• Tidak ada hasil yang ditemukan

Undiksha Institutional Repository System - Undiksha Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "Undiksha Institutional Repository System - Undiksha Repository"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH PENGETAHUAN AKUNTANSI, PERSEPSI PELATIHAN PROFESIONAL, NILAI INTRINSIK PEKERJAAN, DAN PERTIMBANGAN

PASAR KERJA TERHADAP MINAT BERKARIR SEBAGAI AKUNTAN PEMERINTAH

(Studi Kasus Pada Mahasiswa S1 Akuntansi Universitas Pendidikan Ganesha)

SKRIPSI

Diajukan Kepada

Universitas Pendidikan Ganesha

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Ekonomi

Oleh :

I Gede Agus Purnama 1817051214

PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI JURUSAN EKONOMI DAN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA SINGARAJA

2022

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)

i PRAKATA

Puja dan puji syukur penulis panjatkan kehadapan Ida Sang Hyang Widi Wasa karena berkat rahmat-NYA penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Pengetahuan Akuntansi, Persepsi Pelatihan Profesional, Nilai Intrinsik Pekerjaan, Dan Pertimbangan Pasar Kerja Terhadap Minat Berkarir Sebagai Akuntan Pemerintah (Studi Kasus Pada Mahasiswa S1 Akuntansi Universitas Pendidikan Ganesha)”. Skripsi ini disusun untuk memenuhi persyaratan dalam mencapai gelar Sarjana Ekonomi pada Universitas Pendidikan Ganesha.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini dapat diselesaikan berkat arahan, bimbingan, bantuan, dan doa dari berbagai pihak. Oleh sebab itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Nyoman Jampel, MPd. Selaku rektor Universitas Pendidikan Ganesha atas kesempatan yang diberikan kepada penulis untuk dapat menyelesaikan pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha.

2. Bapak Prof. Dr. Gede Adi Yuniarta, S.E., Ak., M.Si. selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha atas motivasi dan fasilitas yang telah diberikan sehingga penulis dapat menyelesaikan pendidikan di Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha.

3. Ibu Dr. Luh Indrayani, S.Pd., M.Pd. selaku Ketua Jurusan Ekonomi dan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha.

4. Bapak I Gede Agus Pertama Yudantara, S.E., M.S.A. selaku Sekretaris Jurusan Ekonomi dan Akuntansi atas bantuan dalam segala kelancaran proses administrasi dalam penyelesaian skripsi ini.

(7)

ii

5. Ibu Made Arie Wahyuni, S.E., M.Si. selaku Koordinator Program Studi S1 Akuntansi atas dukungan, motivasi, dan informasi mengenai akademik yang telah diberikan selama masa perkuliahan.

6. Ibu Gst. Ayu Ketut Rencana Sari Dewi, S.E., M.Si selaku Pembimbing Akademik atas segala dukungan, motivasi, arahan, dan bimbingannya kepada penulis selama mengenyam pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha.

7. Ibu Nyoman Ayu Wulan Trisna Dewi, S.E., M.Sc. selaku Dosen Pembimbing Utama yang senantiasa memberikan dukungan, motivasi, arahan, informasi, dan bimbingan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

8. Ibu Dr. Ni Kadek Sinarwati, S.E., M.Si., Ak. selaku Dosen Pembimbing Pendamping yang senantiasa memberikan dukungan, motivasi, arahan, informasi, dan bimbingan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

9. Bapak Dr. I Putu Gede Diatmika, S.E., Ak., M.Si. selaku Dosen Penelaah atas saran dan masukan kepada penulis untuk dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi ini.

10. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen Program Studi S1 Akuntansi Universitas Pendidikan Ganesha atas segala didikan, bimbingan, motivasi, informasi, dan ilmu pengetahuan yang diberikan kepada penulis semasa mengikuti pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha.

11. Yang teristimewa penulis ucapkan terimakasih kepada kedua orang tua penulis I Putu Suranadi, S.E dan Ni Luh Putrining yang telah selalu mendoakan penulis, memberikan semangat, motivasi, arahan, bimbingan,

(8)

iii

dan dukungan baik dalam bentuk moral maupun materi selama mengikuti proses perkuliahan hingga selesai.

12. Seluruh keluarga besar yang telah memberikan doa, semangat dan dukungan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

13. Seluruh teman-teman penulis yang senantiasa memberikan doa dukungan, semangat, dan selalu menemani penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

14. Seluruh rekan-rekan seperjuangan dan seluruh mahasiswa S1 Akuntansi Universitas Pendidikan Ganesha yang telah memberikan dukungan, dan bantuannya selama masa perkuliahan sampai dengan penyelesaian skripsi.

15. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebut satu persatu yang telah membantu baik secara langsung maupun tidak langsung dalam penyusunan skripsi ini hingga selesai.

16. Terimakasih juga kepada diri sendiri yang tetap semangat dan mau berjuang dalam menyelesaikan skripsi ini sampai selesai.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa skripsi ini masih jauh dari kata sempurna karena keterbatasan kemampuan yang dimiliki oleh penulis. Oleh sebab itu, penulis mengharapkan saran, kritik, dan masukan yang bersifat membangun dari segala pihak untuk dapat menyempurnakan skripsi ini. Penulis berharap bahwa skripsi ini dapat bermanfaat untuk kita semua khususnya didunia pendidikan.

Singaraja, 6 Oktober 2022 Penulis

(9)

vi DAFTAR ISI

PRAKATA ... i

ABSTRAK ... iv

DAFTAR ISI ... vi

DAFTAR TABEL ... viii

DAFTAR GAMBAR ... ix

DAFTAR LAMPIRAN ... x

BAB 1 PENDAHULUAN ... 1

1.1. Latar Belakang Masalah Penelitian ... 1

1.2. Identifikasi Masalah Penelitian ... 11

1.3. Pembatasan Masalah ... 12

1.4. Rumusan Masalah Penelitian ... 12

1.5. Tujuan Penelitian ... 13

1.6. Manfaat Hasil Penelitian ... 14

BAB II KAJIAN TEORI ... 16

2.1. Deskripsi Teori ... 16

2.1.1. Teori Perilaku Terencana (Theori of Planned Behavior) ... 16

2.1.2. Teori Hierarki Kebutuhan Maslow (Hierarchy of Need Theory).... 18

2.1.3. Karir ... 20

2.1.4. Akuntansi Pemerintah ... 23

2.1.5. Akuntan Pemerintah ... 24

2.1.6. Minat ... 27

2.1.7. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Berkarir Sebagai Akuntan Pemerintah ... 27

2.2. Penelitian Terdahulu ... 30

2.3. Kerangka Berpikir ... 44

2.4. Hipotesis Penelitian ... 45

BAB III METODE PENELITIAN... 54

3.1. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 54

3.2. Rancangan Penelitian ... 54

3.3. Subjek Penelitian/Populasi dan Sampel ... 56

3.4. Jenis dan Sumber Data ... 58

(10)

vii

3.5. Metode Pengumpulan Data ... 59

3.5.1. Instrumen Variabel Terikat ... 60

3.5.2. Instrumen Variabel Bebas ... 60

3.6. Metode dan Teknik Analisis Data ... 63

3.6.1. Statistik Deskriptif ... 63

3.6.2. Uji Kualitas Data ... 63

3.6.3. Uji Asumsi Klasik ... 64

3.6.4. Uji Hipotesis ... 65

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ... 68

4.1. Hasil Penelitian ... 68

4.1.1. Deskripsi Data ... 68

4.1.2. Hasil Uji Statistik Deskriptif... 70

4.1.3. Hasil Uji Kualitas Data ... 72

4.1.3.1. Uji Validitas ... 72

4.1.3.2. Uji Reliabilitas ... 73

4.1.4. Hasil Uji Asumsi Klasik ... 74

4.1.4.1. Uji Normalitas ... 74

4.1.4.2. Uji Heterokedastisitas ... 75

4.1.4.3. Uji Multikolinearitas ... 76

4.1.5. Hasil Uji Hipotesis ... 77

4.1.5.1. Uji Analisis Regresi Linier Berganda ... 77

4.1.5.2. Uji Koefisien Determinasi (R2) ... 80

4.1.5.3. Uji Regresi Parsial (Uji t) ... 81

4.1.5.4. Uji Simultan (Uji F) ... 83

4.2. Pembahasan Hasil Penelitian ... 84

4.3. Implikasi Penelitian ... 98

BAB V PENUTUP ... 102

5.1. Rangkuman ... 102

5.2. Simpulan ... 104

5.3. Saran ... 105

DAFTAR RUJUKAN ... 109

LAMPIRAN ... 113

(11)

viii

DAFTAR TABEL

Tabel 2. 1 Kajian Hasil Penelitian Yang Relevan ... 30

Tabel 3. 1 Distribusi Jumlah Mahasiswa Aktif S1 Akuntansi Undiksha...56

Tabel 3. 2 Kisi-Kisi Instrumen Penelitian ... 60

Tabel 3. 3 Kisi-Kisi Instrumen Penelitian ... 62

Tabel 4. 1 Jumlah Responden...69

Tabel 4. 2 Karakteristik Responden ... 69

Tabel 4. 3 Hasil Uji Statistik Deskriptif ... 70

Tabel 4. 4 Hasil Uji Validitas ... 72

Tabel 4. 5 Hasil Uji Reliabilitas ... 74

Tabel 4. 6 Hasil Uji Normalitas ... 75

Tabel 4. 7 Hasil Uji Heterokedastisitas ... 75

Tabel 4. 8 Hasil Uji Multikolinearitas... 76

Tabel 4. 9 Hasil Analisis Regresi Linier Berganda ... 78

Tabel 4. 10 Hasil Uji Koefisien Determinasi ... 80

Tabel 4. 11 Hasil Uji Regresi Parsial atau Uji t ... 81

Tabel 4. 12 Hasil Uji Simultan atau Uji F ... 83

(12)

ix

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. 1 Persentase pemilihan konsentrasi peminatan pada mahasiswa S1

Akuntansi tahun angkatan 2019 ... 5

Gambar 2. 1 Konsep Theory of Planned Behavior…...17

Gambar 2. 2. Kerangka Berpikir ... 45

Gambar 3. 1 Rancangan Penelitian ...55

(13)

x

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Instrumen Penelitian ... 114

Lampiran 2. Identitas Responden ... 120

Lampiran 3. Tabulasi Data ... 124

Lampiran 4. Hasil Uji Statistik Deskriptif ... 146

Lampiran 5. Hasil Uji Instrumen (Uji Validitas dan Uji Reliabilitas) ... 147

Lampiran 6. Hasil Uji Asumsi Klasik ... 155

Lampiran 7. Hasil Uji Hipotesis ... 157

Referensi

Dokumen terkait

Pengaruh Finansial, Pertimbangan Pasar Kerja, Lingkungan Kerja Dan Pelatihan Profesional Terhadap Minat Mahasiswa Akuntansi UBP Karawang Menjadi Akuntan Publik Minat mahasiswa

Pengaruh Faktor Gender, Pertimbangan Pasar Kerja, Lingkungan Kerja, Penghargaan Finansial dan Pelatihan Profesional Terhadap Minat Mahasiswa dalam Berkarir sebagai Akuntan Publik..

PENGARUH LITERASI KEUANGAN, PENGETAHUAN INVESTASI, MODAL MINIMAL, DAN PERSEPSI RESIKO TERHADAP MINAT MAHASISWA BERINVESTASI PADA PASAR MODAL Oleh Ketut Premastary Bhuana Dewi,

Pengaruh Persepsi Manfaat, Persepsi Kemudahan Penggunan, Dan Persepsi Risiko Terhadap Minat Menggunakan Layanan Uang Elektronik Studi Kasus Pada Masyarakat Di Kota Semarang.. Pengaruh

Pengaruh Promosi, Persepsi Manfaat, dan Persepsi Keamanan Terhadap Minat Penggunaan Linkaja Pada Mahasiswa Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Islam Negeri Prof.. Saifuddin Zuhri

PENGARUH PERSEPSI KEMUDAHAN PENGGUNAAN, PERSEPSI MANFAAT, PERSEPSI RISIKO, DAN PERSONALISASI TERHADAP MINAT GENERASI Z MENGGUNAKAN PEER TO PEER LENDING Studi Kasus Pada

PENGARUH PERSEPSI KEMUDAHAN PENGGUNAAN, PERSEPSI MANFAAT, PERSEPSI RISIKO, DAN PERSONALISASI TERHADAP MINAT GENERASI Z MENGGUNAKAN PEER TO PEER LENDING Studi Kasus Pada Mahasiswa

Pengaruh Persepsi Kemudahan Penggunaan, Persepsi Manfaat, Persepsi Risiko Terhadap Minat Bertransaksi Menggunakan Financial Technology Fintech studi kasus pada mahasiswa S1 FEBI UIN