkan keterampilan melayani customer dalam konteks pada berbagai level
    • Keterampilan diagnostik
  • Kemampuan untuk merencanakan perbaikan sistem
  • Kemampuan untuk melakukan monitor / pemeliharaan sistem secara berkala
    • TIK.JK02.023.01 Menyelenggarakan administrasi sistem
    • TIK.JK02.016.01 Mendisain dan membangun server

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 Merawat perangkat

Efektifitas sistem dievaluasi terhadap persyaratan vendor dan persyaratan unjuk kerja

Utilitas sistem, struktur file (berkas) dan disk (cakram), serta berkas-berkas dan laporan unjuk

Level data sistem dimonitor untuk menentukan apakah untuk kerja sistem konsisten terhadap

Identifikasi masalah dilakukan menggunakan tool sistem yang tepat

Sistem dimonitor dan disetel ulang bila perlu untuk memperbaiki unjuk kerja

Persyaratan sistem pengguna dievaluasi dan struktur berkas dan folder yang sesuai dimonitor

Tools administrasi dan sistem yang sesuai digunakan untuk membuat struktur berkas dan

Keamanan, akses dan berbagi pakai berkas sistem untuk memenuhi kebutuhan klien

Kebutuhan proteksi virus jaringan diidentifikasi sesuai prosedur organisasi

Berkas sistem diuji untuk menjamin akses yang tepat tersedia untuk kelompok pengguna

Konstruksi program sederhana diperiksa untuk dicocokkan dengan pedoman organisasi

Berkas sistem yang dibuat berdasarkan standar organisasi didokumentasikan

Akses kepada sistem diberikan kepada pengguna

Akses dan penggunaan sistem untuk pengguna dibuat tanpa kesalahan

Akses pada informasi dan sumber daya dibuat jelas dan nyata

Layanan sistem diintegrasikan dengan bantuan tool sistem

Akses pengguna dimonitor sesuai dengan level akses pengguna

Persyaratan keamanan untuk pengguna dan data yang tersimpan pada jaringan ditinjau

Resiko terhadap penyebaran data, proses pemulihan, dan pencegahannya ditentukan

Sistem yang menyediakan layanan back up dan restore dari gangguan kerusakan diterapkan

Prosedur pemulihan bencana didokumentasikan

Sistem dipindai dari adanya virus dan virus yang terdeteksi dihapus

Back up sistem dilaksanakan berdasarkan kebutuhan sistem dan organisasi

Back up sistem dilaksanakan secara teratur dan berkala

Back up sistem dicatat sesuai persyaratan organisasi

Pemulihan sistem dilaksanakan sesuai pedoman organisasi

Sistem yang dipulihkan dioptimalisasi berdasarkan persyaratan organisasi

Sistem yang dipulihkan didokumentasikan sesuai dengan persyaratan organisasi

Basia data / DBMS

Standar dan prosedur organisasi

Perangkat keras, perangkat lunak dan file sistem

  • Pengetahuan mengenai produk produk vendor
  • Pengetahuan mengenai bisnis organisasi / perusahaan
  • Pengetahuan mengenai Quality Assurance
  • Pengetahuan mengenai sistem manajemen perubahan
  • Keahlian menganalisis proses kerja yag rutin dan non rutin
  • Keahlian merencanakan proyek
  • Keahlian bekerja sama dengan tim
  • Keahlian menulis / membuat laporan

Kemampuan untuk memelihara sistem perangkat lunak

Kemampuan untuk mengatur sistem file

Kemampuan untuk Mengatur pengguna sistem

Kemampuan untuk melakukan back up sistem

Kemampuan untuk melakukan restore sistem

  • Memasang dan mengkonfigurasi perangkat keras pada sistem jaringan
  • Memasang dan mengkonfigurasi perangkat lunak pada sistem jaringan
  • Melakukan back up dan restore sistem

KODE UNIT : TIK.JK03.001.01

JUDUL UNIT : Membuat Kode Program Untuk Keperluan Jaringan

Spesifikasi program utilitas ditentukan sesuai kebutuhan

Logika dan struktur program utilitas dipetakan sesuai dengan spesifikasi

Rencana pengembangan program utilitas dikonfirmasikan kepada pengguna

Penamaan variabel dan tipe dipakai dengan persyaratan

Variabel dibuat sesuai dengan lingkup kebutuhan program

Kode modul dan kelas dikembangkan sesuai dengan kebutuhan program utilitas

Alur pengujian dikembangkan untuk membuktikan kode program telah memenuhi

Struktur memori diuji sesuai dengan batas maksimum (boundary violation)

Struktur Kendali program harus dapat berhenti / berakhir

Sistem penanganan kesalahan program diidentifikasi

Penanganan kesalahan kode program (error handler) diidentifikasi

Metode penanganan kesalahan program disiapkan

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 05 Menentukan prosedur

Kode program untuk penanganan kesalahan dibuat sesuai dengan kebutuhan

Penanganan kesalahan didokumen-tasikan

Metode-metode penanganan kesalahan eksternal dilakukan terpadu dengan metode

Sistem jaringan, arsitektur jaringan yang ada

Program editor / compiler untuk membuat program utilitas

  • Metode Pengembangan program
  • Metode dan teknik penanganan kesalahan program
  • Konsep pemrograman real time
  • Konsep pemrograman antar muka
  • Mengidentifikasi dan Menganalisis permasalahan jaringan
  • Merencakan dan mengembangkan program mengikuti standar pengembangan program

Kemampuan untuk membuat program utilitas berikut penanganan kesalahannya

Kemampuan untuk menguji program utilitas

KODE UNIT : TIK.JK03.002.01

JUDUL UNIT : Menentukan Spesifikasi Perangkat Sistem Jaringan

Prinsip, fungsi, dan kerangka kerja sistem yang akan digunakan di perusahaan atau unit usaha

Perangkat keras sistem jaringan dan sistem perangkat lunak yang diperlukan untuk

Model topologi sistem standar ditetapkan sebagai petunjuk pengembangan

Berbagai produk dari vendor dievaluasi terhadap persyaratan arsitektur untuk menentukan solusi

Persyaratan kapasitas saat ini dan masa yang datang dikalkulasi dan dievaluasi sesuai dengan

Persyaratan untuk peningkatan dan perubahan diidentifikasi melalui analisis perangkat lunak

Persyaratan-persyaratan model dibandingkan dengan spesifikasi teknis dan kriteria

Rekomendasi untuk perbaikan di dokumentasikan dan dirujuk kepada ahli teknik

Spesifikasi kebutuhan arsitektur Jaringan

Spesifikasi Produk vendor

  • Struktur organisasi dan fungsi organisasi
  • Spesifikasi produk produk dari vendor
  • Kemampuan untuk memecahkan masalah untuk masalah yang tidak dapat diprediksi sebelumnya
  • Bertanya dan mendengarkan secara aktif dilakukan untuk menambah informasi
  • Mampu berkomunikasi yang berhubungan untuk mengurus klien dan anggota tim
  • Kemampuan untuk menganalisis, merancang, mengevaluasi pengembangan system berdasarkan fungsi organisasi dan

Kemampuan untuk menganalisis spesifikasi produk produk vendor

Kemampuan untuk menetapkan perangkat keras dan perangkat lunak yang diperlukan

Kemampuan untuk mengembangkan arsitektur berdasarkan standar pengembangan sistem

  • Menentukan permintaan dan harapan klien

KODE UNIT : TIK.JK03.003.01

Dokumen teknis dan rekomendasi untuk mengidentifikasi komponen-komponen

Kesesuai dengan teknologi yang ada diuji bersama-sama dengan pengembang sistem

Kesesuai dengan teknologi saat ini diidentifikasi bersama-sama pengembang sistem

Daftar komponen yang dibutuhkan dibuat sesuai dengan spesifikasi dan ketersediaan pemasok

Metoda pengadaan komponen yang sesuai kebutuhan organisasi diidentifikasi

Alternatif pengadaan perangkat keras/perangkat lunak dilakukan melalui evaluasi layanan harga

Metoda pengadaan yang direkomendasikan dipilih dan didiskusikan dengan para klien

Kebutuhan sistem atau komponen sistem yang dibutuhkan

Dokumen penawaran dan produk dari vendor

Peraturan-peraturan yang berlaku

  • Pengetahuan perkembangan / kemajuan teknologi sistem
  • Pengetahuan aspek Legalitas dan HAKI
  • Pengetahuan akan bisnis perusahaan
  • Pengetahuan mengenai manajemen resiko dan sistem manajemen perubahan
  • Kemampuan untuk membuat perencanaan terhadap waktu, biaya, resiko, dsb
  • Kemampuan untuk berkomunikasi dengan tim
  • Kemampuan untuk mencari dan mengumpulkan informasi yang dibutuhkan

Kemampuan untuk mengid

Gambar

3.3  Tabel , macro, footnote dibuat sesuai kebutuhan.
2.2  Diagram  jaringan  fisik  LAN  dikembangkan  sesuai persyaratan pengguna.
3.2  Diagram  jaringan  fisik  WAN  dikembangkan  sesuai persyaratan pengguna.
1.3  Diagram jalur perkabelan dibuat.

Referensi

Dokumen terkait

(2011:123) kompetensi adalah perpaduan keterampilan, pengetahuan, kreativitas, dan sikap positif terhadap pekerjaan tertentu yang diwujudkan dalam kinerja. Untuk