SURAT PERJANJIAN JUAL BELI TANAH
Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Niti Sukarman
Umur : 70 Tahun
Alamat : Dusun Paleran 004 / 002 Desa Kalidilem Kec. Randuagung Kab. Lumajang Disebut Pihak Pertama ( I )
Nama : Usin Umur : 43 Tahun
Alamat : Dusun Paleran 006 / 002 Desa Kalidilem Kec. Randuagung Kab. Lumajang Disebut Pihak Kedua ( II )
Pada hari ini Jum’at, 23 Agustus 2024 Pihak Pertama ( Niti Sukarman ) telah menjual sebidang tanah kepada Pihak Kedua ( Usin ).
Tanah tersebut atas nama Niti Sukarman seluas 275m2 dengan batas - batas : Utara : Jalan Desa
Timur : Sungai
Selatan : Tanah Milik P. Sosro Barat : Tanah Milik Herman
Seharga Rp. 60.000.000 ( Enam Puluh Juta ).
Demikian surat pernyataan ini kami buat, dan ditanda tangani dengan penuh kesadaran dan tanpa paksaan dari pihak manapun.
PIHAK I ( Penjual ) PIHAK II ( Pembeli )
NITI SUKARMAN USIN
SAKSI :
1. Sukarti ( ……… )
2. Suhaemi ( ……… )