• Tidak ada hasil yang ditemukan

A INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI Pertemuan kedelapan

7. Afinitas Elektron

Afinitas elektron adalah banyaknya energi yang dilepaskan jika suatu atom dalam bentuk gas menerima satu elektron. Secara umum dalam satu periode, dari kiri ke kanan harga afinitas elektron unsur-unsur makin besar. Demikian pula, dari bawah ke

142

atas harga afinitas elektron unsur-unsur makin besar. 8. Elektronegativitas

Elektronegativitas adalah kecenderungan atom dalam molekul yang stabil untuk menarik elektron. Dalam satu periode, dari kiri ke kanan nilai skala elektronegativitas unsur makin besar. Hal tersebut karena dari kiri ke kanan muatan semakin bertambah, sedangkan jari-jari atom mengecil. Akibatnya, daya tarik inti terhadp elektron makin besar. Dalam satu golongan, dari bawah ke atas nilai skala elektronegativitas makin besar sebab dari bawah ke atas jari-jari atom makin kecil. Akibatnya, daya tarik inti terhadap elektron makin besar.

9. Kereaktifan

Untuk membandingkan kereaktifan unsur-unsur, perlu dikelompokkan antara logam dan nonlogam. Logam dibandingkan dengan logam, sedangkan nonlogam dibandingkan dengan nonlogam. Pada umumnya kereaktifan logam diukur dari mudahnya melepaskan elektron. Makin mudah melepas elektron (makin kecil energi ionisasinya), makin reaktif unsur logam. Dalam tabel periodik, kereaktifan logam bertambah dari kanan ke kiri dan dari atas ke bawah sesuai dengan mengecilnya harga energi ionisasi. Kereaktifan nonlogam diukur dari kekuatan menarik elektron. Makin kuat menarik elektron, makin reaktif unsur tersebut. Dalam tabel periodik unsur, kereaktifan logam bertambah dari kiri ke kanan dan dari bawah ke atas sesuai dengan membesarnya harga elektronegativitas.

D. ALOKASI WAKTU : 2 x 45 menit E. METODE PEMBELAJARAN Pendekatan :Scientific Metode Model : Ceramah, diskusi :Discovery Learning F.LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN PERTEMUAN 8

Kegiatan Langkah DL Kegiatan Pembelajaran Alokasi

Waktu Pendahuluan - Guru membuka pelajaran dan melakukan

absensi peserta didik

- Guru mengkondisikan peserta didik untuk siap menerima pelajaran

- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran 5 Kegiatan Inti Menciptakan Situasi (stimulasi) Mengamati

- Guru meminta peserta didik untuk membaca buku litelatur dan menyiapkan buku catatan

- Guru mengecek prasyarat pengetahuan, dengan menanyakan :

14.Apa yang dimaksud dengan periode dan golongan?

80

Problem Statement

Menanya

143 (Identifikasi

Masalah)

periodisitas suatu unsur dalam tabel periodik unsur berupa sifat logam dan nonlogam, jari-jari atom, rapat jenis, kekerasan, energi ionisasi, titik didih dan titik leleh, afinitas elektron, elektronegativitas, kereaktifan berdasarkan konfigurasi elektron, periode dan golongan.? Data Collection (Pengumpulan Data) Mengumpulkan Informasi

- Peserta didik mengumpulkan informasi mengenai cara menjelaskan sifat periodisitas unsur dalam tabel periodik unsur berdasarkan konfigurasi elektron, periode dan golongannya. .

Dataprocessing (pengolahan data) Verification (Pembuktian) Mengasosiasi

- Peserta didik menjelaskan cara menjelaskan sifat periodisitas suatu unsur dalam tabel periodik unsur berupa sifat logam dan nonlogam, jari-jari atom, rapat jenis, kekerasan, energi ionisasi, titik didih dan titik leleh, afinitas elektron, elektronegativitas, kereaktifan berdasarkan konfigurasi elektron, periode dan golongan Membuktikan

- Peserta didik memeriksa kembali cara menjelaskan tabel dan grafik untuk menentukan sifat periodisitas unsur dalam tabel periodik berdasarkan materi yang disampaikan guru dan sumber litelatur yang lain..

Generalization (Menarik Kesimpulan)

Mengkomunikasikan

- peserta didik dapat menyampaikan cara menjelaskan tabel dan grafik sifat periodisitas unsur dalam tabel periodik berupa jari-jari atom, sifat logam dan nonlogam, rapat jenis, kekerasan, energi ionisasi, titik leleh dan titik didih, afinitas elektron, elektronegativitas dan kereaktifan..

- peserta didik dapat menyampaikan hubungan antara konfigurasi elektron dengan sifat periodisitas unsur dalam tabel periodik.

Penutup - Guru dan peserta didik menarik kesimpulan pembelajaran.

- Guru menyampaikan kepada peserta didik bahwa materi telah selesai dan akan dilaksanakan ulangan harian kedua di pertemuan mendatang

- Guru menutup kegiatan pembelajaran.

144 G.PENILAIAN

Teknik / jenis penilaian

No Aspek Teknik Bentuk Instrumen

1. Sikap - Observasi diskusi kelas - Lembar Observasi

2. Pengetahuan - Soal uji pemahaman - soal uji pemahaman (terlampir) 3. Ketrampilan -Menyampaikan hasil pemikiran di

depan kelas dan selama diskusi kelas

H. SUMBER PEMBELAJARAN

- Khamidinal, dkk.2007.Kimia SMA/MA Kelas X.Yogyakarta:Pustaka Insan Madani - Purba, Michael dan Sunardi.2012.Kimia untuk SMA/MA Kelas X.Jakarta:Erlangga.

- Rahardjo, Sentot Budi.2015.Kimia 1 Berbasis Eksperimen untuk Kelas X SMA dan MA.Solo:PT. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri

- Salirawati, Das, dkk.2007.Belajar Kimia secara Menarik untuk SMA/MA Kelas X.Jakarta:Grasindo

- Internet

Sleman, 09 Agustus 2016

Mengetahui

Guru Pembimbing Mahasiswa

Utami Nur Hidayah, S.Pd Endah Nur Fitrani

145 LAMPIRAN

1.Instrumen Penilaian Sikap INDIKATOR

1. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu tentang perkembangan teori atom,kerjasama dalam diskusi kelas, komukanif dalam diskusi) dalam merancang dan melakukan kegiatan serta berdiskusi yang diwujudkan dalam sikap sehari-hari.

2. Menunjukkan perilaku toleran dapat kerjasama, santun, cinta damai dan peduli lingkungan serta hemat dalam memanfaatkan sumber daya alam.

3. Menunjukkan perilaku kreatif dilihat dari sikap responsif dan pro-aktif serta bijaksana sebagai wujud kemampuan memecahkan masalah dan membuat keputusan

LEMBAR CHECK LIST ASPEK KARAKTER

NamaSiswa : ………

Kelas/Smt : X/1 Mata pelajaran : Kimia

No Sikap yang dievaluasi SkalaNilai

Rasa ingintahu

1 Bertanya kepada teman atau guru tentang konsep yang belum Diketahui

1 2 3 4 2 Membaca sumber di luar buku teks tentang materi yang terkait

dengan pelajaran.

1 2 3 4 Jumlah skor

Kerjasama

1 Kesediaan membantu teman yang menghadapi kesulitan belajar. 1 2 3 4 Jumlah skor

Komunikatif

1 Memberikan pendapat dalam diskusi kelas dengan bahasa santun 1 2 3 4 2 Menggunakan bahasa yang komunikatif dalam diskusi kelas untuk

bertanya atau mengungkapkan gagasan

1 2 3 4

Jumlah skor Toleransi

1 Memberi kesempatan kepada teman untuk menyampaikan pendapat pada diskusi kelas

1 2 3 4

2 Mendengarkan teman pada waktu teman menyampaikan pendapat dalam diskusi kelas

1 2 3 4 Jumlah skor

Kreatif

1 Berusaha menyelesaikan soal baru 1 2 3 4

2 Menemukan cara penyelesaian soal baru yang berbeda 1 2 3 4 Jumlah skor

Keterangan:

Jumlah skor minimal= 2 Jumlah skor maksimal= 8

146 Kriteria Penilaian

Rentang Skor Rentang Nilai Kriteria

0-2 3-4 5-6 7-8 <70 71-80 81-90 91-100 Kurang(K) Cukup(C) Baik (B) Amat baik (A)

2.Instrumen Penilaian Pengetahuan D. Soal uji pemahaman

1. Tanpa melihat tabel periodik unsur, bandingkan sifat-sifat unsur S bernomor atom 16 dan unsur O bernomor atom 8

a. Sifat logam dan nonlogam b. Jari-jari atom

c. Energi ionisasi d. Elektronegativitas e. Kereaktifan Jawaban Soal uji pemahaman

1. Unsur S,konfigurasi elektron : 2 8 6. Periode 3 dan golongan VIA Unsur O, konfigurasi elektron : 2 6. Periode 2 dan golongan VIA

a. Karena unsur S dan O termasuk golongan VIA, maka termasuk nonlogam b. Unsur O berada pada periode 2 dan unsur S pada periode 3. Dengan demikian

jari-jari unsur S lebih besar daripada unsur O

c. Dalam satu golongan, dari bawah ke atas energi ionisasi bertambah besar sehingga energi ionisasi S < energi ionisasi O

d. Dalam satu golongan, dari bawah ke atas elektronegativitas bertambah besar sehingga elektronegativitas S < elektronegativitas O

e. Unsur nonlogam, dalam satu golongan, dari bawah ke atas makin reaktif maka kereatifan O > S.

148

PERHITUNGAN WAKTU

Dokumen terkait