• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

4.6 Implementasi Sistem

4.6.2 Action Script

Pembuatan media Interaktif ini menerapkan bahasa pemrograman action script 2.0 pada tombol-tombol button dan pada layer-layer tertentu sebagai perintah animasi. Beberapa rumus action script 2.0 yang digunakan pada media interaktif ini diantaranya adalah:

1. Menampilkan media dengan kondisi layar penuh, digunakan pada layer: onEnterFrame {fscommand (“fullscreen”, true);}

STIKOM

2. Menghentikan pada frame tertentu, dapat digunakan pada button dan layer: stop();

3. Untuk berpindah ke frame tertentu, digunakan pada button: 4. on (release){gotoAndPlay(//nomor frame yang akan dituju);}

5. Untuk melakukan perintah keluar dari program, digunakan pada button: on (release){fscommand(“quit”,true);}

6. Untuk memuat eksternal file berekstensi swf: loadMovieNum (“tempat file”, depth);

4.7 Publikasi

Publikasi yang dimaksudkan pada sub bab ini adalah implementasi atau hasil akhir desain dari poster, cover box CD, dan cover cakram CD media interaktif Wisata Cagar Budaya Trowulan. Untuk poster, konsep desain dan warna yang digunakan, disesuaikan dengan keyword classic, yang bersifat tua, kuno, dan nostalgic. Background yang digunakan bertekstur kertas kuno, ditambah dengan tambahan efek vignette untuk memfokuskan audience pada konten di tengah dan untuk menimbulkan kesan klasik. Penempatan situs cagar budaya seperti candi wringin lawing, candi brahu, pendopo agung, dibuat berjajar melingkar, bertempat pada satu lingkaran, yang mempunyai pusat logo kabupaten Mojokerto. Hal tersebut untuk menimbulkan kesan bahwa terdapat banyak cagar wisata di daerah Trowulan, namun tetap dalam satu kesatuan yang utuh, dan juga untuk mewakili isi dari media interaktif ini. serta ditambahkan tulisan judul dan logo-logo pendukung yang kesemuanya bernuansakan klasik. Sedangkan untuk konsep

STIKOM

desain cover box CD dan cover cakram CD, hampir mempunyai gaya desain yang sama dengan poster, hanya ada sedikit penambahan dan perubahan ukuran untuk menyesuaikan dengan konten. Gambar desain poster, cover box CD, dan cover cakram CD media interaktif wisata cagar budaya trowulan ini dapat dilihat pada gambar berikut:

Gambar 4.8 Poster media Interaktif Wisata Cagar Budaya Trowulan

STIKOM

Gambar 4.9 Cover box CD Interaktif Wisata Cagar Budaya Trowulan

Gambar 4.10 Cover cakram CD Interaktif Wisata Cagar Budaya Trowulan

STIKOM

46

BAB V

PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Setelah melakukan perancangan, analisa, implementasi, dan evaluasi, kesimpulan yang dapat ditarik dari tugas akhir pembuatan media interaktif wisata cagar budaya Trowulan dengan teknik loadmovie adalah:

1. Untuk membuat media interaktif lokasi wisata peninggalan bersejarah di Trowulan sebagai cagar budaya, diperlukan konten yang memuat tentang sejarah lokasi tersebut dan diperlukan informasi mendukung yang berupa keterangan, gambar, dan juga video.

2. Untuk membuat media interaktif dengan teknik loadmovie, diperlukan file- file pendukung berupa file yang berekstensi *.swf, yang tersusun dan terorganisir dalam folder-folder agar lebih mudah dalam memanajemen file- file tersebut.

5.2 Saran-saran

Beberapa saran yang dapat dijadikan masukan sebagai pengembangan dalam penelitian yang akan datang, diantaranya adalah:

1. Dalam pembuatan program dengan menggunakan teknik loadmovie, penataan

folder yang berisikan konten untuk “dipanggil” harus diperhatikan, agar lebih

mudah dalam pemrosesan konten tersebut.

STIKOM

2. Pemback-upan data harus selalu dilakukan, yaitu dengan cara mengkopi data- data ke dalam media penyimpanan portable seperti harddisk eksternal ataupun flashdisk, guna mengantisipasi rusak atau hilangnya data.

3. Dalam membuat program dengan menggunakan program Flash, fitur auto- save hendaknya selalu diaktifkan, untuk mengantisipasi adanya hal-hal yang tidak diinginkan seperti listrik padam, komputer hanged, dsb.

4. Dalam pengambilan data di lapangan, relasi yang baik dengan masyarakat sekitar harus dibangun demi mempermudah proses pengambilan data.

5. Media interaktif ini mempunyai potensi untuk dapat dikembangkan dan dioptimalkan pada OS (Operating System) Android.

STIKOM

48

DAFTAR PUSTAKA

Adityawan S, Arief dan Tim Litbang Concept. 2010. Tinjauan Desain Grafis. Jakarta: PT Concept Media.

Arsad, Arfial. 1984. Nirmana Dwimatra (Desain Dasar Dwimatra). Yogyakarta: Penerbit Andi.

Azhar, Arsyad. 2002. Media Pembelajaran. Jakarta: Rajawali Pers

Ery Baswendoro, Dias. 2012. Mengenal Warna dan Maknanya. http://residena.com/artikel/2012/31/mengenal-warna-dan-maknanya.

Diakses Januari 2013.

Fadly, Arief. 2011. Pemanfaatan Media CD Interaktif Terhadap Hasil Belajar. http://www.techforedu.org/2011/09/pemanfaatan-media-cd-interaktif.html. Diakses Maret 2012.

Fandeli, Chafid. 2000. Pengusahaan Ekowisata. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Heinich, R, dkk. 1993. Instructional Media and New Technology of Instruction. New York: Mcmillan Publishing.

Hidayatullah, Priyanto. 2008. Making Educational Animation using Flash. Bandung: Penerbit Informatika.

Ismayanti. 2011. Pengantar Pariwisata. Jakarta: Grasindo.

Jarot. 2009. Buku Pintar Menguasai Multimedia. Jakarta: Mediakita.

Khoiron, Roni. 2011. Trowulan: The Center of Majapahit Masterpiece. http://jejakwisata.com/your-destination/destination-and-attraction/137- trowulan-the-center-of-majapahit-masterpiece.html. Diakses Oktober 2011.

Mayer, Richard E. 2001. Multimedia Learning. New York: Cambridge University Press.

STIKOM

Maroebeni. 2008. Perkembangan Multimedia dan CD Interaktif. https://maroebeni.wordpress.com/2008/11/05/perkembangan-multimedia- dan-cd-interaktif/. Diakses Maret 2012.

Mursyid, M. 2011. Menggunakan Actionscript Loadmovie Level dan Loadmovie Target pada Flash. http://mmursyidpw.com/tik/menggunakan-actionscript- loadmovie-level-dan-loadmovie-target-pada-flash/. Diakses Oktober 2011.

Nugroho, Eko. 2008. Pengenalan Teori Warna. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Pendit, Nyoman S. 1999. Ilmu Pariwisata Sebuah Pengantar Perdana. Jakarta: PT.

Pradnya Paramita.

Rubberduck. loadMovieNum. http://warungflash.com/2009/08/loadmovienum/. Diakses Oktober 2011.

Sinai, Arthur. 2010. Tipografi, arti dan fungsinya. http://helliumworks.blogspot.com/2010/12/tipografi-arti-dan-fungsinya.html Diakses Januari 2013.

Suyanto, M. 2003. Multimedia alat untuk meningkatkan keunggulan bersaing. Yogyakarta: Penerbit Andi.

The Deathstar. 2008. Penerapan Action Script dalam Flash. http://starsaver.wordpress.com/2008/04/11/penerapan-actionscript-dalam- flash/. Diakses Oktober 2011.

Wahana komputer. 2010. Panduan Praktis Adobe Flash CS4 untuk Pembuatan Animasi Interaktif. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Wibawanto, Wandah. 2013. Interactive Multi Media. http://www.wandah.org/interactive-multi-media.php/. Diakses Januari 2013.

STIKOM

Dokumen terkait