Tugas Tekbat: Analisis Batubara
1. Studi Literatur:
- Buat catatan perkuliahan dengan mempelajari materi tentang analisis batubara dari buku teks, jurnal ilmiah, dan sumber-sumber terpercaya lainnya.
- Fokus pada proses pengambilan sampel dan pengujian batubara, basis-basis dalam pengujian sampel, dan kadar air total (moisture content), kandungan zat terbang (volatile matter), kadar abu (ash), dan kadar karbon tertambat (fixed carbon).
2. Latihan Soal:
- Sertakan contoh-contoh soal untuk perhitungan kadar air total (moisture content), kandungan zat terbang (volatile matter), kadar abu (ash), dan kadar karbon tertambat (fixed carbon).